Download - Soal Prepos Respi 2015

Transcript

SOAL PRE-TEST

1. Sebutkan organ yang termasuk tractus inferior ?2. Sebutkan 3 bagian pada pharynx ?3. Sebutkan 3 cartilago yang tidak berpasangan pada larynx ?4. Sebutkan macam-macam bronchus beserta nama lainnya ?5. Sebutkan struktur pembatas lobus pada pulmo dextra ?

Jawaban :1. Larynx, trachea, bronchus, bronchiolus, alveolus, pulmo2. Nasopharynx, oropharynx, laryngopharynx3. Cartilago thyroidea, cartilago cricoidea, epiglottis4. Bronchus primer/principalis, bronchus sekunder/lobaris, bronchus

tersier/segmentalis5. Fissura horizontalis pulmo dextra, fissura oblique pulmo dextra

SOAL POST-TEST

1. Sebutkan otot-otot yang digunakan pada saat inhalasi ?2. Sebutkan struktur pada nasal ?3. Sebutkan pembatas antara tractus respiratorius superior dan tractus respiratorius

inferior ?4. Sebutkan struktur tambahan yang terdapat di pulmo ?5. Sebutkan dan jelaskan struktur yang membungkus pulmo ?

Jawaban :1. M. intercostalis externus, diaphragma, m. sternocleidomastoideus, m. pectoralis

minor, m. scalenus2. Nares anterior, dorsum nasi, vestibulum nasi, cavum nasi, nares posterior, sinus

paranasal3. Epiglottis4. Hillum pulmonalis, lobus suoerior pulmo sinistra, lingula pulmonalis, incisura

cardiac5. Pleura visceralis pleura yang melekat pada dinding thorax

Pleura parietalis pleura yang melekat pada pulmo