Perencanaan Komkes

Post on 07-Jul-2016

286 views 49 download

description

PPT

Transcript of Perencanaan Komkes

Disusun OlehArdiansyah Mahlia

PERENCANAAN KOMUNIKASI KESEHATAN

Perencanaan Komunikasi • Perencanaan• Aktivitas untuk mengembangkan strategi

menyeluruh dari organisasi untuk mencapai tujuan.

• Aktivitas yang berorientasi pada end (apa yang akan kita buat) sesuai dengan apa yang telah dirumuskan dalam means (bagaimana cara membuatnya)

Lanjutan…• Komunikasi• komunikasi dalam ilmu komunikasi, pada dasarnya adalah proses

penyampaian pesan dari komunikator kepada komunikan, baik secara langsung maupun melalui media dengan tujuan untuk mengubah perilaku

Jadi,perencanaan komunikasi dapat dikemukakan sebagai peryataan tertulis mengenai serangkain tindakkan tentang bagaimana suatu kegiatan komunikasi akan atau harus dilakukan agar mencapai perubahan perilaku sesuai sesuai dengan yang kita inginkan.

Menurut Taksonomi Bloom (Winkel, 1990:132), perubahan perilaku bisa

terjadi dalam :

• Ranah Kognitif (Kognitive Domain)• Ranah Afektif (Affective Domain) • Ranah psikomotorik adalah

berhubungan dengan keterampilan (skill)

Perencanaan Komunikasi Kesehatan

• ›  Proses yang sederhana dalam membantu mencapai tujuan komunikasi kesehatan yang sedang dipikirkan.• ›  Pergulatan ke arah masa depan,

proses selangkah demi selangkah yang dapat membantu memperjelas dan mempertajam logika serta mengatur bagaimana menyebarkan pesan.

Tingkatan Perencanaan Komunikasi

• Tingkatan strategic• Perencanaan tingkat taktik• Perencanaan tingkat Teknik

Menurut Alan Hancok perencanaan komunikasi juga dapat dilihat berdasarkan tingkatan pembuatan kebijakan komunikasi

Berdasarkan hal itu perencanaan komunikasi dapat dikalsifikasikan sebagai berikut:1.Nasional Policy-making level2.Cross-Ministerial Planing Level3.Institusional Level Planing

Tahapan Dalam Perencanaan Komunikasi

Tahapan perencanaan komunikasi pada dasarnya terdiri dari: 1. tahap identifikasi masalah komunikasi, 2. tahap perumusan tujuan komunikasi, 3. tahap penetapan rencana strategik, 4. tahap penetapan rencana operasional,5. tahap penyusunan rencana evaluasi, dan 6. tahap merencanakan rekomendasi.

Masalah Perencanaan Komunikasi

Beberapa hal yang harus dikaji seksama dalam perencanaan komunikasi antara lain adalah sebagai berikut :1.Analisa khalayak2.Perumusan tujuan3.Pemilihan Media. 4.Rancangan Pesan. 5.Produksi dan distribusi media6.Evaluasi

SEKIAN