Download - Anorganik P5 TP

Transcript
Page 1: Anorganik P5 TP

Tugas PendahuluanPercobaan 5Sintesis Kalium Trioksalatoferrat (III) Trihidrat, K3[Fe(C2O4)3].3H2O

1) Tuliskan seluruh persamaan reaksi untuk pembuatan senyawa kompleks K3[Fe(C2O4)3].3H2O berdasarkan prosedur di atas!Jawab :

2) Hitung rendemen yang akan dihasilkan dalam sintesis di atas!Jawab :

Garam Mohr = (NH4)2Fe(SO4)2.6H2OnFe

2+ mohr = m Mohr/ Mr Mohr = 3,5 gram/ 391,8 gram/mol = 8,933 x 10-3 moln K3[Fe(C2O4)3].3H2O = 8,933 x 10-3 molm K3[Fe(C2O4)3].3H2O = mol K3[Fe(C2O4)3].3H2O x Mr K3[Fe(C2O4)3].3H2O

= 8,933 x 10-3 mol x 490,8 gram/mol = 4,384 gram% rendemen = msintesis / mteoritis = msintesis / 4,384 gram

3) Hitung stoikiometri untuk reaksi Fe(II) produksi reduksi K3[Fe(C2O4)3] dengan larutan K3[Fe(CN6)]!Jawab :

4) Tuliskan persamaan reaksi untuk penentuan kadar oksalat, kemudian hitung konsentrasi setiap reagen yang diperlukan dalam analisis tersebut!Jawab :Standarisasi Permanganat

5Fe2+ (aq) + MnO4- (aq) + 8H+ (aq) 5Fe3+ (aq) + Mn2+ (aq) + 4H2O (l)

Ade Tria/ 10511094

Page 2: Anorganik P5 TP

2MnO4-(aq) + 5C2O42-(aq) + 16H+ (aq) 10 CO2 (g) + 2Mn2+ (aq) + 8H2O (l)

5) Hitung momen magnet teoritis dari senyawa kompleks K3[Fe(C2O4)3].3H2O!Jawab :

6) Perkirakan puncak apa saja yang akan muncul pada spectrum infra merah senyawa kompleks K3[Fe(C2O4)3].3H2O!Jawab :