Download - Presentasi Web

Transcript
Page 1: Presentasi Web

Presentasi

Web

Page 2: Presentasi Web

Presentasi Web yaitu tempat dimana kita dapat menampilkan suatu presentasi dalam jaringan. Salah satu contoh, kita dapat menampilkan file power point dalam sebuah blog. Sehingga, presentasi dapat ditampilkan dalm blog anda.

Page 3: Presentasi Web

Cara membuat Presentasi WEB dalam Blog

Page 4: Presentasi Web

1. Mencari situs Uploader agar kita dapat memasukkan data (power point) ke dalam situs sehingga kita nantinya mendapatkan kode URL untuk bisa menampilkannya di Blog

Page 5: Presentasi Web

2. Memilih menu upload untuk mengupload data.

3. Memilih icon Browse untuk memilih data.

Page 6: Presentasi Web

4. Memilih data yang akan ditampilkan di Blog

Page 7: Presentasi Web

5. Setelah data terupload, kita mempublishnya terlebih dahulu. Dengan cara menekan icon publish.

Page 8: Presentasi Web

6. setelah data dapat di publikasikan, kita dapat mencari code URL-nya dengan cara melihat kembali data tersebut

Page 9: Presentasi Web

7. Blok kode URL di kolom Embered, lalu copy.

Page 10: Presentasi Web

8.Buka jendela web baru. Lalu masuk ke site Blog yang telah ada.

9.Klik icon Entri Baru yang ada di bagian pojok kanan atas.

Page 11: Presentasi Web

10. Lalu klik kanan mouse dan pilih icon paste untuk memindah kode URL yang telah di copy

Page 12: Presentasi Web

11. Klik icon terbitkan Entri untuk menyetujui agar file tersebut dapat ditampilkan

Page 13: Presentasi Web

12 Setelah power point selesai di terbitkan, kita dapat melihatnya kembali dengan menekan icon Lihat Blog seperti gambar

Page 14: Presentasi Web

Oleh :Kelompok 5

Syaifriantika AnwarM.Iqbal

Ryand SanjayaRamadana Muhamad

Selesai