Web Dinamis1

110
Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository © 2009 APLIKASI WEB DINAMIS MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA INTERNATIONAL EDUCATION CENTRE, INC TUGAS AKHIR DERMAWANI NOVALINA S 052406234 PROGRAM STUDI D3 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2008

description

Materi web dinamis 1

Transcript of Web Dinamis1

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    APLIKASI WEB DINAMIS MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA INTERNATIONAL EDUCATION CENTRE, INC

    TUGAS AKHIR

    DERMAWANI NOVALINA S 052406234

    PROGRAM STUDI D3 ILMU KOMPUTER DEPARTEMEN MATEMATIKA

    FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

    MEDAN 2008

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    APLIKASI WEB DINAMIS MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA INTERNATIONAL EDUCATION CENTRE, INC

    TUGAS AKHIR

    Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat mencapai gelar Ahli Madya

    DERMAWANI NOVALINA S 052406234

    DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

    UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

    2008

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    PERSETUJUAN

    Judul : APLIKASI WEB DINAMIS MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA INTERNATIONAL EDUCATION CENTRE, INC

    Kategori : TUGAS AKHIR Nama : Dermawani NS. Nomor Induk Mahasiswa : 052406234 Program Studi : DIPLOMA III ILMU KOMPUTER Departemen : MATEMATIKA Fakultas : MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN

    ALAM (FMIPA) UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

    Diluluskan di Medan, Juni 2008 Komisi Pembimbing : Diketahui/Disetujui oleh Departemen Matematika FMIPA USU Ketua, Pembimbing, Dr. Saib Suwilo, MSc Drs.Pangeran Sianipar, MS NIP 131 796 149 NIP 130 422 437

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    PERNYATAAN

    APLIKASI WEB DINAMIS MENGGUNAKAN PHP DAN MYSQL PADA INTERNATIONAL EDUCATION CENTRE, INC

    TUGAS AKHIR

    Saya mengakui bahwa Tugas Akhir ini adalah hasil kerja saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing disebutkan sumbernya. Medan, Juni 2008 Dermawani NS

    052406234

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    PENGHARGAAN

    Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa oleh karena kuasa dan

    kasih yang diberikan kepada penulis, sehingga Tugas Akhir ini dapat diselesaikan.

    Penulisan Tugas Akhir ini merupakan karya tulis yang sederhana dan

    merupakan salah satu syarat untuk menyelesaikan pendidikan D3 Ilmu Komputer

    Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

    Dalam penyusunan Tugas Akhir ini, penulis sadar akan keterbatasan

    kemampuan dan pengetahuan penulis miliki sehingga mungkin pembaca akan

    menemui banyak kekurangan karena itu kritik dan saran sangat diharapkan.

    Dengan selesainya Tugas Akhir ini penulis mengucapkan terima kasih kepada

    1. Bapak Drs. Pangeran Sianipar, MS, selaku dosen pembimbing yang banyak

    memberi petunjuk dan nasehat dalam penyelesaian Tugas Akhir ini.

    2. Bapak Dr. Saib Suwilo, MSc, selaku Ketua Pelaksana Program D3 Ilmu Komputer

    Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

    3. Bapak Dr. Eddy Marlianto, MSc, selaku Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu

    Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

    4. Seluruh dosen pengajar Program D3 Ilmu Komputer Fakultas Matematika dan

    Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sumatera Utara.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    5. Buat keluargaku tercinta yang telah memberikan segalanya yang terbaik untuk

    penulis dari kecil hingga saat ini.

    6. Buat teman-teman Faithful yang selalu mendukung dengan doa dan semangat.

    7. Buat teman-teman mahasiswa D3 Ilmu Komputer USU seperjuangan yang tidak

    mungkin disebutkan satu persatu atas segala dukungannya dalam menyelesaikan

    Tugas Akhir ini.

    8. Buat teman-teman seperjuangan di Vee*NET yang telah banyak membantu

    penulis.

    9. Seluruh staff karyawan dan manager International Education Centre, Inc yang

    telah banyak membantu penulis dalam melakukan riset.

    Tiada kata yang pantas diucapkan buat mereka selain doa semoga Tuhan yang

    Maha Kuasa lagi Pengasih memberkati kita semua.

    Akhir kata, penulis berharap semoga tugas akhir ini bermanfaat bagi pembaca

    umumnya dan Mahasiswa Ilmu Komputer khususnya.

    Medan, Juni 2008

    Penulis

    Dermawani NS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ABSTRAK

    Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya dalam bidang komputer

    dewasa ini begitu cepat seiring dengan banyaknya teknologi yang berguna dalam

    membantu kehidupan manusia sekarang ini. Perkembangan teknologi tersebut sangat

    mempengaruhi setiap badan usaha maupun perusahaan-perusahaan mengenai

    masalah-masalah yang timbul dalam kegiatan operasionalnya.

    International Education Centre, Inc merupakan lembaga yang bergerak

    dibidang pendidikan dan pengajaran Bahasa Inggris, Playgroup, Bahasa Jepang dan

    Mandarin web ini hanya focus pada bahasa inggris berupa speaking, listening,

    reading, dan writing.

    Untuk itu, di sini penulis mencoba merancang Website International Education

    Centre, Inc dengan menggunakan bahasa pemrograman web PHP dan aplikasi

    database MySQL untuk memberikan informasi kepada masyarakat tentang IEC, Inc

    tersebut.

    .

