Masalah dan Variabel Penelitian

Post on 14-Dec-2014

12.159 views 6 download

description

 

Transcript of Masalah dan Variabel Penelitian

Masalah dan Variabel

Penelitian

Penemuan Topik atau Masalah Penelitian

Sumber Teoritis

Sumber Praktik

Secondary sources material

Primary sources material

Pengalaman pribadi

Pertemuan profesional

Pemegang kekuasaan

Media massa

Menurut Nazir, masalah dapat diperoleh melalui :

Pengamatan terhadap kegiatan manusiaPengamatan terhadap alam sekelilingBacaanUlangan dan perluasan penelitianCatatan dan pengalaman pribadiPraktik dan keinginan masyarakatBidang spesialisasiPelajaran yang sedang diikutiDiskusi ilmiahPerasaan intuisi

Pertimbangan Memilih Masalah Penelitian

Minat

PerbedaanKarakteristik

Masalah

Kriteria Kelayakan Masalah

Masalah penelitian merupakan sesuatu yang bergunaPeneliti memiliki kemampuan memadai untuk memecahkan masalahMasalah menarik untuk dipecahkanMasalah sedapat mungkin akan menghasilkan sesuatu yang baruPeneliti meyakini data yang dibutuhkan cukup dan relevanMasalah penelitian tidak terlalu luas dan tidak terlalu sempit

Karakteristik Perumusan Masalah

Disusun Secara Jelas, Spesifik,

danTidak

Mengandung Keraguan

Dinyatakan dalam Bentuk

Pertanyaan yang Baik

Rumusan Masalah yang Baik Menurut Francel

Feasible Jelas

Signifikan

EtisKalimat

Pertanyaan

Bentuk-Bentuk Masalah Penelitian

Permasalahan Deskriptif

Permasalahan Komparatif

Permasalahan Asosiatif

Hubungan Simetris Hubungan Kausal

Hubungan Interaktif

Cara Merumuskan Masalah

Masalah biasanya dirumuskan dalam bentuk pertanyaan

Rumusan masalah hendaknya jelas dan padat

Rumusan masalah harus berisi implikasi adanya data untuk memecahkan masalah

Rumusan masalah harus merupakan dasar dalam membuat hipotesis

Masalah harus menjadi dasar bagi judul penelitian

Pengertian Variabel

Menurut Kerlinger, variabel adalah bentuk konsepsi atau sifat yang akan dipelajari

Variable↓

Variabel↓

Faktor tak tetap atau berubah-ubah

Jenis-Jenis Variabel

Variabel Independent

Variabel Dependent

Variabel Moderator Variabel Intervening

Variabel Kontrol Variabel Luar Biasa

Hubungan-Hubungan Variabel

Hubungan Simetris

HubunganTimbal Balik

Hubungan Asimetris

Indikator konsep yang sama

Akibat faktor yang sama

Berkaitan secara fungsional

Hubungan yang kebetulan sama

Stimulus dan responsDisposisi dan responsCiri individu dan disposisiPrakondisi yang perlu dengan akibatImanen antara dua variabelVariabel tujuan dan variabel cara

©2010

Nisa Riezqya Fahminovia

Penelitian Pendidikan