Pertemuan 2 (sistem komunikasi data)

Post on 04-Jul-2015

1.410 views 7 download

description

komunikasi data

Transcript of Pertemuan 2 (sistem komunikasi data)

Rahmat Dedi G

Hasil yang dicapai :

Tidak adanya perbedaanfundamental/pokok antara dataprocessing (komputer) dan komunikasidata (peralatan transmisi dan switching).

Tidak adanya perbedaan fundamentalantara komunikasi data, voice (suara), danvideo.

Jalur-jalur antara single -processorcomputer, multi-processor computer,jaringan lokal, jaringan metropolitan danjaringan jarak jauh sudah kabur.

Tujuan utama dari komunikasi data yaitu untukmenukar informasi antara dua perantara.

Data : yaitu sebuah gambaran darikenyataan, konsep atau instruksi dalam bentukformal yang sesuai untukkomunikasi, interprestasi atau proses olehmanusia atau oleh peralatan otomatis.

Informasi : yaitu pengertian yangdiperuntukkan bagi data dengan persetujuan-persetujuan memakai data tersebut.

SUMBERMEDIA

TRANSMISI PENERIMA

Comunication Network Node

• Network Station

Stasiun adalah suatu kumpulan deviceyang akan berkomunikasi, dapat berupakomputer-komputer, terminal-terminal,telephone-telephone atau devicekomunikasi lainnya.

Tiap stasiun menghubungkan ke jaringannode (network node).

Set-set node tersebut merupakanpembatasan dari jaringan komunikasi yangsanggup mentransfer data antar pasanganstasiun-stasiun.

Switched network , data ditransfer dari sumberke tujuan melalui hubungan node seri.

Broadcast network, terdapat transmitter/receiveryang berkomunikasi melalui medium yangdisebar oleh stasiun-stasiun lain. Suatu transmisidari satu stasiun di-broadcast ke dan diterimaoleh semua stasiun lainnya.

Contoh sederhana : CB Radio System. Dalamkasus berikutnya data ditransmisikan dalampaket-paket, karena medium dibagi-bagi, makahanya suatu stasiun pada suatu waktu yangdapat mentransmisi suatu paket.

Circuit-switched network, arah komunikasidiwujudkan antara 2 stasiun melalui jaringannode

contoh umum : jaringan telephone.

Packet-switched network, data dikirim dalamserangkaian potongan-potongan kecil, yangdinamakan paket. Tiap paket melewati jaringandari node ke node sepanjang jalur yangmenghubungkan sumber ke tempat tujuan.Contoh umum : komunikasi terminal kekomputer dan komputer ke komputer.

Circuit-switched network

A BTelephon A Telephon A

Packet-switched networkKomputer A Komputer B

KartuJaringan A

KartuJaringan B

Packet radio networks, stasiun beradadidalam range transmisi satu sama laindan broadcast (menyiarkan) secaralangsung ke satu sama lainnya.

Satellite networks, data tidak ditransferlangsung dari transmitter ke receivertetapi di-relay melalui satelit:masingmasing stasiun mentransmisi kesatelit dan menerima dari satelit.

1314

Transmisi data.

Data encoding, adalah prosestransformasi data atau sinyal inputkedalam sinyal yang dapatditransmisiskan.

Teknik komunikasi data digital.

Data link control.

Multiplexing, menyatakan variasi teknikyang dipakai untuk membuatpemakaian fasilitas transmisi lebih efisien.