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    DAFTAR ISI

    Halaman

    Persetujuan ii Pernyataan iii Penghargaan iv Abstrak vi Daftar Isi vii Daftar Tabel ix Daftar Gambar vi Bab 1 Pendahuluan 1

    1.1 Latar Belakang 1 1.2 Identifikasi Masalah 2 1.3 Batasan Masalah 2 1.4 Maksud dan Tujuan 2 1.5 Kegunaan Penelitian 3 1.6 Metode Penelitian 3 1.7 Tinjauan Pustaka 4 1.8 Sistematika Penulisan 5

    Bab 2 Tinjauan Teoritis 6 2.1 Pengertian internet 6 2.2 Sejarah singkat internet 6 2.2 World Wide Web 7 2.3 HTML (HyperText Markup Language) 8 2.3.1 Dokumen HTML 8 2.3.2 Elemen dan Tag HTML 8 2.3.3 Struktur Dasar HTML 9 2.4 PHP (Hypertext Preprocessor) 9 2.5 MySQL 11 2.6 Macromedia Dreamweaver 13 Bab 3 Perancangan Sistem 14 3.1 Perancangan Desain Web 14 3.1.1 Desain web 14 3.1.2 Desain database 16 3.2 Perancangan File PHP 17 Bab 4 Implementasi Sistem 19 4.1 Pengertian Implementasi Sistem 19 4.2 Komponen dalam Implementasi Sistem 19 4.3 Instalasi Apache, PHP dan MySQL 20

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Bab 5 Kesimpulan dan Saran 24 5.1 Kesimpulan 24 5.2 Saran 24 Daftar Pustaka

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    DAFTAR TABEL

    Halaman

    Tabel 4.1 Tabel Admin 16 Tabel 4.2 Tabel Guru 16 Tabel 4.3 Tabel Murid 16

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    DAFTAR GAMBAR

    Halaman

    Gambar 2.2 7 Gambar 4.1 15

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    BAB 1

    PENDAHULUAN

    1.1 Latar Belakang Perkembangan aplikasi web yang semakin pesat sejak munculnya teknologi internet

    sangat membantu dalam kemudahan serta kecepatan pengiriman, penyampaian, dan

    penerimaan informasi mulai dari perusahaan-perusahaan, sekolah-sekolah, perguruan

    tinggi, lembaga atau organisasi lainnya, dimana dibutuhkan pengiriman, penyebaran,

    dan penerimaan informasi sehingga memberikan kemudahan bagi pengguna (user).

    Aplikasi web atau bias disebut juga dengan perangkat lunak berbasis web telah

    berkembang dengan pesat baik dari segi penggunaan, ukuran bahasa yang digunakan

    dan kompleksitasnya. Aplikasi web pada mulanya hanya berupa situs web yang

    bersifat statis dan lebih banyak digunakan sebagai brosur produk atau profil

    perusahaan online. Pada saat ini, aplikasi web telah banyak yang bersifat dinamis,

    interaktif dan task oriented untuk digunakan dalam system informasi, telekomunikasi,

    perdagangan, dan lain-lain. Oleh sebab itu, penulis membuat suatu aplikasi web desain

    pada Internationa Education Centre, Inc dengan menggunakan PHP dan MySQL.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    1.2 Identifikasi Masalah

    Bagaimana cara membuat aplikasi web dinamis untuk menampilkan informasi

    mengenai International Education Centre dengan menggunakan PHP dan MySQL.

    1.3 Batasan Masalah

    Penulis melakukan pembatasan/ ruang lingkup masalah yang bertujuan agar

    pembahasannya tidak menyimpang dari topik permasalahan tentang pengaplikasian

    perolehan data dan infomasi pada IEC, Inc tersebut berupa masalah aplikasi

    penjelasan mengenai informasi yang diberikan oleh International Education Centre,

    Inc yang berada di jalan Hayam Wuruk-Medan menggunakan PHP-MySQL.

    1.4 Maksud dan Tujuan

    Maksud dari penelitian yang dilakukan penulis adalah untuk meneliti tentang sistem

    informasi International Education Centre, Inc yang ada di jalan Hayam Wuruk-

    Medan, serta untuk mengetahui bagaimana menampilkan data pada International

    Education Centre, Inc tersebut secara efektif dan efisien dari sistem yang telah ada.

    Adapun tujuan penulis adalah sebagai berikut.

    1. Menyediakan informasi tentang International Education Centre, Inc di jalan

    Hayam Wuruk Medan.

    2. Merancang web dinamis supaya dapat menampilkan webside yang menarik

    dan bernilai tinggi, dengan menggunakan PHP dan MySQL.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    1.5 Kegunaan Penelitian

    Penelitian yang dilakukan oleh penulis berguna untuk membuat suatu sistem yang

    dapat mempermudah pengaplikasian data pada pihak yang bersangkutan sehingga jadi

    lebih cepat, akurat dan menarik.

    1.6 Metode Penelitian

    1 Penelitian dilakukan penulis secara langsung di lapangan, dimana dalam hal ini

    penulis melakukan penelitian pada International Education Centre, Inc sebagai

    objek penelitian.

    2 Penelitian yang dilakukan oleh penulis di perpustakaan untuk memperoleh data

    yang teoritis. Dalam hal ini, yang menjadi sasaran penelitian adalah subjek yang

    diteliti, khususnya pada buku-buku yang menjadi referensi dan pembahasan serta

    yang juga berhubungan dengan permasalahan yang dihadapi.

    3 Pengumpulan data dengan metode wawancara digunakan untuk meyakinkan

    bahwa data yang diperoleh adalah akurat, dan pada kesempatan ini penulis

    mewawancarai pada bagian administrasi.

    4 Observasi dilakukan untuk mengamati secara langsung system yang dijalankan

    oleh pendidikan luar sekolah tersebut di balik proses belajar mengajar.

    5 Merancang webside terdiri dari desain web dan database yang terdiri dari beberapa

    link dengan menggunakan PHP-MySQL yang dibantu dengan program lain guna

    mempermudah atau mempercepat penyelesaian aplikasi web.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    6 Implementasi Sistem dilakukan untuk menguji, menginstall dan memulai system

    baru atau yang diperbaiki untuk menggantikan system yang lama.

    1.7 Tinjauan Pustaka

    Sebagai suatu karya tulis haruslah memiliki referensi yang cukup dan jelas. Oleh

    karena itu, penulis menggunakan metode penelitian pustaka untuk mengumpulkan

    informasi yang berhubungan dengan materi yang berhubungan dengan permasalahan

    pada tugas akhir nantinya. Sebagai sumber bahan tersebut, penulis memperolehnya

    dari perpustakaan Universitas Sumatera Utara, koleksi buku pribadi serta pinjaman

    dari teman-teman penulis.

    Adapun bahan pustaka yang dimaksud oleh penulis adalah sebagai berikut.

