Pengaruh Tindakan Koreksi Pada Proses Pengendalian Biaya Overhead Tehdp Kinerja Biaya Proyek

Post on 01-Oct-2015

221 views 5 download

description

pengaruh tindakan koreksi

Transcript of Pengaruh Tindakan Koreksi Pada Proses Pengendalian Biaya Overhead Tehdp Kinerja Biaya Proyek

  • Perpustakaan Universitas Indonesia >> UI - Tesis (Membership)

    Pengaruh tindakan koreksi pada proses pengendalian biaya overheadterhadap kinerja biaya proyekLaode Moh. SaidinDeskripsi Dokumen: http://lontar.ui.ac.id/opac/themes/libri2/detail.jsp?id=72437&lokasi=lokal ------------------------------------------------------------------------------------------

    Abstrak

    Pada proyek konstruksi gedung bertingkat banyak faktor yang mempengaruhi biaya Penyimpangan biayadalam tahap pelaksanaan selalu terjadi,termasuk penyimpangan pada biaya overhead lapangan.Penyimpangan biaya yang terjadi pada akliirnya akan menyebabkan cost overrun.

    Untuk menghindari terjadinya cost overrun, maka penyimpangan yang terjadi harus diperbaiki secara dini.Salah satu Cara memperbaiki penyimpangan adalah dengan melakukan tindakan koreksi yang tepat danefektif.

    Hasil analisis dan simulasi yang dilakukan menunjukan bahwa terdapat 25 variabel tindakan koreksi tunggaldan 18 variabel tindakan koreksi berganda yang mempengaruhi peningkatan kinerja biaya proyek gedungbertingkat tinggi.

    Dan variabel tindakan koreksi yang paling berpengaruh terhadap peningkatan kinerja biaya dalam prosespengendalian biaya overhead adalah " penyusunan metode kerja pelaksanaan dan hubungan antar aktivitasuntuk digunakan dalam pembuatan network planning".