VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014...

22
VISI, MISI DAN PROGRAM VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR KERJA CALON REKTOR 2014 2014 -2018 2018 Prof. Dr. Ir. H. Bambang Suharto, MS.

Transcript of VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014...

Page 1: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

VISI, MISI DAN PROGRAM VISI, MISI DAN PROGRAM

KERJA CALON REKTOR KERJA CALON REKTOR

2014 2014 --20182018

Prof. Dr. Ir. H. Bambang Suharto, MS.

Page 2: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

Menjadi universitas unggul berstandar

internasional yang berbasis riset dan sebagai

pusat pengembangan kewirausahaan yang

berkelanjutan dan mampu berperan aktif dalam

pembangunan bangsa melalui proses, pendidikan,

penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

VISIVISI

MISIMISI

Menyelenggarakan pendidikan berstandar

internasional serta membangun karakter bangsa

dalam mengembangkan dan menyebarluaskan

ilmu pengetahuan dan teknologi, seni budaya,

berjiwa dan berkemampuan entrepreneur melalui

penciptaan yang inovatif untuk meningkatkan taraf

kehidupan masyarakat dan memperkaya

kebudayaan nasional.

MISIMISI

Page 3: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

TUJUANTUJUAN

PROGRAM PROGRAM

Menghasilkan lulusan yang bertaqwa kepada

Tuhan Yang Maha Esa, berkarakter dan berkualitas,

cerdas dan terampil memajukan ilmu pengetahuan,

teknologi dan senibudaya baik melalui adaptasi kemajuan

ilmu pengetahuan, teknologi untuk kemakmuran bangsa

maupun melalui penciptaan yang inovatif dan relevan

bagi pembangunan

PROGRAM PROGRAM (Ringkasan)(Ringkasan)

1. Menyelenggarakan Tridharma Perguruan Tinggi secara

profesional

2. Efisiensi dan akuntabel dalam pengelolaan kelembagaan yang

berkepastian hukum

3. Meningkatkan kinerja laboratorium dan perpustakaan

Page 4: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

I. DASAR PENGEMBANGANI. DASAR PENGEMBANGAN

1. Peran PT ; meningkatkan daya saing bangsa, penjaminan

kualitas, menciptakan keseimbangan otonomi dan akuntabilitas

pemanfaatan dana publik yang diterima

2. Pengelolaan PT yang baik dan berkualitas � menjamin kualitas

output dan outcome PT

3. Standar pengelolaan PT meliputi; otonomi, akuntabilitas,

akreditasi dan evaluasi

4. Meningkatkan keselarasan hasil lulusan dengan kebutuhan

masyarakatmasyarakat

Page 5: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

II. STRATEGI PENGEMBANGAN

Issu Strategis;

1. Peningkatan produktivitas dan efisiensi pendidikan

� Penataan+penyempurnaan sistem manajemen pendidikan

� Peningkatan SDM+infrastruktur+pengembangan kemampuan

IPTEK+sistem informasi yang efektif

2. Perbaikan atmosfir akademik

� Peningkatan kegiatan penelitian

� Pemberdayaan masyarakat

�Penataan kampus yang aman, nyaman dan ramah lingkungan�Penataan kampus yang aman, nyaman dan ramah lingkungan

3. Penataan sistem pendidikan dengan kebutuhan masyarakat pembangunan

4. Perluasan+pemerataan kesempatan belajar

� Peningkatan daya tampung secara proporsional

� Optimalisasi fasilitas infrastruktur fisik

� Perluasan akses beasiswa

� Kerjasama sinergis dengan stakeholders

5. Peningkatan SDM mencakup aspek; saintifik, profesional, kesehatan,

kesejahteraan sosial-ekonomi

Page 6: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

MASALAH UB SAAT INI

Dengan memperhatikan pengaruh keadaan internal dan lingkungan eksternal yang

ada, UB memiliki beberapa masalah yang utama antara lain;

1. Efisiensi penyelenggaraan bidang akademik, berkaitan dengan; masa studi

mahasiswa, seleksi calon mahasiswa, rasio jumlah dosen dengan mahasiswa,

kualitas dosen, sarana dan prasarana laboratorium, sarana dan prasarana

penunjang perkuliahan, peningkatan jumlah penelitian dan pengabdian masyarakat

serta publikasi ilmiah dosen.