    1. PHP adalah salah satu bahasa pemrograman yang cukup populer dalam

    membuat halaman web dinamis. (http://ilmukomputer.com/author/firman03/)

    2. MySQL adalah merupakan system manajemen database terhubung, software

    opensource, mempunyai kecepatan akses yang tinggi, mudah digunakan, serta

    handal, bekerja di Client/Server atau system embedded dan tersedia dalam

    beberapa macam bahasa. (KOMPUTER, WAHANA. Pengolahan Database

    dengan MySQL.PENERBIT ANDI. 2001, Hal. 1-2)

    3. Apache adalah salah satu web server. (http://www.total.or.id)

    4. Dreamweaver adalah program professional editor HTML visual yang

    digunakan untuk mengelola situs dan menata layout halaman web.

    (Mutmainah, Siti. Proyek Desain Web Berbasis Grafis dengan Dreamweaver

    dan Fireworks. PENERBIT ANDI. 2006, Hal. 1)

    http://ilmukomputer.com/author/firman03/http://www.total.or.id/

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    1.8 Sistematika Penulisan

    Untuk mempermudah penulisan tugas akhir ini dan juga mempermudah pemahaman

    maka perlu adanya suatu sistematika yang jelas dan tepat.

    Adapun sistematika penulisan tugas akhir adalah sebagai berikut.

    BAB I PENDAHULUAN

    Bab ini merupakan bab pendahuluan yang akan menguraikan latar

    belakang masalah, identifikasi masalah, pembatasan masalah, maksud

    dan tujuan, metode penelitian serta data-data yang dibutuhkan.

    BAB II TINJAUAN TEORITIS

    Dalam bab ini penulis menjelaskan teori singkat tentang hal yang

    berhubungan dengan judul dan aplikasi web dengan menggunakan PHP

    dan MySQL.

    BAB III PERANCANGAN SISTEM

    Pada bab ini dijelaskan dan diuraikan tentang cara pembuatan serta

    perancangan sistem.

    BAB IV IMPLEMENTASI SISTEM

    Bab ini menguraikan tentang defenisi, tujuan dan langkah-langkah

    dalam implementasi sistem yang juga disertai dengan komponen

    kebutuhan sistem.

    BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

    Ini merupakan bab terakhir yang dimana penulis akan menguraikan

    beberapa kesimpulan dari uraian bab sebelumnya dan juga akan

    berusaha memberikan saran yang dapat bermanfaat.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    BAB 2

    TINJAUAN TEORITIS

    2.1 Pengertian Internet

    Internet merupakan sebuah perpustakaan besar yang didalam terdapat jutaan bahkan

    milyaran informasi atau data yang berupa teks, graphic, audio, animasi dan lain-lain

    dalam bentuk elektronik. Secara teknis, internet atau International Networking

    merupakan kumpulan dari beberapa komputer yang saling berhubungan membentuk

    jaringan komputer yang saling berinteraksi dan bertukar informasi.

    2.2 Sejarah Singkat Internet

    Sejarah internet bermula ketika beroperasinya jaringan ARPANET pada tahun 1969.

    Jaringan ARPANET pertama tersebut hanya menghubungkan empat host komputer dan

    besar bandwitdh-nya hanya 50kbps. Timeline perkembangan internet sejak berdirinya

    sampi dekade 90-an menurut sejarah dunia:

    1) Tahun 1967 1970

    Lawrence G. roberts dari machusetts of Technology (MIT) mempresentasikan

    rencana pembangunan ARPANET.

    2) Tahun 1968, proposal ARPANET dibuat untuk memulai proyek tersebut.

    3) Tahun 1970

    Host ARPANET mulai menggunakan NPC (Network Control Protocol).

    4) Tahun 1971-1988

    Roy Tomlinson dari BNN menciptakan progam E-mail.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    5) 1975

    Steve walker membuat mailling list.

    6) 1979

    Tom Truscott dan Jim Ellis memperkenalkan USENET.

    7) 15 maret 1985

    Syimbolic.com tercatat sebagai domain pertama.

    8) 1988

    Internet Relay chat (IRC) diciptakan oleh Jarkko Oikrane.

    9) 1986

    National Science Foundation (NSF) Backbone dibentuk.

    10) 1996

    Internet World Expo.

    11) 2003

    Doc type xhtml, W3C, CSS, RSS, ATOM, blogs.

    12) 2006

    & WEB 2.0 World Expo.

    Gbr 2.2

    2.3 World Wide Web

    Sering disingkat sebagai WWW atau "web" saja, yakni sebuah sistem dimana

    informasi dalam bentuk teks, gambar, suara, dan lain-lain dipresentasikan dalam

    bentuk hypertext dan dapat diakses oleh perangkat lunak yang disebut browser.

    Informasi di web pada umumnya ditulis dalam format HTML. Informasi lainnya

    disajikan dalam bentuk grafis (dalam format GIF, JPG, PNG), suara (dalam format

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    AU, WAV), dan objek multimedia lainnya (seperti MIDI, Shockwave, Quicktime

    Movie, 3D World). WWW dijalankan dalam server yang disebut HTTPD.

    2.3 HTML (HyperText Markup Language)

    HTML atau Hypertext Markup Language merupakan protokol yang digunakan untuk

    mentransfer data atau document dari web server ke browser yang memungkinkan

    menjelajah internet dan melihat halaman web.

    2.3.1 Dokumen HTML Dokumen HTML bisa mengandung teks, gambar, suara atau video, yang membedakan

    HTML dengan dokumen yang lain adalah adanya elemen-elemen HTML beserta tag-

    tagnya. Dokumen HTML tersusun oleh 3 bagian antara lain :

    1. Baris yang berisi informasi versi HTML yang digunakan.

    2. Deklarasi bagian header dengan elemen head.

    3. Deklarasi bagian body dengan elemen BODY atau FrameSET.

    2.3.2 Elemen dan tag HTML

    Elemen dan tag HTML berfungsi untuk memformat atau menandai suatu bagian

    tertentu dari dokumen HTML dan juga menentukan struktur bagian tersebut dalam

    dokumen HTML. Pada suatu elemen HTML terdiri dari beberapa tag-tag dan

    atributnya antara lain:

    1. TAG : Jika browser menampilkan halaman Web, maka browser akan membaca

    teks yang terdapat di dokumen HTML lalu mencari kode khusus yang biasa

    disebut TAG. Tag merupakan suatu pasangan tag awal/pembukadan tag

    akhir/Penutup

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    2. Atribute : Tag awal seperti biasanya terdapat beberapa buah atribut yang

    memperlihatkan karakteristik dari tag tersebut. Misal :

    Dipergunakan untuk membuat teks menjadi rata kiri dari suatu paragraf.

