Distribusi Sampling - Bab 6 Kesimpulan Dan Saran - Modul 3 - Laboratorium Statistika Industri - Data...

Post on 29-Jul-2015

274 views 1 download

description

http://ahlannet99.wordpress.com

Transcript of Distribusi Sampling - Bab 6 Kesimpulan Dan Saran - Modul 3 - Laboratorium Statistika Industri - Data...

Bab 6

Kesimpulan dan Saran

6.1. Kesimpulan

Hasil pengelompokan data kontinyu, yaitu:

Mean = 20,957

Standar Deviasi = 2,789

Variansi = 7,778

6.1.1. Distribusi Sampling Dengan n=2

a. Untuk K=1

Rata-rata subgrup (x) =17,82

Standar deviasi subgrup (S) = 1,994

Variansi (S²) = 3,976

Chi-square (X²) = 0,51

b. Untuk K=13

Rata-rata subgrup (x) = 20,79

Standar deviasi subgrup (S) =3,323

Variansi (S²) =11,042

Chi-square(X²) = 1,42

c. Untuk K=25

Rata-rata sub grup(x) = 23,24

Standar deviasi sub grup (S) = 1,245

Variansi (S²) = 1,55

Chi-square(X²) = 0,20

d. Rata-rata dari tiap subgrup (X) = 20,915

e. Standar deviasi dari tiap subgrup (Sx) = 1,997

f. Variansi dari tiap subgrup (σx) = 1,972

g. DistribusiMean:

Range = 6,72

Jumlah kelas = 5,6 ≈ 6

Interval = 1,2

Diagram batang dan polygon distribusi mean Fi terhadap LCB

h. Distibusi Chi-Square:

Range = 4,58

Jumlah kelas = 5,6 ≈ 6

Interval = 0,82

Diagram batang dan polygon distribusi chi-square Fi terhadap LCB

6.1.2. Distribusi Sampling Dengan n=5

a. Untuk K=1

Rata-rata subgrup (x) =20,48

Standar deviasi subgrup (S) = 3,051

Variansi (S²) = 9,308

Chi-square (X²) = 4,79

b. Untuk K=5

Rata-rata subgrup (x) = 21,24

Standar deviasi subgrup (S) =3,723

Variansi (S²) =13,861

Chi-square(X²) = 7,13

c. Untuk K=10

Rata-rata sub grup (x) = 20,69

Standar deviasi sub grup (S) = 3,469

Variansi (S²) = 12,034

Chi-square(X²) = 6,19

d. Rata-rata dari tiap subgrup (X) = 20,914

e. Standar deviasi dari tiap subgrup (Sx) = 0,444

f. Variansi dari tiap subgrup (σx) = 1,247

g. DistribusiMean:

Range = 1,32

Jumlah kelas = 4,3 ≈ 5

Interval = 0,31

Diagram batang dan polygon distribusi mean Fi terhadap LCB

h. Distibusi Chi-Square:

Range = 4,62

Jumlah kelas = 4,3 ≈ 5

Interval = 1,07

Diagram batang dan polygon distribusi chi-square Fi terhadap LCB

6.1.3. Distribusi Sampling Dengan n=10

a. Untuk K=1

Rata-rata subgrup (x) =20,53

Standar deviasi subgrup (S) = 2,875

Variansi (S²) = 8,266

Chi-square (X²) = 9,56

b. Untuk K=3

Rata-rata subgrup (x) = 21,14

Standar deviasi subgrup (S) =2,464

Variansi (S²) =6,071

Chi-square(X²) = 7,02

c. Untuk K=5

Rata-rata sub grup (x) = 20,97

Standar deviasi sub grup (S) = 3,405

Variansi (S²) = 11,594

Chi-square(X²) = 13,42

d. Rata-rata dari tiap subgrup (X) = 20,916

e. Standar deviasi dari tiap subgrup (Sx) = 0,316

f. Variansi dari tiap subgrup (σx) = 0,882

g. DistribusiMean:

Range = 0,75

Jumlah kelas = 3,3 ≈ 4

Interval = 0,23

Diagram batang dan polygon distribusi mean Fi terhadap LCB

h. Distibusi Chi-Square:

Range = 6,4

Jumlah kelas = 3,3 ≈ 4

Interval = 1,94

Diagram batang dan polygon distribusi chi-square Fi terhadap LCB

6.2. Saran

Dalam praktikum modul 3 yang membahas tentang distribusi sampling

ada beberapa saran yang ingin kami sampaikan sebagai berikut:

Diharapkan agar tenggang waktu yang diberikan kepada praktikan

dalam pengolahan data ditambah, agar praktikan dapat

menyelesaikan pengolahan data dengan baik.

Dalam melakukan praktikum diharapkan semua praktikan

mempelajari materi yang akan dipraktikumkan.

Diharapkan kepada asisten dosen dapat menerangkan dengan detail

dan jelas pada setiap materi yang diberikan.