Uses and Gratification

12
Teori Uses and Gratificati on Jay G Blumler, Michael Grutevith, Elihu Katz

Transcript of Uses and Gratification

Page 1: Uses and Gratification

Teori Uses and GratificationJay G Blumler, Michael Grutevith, Elihu Katz

Page 2: Uses and Gratification

What do people do with media?• khalayak aktif memilih dan menggunakan media

massa berdasarkan motif-motif tertentu untuk memuaskan kebutuhan mereka.

• menekankan pada individu khalayak daripada pesan media itu sendiri.

• Person-chosen message-usage-effect

Page 3: Uses and Gratification

Asumsi Teori

• Khalayak aktif dan penggunaan medianya berorientasi pada tujuan.

• Inisiatif dalam menghubungkan kepuasan kebutuhan pada pemilihan media spesifik terletak di tangan khalayak.

• Media berkompetisi dengan sumber lainnya untuk kepuasan kebutuhan khalayak.

• Orang memiliki kesadaran diri yang memadai berkenaan dengan penggunaan media mereka, terkait dengan minat dan motif dapat menjadi bukti bagi peneliti tentang sebuah gambaran yang akurat mengenai kegunaan media tersebut.

• Pertimbangan mengenai nilai isi media hanya dapat dinilai oleh khalayak.

Page 4: Uses and Gratification

Researcher Reason for Madia Use

Rubin (1981) Passing time, companionship, excape, enjoyment, social interaction, relaxation, obtaining information, learniing about a specific content.

McQuail (1972) Diversion, personal relationship, personal identity, surveillance.

Katz et all (1973) Connection with others, separation from others

Uses and Gratifications TyphologiesTurner & West, 2007: 426)

Page 5: Uses and Gratification

Need Type Description Media examples

Cognitive Mencari informasi, pengetahuan

Berita di televisi, film sejarah, dll

Affective Mencari pengalaman emosional dan estetis

Film, sinetron

Personal integration

Membangun kredibiliitas, percaya diri, status

Video

Social integration

Membangun relasi dnegan keluarga, teman

Email, chat room

Tension release Pengalihan, pelpasan ketegangan

Televisi, radio, internet, film

Needs Gratified by The MediaTurner & West, 2007: 429)

Page 6: Uses and Gratification

Expectancy Value Theory

Beliefs

Gratification Sought Media consumption Perceived Gratification

Evaluation

Page 7: Uses and Gratification
Page 8: Uses and Gratification

Proses Internal individu• Selectivity, individu menggunakan media sesuai

dengan kepuasan yang diinginkan

• Attention, individu melakukan usaha secara kognitif untuk mengkonsumsi media

• Involvement, individu memiliki keterlibatan personal dengan media

(parasocial relationship)

Page 9: Uses and Gratification

Aktivitas Pengguna Media• Utility, setiap media memiliki kegunaan tertentu dan

pengguna menggunakan media untuk mendapatkan kegunaan tersebut.

• Intentionality, ada dorongan dari setiap individu untu mengkonsumsi suatu media.

• Selectivity, penggunaan media dapat mencerminkan minat dari individu yang sedang menggunakan media.

• Imperviousness to influence, terkadang pengguna media tidak mau diatur oleh apapun sehingga menghindari media tertentu

Page 10: Uses and Gratification

Situasi Sosial Mendorong penggunaan Media• Situasi sosial dapat menyebabkan tekanan atau konflik dan

khalayak keluar dari tekanan tersebut dengan menggunakan media.

• Situasi sosial meningkat kesadaran khalayak untuk mencari informasi yang disajikan oleh media.

• Situasi sosial membatasi peluang untuk berinteraksi dalam kehidupan sehari-hari dan di sini media berfungsi sebagai suplemen bahkan menggantikan interaksi di kehiduapn nyata tersebut.

• Situasi sosial seingkali melahirkan nilai-nilai sosial tertentu. Pemenuhan kepuasan atas nilai sosial tersebut difasilitasi dengan penggunaan media.

• Situasi sosial membuat pengguna akrab dengan media. Kedekatan ini dimaksudkan untuk mempertahankan keanggotaan dalam kelompok-kelompok tertentu.

Page 11: Uses and Gratification

• Teori ini respek pada kemampuan intelektual dari pengguna media, individu aktif dalam proses komunikasi massa

• menjelaskan bagaimana media menjadi bagian dalam kehidupan sehari-hari.

• Awalnya teori ini ditujukan untuk penelitian media konvensional. Akan tetapi pada masa kini, teori uses and gratification juga digunakan untuk meneliti penggunaan media baru seperti internet, handphone, dan sebagainya.

• Teori ini masih berguna dan aplikatif dalam penelitian media baru.

• Teori ini tidak memberikan perhatian pada keputusan yang dilakukan secara tidak sadar oleh individu ketika menggunakan media

• Tidak memberikan petunjuk mengenai efek media.

• Fokus dari teori ini sempit, lebih bertumpu pada individu dan mengabaikan struktur sosial

Page 12: Uses and Gratification