    2.3.3 Struktur Dasar HTML

    HTML (Hypert Text Markup Language) merupakan bahasa pemrograman yang

    digunakan dalam pembuatan halaman web. Dalam penggunaannya sebagian besar

    kode HTML tersebut harus terletak di antara tag kontainer. Yaitu diawali dengan

    dan diakhiri dengan (terdapat tanda "/"). Sebuah halaman web

    minimal mempunyai empat buat tag, yaitu :

    a. Sebagai tanda awal dokumen HTML.

    b. Sebagai informasi page header. Di dalam tag ini kita bisa

    meletakkan tag-tag TITLE, BASE, ISINDEX, LINK, SCRIPT, STYLE &

    META.

    c. Sebagai titel atau judul halaman. Kalimat yang terletak di dalam tag

    ini akan muncul pada bagian paling atas browser Anda (pada title bar).

    d. Di dalam tag ini bisa diletakkan berbagai page attribute seperti

    warna latar belakang, warna teks, warna link, warna visited link, warna active

    link dan lain-lain.

    2.4 PHP (Perl HyperText Preprocessor)

    PHP pertama kali dibuat oleh Rasmus Lerdorf pada tahun 1995. Pada waktu itu PHP

    masih bernama FI (Form Interpreted), yang wujudnya berupa sekumpulan script yang

    digunakan untuk mengolah data form dari web. Selanjutnya Rasmus merilis kode

    http://id.wikipedia.org/wiki/Rasmus_Lerdorfhttp://id.wikipedia.org/wiki/1995http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=FI&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Form_Interpreted&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Web

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    sumber tersebut untuk umum dan menamakannya PHP/FI, kependekan dari Hypertext

    Preprocessing'/Form Interpreter. Dengan perilisan kode sumber ini menjadi open

    source, maka banyak programmer yang tertarik untuk ikut mengembangkan PHP.

    Pada November 1997, dirilis PHP/FI 2.0. Pada rilis ini interpreter PHP sudah

    diimplementasikan dalam program C. Dalam rilis ini disertakan juga modul-modul

    ekstensi yang meningkatkan kemampuan PHP/FI secara signifikan. Pada tahun 1997,

    sebuah perusahaan bernama Zend menulis ulang interpreter PHP menjadi lebih bersih,

    lebih baik, dan lebih cepat. Kemudian pada Juni 1998, perusahaan tersebut merilis

    interpreter baru untuk PHP dan meresmikan rilis tersebut sebagai PHP 3.0. Pada

    pertengahan tahun 1999, Zend merilis interpreter PHP baru dan rilis tersebut dikenal

    dengan PHP 4.0. PHP 4.0 adalah versi PHP yang paling banyak dipakai pada awal

    abad ke-21. Versi ini banyak dipakai disebabkan kemampuannya untuk membangun

    aplikasi web kompleks tetapi tetap memiliki kecepatan dan stabilitas yang tinggi. Pada

    Juni 2004, Zend merilis PHP 5.0. Dalam versi ini, inti dari interpreter PHP mengalami

    perubahan besar. Versi ini juga memasukkan model pemrograman berorientasi objek

    ke dalam PHP untuk menjawab perkembangan bahasa pemrograman ke arah

    paradigma berorientasi objek. Kelebihan-kelebihan dari PHP adalah sebagai berikut.

    a. Bahasa pemrograman PHP adalah sebuah bahasa script yang tidak melakukan

    sebuah kompilasi dalam penggunaanya.

    b. Web Server yang mendukung PHP dapat ditemukan dimana - mana dari mulai

    IIS sampai dengan apache, dengan configurasi yang relatif mudah.

    c. Dalam sisi pengembangan lebih mudah, karena banyaknya milis - milis dan

    developer yang siap membantu dalam pengembangan.

    d. Dalam sisi pemahamanan, PHP adalah bahasa scripting yang paling mudah

    karena referensi yang banyak.

    http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=PHP/FI&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Open_sourcehttp://id.wikipedia.org/wiki/Open_sourcehttp://id.wikipedia.org/wiki/Open_sourcehttp://id.wikipedia.org/wiki/Programmerhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Interpreter&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Chttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Zend&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=PHP_3.0&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=PHP_4.0&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Junihttp://id.wikipedia.org/wiki/2004http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=PHP_5.0&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Pemrograman_berorientasi_objekhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Kompilasi&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/IIShttp://id.wikipedia.org/wiki/Apache_HTTP_Serverhttp://id.wikipedia.org/wiki/Milishttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Developer&action=edit&redlink=1

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    e. PHP adalah bahasa open source yang dapat digunakan di berbagai mesin

    (linux, unix, windows) dan dapat dijalankan secara runtime melalui console

    serta juga dapat menjalankan perintah-perintah system.

    2.5 MySQL

    Database MySQL merupakan sistem manajemen basis data SQL yang sangat terkenal

    dan bersifat open source. MySQL dibangun, didistribusikan, dan didukung oleh

    MySQL AB. MySQL AB merupakan perusahaan komersial yang dibiayai oleh

    pengembang MySQL.

    Sebenarnya software MySQL mempunyai 2 macam lisensi. Lisensi pertama

    bersifat open source dengan menggunakan GNU General Public License dan lisensi

    kedua berupa Standard Commercial License yang dapat dibeli dari MySQL AB.

    1. MySQL merupakan sistem manajemen database. Database merupakan struktur

    dari penyimpanan data. Untuk menambah, mengakses, dan memproses data

    yang disimpan dalam sebuah database komputer maka diperlukan sistem

    manajemen database seperti MySQL Server.

