UTS1Sains9

9
SEKOLAH INTEGRAL SMP LUQMAN AL HAKIM (FULL-DAY SCHOOL) Pondok Pesantren HIDAYATULLAH SURABAYA Jl Kejawan Putih Tambak VI/1 Telp. 031-5925591 MID-TERM TEST Academic Year 2009-2010 Subject : Science Date : 12 th of October 2009 Class : IX Time : 80 minutes Pilihan Ganda Petunjuk: Pilihlah satu jawaban yang benar. 1. Berikut ini yang bukan merupakan organ pengeluaran, yaitu…. a. Hati c. kulit b. Pankreas d. ginjal 2. Bagian ginjal yang berfungsi sebagai penyaring (filtrasi) darah terdapat pada… a. Sumsum ginjal b. Badan Malpighi c. rongga ginjal d. ureter 3. Zat-zat yang tidak terdapat pada urine orang normal adalah… a. Urea dan ammonia b. Air dan garam mineral c. protein dan gula d. zat warna empedu dan ureum 4. Sebelum sampai ke pengumpul, darah melalui pembuluh kapiler melepas zat-zat yang tidak berguna lainnya ke dalam urine sekunder yang selanjutnya dikumpulkan dalam tubula 1 | UTS 1 2009-2010 SMP Putri Luqman Al Hakim

description

uts ipa 9

Transcript of UTS1Sains9

SEKOLAH INTEGRAL

SEKOLAH INTEGRAL

SMP LUQMAN AL HAKIM (FULL-DAY SCHOOL)

Pondok Pesantren HIDAYATULLAH SURABAYA

Jl Kejawan Putih Tambak VI/1 Telp. 031-5925591

MID-TERM TEST

Academic Year 2009-2010Subject:Science

Date : 12th of October 2009

Class:IX

Time : 80 minutes

Pilihan Ganda

Petunjuk: Pilihlah satu jawaban yang benar.1. Berikut ini yang bukan merupakan organ pengeluaran, yaitu.

a. Hati

c. kulit

b. Pankreas

d. ginjal

2. Bagian ginjal yang berfungsi sebagai penyaring (filtrasi) darah terdapat pada

a. Sumsum ginjal

b. Badan Malpighi

c. rongga ginjald. ureter

3. Zat-zat yang tidak terdapat pada urine orang normal adalah

a. Urea dan ammonia

b. Air dan garam mineral c. protein dan gula

d. zat warna empedu dan ureum

4. Sebelum sampai ke pengumpul, darah melalui pembuluh kapiler melepas zat-zat yang tidak berguna lainnya ke dalam urine sekunder yang selanjutnya dikumpulkan dalam tubula kolekta menuju rongga ginjal. Peristiwa tersebut merupakan serangkaian proses pembentukan urine yaitu

a. Filtrasi c. reabsorpsi

b. Augmentasid. sekresi5. Kadar glukosa, protein dan senyawa organik lain yang masih berguna bagi tubuh, paling tinggi terdapat pada

a. Urine primer

b. Urine sekunder c. filtrate tubulus

d. cairan tubulus kolekta

6. Berikut beberapa nama organ yang berkaitan dengan sistem pengeluaran:

1. Ureter

2. Uretra

3. Kandung kemih

4. Rongga ginjal

Organ yang dilalui urine berturut-turut adalah

a. 1-2-3-4

c. 4-1-3-2

b. 4-2-1-3

d. 4-3-1-2

7. Berikut ini jenis kelainan yang terjadi pada ginjal adalah

a. Sirosis

c. bronchitis

b. Nefritis

d. hepatitis

8. Vitamin yang dapat dibuat di dalam kulit dengan bantuan sinar ultra violet adalah

a. Vitamin A

c. vitamin E

b. Vitamin D

d. vitamin K

9. Pigmen pada kulit terdapat pada lapisan kulit ari (epidermis) tepatnya terletak pada

a. Lapisan tanduk

b. Lapisan kelenjar

c. lapisan malphigi

d. lapisan dermis

10. Berikut ini yang berkaitan dengan fungsi kulit adalah

a. Tempat penimbunan gula dalam bentuk gula otot (glikogen)

