Pelajarilah dengan benar

Post on 29-Nov-2014

291 views 2 download

description

Pembelajaran bahasa

Transcript of Pelajarilah dengan benar

Pelajarilah Dengan Benar Temukan apa yang mungkin Anda belum

tahu mengenai pembelajaran bahasa.

Tentang Penulis Halo! Nama saya Teddy, atau juga dikenal sebagai Teddy Nee. Saat ini saya sedang

tinggal di Taiwan. Ketika saya mempunyai

waktu luang, saya senang membaca buku

dalam berbagai bahasa. Silakan hubungi saya!

Anda dapat berbicara dengan saya dalam bahasa Hokkien Medan, Indonesia, Inggris,

Mandarin, Spanyol, atau Esperanto.

@tdnee +teddynee

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 2

Daftar Isi • Frase-frase

• Mendengar dan Meniru

• Tata Bahasa

• Alfabet

• Metode

• Adaptasi

• Sertifikasi

• Berani Untuk Membuat Kesalahan

• Motivasi

• Bacaan Lebih Lanjut

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 3

Frase-frase Frase-frase situasional (buku frase ukuran kantong)

Prioritas: frase-frase yang menurut Anda mungkin akan ditemukan pada sebuah situasi nyata.

o Bersosialisasi

o Bertanya jalan, dll.

Tiga kata “sakti”: “Mohon”, “Maaf”, “Terima

kasih”

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 4

Mendengar dan Meniru Bahasa-bahasa bernada, seperti bahasa Tionghoa dan Kanton, mungkin akan cukup menantang.

oNada yang berbeda memberikan arti yang berbeda

Dalam hal ini, mendengar dan meniru cara pelafalan adalah metode yang sesuai, yang juga dapat diaplikasikan untuk bahasa yang memiliki huruf diam seperti bahasa Perancis.

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 5

Tata Bahasa Saya tidak merekomendasi untuk memulai pembelajaran bahasa dari tata bahasa kecuali Anda sangat ingin membacanya.

o Saya bukanlah pembelajar yang berorientasi pada tata bahasa :D

Jika tata bahasa adalah salah satu motivasi Anda, pelajarilah.

Tata bahasa berperan sebagai pondasi dalam membangun sebuah kalimat yang bagus, namun ia kurang memiliki esensi budaya dari bahasa tersebut.

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 6

Alfabet Banyak kelas bahasa selalu memulai

pelajaran dengan pengajaran alfabet.

Mempelajari bahasa yang menggunakan

alfabet yang sama menghemat waktu dan

usaha Anda.

Beberapa contoh alfabet: ABC, ㄅㄆㄇㄈ,

ㅂㅈㄷㄱ

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 7

Metode Terdapat banyak metode pembelajaran bahasa.

o Menonton film, mengikuti pertemuan reguler

dengan penutur asli, mengerjakan tugas

latihan, dll.

Cobalah metode-metode sebanyak mungkin

untuk menemukan satu yang paling bagus yang cocok dengan gaya belajar Anda. Bisa jadi ia

merupakan kombinasi dari beberapa metode.

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 8

Adaptasi Adaptasikan diri Anda ke dalam bahasa-bahasa

tersebut sesering mungkin.

Anda bahkan dapat membuat suasana dari tempat

tertentu di mana bahasa tersebut digunakan.

Misalnya, ketika Anda sedang mempelajari bahasa

Perancis, Anda mungkin dapat mendengar lagu

bahasa Perancis, menonton film bahasa Perancis

atau membaca tentang budaya Perancis.

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 9

Sertifikasi Pertimbangkan untuk mengikuti ujian sertifikasi

kemahiran bahasa sebagai pelengkap

pembelajaran bahasa Anda.

Hanya tersedia untuk beberapa bahasa:

Spanyol, Tionghoa, Korea, Perancis, Inggris,

Jerman, dll.

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 10

Berani Untuk Membuat Kesalahan

Setiap orang belajar dari kesalahan.

Saya pernah membuat suatu hal yang lucu karena membuat kesalahan dalam bahasa Spanyol secara tidak sengaja. Alih-alih berkata “estoy cansado” (saya capek), saya berkata “estoy casado” (saya telah menikah)

Anda akan mengingat kesalahan-kesalahan Anda, sehingga tidak akan Anda ulangi kesalahan yang sama lagi.

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 11

Motivasi Terdapat banyak penutur multibahasa (biasanya disebut “poliglot”)

o Dapat dengan mudah ditemukan di internet.

Tontonlah video mereka atau bacalah blog

mereka demi memberi motivasi pada diri Anda.

Anda juga dapat menghubungi mereka untuk

meminta nasehat.

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 12

Bacaan Lebih Lanjut Temukan lebih banyak tentang pembelajaran

bahasa di Nee’s Language Blog

www.neeslanguageblog.com

www.facebook.com/neeslanguageblog

info@neeslanguageblog.com

Nee's Language Blog

www.neeslanguageblog.com 13