Download - Kisi - Kisi Kls 11

Transcript

KISI KISI PENULISAN SOAL UJIAN AKHIR SEMESTER GANJILTAHUN PELAJARAN 2014 2015

Jenis Sekolah : SMA N 22 JAKARTAAlokasi Waktu : 120 MenitKelas / Prog : X I( Sebelas )/ IISJumlah Soal : 40 PG dan 5 EssayMata Pelajaran : GeografiPenyusun : Drs. H. Hidayat

NOKOMPETENSI DASARBAHAN ( Uraian Materi )Indikator SoalPG / EssayNo. Soal

3.14.1Menganalisis sebaran flora dan fauna di Indonesia dan dunia berdasarkan karakteristik ekosistem dan region iklimMengomunikasikan sebaran flora dan fauna di Indonesia dan dunia berdasarkan karakteristik ekosistem dan region iklim dalam bentuk artikel ilmiah, makalah, atau bahan publikasi lainnya.Faktor persebaran flora dan faunaUnsur yang mempengaruhi sebaran flora dan faunaPG1

Kelas kelas vegetasi dalam biosferPG10

Sebaran flora dan fauna di IndonesiaJenis hewan yang di lindungi di IndonesiaPG2

Ciri ciri fauna Indonesia bagian timurPG3

Contoh hewan wilayah peralihanPG4

Pulau pulau yang pernah bersatu dengan AsiaPG5

Peta persebaran fauna dan flora di Indonesia, terkait dengan garis weberPG6

Salah satu garis khayal yang membatasi fauna Asiatis dan peralihanPG7

Sebaran flora dan fauna di duniaContoh hewan wilayah ethiopianPG8

Contoh hewan wilayah orientalPG9

Faktor sebaran flora dan faunaFaktor edafik yang mempengaruhi persebaran floraESSAY41

3.24.2 Menganalisis sebaran barang tambang di Indonesia berdasarkan nilai strategisnya.Mengomunikasikan sebaran barang tambang di Indonesia berdasarkan nilai strategisnya dalam bentuk artikel ilmiah, makalah, atau bahan publikasi lainnya.Potensi persebaran barang tambangPenyebab wilayah Indonesia kaya akan barang tambangPG11

Daerah penghasil minyak bumi di IndonesiaPG13

Daerah yang tidak termasuk penghasil minyak bumi di KalimantanPG15

Eksplorasi dan eksploitasi barang tambang ramah lingkunganSumber daya alam yang tidak dapat diperbaharuiPG12

Menentukan salah satu tahap dalam penambangan barang tambangPG14

Kegiatan menata dan memperbaiki lahan akibat pertambanganPG16

Proses pembentukan barang tambangContoh dari bahan galian golongan BPG17

Sumber daya alam yang dapat diperbaharuiPG18

Proses terbentuknya batubaraPG19

Potensi persebaran barang tambang di IndonesiaPenyebab wilayah Indonesia kaya akan barang tambangESSAY42

Tata kelola pertambanganSalah satu teknik penambanganPG20

3.34.3Menganalisis kondisi geografis Indonesia untuk ketahanan pangan nasional, penyediaan bahan industri, dan energi alternatif.Menyajikan data dan fakta kondisi geografis Indonesia untuk memperkuat ketahanan pangan nasional, penyediaan bahan industri, dan energi alternatif dalam bentuk narasi, tabel, peta, grafik, dan atau peta konsep.Luas dan batasan teritorial wilayah IndonesiaLetak suatu wilayah berdasarkan kenyataan yang ada di bumiPG21

Pengaruh letak astronomis wilayah IndonesiaPG22

Pembagian waktu di IndonesiaPG25

Potensi fisik dan sosial wilayah IndonesiaYang tidak termasuk dalam sirkum pegunungan mediteraniaPG23

Akibat dari adanya angin muson timur bagi wilayah IndonesiaPG24

Jenis tanah yang terbentuk akibat proses pengendapan lumpurPG26

Akibat letak geografis IndonesiaESSAY43

Potensi geografis Indonesia untuk ketahanan panganKemampuan untuk memenuhi kebutuhan pangan bagi pendudukPG27

Upaya meningkatkan ketahanan panganPG28

Potensi geografis Indonesia untuk penyediaan bahan industriPersebaran industri di IndonesiaPG29

Potensi geografis Indonesia untuk pengembangan energiSalah satu bahan bakar pengganti energiPG30

3.44.4Menganalisis dinamika dan masalah kependudukan serta sumber daya manusia di Indonesia untuk pembangunan.Menyajikan laporan observasi tentang dinamika dan masalah kependudukan serta sumber daya manusia di Indonesia dengan memperhatikan prinsip-prinsip geografi dalam bentuk makalah atau bentuk publikasi lainnya.Sumber data kependudukanSunber data kependudukanPG31

Sistem pelaksanaan sensus di IndonesiaPG32

Pelaksanaan sensus penduduk di IndonesiaPG33

Kuantitas dan analisis demografiMenghitung angka kelahiran kasar pada tahun tertentuESSAY44

Mobilitas penduduk dan pengendaliannyaJenis jenis transmigrasiPG34

Faktor penarik urbanisasiPG35

Pengertian mobilitas pendudukPG37

Dampak positif transmigrasiPG38

Faktor mobilitas pendudukPG39

Faktor perubahan jumlah pendudukPG40

Macam macam transmigrasiESSAY45

Permasalahan penduduk di IndonesiaPermasalahan akibat tingginya jumlah pendudukPG36