Garis imajiner

Post on 06-Apr-2017

367 views 2 download

Transcript of Garis imajiner

WORKSHOP VISUALGARIS IMAJINER

Harus ada kesadaran bahwa ruang Visual kita berada berhadapan dengan penonton, dan penonton tidak

mungkin dipaksa untuk berseberangan dengan ruang visual kita. Seterusnya juga difahami bahwa ruang

visual berada pada satu muka, sehingga Ruang perspektif di dalam ruang visual dalam satu arah

pandangan.

PEMAHAMAN DASAR

Ini mengakibatkan bahwa ketika kita akan memecah gagasan visual bagaimanapun harus disadari terdapat bidang perspektif satu muka sehingga seolah ada garis yang memisahkan bidang muka dan bidang belakang,.Hal ini penting di fahami sebagai

dasar fungsi perspektif satu muka menjadi acuan kesinambungan. Inilah yang disebut garis Imajiner.

PEMAHAMAN DASAR

Sudut 180 derajat atau garis lurus menjadi acuan bidang muka, dimana frame berada di depan penonton.

PEMAHAMAN DASAR

ATURAN 180°Blocking / pergerakkan kamera tidak boleh

Melewati area aksi dari obyek.apabila kamera Melanggar aturan ini shot yang terjadi tidak

Berkesinambungan.

GARIS IMAJINER

GARIS IMAJINER

- Menjaga kesinambungan - matching action, look,position,movement arah kanan dan kiri tokoh dalam adegan

(aksi, pandangan karakter, posisi, pergerakan )

FUNGSI DALAM ADEGAN

BOLEH DILAKUKAN ASAL TIDAK MENGGANGU KONTINUITAS NARATIF, DENGAN CARA :

- KAMERA BERGERAK - OBYEK BERGERAK - CUT AWAY

PELANGGARAN 180°

Terima kasihSubadi, M.Sn.