2. Efisiensi penyelenggaraan bidang keuangan, sumberdaya manusia, sarana dan

prasarana berkaitan dengan; penatausahaan bidang keuangan, pengawasan untukprasarana berkaitan dengan; penatausahaan bidang keuangan, pengawasan untuk

efisiensi perencanaan dan belanja; transparansi pengelolaan keuangan;

peningkatan kualitas sumberdaya manusia.

Page 7: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

3. Penyelenggaraan pengembangan penalaran, minat bakat dan kesejahteraan

mahasiswa yang efisien meliputi; penataan kelembagaan dan kinerja UKM,

meningkatkan jenis kegiatan yang dapat memberikan daya tarik untuk

pengembangan internal, memotivasi mahasiswa untuk keikutsertaan dalam

kegiatan eksternal (menyesuaikan dengan target prestasi yang ingin dicapai dalam

lomba, kompetisi bidang kemahasiswaan tingkat nasional dan internasional),

memperpendek masa tunggu lulusan memperoleh pekerjaan pertamanya

(meningkatkan kerjasama dengan mitra perusahaan, pelatihan persiapan kerja,

peningkatan kompetensi kerja serta meningkatkan peran JPC)

4.Masalah-masalah yang berkaitan dengan perilaku efektif sistem dalam peran

kelembagaannya serta dalam menyelenggarakan fungsinya. Semua masalah ini

dimasukkan dalam satu kategori tentang penataan sistem. Otonomi, akuntabilitas,dimasukkan dalam satu kategori tentang penataan sistem. Otonomi, akuntabilitas,

akreditasi dan evaluasi ditujukan kepada upaya-upaya peningkatan kualitas secara

berkelanjutan.

5.Masalah relevansi dan mutu yang meliputi pendidikan, penelitian, pengabdian

kepada masyarakat, sumberdaya pendidikan tinggi, dan pembinaan mahasiswa

Page 8: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

KONDISI UB SAAT INI

Kekuatan;

1. SDM memadai � dosen tetap 1843 orang (S3 sebanyak 29,03%)

2. Fakultas 12, program pendidikan setara fakultas 2, program pascasarjana 1, vokasi 1 dan

179 PS

3. Mahasiswa � 61.231 orang (menunjukkan peminat+kepercayaan masyarakat terhadap

UB cukup tinggi)

4. Komitmen pimpinan dan sivitas akademika yang tinggi untuk kemajuan UB

5. Banyak PS yang sudah terakreditasi “A”

6. Transparansi, akuntabilitas, kredibilitas dalam tata pamong dan pelaksanaannya telah 6. Transparansi, akuntabilitas, kredibilitas dalam tata pamong dan pelaksanaannya telah

