struktur dan implementasi kurikulum PPKn 2013

Post on 05-Jul-2015

325 views 6 download

description

struktur dan implementasi kurikulum ppkn 2013

Transcript of struktur dan implementasi kurikulum PPKn 2013

STRUKTUR DAN IMPLEMENTASI KURIKULUM PPKN 2013

Di susun oleh:

Nuraini Wulandari (292012197)

Hamidah (292012215)

Implementasi kurikulum1. Pengembangan kurikulum 2013 pada satuan pendidikan

Pengembangan kurikulum 2013 dilakukan atas prinsip

1. Bahwa sekolah adalah satu kesatuan lembaga pendidikandan kurikulum adalah kurikulu satuan pendidikan. Bukandaftar mata pelajaran

2. Guru di satu satuan pendidikan adalah satu satuanpendidik, mengembangkan kurikulum secara bersama-sama

3. Pengembangan kurikulum di jenjang satuan pendidikandipimpin langsung oleh kepala sekolah

4. Pelaksanaan implemantasi kurikulum disatuan pendidikan dievaluasi oleh kepala sekolah

2. Manajemen implementasi• Implementasi kurikulum adalah usaha bersama antara

pemerintah dengan pemerintah propinsi danpemerintah daerah kabupaten/kota.

• Pemerintah bertangunjawab dalam mempersiapkanguru dan kepala sekolah untuk melaksanakankurikulum

• Pemerintah bertanggungjawab dalam melakukanevaluasi pelaksanaan kurikulum secara nasional

• Pemerintah propinsi bertangungjawab dalammelakukan supervisi dalam evaluasi terhadappelaksanaan kurikulm di propinsi terkait

• Pemerintah kabupaten/kotabertangungjawab dalam memberikan bantuanprofessional kepada guru dan kepala sakolahdalam melaksanakan kurikulum di kabupaten/kota

3. Strategi implementasi kurikuluma. Pelaksanaan kurikulum di seluruh sekolah

dan jenjang pendidikan yaitu :- juli 2013- juli 2014- juli 2015

b. Pelatihan guru, kepala sekolahdan pengawas, dari tahun 2013 –2016

c. Pengembangan buku babon, daritahun 2013-2016.

d. Pengembangan manajemen, kepemimpinan, sitem administrasi, dan pengembangan budaya sekolah(budaya kerja guru) terutamaSMA/MA dan SMK/MAK, dimulaidari bulan januari – Desember 2013.

e. Pendampingan dalam bentuk monitoring danevaluasi untuk menemukan kesulitan danmasalah implementasi dan upayapenanggulangan

Rangkuman • Struktur kurikulum mencakup dasar

pemikiran perencanaan struktur kurikulumberupa masalah dan penyelesaiannya,rancangan struktur kurikulum, dankarakteristiknya.

• Sedangankan dalam implementasi kurikulummencakup pengembangan kurikulum 2013pada satuan pendidikan berdasarkan prinsiptertentu, manajeman implemantasi, danstrategi implementasi.