Layanan orientasi

Post on 11-Apr-2017

232 views 0 download

Transcript of Layanan orientasi

RIA HAYATIBKI-2

LAYANAN ORIENTASI

Orientasi

A. Pengertian Layanan Orientasi

 

Orientasi berarti tetapan kedepan kearah dan tentang sesuatu yang baru

Layanan Orientasi, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang memungkinkan peserta didik (klien) memahami lingkungan (seperti sekolah) yang baru dimasukinya, dalam rangka mempermudah dan memperlancar berperannya peserta didik di lingkungan yang baru itu

B. Tujuan Layanan Orientasi

Tujuan Umum

Berupaya mengantarkan “individu” untuk memasuki suasana atau lingkungan baru.

Tujuan KhususDikaitkan dengan fungsi-fungsi konseling. Fungsi Pemahaman, Fungsi Pencegahan, dan Fungsi Pengembangan.

C. Komponen Layanan Orientasi

Konselor

Konselor menyiapkan segenap keperluan untuk terselenggaranya layanan, terutama yang menyangkut para peserta layanan, isi layanan, dan perangkat teknis layanan

Konselor Orang-orang atau individu yang sedang atau akan berada pada atau memerlukan akses terhadap suasana, lingkungan dan objek-objek baru

Isi Layanan Berbagai elemen berkenaan dengan suasana, lingkungan atau objek-objek yang ada dan terkait dengan apa yang dianggap baru oleh individu yang bersangkutan.

D. Asas-Asas Layanan Orientasi

Asas kegiatanAsas kesukarelaan dan keterbukaan

Asas kerahasian

E. Pendekatan dan Teknik

FORMAT1 TEKNIK2

3 MEDIA WAKTU DAN

TEMPAT4

5 PENILAIAN

6 KETERKAITAN

F. Kegiatan Pendukung

Aplikasi Instrumentasi dan

Himpunan DataKonferensi Kasus

Kunjungan Rumah Alih Tangan Kasus

G. Pelaksanaan Layanan Orientasi

a. Perencanaan 1. Menetapkan objek orientasi yang akan dijadikan isi layanan2. Menetapkan peserta layanan3. Menetapkan jenis kegiatan, termasuk format kegiatan4. Menyiapkan fasilitas termasuk penyaji, nara sumber, dan media5. Menyiapkan kelengkapan administrasi

b. Pelaksaan1. Mengorganisasikan kegiatan layanan2. Mengimplementasikan pendekatan tertentu termasuk implementasi format layanan dan penggunaan media.

c. Evaluasi1. Menetapkan materi evaluasi2. Menetapkan prosedur evaluasi 3. Menyusun instrument evaluasi4. Mengaplikasikan instrument evaluasiMengolah data hasil instrument

d. Analisis Hasil Evaluasi1. Menetapkan standar analisis2. Melakukan analisis3. Menafsirkan analisis.

e. Tindak Lanjut1. Menetapkan jenis dan arah tindak lanjut2. Mengomunikasikan rencana tindak lanjut kepada berbagai pihak terkait3. Melaksanakan rencana tindak lanjut.

f. Laporan1. Menyusun laporan layanan orientasi2. Menyampaikan laporan kepada pihak-pihak terkait3. Mendokumentasikan laporan layanan