Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO

Post on 13-Jul-2015

109 views 0 download

Transcript of Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 1/33

 

Metodologi Pengambilan Sampel Air

dan Pengujian Kadar DO dan BOD

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 2/33

 

Kelompok 2

1. Ismi Wulandari

2. Assa Ayu Marshita

3. Leo Rinaldi

4. Magdalena Corry MC5. Mario Hedianto Tedjo

6. Farah Muthia

7. Yohanes Malindo

8. Afifah Mukarromah9. Mafisah

10. Yuniar Harris

´patience is the key to everythingµ

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 3/33

 

Latar Belakang 

1. Lingkungan hidup memberikan manfaat dan kerugian bagimanusia sesuai perlakuan yang diberikan.

2. Di Pontianak memiliki banyak sungai dan parit. Banyak

masyarakat yang memanfaatkan tanpa mempedulikankelestarian sungai tersebut.

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 4/33

 

Tujuan

1. Menambah pengetahuan tentang lingkungan secara khususdalam bidang pencemaran air.

2. Memahami dan menganalisa tingkat pencemaran parit

sepakat 1 ayani dengan menggunakan parameter DO danBOD .

3. Melatih keterampilan mahasiswa dalam melakukanpenelitian dan praktikum di laboratorium.

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 5/33

 

Sampling 

Merupakan cara pengumpulan data atau penelitian dimanahanya elemen sampel yang diteliti, hasilnya merupakan dataperkiraan/ estimate (Supranto, 2007)

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 6/33

 

Alat dan Bahan Pengambilan Sampel

Air

1. Kayu ukur setinggi 2 m

2. Botol pengambilan air + tali

3. Botol winkler 2 buah

4. Pemberat

5. Stopwatch

6. pH meter

7. Termometer8. Tali ukur sepanjang 10 m

9. Bola kasti

10. Air parit

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 7/33

Lokasi dan Kondisi

Lokasi: Depan GOR sepakat 1

Waktu: 08.36 WIB

Kondisi pada saat pengambilan sempel:

1. Gerimis2. Sampah tergenang di sisi kiri (kelihatan tersumbat)

3. Warna air kecoklatan

4. Air pasang

5. Hari sebelum pengambilan sempel hujan deras

6. Lokasi di tepi jalan, di sekitar pemukiman

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 8/33

Cara Kerja

1. Membilas jirigen, botol pengambilan air, dan botolpenyimpan air (botol BOD) dengan air parit yang dijadikansampel.

2. Melakukan pengukuran pH dan suhu dengan menggunakanpH meter dan termometer.

3. Mengukur panjang dan lebar parit dengan menggunakantali berukuran 10 meter yang setiap 50 cm nya diberi

tanda.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 9/33

Cara Kerja

4.Mengukur kedalaman parit setiap 50 cm denganmenggunakan kayu ukur setinggi 2 m. Kemudianmenentukan titik terdalamnya.

5.Mengukur kecepatan aliran parit dengan menghanyutkan bolakasti dari titik awal lokasi pengambilan sampel sampai titikakhirnya. Kemudian waktu yang dibutuhkan dihitung denganstopwatch.

6.Mengambil sampel air dengan cara memasukan botol yangtelah diberi pemberat.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 10/33

Cara Kerja

7.Kemudian botol tersebut diikatkan di kayu ukur pada 2/3kedalaman total/ terdalam dari permukaan dasar parit.

8.Kemudian tancapkan kayu ukur pada permukaan parit yang

terdalam.9.Tarik pemberat saat botol telah masuk kedalam badan air.

Tunggu hingga tidak ada lagi gelembung yang munculkemudian lepaskan pemberat sehingga botol kembali

tertutup.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 11/33

Cara Kerja

10.Angkat botol kemudian pindahkan air sampel ke botolwinkler.

11. Tutup kembali botol winkler yang sudah berisi air sampel

tersebut agar tidak ada udara yang masuk.12.Hitung luas penampang, kecepatan, dan debit air.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 12/33

Hasil dan Perhitungan

A. Dimensi parit yang ditinjau

Lebar: 6,77 m

Panjang: 11,285 m

B. Ketinggian/ kedalaman di setiap titik:50 cm = 130 cm

100 cm = 135 cm

150 cm = 142 cm

200 cm = 140 cm

250 cm = 145 cm

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 13/33

Hasil dan Perhitungan

300 cm = 158 cm

350 cm = 161 cm

400 cm = 163 cm

450 cm = 166 cm500 cm = 162 cm

550 cm = 162 cm

600 cm = 155 cm

650 cm = 150 cm

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 14/33

Hasil dan PerhitunganC. Waktu tempuh bola kasti:

t1 = 97 s

t2 = 87 s

t3 = 118 sD. Kondisi air:

pH = 6,5

Suhu = 27°C

E. Perhitungan:Titik terdalam = 166 cm

Posisi pengambilan sampel : 2/3 x 166 cm = 110,6

Waktu rata-rata: 100, 67 s

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 15/33

Hasil dan perhitungan

F. Kecepatan aliran air:

V = S = 11, 285 cm = 0,112 m/s

G. Luas penampang parit:

p x l = 11,285 cm x 6,77 cm = 76,4 cm²

H. Debit aliran:Q = v x A

= 76,4 cm² x 0,112 m/s

= 8,557 m³/s

t 100,67 s

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 16/33

Pengujian kadar DO dan BOD

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 17/33

Alat dan Bahan

Alat-alat

1. Buret (50ml)

2. Gelas kimia (100 ml)

3. Corong gelas

4. Botol winkler (botol DO)5. Gelas ukur 10 ml

6. Gelas ukur (100 ml)

7. Statif dan klem buret

8. Indikator universal

9. Stopwatch

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 18/33

Pereaksi :

