Download - PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

Transcript
Page 1: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

PROFIL

GERAKAN IRIGASI BERSIH MERTI TIRTA AMARTANI

(GIB – MTA ) KAB. BANTUL

DAERAH ISTIMEWA JOGYAKARTA

KEPUTREN, PLERET

BANTUL- JOGJAKARTA

2014

Page 2: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

BERDIRI:

30 JANUARI 2013

PENCANANGAN: 26 MARET 2013

BERSAMAAN DENGAN PERINGATAN

HARI AIR DUNIA 2013

DI: BENDUNG TEGAL, IMOGIRI

BANTUL, JOGJAKARTA

1

Page 3: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

----------------------------- 2

TUJUAN

Tujuan umum GIB-MTA: Melakukan edukasi dan pemberdayaan masyarakat untuk dapat menjaga lingkungan hidupnya dengan mengenalkan budaya hidup bersih.

Tujuan khusus GIB-MTA: 1. Mewujudkan konsep pemberdayaan masyarakat dalam

partisipasinya mewujudkan irigasi bersih sebagai sarana peningkatan hasil pertanian.

2. Memanfaatkan limbah sampah sehingga dapat bermanfaat bagi banyak pihak.

VISI 1. Munculnya budaya hidup bersih masyarakat tani sehingga dapat

hidup lebih berkualitas dengan lingkungan sehat.

2. Terdapatnya lingkungan system irigasi yang bersih dan sehat sehingga dapat memberikan pasokan air irigasi secara tepat waktu, tepat ruang, jumlah dan mutu (WARUNG JAMU) guna meningkatkan produksi pertanian.

MISI 1. Menciptakan kesadaran masyarakat sekitar Daerah Aliran Sungai

(DAS) dan Daerah Aliran Irigasi untuk berbudaya hidup bersih dan sehat.

2. Edukasi dan pemberdayaan masyarakat secara bersama antara petani, masyarakat dalam lingkungan pertanian, LSM dan pemerintah daerah.

3. Pengembangan manajemen sampah. 4. Pemeliharaan jaringan irigasi dan daerah aliran sungai. 5. Peningkatan motivasi masyarakat secara berkelanjutan.

Page 4: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

----------------------------- 3

MOTTO Dari GIB-MTA untuk negeri Kali bersih menunjang irigasi Irigasi terbebas dari polusi Hemat merata dan terbebas dari bencana

Page 5: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

----------------------------- 4

SUSUNAN PENGURUS I. Pelindung :

1. Bupati KDH Kab. Bantul 2. Ka Dinas SDA Kab. Bantul 3. Ka Dinas Dispertahut Kab. Bantul 4. Ka BLH Kab. Bantul

II. Pembina :

1. Fak. Teknologi Pertanian UGM 2. Kepala Bidang SDA DIY 3. Ka Balai Besar Wilayah Sedayu – Opak

III. Pengawas/Penggerak :

1. Lasio Saifudin (Ketua Puspita Hati) 2. Supardiyono (GP3A Dokaran) 3. Warijo (GP3A Tegal Kiri)

IV. Pengurus Harian :

1. Ketua I : Drs. Sunardi Wiyono II : Ngatijo BA

2. Sekretaris I : Purwadi II : Muh. Adnan

3. Bendahara I : Sriyana II : Rajiman

4. Humas : 1. Mashuri (GP3A Merdika) 2. Sarjono (GP3A Satuhu) 3. Imam Suyuti (GP3A Merdika) 4. Zaini (GP3A Karang Ploso) 5. Mujianto (GP3A Nglaren)

