Abses Retroaurikuler Merupakan Abses Yang Terjadi Karena Komplikasi Dari Otitis Media Yang Kearah...

Post on 07-Oct-2015

108 views 11 download

description

david

Transcript of Abses Retroaurikuler Merupakan Abses Yang Terjadi Karena Komplikasi Dari Otitis Media Yang Kearah...

Abses retroaurikuler merupakan abses yang terjadi karena komplikasi dari otitis media yang kearah intratemporal

ABSES RETROAURIKULERPenanganan:1Insisi abses2.Antibiotik : Penisilin Prokain 2 X 0,6-1,2 juta IU i.m / haridan metronidazol X 250500mg oral / sup / hari.3. Mastoid dektomi radikal urgen.

Penanganan komplikasi otitis media haruslah mencakup dua hal, yaitu penanganan yang efektif terhadap komplikasinya dan penanganan terhadap penyebab primernya. Penanganan dengan menggunakan antibiotika dosis tinggi haruslah diberikan secepatnya. Selain itu penanganan secara operatif juga haruslah dipertimbangkan untuk mengeliminasi penyebab primernya.