    2. MySQL merupakan sistem manajemen database terhubung (relational database

    manajemen system). Database terhubung menyimpan data pada tabel-tabel

    teerpisah. Hal tersebut akan menambah kecepatan dan fleksibilitasnya. Kata

    SQL pada MySQL merupakan singkatan dari Structure Query Language. SQL

    merupakan bahasa standar yang digunakan untuk mengakses database dan

    ditetapkan oleh ANSI/ISO SQL Standard.

    http://id.wikipedia.org/wiki/Linuxhttp://id.wikipedia.org/wiki/Unixhttp://id.wikipedia.org/wiki/Windows

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    3. MySQL merupakan software open source. Anda dapat mempelajari source

    code dan menggunakannya sesuai kebutuhan.

    4. MySQL database server mempunyai kecepatan akses yang tinggi, mudah

    digunakan, serta handal. MySQL dikembangkan untuk menangani database

    yang besar secara cepat dan telah sukses digunakan selama bertahun-tahun.

    Karena konektivitas, kecepatan, dan keamanannya, MySQL server cocok

    untuk mengakses database di internet.

    5. MySQL Server bekerja di Client/Server atau sistem embedded. Software

    database MySQL merupakan sistem Client/Server yang terdiri dari multithread

    SQL server yang mendukung software klien dan library yang berbeda,

    administrative tools, dan sejumlah Appllication Programming Interfaces

    (APIs).

    6. MySQL tersedia dalam beberapa macam bahasa.

    Fitur utama dari MySQL adalah:

    a. Ditulis dalam bahasa C dan C++.

    b. Bekerja dalam berbagai platform, misalnya Mac Os X, Solaris, Sun

    OS, Unix, Novel Netware, Windows, dan lain-lain.

    c. Menyediakan mesin penyimpan (engine storage) transaksi dan non-

    transaksi.

    d. Server tersedia sebagai program yang terpisah untuk digunakan pada

    lingkungan jaringan client/server.

    e. MySQL mempunyai library yang dapat ditempelkan pada aplikasi yang

    berdiri sendiri (standalone application) sehingga aplikasi tersebut dapat

    digunakan pada komputer yang tidak berada dalam jaringan.

    f. Mempunyai sistem password yang fleksibel dan aman.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    g. Dapat menangani basisdata dalam skala besar. Basis data dalam

    MySQL Server dapat berisi 50 juta record.

    h. Klien dapat terkoneksi ke MySQL Server menggunakan socket TCP/IP

    pada platform manapun.

    i. Server dapat mengirim pesan error ke klien dalam berbagai bahasa.

    2.6 Macromedia Dreamweaver

    Dreamweaver merupakan program profesional editor HTML visual yang digunakan

    untuk mengelola situs dan menata layout halaman web. Saat ini versi terbaru dari

    dreamweaver yang dikeluarkan oleh macromedia adalah Macromedia Dreamweaver 8

    yang merupakan penyempurnaan dari versi sebelumnya dan tentu saja semakin mudah

    dalam penggunaannya. Fasilitas terbaru dari Macromedia Dreamweaver 8 adalah

    Zoom Tool and Guides, Panel CSS yang baru, code collapse, Coding Toolbar daan

    Insert Flash Video. Tidak jauh beda dengan kemampuan versi sebelumnya,

    Macromedia Dreamweaver 8 mendukung pemrograman Client Side yang terkenal,

    yaitu JavaScript dengan penggunaan yang sangat mudah. Macromedia Dreamweaver

    8 juga mendukung pemrograman Script Server Side, seperti Personal Home Page

    (PHP), Active Server Pages (ASP), ASP.NET, ColdFusion dan Java Server Page

    (JSP).

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    BAB 3

    PERANCANGAN SISTEM

    3.1 Perancangan Desain Website

    File pertama yang dibuat dalam mendesain website ini adalah file home.php. File

    home.php ini adalah file yang pertama kali akan ditampilkan dalam halaman website.

    Home.php adalah default file yang akan dicari web server dalam satu directori

    website. Setelah itu diikut i file-file lainnya sebagai link dari file index.php. Beberapa

    langkah yang dilakukan untuk mendesain/merancang website yaitu:

    3.1.1 Desain web

    Desain web yang baik bertumpu pada prinsip pokok yaitu membuatnya sederhana

    serta menjaga kerjanya tetap cepat ketika diakses. Pengunjung tidak ingin menjadi

    kebingungan ketika mengunjungi situs yang telah kita buat. Mereka tidak ingin

    dibombardir dengan informasi yang terlalu banyak dan harus menunggu lama untuk

    akses suatu situs karena akan memboroskan biaya dan waktu.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Dalam merancang halaman website ini penulis menjelaskan secara mudah yaitu

    membuat sketsa gambar dari halaman website tersebut. Adapun perancangan halaman

    website tersebut adalah sebagai berikut :

    Gambar 4.1 Perancangan halaman website

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    3.1.2 Desain Databases

    Database berfungsi untuk menyimpan banyak data. Database yang dibangun pada

    website ini terdiri atas beberapa tabel yaitu :

    1. Tabel Admin

    Tabel ini data username dan password admin.

    Tabel 4.1 : Admin

    Field type null key default extra Admin varchar(10) no

    Password varchar(10) no

    2. Tabel guru

    Tabel ini untuk menyimpan data data guru pada IEC, Inc.

    Tabel 4.2 : guru

    Field type null Key default extra Id varchar(10) yes null

    Nama varchar(30) yes null Gender varchar(20) yes null Nation varchar(20) yes null

    Address varchar(40) yes null 3. Tabel murid

    Tabel ini untuk menyimpan data data siswa pada IEC, Inc

    Tabel 4.3 : murid

    Field type null Key default extra Id varchar(10) yes null

    Name varchar(30) yes null Gender varchar(20) yes null Class varchar(20) yes null Group varchar(40) yes null

    Address varchar(40) yes null

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    3.2 Perancangan File PHP

    Berikut adalah flowchart dari website IEC, Inc :

