Download - 29225_147-KEP-BSN-6-2013.pdf

Transcript
  • BSN) BADAN STANDARDISASI NASIONAL

    KEPUTUSAN KEPALA BADAN STANDARDISASI NASIONAL

    NOMOR 147 /KEP/BSN/6/2013

    TENTANG

    PENETAPAN REVIS! 3 (TIGA) STANDAR NASIONAL INDONESIA

    Menimbang

    Mengingat

    KEPALA BADAN STANDARDISASI NASIONAL,

    a . bahwa untuk menJaga kesesuaian Standar

    Nasional Indonesia (SNI) terhadap kebutuhan pasar, perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, pemeliharaan dan penilaian kelayakan

    dan kekinian, perlu dilakukan kaji ulang; b. bahwa berdasarkan hasil kaji ulang, perlu

    dilakukan rev1s1 SNI sebagaimana tercantum

    dalam Lampiran Keputusan ini;

    c . bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana

    dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu

    menetapkan Keputusan Kepala Badan

    Standardisasi Nasional tentang Penetapan Revisi

    3 (tiga) Standar Nasional Indonesia;

    1. Peraturan Pemerintah Nomor 102 Tahun 2000 ten tang Standardisasi Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2000 Nomor 199, Tambahan Lembaran Negara Nomor 4020);

    2. Keputusan Presiden Nomor 84/M Tahun 2012 ten tang Pengangkatan Kepala Bad an Standardisasi Nasional;

    Memperhatikan ...

  • (

    Memperhatikan :

    Menetapkan

    PERTAMA

    KEDUA

    BADAN STANDARDISASI NASIONAL

    -2-

    Surat Kepala Pusat Standardisasi, Badan Pengkajian Kebijakan Iklim dan Mutu Industri, Kementerian Perindustrian; Nomor 107 /BPKIMI.2/2/2013 tanggal 13 Februari 2013 Perihal Pengiriman RSNI3 Hasil Perbaikan Jajak Pendapat PT 67-04, Makanan dan Minuman;

    MEMUTUSKAN:

    KEPUTUSAN KEPALA BADAN STANDARDISASI NASIONAL TENTANG PENETAPAN REVISI 3 (TIGA) STANDAR NASIONAL INDONESIA.

    Menetapkan 3 (tiga) Standar Nasional Indonesia pada lajur 2 sebagai revisi dari Standar Nasional Indonesia pada lajur 3 sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini.

    Pada saat Keputusan Kepala Badan Standardisasi Nasional ini ditetapkan maka:

    1. Keputusan Kepala Badan Standardisasi Nasional sepanjang berkaitan dengan Standar Nasional Indonesia yang direvisi sebagaimana tercantum dalam Lampiran Keputusan ini; dan

    2. Standar Nasional Indonesia yang direvisi sebagaimana dimaksud dalam diktum PERTAMA setelah 1 (satu) tahun sejak tanggal ditetapkannya keputusan ini ,

    dicabut dan dinyatakan tidak berlaku.

    KETIGA ...

    D:IANDRI'S WORKISK & Pera1uran Ka BSN\20 13\Kepulusan\SN I\Juni\SK _178rev.doc

  • (

    KETIGA

    KEEMPAT

    BADAN STANDARDISASI NASIONAL

    - 3 -

    Dokumen . Standar Nasional Indonesia sebagaimana dimaksud dalam diktum PERTAMA merupakan satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari

    Keputusan ini.

    Keputusan 1m mulai berlaku pada tanggal

    ditetapkan.

    LAMPIRAN ...

    D:IANDRI'S WORKISK & Peraturan Ka BSN\20 13\Keputusan\SNNuni\SK_178rev.doc

  • { . .

    BADAN STANDARDISASI NASIONAL

    -4-

    LAMPI RAN KEPUTUSAN KEPALA BADAN STANDARDISASI NASIONAL, NOMOR 147 /KEP/BSN/6/2013 TANGGAL : 28 Juni 2013

    DAFTAR 3 (TIGA) STANDAR NASIONAL INDONESIA HASIL REVIS! YANG DITETAPKAN MENJADI STANDAR NASIONAL INDONESIA

    Nomor Standar Nasional Indonesia Standar Nasional Indonesia urut yang ditetapkan yang direvisi

    (1) (2) (3) 1. SNI 2908:2013 SNI 01-2908-1992

    Dendeng sapi Dendeng sapi

    2. SNI 2986:2013 SNI 0 1-2986-1992 Dodol beras ketan Dodol

    3. SNI 3707:2013 SNI 01-3707- 1995 Abon sapi A bon

    __ .KEPALA BADAN STANDARDISASI NASIONAL,

    ~

    0 :\ANDRJ'S WORKISK & Peraturan Ka BSN\20 13\Keputusan\SNNuni\SK_I78rev.doc