1. Larutan MnSO4 0,22 M

2. Larutan alkali-iadida-azida

3. Indikator Amilum 0,5%

4. Larutan Na2S2O3 0,0125 M5. Larutan H2SO4 pekat

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 19/33

Cara Kerja

DO0 :

1. 200 ml sampel air dimasukkan ke dalam botol DO (200ml)

2. Tambahkan 2 ml larutam MnSO4

3. Tambahkan 2 ml larutan alkali-iodida-azida

4. Botol ditutup kembali dengan hati-hati untuk mencegahterperangkapnya udara dari luar, kemudian di kocok

dengan mebolak-balikkan botol beberapa kali.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 20/33

5. Biarkan gumpalan mengendap. Bila proses pengendapan sudahsempurna, tambahkan 2 ml H2SO4 pekat, dialirkan melalui

dinding dalam leher botol, kemudian botol segera ditutupkembali.

6. Botol digoyangkan dengan hati-hati sehingga semua endapanlarut.

7. Iodin yang dihasilkan dari reaksi tersebut dengan larutanNa2S2O3 0,0125 M, sampai warna kuning muda.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 21/33

8. Tambahkan indikator amonium 2 ml (timbul warna biru)

9. Titrasi dengan larutan tiosulfat dilanjutkan, sampai warna biruhilang.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 22/33

D05 :

1. 200 ml sampel air dimasukkan ke dalam botol DO (200 ml)

2. Tambahkan 2 ml larutam MnSO4

3. Tambahkan 2 ml larutan alkali-iodida-azida

4. Botol ditutup kembali dengan hati-hati untuk mencegahterperangkapnya udara dari luar, kemudian di kocok denganmebolak-balikkan botol beberapa kali.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 23/33

5. Biarkan gumpalan mengendap. Bila proses pengendapan sudahsempurna, tambahkan 2 ml H2SO4 pekat, dialirkan melalui

dinding dalam leher botol, kemudian botol segera ditutupkembali.

6. Botol digoyangkan dengan hati-hati sehingga semua endapanlarut.

7. Iodin yang dihasilkan dari reaksi tersebut dengan larutanNa2S2O3 0,0125 M, sampai warna kuning muda.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 24/33

8. Tambahkan indikator amonium 2 ml (timbul warna biru)

9. Titrasi dengan larutan tiosulfat dilanjutkan, sampai warna biruhilang.

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 25/33

Hasil DO0y

Volume Larutan Na2S2O3 yang dibutuhkan untuk titrasi Iodin1. 1,2 ml

2. 1,4 ml

3. 1,45 ml

y Volume Larutan Na2S2O3 yang dibutuhkan untuk filtrasi Iodinyang ditambahkan amilum

1. 0,5 ml

2. 0,55 ml

3. 0,4 ml

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 26/33

Perhitungan

y Hasil pengukuran D00 :

1.Volume titrasi rata-rata

= 1,83 ml

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 27/33

Perhitungan

y Rumus

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 28/33

Hasil DO5y

Volume Larutan Na2S2O3 yang dibutuhkan untuk titrasi Iodin1. 0,4 ml

2. 0,4 ml

3. 0,5 ml

y Volume Larutan Na2S2O3 yang dibutuhkan untuk filtrasi Iodinyang ditambahkan amilum

1. 1,1 ml

2. 0,9 ml

3. 0,7 ml

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 29/33

Perhitungan

y Hasil pengukuran D05 :

1.Volume titrasi rata-rata

= 1,33 ml

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 30/33

Perhitungan

y Rumus

Nilai BOD5 = DO0 DO5

= 3,89 2,89

= 1,09 ppm

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 31/33

PEMBAHASAN

y Keasaman (pH)

y Kecapatan Aliran Air

y Suhu/Temperatur

yOksigenTerlarut (DO)

y Kebutuhan Oksigen Biologis (BOD)

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 32/33

KesimpulanBerdasarkan hasil percobaan dan data pengamatan dari data standarkualitas air maka dapat disimpulkan bahwa pencemaran air di paritsepakat I belum tercemar.

´Try and keep tryingµ

 

5/12/2018 Metodologi Pengambilan Sampel Air Dan Pengujian Kadar DO - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/metodologi-pengambilan-sampel-air-dan-pengujian-kadar-do 33/33

TERIMA KASIH