dijalankan dengan efektif dan efisien

7. Sistem Penjaminan Mutu Internal UB baik � Implementasi SPMI terbaik di Indonesia

tahun 2010 dan Sertifikasi ISO 9001:2008

Page 9: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

PELUANG

1. Minat dan kepercayaan masyarakat terhadap UB masih cukup tinggi, lokasi yang

strategis

2. Kebutuhan masyarakat akan kemajuan IPTEK, layanan PT yang berkualitas

3. Kerjasama di bidang Tridharma PT dengan lembaga pemerintah dan swasta masih

sangat terbuka

4. Pengembangan dan perluasan jejaring kerjasama terutama dengan perguruan tinggi

internasional

5. Kebijakan DIKTI untuk mendorong perguruan tinggi go internasional melalui dukungan

pendanaanpendanaan

Page 10: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

ANCAMAN

1. Dinamika perubahan yang sangat cepat dan meningkatnya tuntutan pengguna

akan mutu, menuntut pengelola yang visioner, inovatif dan kreatif

2. Era globalisasi (pasar bebas) menuntut lulusan perguruan tinggi harus

berkualitas baik dan berkompeten dalam bidangnya sehingga mampu bersaing

3. Kemajuan IPTEK yang sangat cepat menuntut lulusan untuk dapat

menyesuaikan diri agar tidak ketinggalan dan selalu up to date

4. Persaingan dengan perguruan tinggi lain baik di dalam negeri dan luar negeri

yang semakin kompetitif, hanya perguruan tinggi yang berkualitas baik yang

dapat bersaing dan diminati masyarakatdapat bersaing dan diminati masyarakat

5. Perguruan tinggi luar negeri yang menawarkan berbagai skema program

pendidikan seperti double degree, twinning program, sandwich program

sehingga membuka cabang di Indonesia yang mengakibatkan persaingan yang

semakin kompetitif

Page 11: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

KELEMAHAN

Bidang pendidikan (akademik)

1. kualitas input mahasiswa baru yang rendah di beberapa program studi

(program studi yang kurang banyak peminatnya sehingga rasio keketatan

seleksi masuk rendah)

2. Rendahnya nilai AEE (Angka Efisinsi Edukasi) kurang dari 18% menggunakan

patokan 8 semester (4 tahun)

3. lama studi mahasiswa masih banyak yang di atas 8 semester (untuk S1)3. lama studi mahasiswa masih banyak yang di atas 8 semester (untuk S1)

4. sarana dan prasarana laboratorium yang belum memadai (jumlah, alat, dan

bahan laboratorium)

5. jumlah pranata laboratorium pendidikan yang memiliki sertifikat masih kurang

sehingga berdampak terhadap kualitas pelayanan laboratorium

Page 12: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

Bidang Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

1. kurang maksimalnya penggunaan fasilitas IT (Informasi dan Teknologi)

sehingga belum dapat mendukung suasana akademik dan pengembangan

penelitian serta pengabdian masyarakat di kalangan sivitas akademika yang

mengakibatkan masih kurangnya rasio jumlah penelitian dan pengabdian

masyarakat serta publikasi ilmiah dosen

2. pemanfaatan produk IPTEK sebagai kegiatan aplikasi penelitian dan

pengabdian kepada masyarakat yang kurang maksimal sehingga belum banyak

yang berorientasi bisnis (merek dagang, paten, hak cipta, HKI Hak Kekayaan

Intelektual)Intelektual)

Page 13: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

Bidang Kemahasiswaan

1. ketersediaan sumber daya pendukung yang masih kurang untuk bersaing

pada tingkat internasional walaupun disadari bahwa daya saing,

kreativitas, minat dan bakat mahasiswa UB besar

2. prestasi mahasiswa yang bagus di tingkat nasional dan internasional belum

merata pada semua program studi dan jurusan

masa tunggu alumni UB untuk bekerja rata-rata lebih dari 1 tahun

Bidang Keuangan, Sumberdaya Manusia, Sarana dan Prasarana

1. masih perlunya penatausahaan dan transparansi pengelolaan keuangan

dan anggaran di setiap unit kegiatan

2. rasio dosen dan mahasiswa masih belum optimal

3. masih ada dosen yang berkualifikasi S1 dan jumlah kualifikasi S2 masih

banyak

4. belum tersebarnya dosen bergelar doktor secara merata

5. masih belum tertatanya (semrawut) area perpakiran sehingga

berpengaruh terhadap kenyaman dan keamanan kampus

Page 14: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

III. PROGRAM PENGEMBANGAN

A. Kelembagaan, Organisasi dan Keuangan

1. Penguatan tata kelola, akuntabilitas dan pencitraan publik

2. Penguatan sumber pendanaan melalui dana pemerintah (Program Hibah) dan

dana masyarakat (SPP), dana dari proyek kerjasama dari berbagai instansi di

dalam dan luar negeri, pemberdayaan aset-aset universitas/fakultas/jurusan,

dana hibah dan pinjaman lunak terutama dari luar negeri

3. Penatausahaan bidang keuangan dengan penetapan skala prioritas penggunaan

anggaran baik kegiatan akademik dan non akademikanggaran baik kegiatan akademik dan non akademik

4. Tertib administrasi keuangan dan transparansi administrasi keuangan

5. Penyempurnaan organisasi dan manajemen yang lebih efisien

6. Peningkatan peran SPI (audit kepatuhan dan audit efisiensi penggunaan

keuangan)