ANGGOTA

40 Gabungan Perkumpulan Petani Pemakai Air (GP3A) se – Kabupaten Bantul dibagi dalam 4 koordinator wilayah (Korwil).

Page 6: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

----------------------------- 5

DAFTAR ANGGOTA GIB

NO NAMA DI NAMA KETUA GP3A ALAMAT ` KORWIL

1 MERDIKO KIRI SUPARDIYONO DADAPAN,TIMBULHARJO I

2 MERDIKO KANAN MURJIO CEPIT PENDOWOHARJO I

3 TANJUNG MUDJIONO JOGONALAN I

4 GAMPING HERU SUDARMO NGRUKEMAN TAMANTIRTO

I

5 TENGAH NUJIRAHARJO BUYUTAN,BANGUNJIWO I

6 TIMBULSARI WONGSOREJO DAGAN,TIMBULHARJO I

7 KEMIRI DALIJAN DAWANG,SABDODADI I

8 KENALAN MANTOMUJIONO NGENTAK,BANGUNJIWO I

9 VANDERWIJK PAERAN BAKALDUKUH,ARGODADI I

10 SIKLUWIH SUGIYONO MERSAN,DONOTIRTO II

11 SATUHU LASIO S PONGGOK,SIDOMULYO II

12 EWON DALIMAN GESIKAN,WIJIREJO II

13 SARIHARJO BUSRO MARTONO DALEMAN GILANGHARJO II

14 PIJENANKIRI SUHARDI WIHARYO SRABAHAN,SRIGADING II

15 PIJENAN HULU MUGIHARYONO TIRTO, TRIHARJO II

16 PIJENAN KANAN ALI SUGIYANTO BIBIS,PONCOSARI II

17 PENDAWA I PANUDI NITEN,TRIRENGGO II

18 PENDAW II SURASA KEPUH,MULYODADI II

19 PENDAWA III PATAH RIYANTO/ GITO SETIADI

DERESAN,RINGINHARJO II

20 KLEGEN EDY HARYONO NLORONG, PJ REJO III

21 MARSUDITIRTO I BANDIMAN MANGGUNG WUKIRSARI III

22 TEGA LKIRI WARIJO PELEMADU, SRIHARJO III

23 TEGAL KANAAN RAJIMAN BODOWULUH, PUNDONG III

p24 BALONG MUNAWAR PRIYAN, TRIRENGGO III

25 GEMPOLAN BAGIYO MANDING KIDUL III

26 CANDEN KIRI JUMANI KEBONAGUNG III

27 CANDEN KANAN SAMIJO DOWI,, SRIHARDONO III

Page 7: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

----------------------------- 6

NO NAMA DI NAMA KETUA GP3A ALAMAT ` KORWIL

28 BLAWONG I HARTO SUWARNO BULUS, SUMBERAGUNG III

29 BLAWONG II MUJADI KLARAN,SUMBERAGUNG III

30 KR PLOSO KANAN SUNARDI W PUTREN, PLERET IV

31 KR PLOSO KIRI SLAMER R SEGOROYOSO I, PLERET IV

32 MRICAN PURWANTO BOTOKENCENG, B TAPAN IV

33 TAMANTIRTO SUNARYO WIDORO,BANGUNJIWO IV

34 SALAKAN MUJIANTO JOHO, JAMBIDAN IV

35 DOKARAN SRIYONO KEPEK, TIMBULHARJO IV

36 NGLAREN SUPARJO KENALAN, POTORONO IV

37 TIRTOMULYO SUKIRMAN SANBENG IV

38 DWI TIRTO SUKAMDAN TERONG,DLINGO IV

39 TANIMULYO SURAJI BA KARANGASEM IV

40 TANIMULYO AWALI KWASEN, SRIMARTANI IV

Page 8: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

----------------------------- 7

KRONOLOGI PEMBENTUKAN GIB-MTA

Bermula dari pengaduan pengurus GP3A Kab. Bantul dalam rapat

koordinasi kebijakan pemberdayaan petani oleh Kementrian Pertanian

pada bulan Desember 2012 di Jogjakarta tentang banyaknya sampah

yang mengalir di saluran irigasi. Aduan yang merupakan keprihatinan

para petani tersebut disikapi secara positif oleh pemerhati dari FTP UGM

yang disponsori Bp. Prof. Dr. Sigit Supadmo Arif dan Bp. Ir. Bayudono,

untuk segera ditindak lanjuti.Tindak lanjut berupa pertemuan 10 GP3A

Kab. Bantul yang tergabung dalam “Puspita Hati” yang memutuskan

untuk memprakarsai terwujudnya Gerakan Irigasi Bersih diseluruh Kab.

Bantul yang terdiri dari 40 GP3A.

Setelah mengadakan pertemuan sebanyak 3 kali selama bulan Januari

dan Februari 2013, maka disepakati terbentuknya suatu forum yang

bertujuan mewadahi seluruh organisasi GP3A se Kab. Bantul yang

jumlahnya 40 GP3A. Forum tersebut merupakan bentuk gerakan yang

diberi nama : Gerakan Irigasi Bersih Merti Tirta Amartani (GIB-MTA)

lengkap dengan perangkat kepengurusan pada tanggal 5 Februari 2013.

Selanjutnya, dengan dukungan berbagai pihak terutama dinas/instansi

terkait dan Pemda Kab. Bantul pada tanggal 26 Maret 2013 di lokasi

Bendung Tegal Dusun Kebonagung, Desa Sriharjo Kec. Imogiri Kab.

Bantul. Pencanangan tersebut dihadiri seluruh perwakilan 40 GP3A se

Page 9: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

----------------------------- 8

Kab. Bantul juga oleh perwakilan 5 Kab/Kodya se DIY, juga seluruh SKPD

terkait di tingkat Kabupaten/DIY.Hadir pula pada pencanangan tersebut 3

Kementrian dari Pusat yaitu Kementrian Pertanian, PU Irigasi dan

Bapenas. Judul pencanangan adalah :Gerakan Irigasi Bersih dari

Jogjakarta untuk Indonesia.

Page 10: PROFIL - gerakanirigasibersih.or.id · 12 ewon daliman gesikan,wijirejo ii 13 sariharjo iibusro martono daleman gilangharjo 14 pijenankiri suhardi wiharyo srabahan,srigading ii 15

Sumber Dokumen: Leaflet Profil GIB MTA (2013)

Desain & Layout:

Dede Sulaeman

Publikasi: Tahun 2014

Gerakan Irigasi Bersih Merti Tirta Amartani