Download - aspek psikososial epilepsi

Transcript
Page 1: aspek psikososial epilepsi

Masalah psikosial yang kemungkinan dihadapi penderita epilepsy adalah :

Persepsi masyarakat terhadap penyakit, misalnya kutukan, turunanKekeliruan perlakuan keluarga, misalnya overproteksi, penolakanKekeliruan perlakuan masyarakatKeterbatasan pasien epilepsi akibat penyakitberisiko mengalami gangguan depresi, anxietas (mengalami kecemasan), kepribadian, serta psikosis