b. Tempat pembentukan sel darah merah pada janin

c. Tempat pembentukan vitamin D dari provitamin D

d. Tempat pengubahan provitamin A menjadi vitamin A

11. Bagian kulit yang disebut kelenjar keringat dan kelenjar minyak terdapat pada lapisan kulit bagian

a. Lapisan epidermis

b. Lapisan dermis

c. Lapisan pengikat bawah kulit

d. Lapisan malphigi

12. Berikut yang termasuk komposisi keringat sebagai hasil ekskresi dari kulit adalah

a. Air dan urea

b. Bilirubin dan biliverdin c. air dan garam mineral

d. asam urea dan amonia13. Paru-paru sebagai organ pengeluaran sisa-sisa pembakaran berupa

a. CO2 dan O2

b. H2O dan O2

c. CO2 dan H2O

d. uap air dan O214. Fungsi hati berikut berkaitan dengan sistem pengeluaran, kecuali

a. Merombak sel darah merah yang rusak menjadi empedu

b. Mengubah pro vitamin A menjadi vitamin A

c. Menimbun gula dalam bentuk glikogen

d. Membongkar jenis protein tertentu

15. Kelompok penyakit berikut yang sering menyerang hati adalah

a. Nefritis, hepatitis, dan diabetes mellitus

b. Bronchitis, diabetes, dan kanker hati

c. Hepatitis, pneumonia, dan pleuritis

d. Hepatitis, sirosis, dan penyakit kuning

16. Penyebab terjadinya hematuria adalah

a. Radang pada organ sistem urin

b. Penyakit pada sistem organ

c. Iritasi oleh batu ginjal

d. Kebanyakan darah pada urin17. Pernyataan berikut yang menjelaskan tentang anuria adalah

a. Kurangnya tekanan untuk melakukan filtrasi sehingga plasma darah tidak dapat masuk ke glomerulus

b. Adanya endapan dari garam kalsium sehingga urine sulit keluar

c. Produksi urine berlimpah karena kekurangan hormone antidiuretik

d. Ditemukannya albumin dari protein di dalam urine

18. Berikut merupakan zat-zat yang dapat membentuk batu ginjal adalah

a. Asam klorida

b. Asam oksalat c. kalsium

d. asam fosfat

19. Seorang bayi sering dibawa berjalan-jalan pada waktu pagi hari dengan maksud agar kulitnya terkena sinar matahari sebab

a. Sinar matahari menyehatkan tubuh

b. Sinar matahari membantu pembuatan vitamin D dari provitamin D

c. Pagi hari sinar matahari tidak terlalu menyakitkan kulit

d. Bayi lebih senang bermain diluar daripada di dalam rumah

20. Hati terletak di dalam

a. Rongga perut sebelah kiri, di bawah diafragma

b. Rongga perut sebelah kanan, di bawah diafragma

c. Rongga dada sebelah kiri, di atas diafragma

d. Rongga dada sebelah kanan, di atas diafragma

21. Model atom di bawah ini terdiri atas .

a. 2 elektron, 2 proton, 1 neutron

b. 2 elektron, 2 neutron, 1 proton

c. 2 neutron, 2 proton, 1 elektron

d. 2 elektron, 2 proton, 2 neutron

22. Suatu atom akan bermuatan listrik positif jika atom tersebut ... .

a. kelebihan elektron

b. kekurangan elektron

c. kelebihan proton

d. kekurangan proton

23. Kumpulan muatan listrik pada suatu benda disebut ....

a. listrik dinamis

b. listrik statis

c. kuat arus

d. energi

24. Sisir akan bermuatan listrik negatif bila digosok dengan rambut karena ... .

a. elektron dari rambut pindah ke sisir

b. elektron dari sisir pindah ke rambut

c. tidak ada perpindahan elektron

d. terjadi perpindahan elektron secara bersama-sama

25. Jika kaca digosok dengan kain sutera, maka yang terjadi adalah ... .

a. kain sutera bermuatan listrik positif

b. kaca bermuatan listrik negatif

c. proton berpindah dari kaca ke kain sutera

d. elektron berpindah dari kaca ke kain sutera

26. Perhatikan pernyataan berikut!

1. Muatan listrik yang sejenis saling tolak- menolak

2. Benda bermuatan listrik positif jika jumlah elektron lebih banyak daripada jumlah proton

3. Muatan listrik yang tidak sejenis tarik-menarik

4. Benda bermuatan listrik negatif jika jumlah proton lebih banyak daripada jumlah elektron

Sifat-sifat dari muatan listrik yang benar sesuai pernyataan adlah nomor ... .

