riyanfirmansyah048.files.wordpress.com  · Web view2015. 5. 9. · INSTALASI UBUNTU MENGGUNAKAN...

Post on 16-Sep-2020

9 views 0 download

Transcript of riyanfirmansyah048.files.wordpress.com  · Web view2015. 5. 9. · INSTALASI UBUNTU MENGGUNAKAN...

2.3. INSTALASI UBUNTU MENGGUNAKAN VMWARE

1. Klik file setup VMware workstation 10.

2. Tentukan apakah Sistem Operasi akan diinstal menggunakan CD installer atau menggunakan file.iso. Jika menggunakan file.iso silakan pilih Browse untuk mencari file.iso yang akan digunakan.

3. Pada bagian ini isikan Full name, user name, dan Password. Ini akan digunakan pada saat Login. Lalu pilih Next.

4. Isikan nama dan lokasivirtual machine yang akan dibuat, kemudian pilih next.

5. Tentukan ukuran maksimum harddisk .

6. Lakukan pengaturan sesuai kebutuhan lalu pilih OK.

7. Tahap persiapan selesai. Pilih Finish.8. Setelah memilih Finish pada langkah sebelumnya, secara otomatis VMware akan

langsung memulai instalasi ubuntu dengan tampilan seperti dibawah ini.

9. Checking installation sedang berlangsung

10. Berikut adalah tampilan saat proses instalasi sedang berlangsung. Tunggu beberapa saat.

11. Setelah proses selesai, VMware akan melakukan restart secara otomatis12. Login lah menggunakan username dan password yang telah di setting pada proses

instalasi tadi.13. Instalasi telah berhasil, inilah tampilan awal dari ubuntu yang baru saja diinstal.