Download - Rencana Keperawatan

Transcript
Page 1: Rencana Keperawatan

Rencana Keperawatan

(Meliputi tindakan keperawatan independen dan interdependen)

Nama Klien/Umur : By. Ny. Sri Handayani

No. Kamar / Ruang : Perinatologi

Tanggal No Diagnosa

Keperawatan

(PES)

Tujuan dan Kriteria

hasil

Rencana Tindakan Paraf dan

Nama

Jelas

21-09-

2015

1. Gangguan

termoregulasi

berhubungan

dengan

Imaturitas

transisi

lingkungan

ekstra uterus

neonatus

Setelah dilakukan

tindakan

keperaatan

diharapkan

kebutuhan nutrisi

dapat terpenuhi.

Kriteria Hasil :

- Reflek hisap baik

- Adanya

peningkatan BB

- Tidak ada tanda-tanda

mal nutrisi

- Monitor keadaan

umum dan tanda-

tanda vital

- Kaji status yang

menyebab gangguan

suhu tubuh

- Monitor suhu

inkubator

- Pertahankan suhu

ruang keperawatan

21-09-

2015

2. Perubahan pola

nutrisi

Setelah dilakukan

tindakan

- Kaji kekuatan

menelan bayi

Page 2: Rencana Keperawatan

berhubungan

dengan

imaturitas

saaluran cerna

keperaatan

diharapkan

hipotermi dapat

teratasi.

Kriteria hasil :

- Suhu bayi normal

(36,5-37,50C

- Akral teraba hangat

- Cek kepatenan OGT

- Beri minum susu

secara bertahap

melalui OGT

sebanyak 25ml

- Timbang berat badan

- Kolaborasi dalam

pemberian cairan

intravena

21-09-2015

3. Resiko tinggi

infeksi

berhubungan

dengan

pertahanan

imunologis

yang kurang

Setelah dilakukan

tindakan

keperaatan

diharapkan infeksi

tidak terjadi.

Kriteria hasil :

- Tidak terjadi

infeksi

(rubor,dolor, kalor,

tumor, fungsio

laesa)

- Tanda-tanda vital

dalam batas normal

- Observasi TTV

terutama suhu tubuh

- Pertahankan teknik

septik dalam

melaksanakan

tindakan langsung ke

bayi

- Pertahankan mencuci

tangan yang benar ( 6

langkah) bagi tim

kesehatan dan

keluarga

- Pertahankan kesterilan

Page 3: Rencana Keperawatan

(36,5-37,50C) alat

- Kolaborasi dengan

dokter dalam

pemberian antibiotik.