7. Meningkatkan pendapatan PNBP dari unit usaha, kerjasama dan hibah

8. Meningkatkan kualitas SDM

Page 15: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

9. Meningkatkan kenyamanan dan keamanan kampus dengan menata area parkir dan

meningkatkan peran dan fungsi satpam, portir dan tukang parkir

10. Membangun unit instalasi limbah cair hasil buangan dari laboratorium di lingkungan UB

agar penataannya lebih terpadu dan tidak membahayakan lingkungan

11. Meningkatkan peran semua unit usaha untuk mandiri dan profit

12. Meningkatkan fungsi senat Universitas dalam menetapkan kebijakan dalam berbagai

bidang dan sebagai kontrol terhadap kinerja Rektor

13. Meningkatkan peran INBIS agar hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat dapat 13. Meningkatkan peran INBIS agar hasil-hasil penelitian dan pengabdian masyarakat dapat

dijadikan sebagai unit bisnis

14. Menyelesaikan pembangunan sarana beribadah (pembangunan Masjid Raden Patah)

15. Menyelesaikan bangunan fisik dan operasional pembangunan rumah sakit pendidikan

Page 16: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

B. Pendidikan

1. Meningkatkan kualitas lulusan melalui;

2. Memperluas promosi untuk menarik calon mahasiswa baru sehingga semakin banyak yang

mendaftar di UB, dan meningkatkan kualitas input mahasiswa baru

3. Memperbaiki serta meningkatkan sarana dan prasarana yang menunjang proses

pembelajaran (jumlah dan kapasitas ruang kuliah yang memadai, menambah jumlah serta

macam alat laboratorium untuk memperpendek antrian mahasiswa dalam penggunaan

laboratorium dan peminjaman alat, fasilitas IT perpustakaan sehingga mudah diakses,

menambah koleksi jurnal penelitian, buku bacaan, modul)

4. Menambah jumlah pranata laboratorium yang bersertifikasi sehingga meningkatkan

kualitas pelayanan laboratoriumkualitas pelayanan laboratorium

5. Mengikutsertakan mahasiswa dalam penelitian dosen sehingga dapat memperpendek

lama studi mahasiswa bagi yang belum memiliki judul Tugas Akhir

6. Meningkatkan peran dosen Pembimbing Tugas Akhir dan Pembimbing Akademik untuk

memantau mahasiswa bimbingannya agar segera menyelesaikan Tugas Akhirnya

7. Meningkatkan peran Badan Konseling Mahasiswa untuk membantu mahasiswa yang

mempunyai permasalahan agar tidak mempengaruhi studinya

8. Membentuk Tim Pemantau Tugas Akhir di tingkat jurusan atau program studi

Page 17: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

9. Penataan program studi dan penyempurnaan kurikulum disesuaikan dengan kebutuhan

masyarakat

10. Meningkatkan integritas dosen dan karyawan dalam pelaksanaan terciptanya proses

pembelajaran yang kondusif (suasana akademik yang kondusif)

11. Membantu lulusan agar memperpendek masa tunggunya dalam mendapatkan pekerjaan

pertamanya dengan meningkatkan pemberdayaan JPC

12. Perbaikan manajemen pendidikan melalui fasilitas IT yang semakin baik dan memadai

13. Meningkatkan jumlah program studi yang terakreditasi sangat baik, baik akreditasi nasional

dan internasionaldan internasional

14. Memperbanyak jumlah program studi atau jurusan yang mendapat dana dari Program

Hibah Kompetisi (PHK) melalui pelatihan yang intensif dan bantuan dana sebagai stimulan

15. Meningkatkan peran PJM sebagai penjamin dan pengendali mutu perguruan tinggi

16. Meningkatkan jumlah kelas internasional bagi program studi yang mampu (SDM, finansial,

sarana dan prasarana penunjang)

17. Meningkatkan jumlah program studi yang tersertifikasi internasional

Page 18: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

C. Kepemimpinan

Pengelolaan universitas secara profesional dengan memperhatikan;