    Start

    Tampilkan Halaman Depan

    Jika Memilih MenuLOGIN ADMIN

    Tampilkan Halaman LOGIN ADMIN

    Jika Memilih MenuHOME

    Tampilkan Halaman HOME

    Jika Memilih MenuGALERY

    Tampilkan HalamanGALERY

    Jika Memilih MenuVISION & MISION

    Tampilkan HalamanVISION & MISION

    Jika Memilih MenuORG, CHART

    Tampilkan HalamanORGANIZATION CHART

    Jika Memillih MenuFASILITY

    A

    Ya

    Ya

    Ya

    Ya

    Ya

    Ya

    Tidak

    Tidak

    Tidak

    Tidak

    Tidak

    Tidak

    Tampilkan Halaman FASILITY

    X

    X

    X

    X

    X

    X

    X

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    A

    Jika Memilih MenuTEACHERS

    Tampilkan Halaman TEACHERS

    Ya

    Tidak

    Jika Memilih MenuSTUDENTS

    Tampilkan HalamanSTUDENTS

    Ya

    Tidak

    X

    X

    End

    X

    Masukkan Username dan Password

    Jika password atauusername salah

    Tidak

    Berikan pesan kesalahan

    End

    Ya

    H

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    BAB 4

    IMPLEMENTASI SISTEM

    4.1 Pengertian Implementasi Sistem

    Implementasi system merupakan langkah- langkah atau proses yang dilakukan dalam

    menyelesaikan desain system yang telah disetujui, untuk menguji, menginstall, dan

    memulai system baru atau system yang yang diperbaiki untuk menggantikan system

    yang lama.

    4.2 Komponen dalam Implementasi Sistem

    Agar system perancangan yang telah kita kerjakan dapat berjalan baik atau tidak,

    maka dilakukan pengujian terhadap system yang telah kita kerjakan. Untuk itu

    dibutuhkan beberapa komponen utama, yang mencakup perangkat keras(hardware),

    perangkat lunak(software), dan perangkat operator(brainware). Adapun komponen-

    komponen yang dibutuhkan adalah:

    1. Perangkat Keras

    1. Monitor

    2. CPU (Central Proccessing Unit)

    3. Hard disk sebagai media penyimpanan

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    4. Memory minimal 128 MB

    5. Keyboard dan mouse

    2. Perangkat Lunak

    1. Penulis menggunakan Sistem Operasi Windows XP

    2. MySQL sebagai bahasa pemrograman untuk database dalam bahasa

    SQL(Structure Query Language) yang digunakan dalam mengolah

    database

    3. Editor pendesainan web dan penggabungan antara layout dengan

    bahasa pemrograman, seperti yang digunakan penulis yaitu

    dreamweaver 8.0

    4. PHP sebagai bahasa pemrograman server side

    5. Web server sebagai server local Aphache Web server

    6. Browser sebagai tempat melihat output atau tampilan halaman web

    yaitu Mozila Firefox.

    4.3 Instalasi Apache, PHP, dan MySQL

    a. Instalasi Apache2

    1. Jalankan file apache_2.0.xx-win32-x86-no_ssl.msi. Untuk keseragaman,

    installkan Apache2 di folder C:\Program Files. Hasilnya adalah Apache2

    akan diinstall di folder C:\Program Files\Apache Group, dengan file

    apache.exe ada di folder C:\Program Files\Apache Group\Apache2\bin.

    2. Pilihlah untuk menjalankan Apache2 sebagai service, di port 80, sehingga

    secara otomatis setiap anda start-up Windows, Apache2 akan aktif.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    3. Setelah selesai instalasi, maka di system tray akan muncul ico Apache

    Service Monitor. Klik dua kali untuk melihat status apakah Apache sudah

    aktif.

    4. Buka browser, lalu akses http://localhost. Bila muncul tampilan :

    Berarti instalasi Apache sudah beres dan sudah berjalan sebagai service.

    5. Edit file C:\Program Files\Apache Group\Apache2\conf\httpd.conf.

    Tambahkan 3 baris berikut di awal bagian terakhir.

    ScriptAlias /php/ "c:/php/"

    AddType application/x-httpd-php .php

    Action application/x-httpd-php "/php/php-cgi.exe"

    Scrip di atas untuk konfigurasi PHP dengan Apache harus ditulis dengan benar atau langsung copy file httpd.conf di folder php instaler by webmedia dan pastekan di C:\Program Files\Apache Group\Apache2\conf\httpd.conf Untuk merubah tempat penyimpan data : DocumentRoot "C:/Program Files/Apache Group/Apache2/htdocs"

    ...........

    http://localhost/

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Misal :

    DocumentRoot "D:/website"

    ..........

    Restart apache!!!!!

    a. Instalasi PHP5

    1. Jalankan file untuk keseragaman install pada C:\ maka akan tercipta C:\PHP

    2. Jangan lupa pilih

    3. Karena tidak semua file terinstall maka extrak file

    ke C:\PHP

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    4. Rename file php.ini-dist menjadi php.ini. 5. Masuk ke dalam file php.ini

    6. Ubah register_global menjadi on dan hilangkan tanda ; pada extension=php_mysql.dll

    7. Disarankan copy file php.ini di folder php instaler paste pada C:\PHP karena sudah tersetting dengan benar

    8. Jangan buka C:\PHP\ext cari file php_mysql.dll copy dan paste ke C:\PHP ini adalah file extension mysql agar terkonfigurasi dengan PHP dan Apache

    9. Restart Apache untuk menguji apakah PHP sudah berjalan sebagai modul, bila tidak ada pesan error apa pun, berarti PHP sudah diinstall dengan baik sebagai modul Apache. Coba cek lagi Apache Service Monitor, di bagian bawahnya nanti akan muncul tulisan :

    Apache/2.0.48 (Win32) PHP/5.x.x

    c.Instalasi MySQL5

    Jalankan file ikuti terus langkah yang ada (next)

    Isikan username dan password untuk root user (user dengan akses tertinggi) sesuka

    hati anda. Di sini saya menggunakan username = root dan password = xxxxxx.

    e. Pemeriksaan terakhir

    1.Buat file C:\Program Files\Apache Group\Apache2\htdocs\phpinfo.php. atau di

    docomentroot yang telah kita buat tadi Isikan dengan :

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ?>

    2.Disarankan copy file dari folder php instaler by webmedia

    3.Buka browser, akses http://localhost/phpinfo.php.

