Download - Imunisasi

Transcript

Slide 1

Refreshing Imunisasi

Dosen Pembimbing : dr. Kartini, Sp.ADisusun Oleh:Rachma Novriesya Mayzura 2011730081

IMUNISASIImunisasi suatu usaha memberikan kekebalan pada bayi dan anak dengan memasukkan vaksin ke dalam tubuh agar tubuh membuat zat anti untuk mencegah terhadap penyakit tertentu.Tujuan Imunisasi Diharapkan anak menjadi kebal terhadap penyakit sehingga dapat menurunkan angka morbiditas dan mortalitas serta dapat mengurangi kecacatan akibat penyakit yang dapat dicegah dengan imunisasiJENIS VAKSINVAKSIN AKTIFVAKSIN PASIFIMUNISASI (PROGRAM PENGEMBANGAN IMUNISASI)CAMPAKHEPATITIS BPOLIODIFTERI, PERTUSIS, TETANUS (DPT)BACILLUS CALMETTE GUERIN (BCG)BACILLUS CALMETTE GUERIN (BCG) Pengebalan terhadap penyakit TBCSusunan kuman BCG masih hidup yg dilemahkanPenyimpanan 2-8 C, lebih baik dlm frezeer, diberikan pd usia 0-2blnDosis pemberian Bayi = 0,05 ml IC pd deltoid kananKemasan vaksin dilarutkan dlm 4 ml pelarut, efektif untk 25 org, hrs hbs dlm 4 jamEfek Samping : Reaksi scr normal akan timbul 2 minggu spt pembengkakan kecil, merah pd tempat penyuntikan yg kmd abses kecil dg diameter 10 mm, luka akan sembuh sendiri meninggalkan jar. Parut, biasanya bayi tdk menderita demam.Vaksin BCG

6VAKSIN DPT (DIFTERIA, PERTUSIS, TETANUS)Pengebalan terhadap penyakit Difteria, Pertusis dan Tetanus toxoid difteri racun yang dilemahkan Bordittela pertusis bakteri yang dilemahkan toxoid tetanus racun yang dilemahkan (+) aluminium fosfat dan mertiolat3.Penyimpanan 2-8 C4.Dosis 0,5 cc IM/ SC5.Efek Samping : gejala demam tinggi dan tampak adanya selaput putih kotor pada tonsil

Vaksin Difteri Tetanus Pertusis whole cells (DTPw) dan Tetanus Toksoid (TT)

Heat Marker /Vaccine Vial Monitor (VVM)8Vaksin Difteri Tetanus Pertusis aselular (DTPa)

9VAKSIN POLIOPengebalan terhadap penyakit PoliomyelitisDosis 2 tetes (0,1ml)Terdapat 2 jenis vaksin yg beredar :-Vaksin yg mengandung virus polio yg dimatikan (vaksin salk), suntikan-Vaksin yg mengandung virus polio yg masih hidup, yg telah dilemahkan (virus sabin), oral/ mulut dlm bentuk cairan

Vaksin Polio Oral (OPV)

Heat MarkerVaccine Vial Monitor (VVM)11

Perubahan warna vaksin polio karena perubahan pHBoleh diberikan12VAKSIN CAMPAKGuna untuk kekebalan thd campakSusunan kuman yg dilemahkan Penyimpanan suhu 6 CSetelah dilarutkan vaksin minimal 8 jamDosis pemberian 0,5 ml SC, dideltoid lengan atasEfek Samping : Gejala khas timbulnya bercak-bercak merah dikulit stlh 3-5 hari anak menderita demam, batuk/ pilek

Vaksin Campak

Heat MarkerVaccine Vial Monitor(VVM)14VAKSIN HEPATITIS BPada bayi, hepatitis b dapat tertular dari ibu melalui placenta semasa bayi dlm kandungan/ pd saat kelahiran.Penyimpanan 2-8 CImunisasi dasar hepatitis B diberikan 3X dengan tenggang waktu 1 bln antara suntikan 1 & 2 dan tenggang waktu 5 bulan antara suntikan kedua dan ketiga, imunisasi ulang diberikan 5 tahun setelah pemberian imunisasi dasar.

16