1. Berpegang pada prinsip dasar seorang guru yang diajarkan oleh Ki Hajar Dewantara “Ing

ngarsa sung tuladha, Ing madya mangun karsa, tut wuri handayani” dimana pimpinan

perguruan tinggi yang sekaligus dosen harus menjadi “role model (teladan)” bagi peserta

didik dan lingkungan kerja dan “motivating and leading” memberi motivasi dan arahan

kepada bawahan dan peserta didik

2. Harus bersedia melimpahkan kewenangan kepada bawahan atas dasar rasa saling

percaya “trust” untuk menumbuhkan inovasi dan melatih kemandirian, tetapi tetap

memberikan rasa aman dalam menjalankan tugasmemberikan rasa aman dalam menjalankan tugas

3. “supportive leader” untuk menopang para pemimpin keilmuan (scientist leaders) karena

semakin tajamnya persaingan global, pemikiran efekifitas dan efisiensi tata kelola sistem

manajemen pendidikan sebagai support para dosen (scientific leaders) yang menjadi

ujung tombak kemajuan perguruan tinggi

4. Memperhatikan sistem pendukung dalam perencanaan dan pengembangan institusi

“institutional performance”

5. Peka terhadap permasalahan dan kebutuhan internal (dosen, karyawan dan mahasiswa)

dan kebutuhan eksternal (masyarakat) yang dinamis

Page 19: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

D. Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

1. Mengembangkan pusat-pusat kajian atau studi yang berbasis riset dengan memanfaatkan

kepakaran yang ada

2. Mengembangkan sistem terpadu yang dapat menumbuhkan hubungan akademik dan

hubungan industrial melalui penelitian terpadu atau kolaborasi

3. Membuat roadmap penelitian dan pengabdian masyarakat di setiap

jurusan/laboratorium sehingga dapat dimanfaatkan oleh dosen dan mahasiswa

4. Meningkatkan jumlah penelitian, pengabdian masyarakat dan publikasi ilmiah dosen

5. Memanfaatkan produk IPTEK sebagai kegiatan aplikasi penelitian dan pengabdian kepada

masyarakat berorientasi bisnis (merek dagang, paten, hak cipta, HKI Hak Kekayaan masyarakat berorientasi bisnis (merek dagang, paten, hak cipta, HKI Hak Kekayaan

Intelektual)

Page 20: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

E. Kepegawaian (Dosen dan Karyawan)

1. Meningkatkan kualifikasi SDM dosen dan karyawan melalui pendidikan

bergelar (studi lanjut) dan non gelar (pelatihan, workshop,simposium)

2. Meningkatkan pendapatan dosen dan karyawan secara adil dan proporsional

berbasis kinerja

3. Memberikan penghargaan yang layak bagi dosen dan karyawan yang

berprestasi (reward)

4. Menyusun pola rekruitment dosen dan karyawan berbasis kebutuhan

Page 21: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan

F. Kemahasiswaan dan Alumni

1. Meningkatkan dana untuk kegiatan kemahasiswaan

2. Memberikan penghargaan (reward) bagi mahasiswa yang berprestasi baik nasional

maupun internasional baik akademik dan non akademik

3. Memberikan reward bagi dosen dan mahasiswa yang proposal PKMnya didanai

4. Memberikan penghargaan karya mahasiswa yang PKMnya menang dalam PIMNAS

untuk dijadikan sebagai pengganti Tugas Akhir

5. Meningkatkan jumlah beasiswa bagi mahasiswa yang tidak mampu

6. Meningkatkan peran alumni terutama dalam bantuan pendanaan dan kesempatan

kerja bagi lulusan sehingga membantu memperpendek masa tunggu mahasiswa

dalam memperoleh pekerjaan yang pertama dengan lebih memanfaatan peran dalam memperoleh pekerjaan yang pertama dengan lebih memanfaatan peran

Ikatan Alumni

7. Meningkatkan peran Koperasi Mahasiswa (KOPMA) dan asrama Mahasiswa serta

menjadi unit usaha

TERIMA KASIH

UB BERKARAKTER DAN BERKUALITAS

Page 22: VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR 2014 …pilrek2014.ub.ac.id/wp-content/uploads/BAMBANG_SUHARTO.pdf · VISI, MISI DAN PROGRAM KERJA CALON REKTOR ... TUJUAN PROGRAM Menghasilkan