    BAB 5

    KESIMPULAN DAN SARAN

    5.1 Kesimpulan

    Dari hasil tulisan ini, penulis menarik kesimpulan sebagai berikut:

    1. Website telah memberikan kemudahan bagi mereka yang sangat sibuk di

    dalam kesehariannya, karena dengan adanya website masyarakat dapat

    memperoleh informasi dengan cepat dan mudah yang dapat hanya dilakukan

    dari depan komputer yang terhubung dengan internet tanpa harus pergi ke

    lokasi.

    2. PHP memudahkan bagi para programmer untuk dapat mengembangkan

    tampilan-tampilan halaman informasi yang lebih baik dan lebih menarik serta

    interaktif.

    5.2 Saran

    Dalam pembuatan website ini sangatlah sederhana karena banyak fasilitas yang belum

    dapat dimplementasikan. Oleh karena itu diharapkan kepada para pembaca untuk terus

    http://localhost/phpinfo.php

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    mengembangkan website ini. Terutama dari segi tampilan dan penambahan fasilitas.

    agar bagi para penggunanya lebih tertarik untuk melihat situs ini. Sehingga website ini

    lebih dinamis dalam penggunaannya.

    DAFTAR PUSTAKA Firdaus. 2007. PHP & MySQL dengan DREAMWEAVER

    http://www.cirebonkota.go.id

    . Palembang: Penerbit

    MAXICOM

    by Mambo Generated: 28 April, 2008, 15:31

    http://www.duniacyber.com/basic dasar pengetahuan internet: juli, 2007 http://www.blogger.com/bambang herlandi: 21 maret, 2008, 4:22pm http://www.telkom.com/telkom.net: 2006 MADCOMS, LPKBM. 2005. Membuat Desain Situs Web dengan Macromedia MX

    2004. Yogyakarta: Penerbit Andi

    Sakur, SST, Stendy B. 2003. Aplikasi Web Database dengan Dreamweaver MX.

    Yogyakarta: Penerbit Andi

    Sukarno, Mohamad. 2006. Membangun Webside Dinamis Interaktif dengan PHP-

    MySQL(Windows & Linux). Bekasi: Eska Media Press

    Suyantoro, Fl. Sigit. Pengolahan Database dengan MySQL. Yogyakarta: Penerbit Andi

    http://www.cirebonkota.go.id/http://www.telkom.com/telkom.net

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    LAMPIRAN

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Listing Program Admin.php INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    TEACHERS STUDENTS Administrator Password Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU)

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Adu.php INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADULTS TEENS BACK TO GALERY ADMIN HOME GALERY VISION & MISION

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS ADULTS Our courses progressively develop students' English language skills and are carefully structured to help students: gain confidence in English develop grammatical accuracy improve students' pronunciation, intonation and rhythm strengthen students' speaking and listening skills expand students' vocabulary develop students' reading and writing skills Courses for Adults range from Beginner English to Advanced English, which lasts for 3 months or 24 meetings for one level. Classes are taught by native-speakers of English and well-trained local teachers with a variety of communicative activities, role plays, group discussion and language functions. Beginner English ---- --------- BE 1 - BE 2 Elementary English ----------- EE 1 - EE 2 Pre Intermediate English ---- SE 1 - SE 2 Intermediate Eglish ----------- PE 1 - PE 2 Upper Intermediate ----------- UE 1 -UE 2 Advanced ----------------------- AE 1 - AE 2

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Cari.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192 todaysDate = new Date(); dayarray = new Array("Minggu", "Senin", "Selasa", "Rabu", "Kamis", "Jumat", "Sabtu"); montharray = new Array("Januari", "Pebruari", "Maret", "April", "Mei", "Juni", "Juli", "Agustus", "September", "Oktober", "Nopember", "Desember"); document.write(dayarray[todaysDate.getDay()] + ", " + todaysDate.getDate()+ " " + montharray[todaysDate.getMonth()] +" "); if (todaysDate.getYear()

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS Teachers

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Kata Kunci : Kategori : NIS Nama Jenis Kelamin Kelas Password Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Edit.php

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Teachers ID : Name : Gender :

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Nation : Address : Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Fas.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    FASILITY LIBRARY CLASS ROOM WAITING ROOM AIR CONDITIONER TOILET NATIVE TEACHER etc Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Gal.php

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    TEACHERS STUDENTS Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Index.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    "WELCOME" in IEC, Inc course' s WEB ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    TEACHERS STUDENTS About Us International Education Centre opened its school in Jalan Malaka 1998 with the objective of offering quality English tuition to both children and adults. During the first year there were approximately 400 students and 25 local and native speaking teachers divided between two departements (English, Playgroup, Mandarin, and Japanese), a student body of approximately 3,200 students and more than 150 teachers. In 2004, a new IEC school was opened in Jalan Jemadi to help cope with the increased demand for our servises, from students resident outsides the Malaka area. The newly build Jemadi school has 18 classrooms to supplement the existing 29 classrooms in the Malaka school. Our Courses We have courses for toddlers in Playgroup, Kindergarten, Primary school students, high school and college students which help them develop their English so that they will succeed in school, and achieve later study and career goals. The maximum class size for these groups is 15. Our courses for adult learners are conducted in the mornings, afternoons and evenings. They cater for different groups of adults, some wish to focus on English to help them at work, others need the language for their daily lives. Our Staff and Teachers Each department is run with a strong team which comprises of an Academic Coordinator and a group of both full time teachers

