Perilaku Konsumen dalam Manajemen Pemasaran

Post on 18-Jul-2015

92 views 17 download

Transcript of Perilaku Konsumen dalam Manajemen Pemasaran

Analisis Perilaku Konsumen

dalam Manajemen Pemasaran

Oleh:

Irawanperwanda Rofiq

Rita Sartika

PEMBAHASAN

Prinsip dasar dari proses pemasaran yang utama

adalah bagaimana kita dapat memahami

keinginan dan kebutuhan (needs and wants) dari

konsumen

Sumber: Erlangga

4-P bauran pemasaran

KEY WORD

Adalah: 1. Tindakan yang langsung terlibat untuk mendapatkan,

mengkonsumsi, dan menghabiskan produk atau jasa,

termasuk proses keputusan yang mendahului dan

mengikuti tindakan ini. (Engel, 1995)

2. Suatu proses pengambilan keputusan yang

mensyaratkan individu untuk mengevaluasi,

memperoleh, menggunakan, atau mengatur barang

dan jasa. ( Loudon dan Bitta, 1998)

3. Perilaku pembelian konsumen akhir, baik individu

maupun rumah tangga yang membeli produk untuk

rumah tangga. (Kotler dan Amstrong, 2006)

Kesimpulan dari Definisi

Perilaku Kosumen:

Kesimpulan dari Definisi

Perilaku Kosumen:

Memperoleh

Memakai

MengkonsumsiMenghabiskan

Produk

Kebutuhan Konsumen:

• Kebutuhan & Perilaku:

Kebutuhan

KonsumenPerilaku

Konsumen

Kebutuhan untuk

mengaktualisasikan diri

Kebutuhan fisiologis

Kebutuhan rasa aman

Kebutuhan untuk

merasa memiliki

Kebutuhan akan harga diri

Hierarki kebutuhan menurut teori

Abraham Maslow:

Model perilaku pembeli

Faktor-faktor yang mempengaruhi

perilaku konsumen

Sumber: Kotler 2006

Proses keputusan pembeli

Langkah-langkah utama dalam

pengembangan produk baru

Sumber: Erlangga

Integrated Marketing

Communication (IMC)

• public relation,

• advertising,

• direct selling,

• sales promotion, dan

• interactive marketing

IMC merupakan

sebuah proses strategi

bisnis dalam

mengelola hubungan

dengan konsumen

yang intinya untuk

menggerakkan brand

value.

Pengembangan Produk Baru dan

Strategi Siklus Hidup Produk

• Menemukan dan Mengembangkan Ide Produk Baru

• Proses Pengembangan Produk Baru

Strategi PengembanganProduk Baru dan Proses Pengembangan Produk

Baru

sistem manajemen inovasi untuk

mengumpulkan, meninjau, mengevaluasi

dan mengatur ide produk baru secara

sistematis.

MengaturPengembangan

Produk Baru

• pengembangan produk,

• pengenalan,

• pertumbuhan,

• kedewasaan, dan

• penurunan.

Strategi SiklusHidup Produk

(PLC)

Kelompok 1 - Makhluk Hidup dalam Ekosistem Alami