a. 1 dan 2

b. 1 dan 3

c. 2 dan 3

d. 2 dan 4

27. Sepotong ebonit akan bermuatan listrik negatif bila digosok dengan wol karena ... .

a. muatan positif dari ebonit pindah ke wol

b. elektron dari wol pindah ke ebonit

c. muatan positif dari wol pindah ke ebonit

d. elektron dari ebonit pindah ke wol

28. Penggaris plastik bermuatan listrik negatif didekatkan pada sepotong kertas. Kertas tersebut ditarik menuju penggaris. Kejadian ini menunjukkan saat itu pada kerts terjadi ... .

a. isolasi

b. induksi

c. konduksi

d. pengosongan muatan

29. Benda-benda bermuatan listrik di bawah ini yang tolak menolak bila didekatkan adalah ... .

a. sisir dengan kaca

b. plastik dengan sisir

c. ebonit dengan kaca

d. plastik dengan kaca

30. Bila benda A menarik benda B, benda B dapat menarik benda C, dan benda C menolak benda D yang bermuatan negatif, maka ... .

a. A negatif, B positif, C positif

b. A negatif, B negatif, C positif

c. A positif, B negatif, C positif

d. A negatif, B positif, C negatif

31. Alat untuk menghasilkan muatan listrik yang besar adalah ... .

a. elektroskop

b. generator Van de Graff

c. neraca puntir

d. kaca pembesar

32. Elektroskop dapat digunakan untuk :

1. mengetahui jenis muatan listrik suatu benda

2. mengetahui apakah sebuah benda bermuatan atau tidak

3. mengukur banyaknya muatan listrik suatu benda

Pernyataan yang benar adalah ... .

a. 1, 2, dan 3

b. 1 dan 2

c. 1 dan 3

d. 2 dan 3

33. Perhatikan gambar elektroskop di bawah ini!

Jika kepala elektroskop A dan B netral didekati benda P yang bermutan positif dan benda Q yang bermuatan negatif, maka menyebabkan foil/daun ... .

a. kedua elektroskop A dan B menutup

b. elektroskop A menutup, elektroskop B membuka

c. elektroskop A membuka, elektroskop B menutup

d. kedua elektroskop A dan B membuka

34. Pengosongan muatan listrik ke bumi disebut ... .

a. pentanahan

b. induksi

c. konduksi

d. elektroskop

35. Gambar di bawah ini yang menunjukkan kedudukan daun elektroskop yang diberi muatan listrik secara induksi adalah ... .

a.

c.

b.

d.

36. Perhatikan gambar aliran elektron di bawah ini! Yang benar adalah ... .

a. .

b. .

c. .

d. .

37. Benda yang bermuatan listrik negatif bila dihubungkan dengan bumi akan netral karena ... .

a. elektron dari bumi pindah ke benda

b. muatan positif mengalir dari bumi ke benda

c. elektron dari benda pindah ke bumi

d. muatan positif dari benda pindah ke bumi

38. Dua buah bola konduktor M dan N yang sama besar bermuatan listrik seperti terlihat pada gambar. Bila M dan N dihubungkan dengan penghantar, terjadi aliran elektron dari ... .

a. M ke N sampai bola N bermuatan 4 C

b. N ke M sampai kedua bola bermuatan 2 C

c. N ke M sampai kedua bola bermuatan 3 C

d. M ke N sampai kedua bola netral

39. Lukisan garis gaya medan listrik yang benar dari dua buah benda bermuatan listrik ditunjukkan pada gambar ... .

a. .

b. .

c. .

d. .

40. Daerah dimana ada pengaruh gaya listrik disebut ... .

a. daya listrik

b. potensial listrik

c. gaya gerak listrik

d. medan listrik

e

+ + + + + +

+ + +

e

+ + + + +

+ + + + +

e

e

N

+ +

+ 2C

M

+ + + +

+ 4C

6 | UTS 1 2009-2010 SMP Putri Luqman Al Hakim