WTP

17
PROSES PEMBUATAN AIR DEMIN DAN PERMASALAHANNYA PADA UP. PAITON 1.Budi Prastiyo 1301137016 2.Dwi Agus Mastoni 1301137023 3.Lutfiah Retno Asih 1301137030

description

WTP

Transcript of WTP

PROSES PEMBUATAN AIR DEMIN DAN

PERMASALAHANNYA PADA UP. PAITON

1. Budi Prastiyo 13011370162. Dwi Agus Mastoni 13011370233. Lutfiah Retno Asih 1301137030

2

Pengertian WTP

Water Treatment Plant merupakan bagian dari power plant yang bertugas untuk menyediakan air pengisi boiler dalam sebuah powerplant.

Fungsi Water Treatment Plant (WTP) pada PLTU Paiton adalah mengolah air baku menjadi air bebas mineral (air demin), yang mana air demin digunakan untuk memproduksi uap penggerak turbin uap.

Water Treatment Plant terbagi menjadi 2 system, yaitu :

- Sistem Pre Water Treatment

proses penjernihan yang terdiri dari pengendapan dan penyaringan

- System Demineral Plant

sebagai pengolah air baku yang dihasilkan oleh prewater treatment untuk menghasilkan air bebas mineral ( Demineral Water ) sehingga memenuhi syarat sebagai air make-up untuk keperluan siklus Air – Uap pada PLTU.

Bagian – bagian WTP WWT (well water tank): tangki yang digunakan untuk

menampung air dari sumber air klontongService Water tank: tempat penampungan air penyedian

fire protection, coal & ash handling serta ke sistem WTPClarifier tank: merupakan tempat penyaringan benda-

benda yang massa jenisnya lebih tinggi dari air. Clear well: merupakan tangki penampungan air, tangki

ini berada di bawah tanah.Cation Exchanger tank: tempat terjadinya pengikatan

ion-ion negatif yang terdapat pada air.

Decarbonator tank: tangki yang digunakan untuk pemisah antara cation dan anion agar tidak tercampur.

Anion Exchanger tank: tempat terjadinya pengikatan ion-ion positif yang terdapat pada air

Mix Bed :berfungsi ganda sebagai tempat untuk menangkap mineral yang lolos dari bejana kation dan anion

Demine water tank: tempat penampungan air hasil dari water treatment plant

4

5

Sumber Air Tawar Desa Klontong

POMPA KLONTONG

HOT WELL

PORTABLE TRANSFER PUMP

CONDENSATE TRANSFER PUMP

DECARBONATORBOOSTER PUMP

DEMIN TRANSFER PUMP

SERVICE WATERTANK

12000 KL

WELL WATERTANK

5000 KL

WELL WATERTRANSFER PUMP

DEMINERALISED WATER TANK

1800 KL

CONDENSATEWATER TANK

725 KL

DECARBONATORBLOWER

TURBINE CONDENSER

INJECTION ALUM SUFATE

dan FERIC CHLORIDE

FIRE PROTECTION

Coal & Ash Hanling

DIAGRAM ALIR WATER TREATMENT PLANT

PEMAKAIAN AIRUNTUK SANITARY

PORTABLE TANK

Kolam Penampungan

CLASIFIER

DECARBONATOR

ANIONEXCHANGERS

CATIONEXCHANGERS

FILTERED TRANSFER PUMP

Created By :Suherman Staf OC

MIX BED IONEXCHANGERS

CLEAR WELL

SAND FILTER

PRETREATMENT SYSTEM

DEMINERALID SYSTEM

Kecepatan 7-8 km/jm

Cap : 126 m3/jam

Flow rate 200 m3

P= 123kw

Kap 63 m3/jamFlow rate 106 m3 /jam

Kap 2x30 lt/detik

KWALITAS AIR  Air bahan baku ( air sumber klontong )

PH : 6,6 - 8,55Conductiviy : 250 - 440 mcMhos/ cmSilica : 3,3 - 30,7 ppm SiO2Calsium Hard. : 61,7 - 116 ppm CaCO3Magnesium Hard. : 35 - 80 ppm CaCO3O2 terlarut : 3,2 - 7,3 ppm O2Sulfat : 1,78 - 9,8 ppm SO4Chlorida : 2,48 - 75 ppm Cl2Total Hard. : 107 - 196 ppm CaCO3

6

STRONG ACID CATION EXCHANGE- Jumlah : 2 buah- Kapasitas : 2 x 30 liter/ det.- Diameter : 3,35 m- Tinggi : 3,0 m- Material : Carbon Steel, Rubber Lined- Tekanan Ops. : 10 Barg- Temp. Ops : 60 ° C