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    and part time teachers. Our teachers are all well-qualified and experienced expatriate native-speaker teachers. We select them for their friendly personalities, expert knowledge of english and teaching ability. We have an extensive programme of teacher development and training so that they are always learning new techniques to improve their learning experience. At present, there are 9 native-speaker teachers from England, Canada and Australia, 35 fulltime local teachers and 95 part-time teachers for Playgroup, English, Mandarin and Japanese Department. Our Record IEC started the In-Company training courses in 2005 and is always committed to delivering best classes for students and companies. Our record has shown a continuous support and trust from our students and companies. OCBC Singapore, Bank. Jalan Diponegoro-Medan CV. Dharmajaya Dinamika Mandiri. J alan Sutomo-Medan PT. Winatek Widita. Jalan Malaka-Medan ATC Aviation Training Centre. Jalan Sisingamangaraja-Medan STTC. Jalan Percut-Medan CV. Bintang Terang. Jalan Sindoro-Medan XL. Jalan Diponegoro-Medan Bank Mestika. Jalan Diponegoro-Medan Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Kin.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    BACK TO GALERY ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    STUDENTS KINDERGARTEN Our kindergarten programmers focus on the all-round development of each child and include: language and literacy skills development creativity personal and social development Courses for kindergarten students are designed to build students' English foundation with a duration of 2.5 years to complete Kindergarten programs. Kindergarten Way Ahead 1 Way Ahead 2 Way Ahead 3 Way Ahead 4 PRIMARY Our Primary courses enable your children to communicate clearly and confidently in English and succeed in school studies and exams. Our courses progressively develop reading, writing and speaking skills and help students to: develop grammar and vocabulary strengthen comprehension skills enhance oral expression improve problem solving skills encourage creativity and build confidence Courses for Primary students range from Level 1 to Level 8, with 2 terms each level. Students are taught in a communicative approach, allowing students to use English both in speaking and in writing. As parts of the curriculum, students are involved in a lot of hands-on projects and experiments.

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Loginadmin.php Untitled Document

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Loginulang.php INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    STUDENTS LOGIN ERROR YOUR PASSWORD IS WRONG Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Loginulangadmin.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    font-weight: bold; } --> International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS LOGIN ERROR... Back to Login

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Org.php INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    "Organization Chart" ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    STUDENTS Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Ph.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    font-size: 12px; font-weight: bold; } .style43 {font-size: 36px} --> International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192 ADULTS TEENS BACK TO GALERY

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    HIGH SCHOOL Our High School courses help you succeed in your school career. You can expect: exam oriented learning grammar and vocabulary development skills development for writing tasks-summary, note-taking, composition oral skills work extending and developing comprehension skills Courses for High School Students range from beginner to Upper Intermediate. Classes are taught by local teachers and native speaking teachers with the student-centered approach, which allows atudents to extend their creativity and develop their confidence in using English. Each level consisting 2 terms runs for 6 months with one final exam in each term. BEGINNER --------------------- STEP 1 - STEP 2 ELEMENTARY ---------------- STEP 3 - STEP 4 PRE-INTERMEDIATE------- STEP 5 - STEP 6 INTERMEDIATE ------------- STEP 7 - STEP 8 UPPER INTERMEDIATE -STEP 9 - STEP 10 Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Pla.php

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    BACK TO GALERY ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    TEACHERS STUDENTS PLAYGROUP Our Playgroup courses emphasize on learning through play and offer a fun way of learning English naturally through stories, songs and group work. The children are encouraged to express their views and to take part in fun and creative activities Courses for Playgroup students range for 2 years old to 6 years old, who attend classes from Monday to Friday. Classes are taught in English and Chinese and offered in the mornings and afternoons Early Kids Junior Plus Pre Nursery Nursery A Nursery B Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU)

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Prosescari.php INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    TEACHERS STUDENTS Teachers

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Simpanedit.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192 ADMIN HOME

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS Teachers

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    address='$_POST[address]'"; $result=@mysql_query($sql,$connection) or die(mysql_error()); ?> SUKSES..... Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Simpantambahguru.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192 ADMIN

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS Teachers

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    $password_conn="121186"; $conn=mysql_connect($hostname_conn,$username_conn,$password_conn); mysql_select_db($database_conn,$conn); $query="INSERT INTO guru VALUES ('$id','$nama','$gender','$nation','$address');"; $insert=mysql_query($query); if ($insert) { echo"Data Guru Telah Ditambahkan"; } else { echo"Penambahan Data Gagal"; } ?> Back to add teacher Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Simpantambahsiswa.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    .style1 { font-size: 36px; font-weight: bold; } .style6 {font-size: 18px} .style26 {font-weight: bold} .style33 {color: #FF0000; font-weight: bold; } .style34 {color: #FF0000} .style7 { font-family: Verdana, Arial, Helvetica, sans-serif; font-size: 12px; } .style35 {font-size: 36px; font-weight: bold; color: #FF0000; } --> International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    print (date ("l, dS F Y ").""); ?> ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Student

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Stu.php INDEX International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192 ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    FASILITY TEACHERS STUDENTS STUDENTS

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    printf("$id$nama"); printf("$gender$class$grup$address"); } printf(""); ?> Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Tambah.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    .style36 {color: #FF0000; font-weight: bold; font-size: 18px; } --> International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192 ADMIN

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS Teacher Student

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ID : Name : Gender : Nation : Address :

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Tambahsiswa.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192 ADMIN HOME GALERY

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS Teacher Student ID :

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Name : Gender : Class : Group : Address :

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Tea.php INDEX International Education Centre, Inc

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192 ADMIN HOME GALERY VISION & MISION

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS Teachers

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    $nation=$row["nation"]; $address=$row["address"]; printf("$id$nama$gender$nation$address"); } printf(""); ?> Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU) Vis.php INDEX

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    .style36 { font-size: 24px; font-weight: bold; color: #FF0000; } .style37 {font-family: Verdana, Arial, Helvetica, sans-serif; font-size: 24px; color: #990000; } --> International Education Centre, Inc Jalan Hayam Wuruk 17 (Sp. Jl. Darat), Medan 20112, North Sumatera, Indonesia Phone: (+62 61) 453 5126, (+62 61) 4529192

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    ADMIN HOME GALERY VISION & MISION ORGANIZATION CHART FASILITY TEACHERS STUDENTS VISION and MISION

  • Dermawani Novalina S : Aplikasi Web Dinamis Menggunakan Php Dan Mysql Pada International Education Centre, Inc, 2008. USU Repository 2009

    " to REVISE and BUILD on EXISTING English language SKILLS and to IMPROVE both ACCURACY and FLUENCY in the Language" Copyright Dermawani Novalina S. (D3 Ilmu Komputer USU)

    Identifikasi Masalah1.3 Batasan MasalahMaksud dan Tujuan1.5 Kegunaan Penelitian1.7 Tinjauan Pustaka1.8 Sistematika Penulisan