Download - Instruksi Dasar PLC bagian1 Amp Simulasinya

Transcript
Page 1: Instruksi Dasar PLC bagian1 Amp Simulasinya

rokhmad.blogspot.com http://rokhmad.blogspot.com/2013/09/instruksi-dasar-plc-bagian1.html

Instruksi Dasar PLC-bagian1 & Simulasinya

Simbol Diagram Ladder PLC1. Kontak NO (Normally Open) 2. Kontak NC (Normally Close)3. OutputInstruksi Dasar PLC1. Instruksi LD (LOAD)Intruksi ini digunakan diawal program dan atau percabangan, jika instruksi inibertemu dengan kontak NC, maka ditambahkan dengan perintah NOTContoh :2. Instruksi ANDInstruksi ini digunakan untuk menyatakan kontak yang di sambung secara seri, jikakontak yang digunakan jenis NC, maka ditambahkan dengan perintah NOTContoh :3. Instruksi ORInstruksi ini digunakan untuk menyatakan kontak yang disambung secarapararel, jika kontak yang digunakan jenis NC, maka ditambahkan perintah NOTContoh ;4. Instruksi OUTInstruksi ini digunakan untuk menyatakan Output dari PLCSimulasi 1:

Simulasi 2Simulasi 3Baca Posting saya tentang : Instruksi Dasar PLC-Bagian-2Email This BlogThis! Share to Twitter Share to Facebook

Page 2: Instruksi Dasar PLC bagian1 Amp Simulasinya