ANATOMI PLASTIS

Post on 27-Nov-2014

433 views 22 download

Transcript of ANATOMI PLASTIS

ANATOMI PLASTIS

MENGGAMBAR ANATOMI PLASTIS

RK 212 / 2 SKS

MENGGAMBAR ANATOMI PLASTIS : KEG. MENGG. KHUSUS MENGKAJI

STRUKTUR TUBUH MANUSIA / HEWAN DLM BERBAGAI GERAK / SIKAP,

BERDASARKAN PRINSIP PANDANGAN MERUANG

ANATOMI : ANA dan TOME, artinya MEMOTONG / MEMISAHKAN

ANATOMI : ILMU YANG MENGURAI STRUKTUR TUBUH

PLASTIS : PLASTIC: PRINSIP PENGLIHATAN YG DPT MENERIMA BENTUK-BENTUK MERUANG

UNSUR-UNSUR YG MENJADI BAHASAN

MATA KULIAH MENGGAMBAR ANATOMI PLASTIS

1. STRUKTUR GARIS BESAR TUBUH,

STUDI TULANG (DASAR-DASAR

OSTEOLOGI), STUDI OTOT

(MYOLOGI), KARTIAGO DAN

LIGAMEN

2. BENTUK DASAR, BENTUK

PERMUKAAN, PRINSIP GERAK DAN

KESEIMBANGAN, PERUBAHAN

BENTUK PERMUKAAN, PERBEDAAN

KARAKTERISTIK TUBUH

BERDASARKAN USIA, DAN JENIS

KELAMIN

PENGENALAN TEORI dan KONSEP

STRUKTUR TUBUH MANUSIA dan HEWAN

1. TUBUH (TRUNK)

2. TUNGKAI ATAS (UPPER LIMBS)

3. TUNGKAI BAWAH (LOWER

LIMBS)

4. KEPALA DAN LEHER (HEAD

AND NECKS)

PENGANTAR UMUM STRUKTUR TUBUH MANUSIA

• DALAM PERTUMBUHAN SERTA

PERGERAKANNYA, TUBUH MANUSIA

BERBEDA DENGAN HEWAN, KETIKA LAHIR,

STRUKTUR TULANG BELAKANG (KURVA)

BAYI MANUSIA MERATA, MULAI PUNDAK

HINGGA KE PINGGUL. SETELAH MULAI

BERJALAN, PERKEMBANGAN KURVA DEPAN

PADA PINGGUL MENJADI PERMANEN, INI

DIHUBUNGKAN DENGAN KELUWESAN

KONTUR TULANG PUNGGUNG MANUSIA

DEWASA.

• KURVA LUMBAR (untuk bergerak dan berjalan)

MERUPAKAN SATU CIRI ISTIMEWA DARI

TULANG BELAKANG MANUSIA, MESKI

TIDAK JAUH BERBEDA DENGAN TULANG

BELAKANG MONYET.

• SEMENTARA PADA TULANG BELAKANG

HEWAN BERKAKI EMPAT YANG

HORIZONTAL, TIDAK TERJADI

PERKEMBANGAN KURVA SEPERTI PADA

MANUSIA.

PEMAHAMAN BENTUK DASAR KERANGKA : PRINSIP GERAK, PALPASI (tonjolan

tulang), STRUKTUR DAN BENTUK TULANG

• ASUMSI POSTUR BERDIRI : MELIBATKAN

PERTUMBUHAN KEKUATAN OTOTO

SEPANJANG TULANG BELAKANG YANG

MENDUKUNG DAN MENOPANG TUBUH

DALAM POSISI VERTIKAL.

• SEBAGAI HEWAN VERTEBRATA ,MANUSIA

MEMILIKI TULANG BELAKANG (SPINAL

COLUMN) YANG TERSUSUN DARI JEJERAN

TULANG. DI SEKITAR KOLOM SENTRAL ITU

TERDAPAT KELOMPOK BAGIAN RANGKA

(SKELETON) YANG BERFUNGSI MELINDUNGI

DAN MENDUKUNG TUBUH.

• SAAT BERDIRI KOLOM BERFUNGSI

MANAHAN BERAT KEPALA, SETELAH

BERIKATAN DENGAN TULANG RUSUK (RIBS)

KEMUDIAN MASUK KE DALAM FORMASI

RONGGA DADA (CHEST-WALL).

• SELURUH BOBOT MULAI KEPALA, TUNGKAI

ATAS HINGGA TUBUH DIALIRKAN KE

TUNGKAI BAWAH .

• SELAIN MENAHAN BOBOT, TUNGKAI BAWAH

INI JUGA MELAKUKAN ADAPTASI UNTUK

BERDIRI DAN BERJALAN / BERLARI.

TUNGKAI ATAS DAN BAWAH DIHUBUNGKAN DENGAN TUBUH MELALUI GELANG-GELANG (LIMB GIRDLES)

• GELANG BAHU (SHOULDER-GIRDLE) ADALAH TULANG PENYAMBUNG TUNGKAI ATAS DENGAN TUBUH. TULANG INI TERDIRI DARI CLAVICLE (COLLAR BONE) DAN SCAPULA (SHOULDER-BONE).

• KEDUA TULANG ITU DISATUKAN OLEH JOINT YG MEMUNGKINKAN GERAKAN TERBATAS

• SESUNGGUHNYA RUANG GERAK JOINT TIDAK TERBATAS, KARENA SCAPULA TIDAK BERHUBUNGAN LANGSUNG DENGAN KERANGKA (SKELETON). SCAPULA TERPISAH DARI DINDING DADA OLEH SEJUMLAH OTOT. SEHINGGA RUANG GERAK JADI LEBIH LUAS.

• SEMENTARA PADA HEWAN, DI MANA TUNGKAI ATAS (DEPAN) TETAP BERFUNGSI SEBAGAI PENOPANG BERAT TUBUH, BENTUK RONGGA DADA (CHEST-WALL) TERTEKAN KE SAMPING, HINGGA DADA JADI LEBIH SEMPIT

• ADA DUA TULANG PADA TUNGKAI ATAS, YAITU RADIUS DAN ULNA. KEDUANYA DIHUBUNGKAN BERSAMA UNTUK MELAKUKAN GERAKAN PRONASI DAN SUPINASI.

• GERAKAN INI JUGA TERDAPAT PADA HEWAN YG LENGANNYA DAPAT DIFUNGSIKAN SEBAGAI PEMEGANG (PREHENSILE).

• SEGMEN TERMINAL LENGAN MANUSIA DIADAPTASI UNTUK MENUNJUKKAN MANIPULASI YG HALUS. MANUSIA DIDEFINISIKAN SEBAGAI HEWAN YANG MENGGUNAKAN ALAT.

BENTUK RAHANG BAWAH dan GIGI

OTOT-OTOT EKSPRESI WAJAH

Dada wanita dan otot-ototnya