7

DECARBONATOR- Jumlah : 2 buah- Kapasitas : 2 x 30 liter/ det.- Diameter : 1,68 m- Tinggi : 4,7 m- Break Tank : 2 x 10 m3- Material : Carbon Steel, Rubber Lined- Tekanan Ops. : Atmospheric- Temp. Ops. : 60 ° C

8

STRONG BASE ANION EXCHANGE- Jumlah : 2 buah- Kapasitas : 2 x 30 liter/ det.- Diameter : 3,5 m- Tinggi : 4,3 m- Material : Carbon Steel, Rubber Lined- Tekanan Ops. : 10 Barg- Temp. Ops : 60 ° C

9

MIX BED ION EXCHANGE- Jumlah : 2 buah- Kapasitas : 2 x 30 liter/ det.- Diameter : 2,2 m- Tinggi : 3,0 m- Material : Carbon Steel, Rubber Lined- Tekanan Ops. : 10 Bar- Temp. Ops : 60 ° C

10

DEMIN WATER STORAGE TANK-Jumlah : 2 buah- Kapasitas : 2 x 1800 m3

11

Air Produksi ( Demin Water )PH : 6,5 - 7,5Conductivity : < 1 mcMhos/ cmSilica : < 10 ppb SiO2Total Solid : 0,030 ppmSodium/ Na : 0,005 ppm CaCO3Chlorida/ Cl : 0,010 ppm CaCO3

12

PERMASALAHAN PADA WTP

13

•PERMASALAHAN ALATSlide 14

•PERMASALAHAN AIR BAKU Slide 15

•PERMASALAHAN REGENERASI•Slide 16

PERMASALAHAN ALAT

MASALAH AKIBAT SOLUSI

Kinerja sistem Pre treatment tidak optimal

-Kualitas raw water rendah (nilai turbidity tinggi)- kinerja gravity sand filter berat

Rekondisi system pretreatment (injeksi alum,lime ferri chloride, clarifier dan GSF)

Filter resin rusak Resin keluar dari vessel Penggantian baru

Pneumatic valve rusak (macet)

-Limbah masuk ke vessel- fluida tidak mengalir

Penggantian unit membran / pneumatic system

parameter indikator (conductivity meter, natrium meter, cloride meter, PH meter, turbiditymeter) tidak berfungsi

- monitoring kualitas air tidak maksimal

Penggantian unit

Control system error- sistem tidak bisa bekerja secara auto (manual)

Upgrade

Preventif, prediktif maintenance & Overhoul rutin belum optimal

- Identifikasi kerusakan peralatan belum optimal- umur operasi peralatan berkurang

Rescedule time

PERMASALAHAN AIR BAKU

MASALAH AKIBAT SOLUSI

Air sungai mencemari kolam (pengeruhan)

-Kualitas air baku jelek-Kekeruhan tinggi

-Perbaikan bendungan- Perbaikan pintu air limpas (overflow)

Pompa vibrasi (kavitasi)

- Impeler pompa rusak- flow pompa berkurang

-Meninggikan level permukaan air kolam - mengganti filter pompa dari basket ke bar screen

Motor pompa overheat

Motor pompa terbakar

-Penambahan fan external- rewinding-Penggantian motor

Pemadaman listrik Pompa tidak bisa beroperasi (suplai air stop)

suplai listrik langsung dari pembangkit

PERMASALAHAN REGENERASI

KENDALA AKIBAT SOLUSI

Kualitas dan Kuantitas kimia kurang (level minimal NaOH : 500 mm, HCL : 1500 mm)

-Spesific gravity (SG) tidak tercapai- hasil regen tidak maksimal (operasi train < 20 jam)

- Pengadaan bahan kimia sesuai batas minimal (HCL : 40 ton , NaOH : 70 ton)

Ejector rusak

-Spesific gravity (SG) tidak tercapai- hasil regen tidak maksimal (operasi train < 20 jam)

-Penggantian ejector baru

Sump pump trouble (level switch error, sump pump vibrasi

- Sump pit level high- Flow injeksi kimia kurang (<20 m3/jam)-Spesific gravity (SG) tidak tercapai- hasil regen tidak maksimal (operasi train < 20 jam)

-Resetting & kalibrasi level switch- penggantian rubber bearing- penggantian unit sump pump yang sesuai kedalaman sump pit

Mixing Blower Mixbed Abnormal

Proses Pencampuran (Anion/Cation) Tidak Merata sehingga conductivity dan silica high

- Lakukan step Air Mix – final rinse- Regen Ulang

TERIMA KASIH