Download - Tgl 20 Februari 2010

Transcript

Tempat Praktek

Tempat Praktek: RS Sint Carolus jakarta

Tanggal

: 20 Februari 2010

NOIDENTITAS PASIENPEMERIKSAAN FISIOTERAPIDIAGNOSA FISIOTERAPIPELAKSANAAN FISIOTERAPIEVALUASI

1Nama : Ny DesilianaUmur : 70 tahun

Jenis Kelamin :

Perempuan

Alamat : Jl Kayu Manis X No 17, Jakarta TimurPekerjaan :

Ibu Rumah Tangga

Diagnosis Medis :

LBP Keluhan : nyeri di daerah pinggang bawah menjalar ke pantat kiri RPS : sudah beberapa minggu ini pasien merasa sakit pada pinggang bawah menjalar sampai ke pantat kiri. Rasa sakit terutama dirasa pada saat berjalan.

RPD : asam urat pernah tinggi tahun 2008

DM positif

Penyempitan pembuluh darah jantung

Inspeksi stastis :

Pada waktu duduk lama pasien terlihat tidak nyaman ( tidak tahan lama )

Inspeksi dinamis :

Pada waktu jalan pasien pincang karena terlihat kesakitan di pinggang bawah.

Pasien berjalan dengan menggunakan alat bantu quadripot

Pada waktu bangun dari posisi tiduran ke posisi duduk pasien mengeluh kesakitan di daerah pinggang bawah dan pantat kiriPalpasi :

ada nyeri tekan di daerah tuberositasa ischii kiriPemeriksaan Khusus :

lasseque sign negatif

pemeriksaan skala nyeri dengan VAS nilai 6

Impaiment :

Nyeri di daerah pinggang bawah sampai daerah tuberositas ischii kiriFunctional limitation :

Pasien mengalami kesulitan melakukan aktivitas perawatan diri seperti BAK, BAB karena pasien kesakitan pada saat posisi jongkok

Participation restriction :

Pasien mengalami kesulitan melakukan aktivitas sosialnya

Tujuan fisioterapi :

mengurangi nyeri di daerah pinggang dan tuberositas ischii kiri

Short Wave Diathermy

posisi pasien tidur telentang

metode koplanar

elektrode pada daerah lumbal

dosis 50 W

waktu terapi 15 menit

TENS

jenis arus intermitten

intensitas 50 mA

elektrode diletakkan di daerah lumbal

waktu 15 menit

Ultrasonic Therapy :

pada daerah tuberositas ischii kiri

gelombang intermitten

frekuensi 1 MHz

dosis 1 W / cm

waktu 3 menit

Terapi tanggal 20 Februari 2010 merupakan terapi yang kelima.

Setelah dievalusi dari terapi yang pertama, keluhan sakit berkurang yaitu skala VAS dari nilai 6 menjadi nilai 4