Diabetes Mellitus

Post on 07-Aug-2015

72 views 4 download

description

Diabetes Mellitus untuk Awam

Transcript of Diabetes Mellitus

DIABETESUNTUK AWAM

Desember 2012

Apa itu Tubuh Manusia ?

Tubuh manusia seperti mesin yang komplex

Glukosa adalah bahan bakar dari tubuh manusia

Bagaimana tubuh kitamenggunakan glukosa ?Glukosa digunakan oleh tubuh kita dengan bantuan insulin

Glukosa dapat digunakan untuk:-Baik memenuhi kebutuhan yang mendesak- Atau disimpan untuk digunakan di waktu kedepan

Kinerja Insulin

Makanan Pencernaan di Perut

Glukosa

Penyerapan dalam Darah

Glukosa DarahInsulin dari PankreasDi dalam Tubuh

Apa itu Diabetes ?

DIABETES adalah penyakit dimana kadar glukosa dalam darah rata-rata lebih tinggi dari normal

Bagaimana kamu mengetahui tingkat glukosa-mu?Ada test sederhana

untuk mendeteksi diabetes :-Test Urine-Test Darah

Deteksi awal dapat membantu mencegah masalah di masa depan

Apa itu nilai normal gula darah ?

Keadaan Tubuh

Puasa

2 jam setelah makan

Keadaaan Tubuh

Puasa

2 jam setelah makan

Glukosa darah dalam mg/dl

< 100

< 140

Glukosa darah dalam mg/dl

<= 126

>= 200

Siapa yang beresiko terkena Diabetes ?Orang yangMempunyai keluarga dengan riwayat diabetesBerumur lebih dari 35 tahunKegemukanTidak melakukan kegiatan fisik

Apa penyebab Diabetes ?

Fungsi “Pabrik Insulin” (Pankreas) yang tidak tepat

-Insulin dalam tubuh yang tidak mencukupi

Apa penyebab Diabetes ?

Meskipun tersedia dan diperlukan, namun tubuh tidak dapat menggunakan insulin (resistensi insulin)

-Penggunaan insulin tidak tepat

Fungsi “Pabrik Insulin” (Pankreas) yang tidak tepat

Produksi Insulin- Tidak mencukupi (Type

2)- Nol (Type 1)

Kurang / Tidak ada produksi

Gejala-gejala Diabetes

Haus yang berlebihan

Sering buang air kecil

Penurunan berat badan yang tidak bisa dijelaskan

Gejala-gejala Diabetes

Cepat marah

Lemah dan kelelahan yang berkelanjutan

Gejala-gejala Diabetes

Penglihatan kabur

Kaki kesemutan atau mati rasaLuka tidak cepat sembuh

Akankah penderita diabetes memiliki semua gejala-gejala tadi ?

TIDAK!! Pasien mungkin memiliki satu atau lebih gejala

Bahkan jika tidak ada gejala, seseorang yang beresiko diabetes harus menjalani check up rutin

Bagaimana jika gejala diabetes atau penyakit itu sendiri diabaikan ?

Dapat menyebabkan masalah serius (Komplikasi)

Mengapa terjadi Komplikasi ?

Diabetes menyebabkan :-Kadar glukosa darah meningkat-Kadar kolesterol dalam darah meningkat-Kadar beberapa zat berbahaya meningkat

Meningkatnya kadar glukosa darah, kadar kolesterol dalam darah, dan kadar beberapa zat berbahaya tersebut menyebabkan Komplikasi

Apa saja Komplikasi pada Diabetes ?

Penyakit Jantung

Penyakit Ginjal

Masalah-masalah MataKerusakan Saraf

Kaki Diabetik

Diabetes dan Penyakit Jantung

Laki-laki Diabetes dibandingkan dengan

Non Diabetes

Wanita Diabetes dibandingkan dengan

Non Diabetes

Penyakit Jantung

Serangan Jantung

2 (dua) kali 4 (empat) kali

27% lebih 19% lebih

Bagaimana Diabetes mempengaruhi Jantung ?

Diabetes menyebabkan peningkatan Kolesterol JahatPengendapan kolesterol jahat yang berlebihan mempersempit pembuluh darah. Ini dapat mengakibatkan:-Nyeri/sakit di dada (angina)- Serangan Jantung- Stroke

Diabetes danMasalah-masalah Mata ?

Diabetes mempengaruhi pembuluh darah mataDiabetes meningkatkan resiko :-Kerusakan retina-Katarak-Glaukoma

Periksa mata Anda setahun sekali jika Anda seorang penderita diabetes

Diabetes dan Kerusakan Syaraf ?

Ketika kadar glukosa dalam darah tetap tinggi untuk waktu yang sangat lama, hal itu :-Merusak syaraf-Mengurangi rasa Hal ini menyebabkan :-Ketidakmampuan merasakan dingin, panas, sakit, kesemutan-Pusing dan pingsan

Kaki Diabetik

Sirkulasi darah yang buruk di bagian kakiKehilangan rasa di kaki akibat kerusakan syarafInfeksi dan borok di kaki

Diabetes dan Penyakit Ginjal1 Ginjal menyaring

darah dalam tubuh kita

3 Selama jangka waktu tertentu, ginjal rusak

2 Kadar glukosa dalam darah yang tinggi membuat ginjal bekerja extra

TERIMA KASIH