Download - Syok

Transcript

Syok

Syok

Hal yang akan DibahasDefinisiEtiologi dan KlasifikasiPatofisiologis secara umumFase dalam SyokDiagnosaPenatalaksanaan

1. Menyebabkan 6-20 juta kematian Setiap tahunnya.

2. Merupakan kelainan yang awalnya reversibel kemudian menjadi irreversibel

3. Bukan merupakan penyakit melainkan gejala

DefinisiMerupakan suatu kegawat daruratan,yang disebabkan terganggunya perfusi ke jaringan yang awalnya reversibel jika diteruskan dapat menjadi irreversibel. Dan dapat merusak organ vital

Etiologi dan klasifikasiSyok hipovolemikSyok KardiogenikSyok DistributifSyok AnafilaktifSyok NeurologikSyok Sepsis

Syok HipovolemikKurangnya cairan dalam tubuh yang dapat menggagu perfusi cairan ke seluruh tubuh

Syok kardiogenikKontraksi jantung tidak mampu memenuhi kebutuhan tubuh

Syok distributifTerganggu perfusi ke jaringan dikarenakan adanya gangguan pada pembuluh darah

Syok AnafilaktifSyok NeurologikSyok Sepsis

Patofisiologis Secara UmumPenyebab dari syok adanya kegagalan tubuh dalam mengkompensasi gangguan perfusi ke jaringanAda 3 sistem yang berhubungan erat dengan syok:DarahJantungPembuluh darah

3 Fase dalam Syok1. Fase Kompensasi2.Fase Progesif/Dekompensasi3.Fase Irreversibel

Fase KompensasiFase dimana tubuh masih dapat mengkompensasi kelainan perfusi dalam tubuh , dalam fase ini terjadiA. Penurunan dalam tekanan darah menyebabkan peningkatan reson simpatik1. Vasokontriksi pada kulit2. Vasokontriksi pada ginjal Urine Output Renin (Angio I, II Vasoconstricts)(Aldosterone Na reabsorption and H2O retention)3. Pelepasan Epinepherine and NE4. meningkatkan denyut jantung dan kekuatan kontraksiB. Pelepasan AldosteronC. Pelepasan ADH untuk meningkatkan H2OD. Hipoksia F. Penurunan aliran darah ke organ tertentu

Fase Progesif/DekompensasiMekanisme adaptasi sudah exhausted atau gagal mempertahankan perfusi jaringan,terjadi:1.peningkatan hebat frekuensi denyut jantung, 2.capillary refill memanjang 3.penurunan aliran darah ke organ vital4. Penurunan tekanan darah

Fase IrreversibelKarena kerusakan seluler dan sirkulasi sedemikian luas sehingga tidak dapat diperbaiki. Kekurangan oksigen mempercepat timbulnya irreversibilitas syok.Gagal sistem kardiorespirasi, jantung tidak mampu lagi memompa darah yang cukup, paru menjadi kaku, timbul edema interstisial, daya respirasi menurun, dan akhirnya anoksia dan hiperkapnea.

Fase KompensasiFase DekompensasiFase IrreversibelTakikardiCRT2Akral dinginPenurunan jumlah urinHipotensiGangguan kesadaran

The American Heart Association

Diagnosa(tanda dan gejala syok)Menurut Merk manuals; pemeriksaan dilakukan secara klinisHR>100RR>22Hipotensi (Sistole