Uniuted Tractors Tugas

28

Transcript of Uniuted Tractors Tugas

Page 1: Uniuted Tractors Tugas
Page 2: Uniuted Tractors Tugas

United Tractors (UT/Perseroan) berdiri pada tanggal 13 Oktober 1972

sebagai distributor tunggal alat berat Komatsu di Indonesia. Pada tanggal 19

September 1989, Perseroan mencatatkan saham perdana di Bursa Efek

Jakarta dan Bursa Efek Surabaya dengan kode perdagangan UNTR, dimana

PT Astra International menjadi pemegang saham mayoritas. Selain dikenal

sebagai distributor alat berat terkemuka di Indonesia, Perseroan juga aktif

bergerak di bidang kontraktor penambangan dan bidang pertambangan batu

bara. Ketiga unit usaha ini dikenal dengan sebutan Mesin Konstruksi,

Kontraktor Penambangan dan Pertambangan.

SEKILAS UNITED TRACTORSSEKILAS UNITED TRACTORS

Page 3: Uniuted Tractors Tugas
Page 4: Uniuted Tractors Tugas

ORGANIZATION CHART

Page 5: Uniuted Tractors Tugas

Unit usaha Mesin Konstruksi menjalankan peran sebagai distributor tunggal

alat berat Komatsu, Nissan Diesel, Scania, Bomag, Valmet dan Tadano. Dengan

rentang ragam produk yang diageninya, Perseroan mampu memenuhi seluruh

kebutuhan alat berat di sektor-sektor utama di dalam negeri, yakni

pertambangan, perkebunan, konstruksi, kehutanan, material handling dan

transportasi. Layanan purna jual kepada seluruh pelanggan di dalam negeri

tersedia melalui jaringan distribusi yang tersebar pada 18 kantor cabang, 15

kantor site-support dan 12 kantor perwakilan.

Unit usaha ini juga didukung oleh anak-anak perusahaan yang menyediakan

produk dan jasa terkait, yaitu PT United Tractors Pandu Engineering (UTPE), PT

Komatsu Remanufacturing Asia (KRA) dan PT Bina Pertiwi (BP).

MESIN KONTRUKSIMESIN KONTRUKSI

Page 6: Uniuted Tractors Tugas

Unit usaha Kontraktor Penambangan dijalankan melalui anak perusahaan Perseroan, PT Pamapersada Nusantara (Pama). Didirikan pada tahun 1988, Pama melaksanakan jasa penambangan kelas dunia yang mencakup rancang tambang, eksplorasi, penambangan, pengangkutan, barging dan loading.Dengan wilayah kerja terbentang di seluruh kawasan pertambangan batu bara terkemuka di dalam negeri, Pama dikenal sebagai kontraktor penambangan terbesar dan terpercaya di Indonesia.

KONTRAKTOR PENAMBANGAN

Page 7: Uniuted Tractors Tugas

Unit usaha Pertambangan mengacu pada kegiatan terbaru Perseroan sebagai operator tambang batu bara melalui akuisisi PT Dasa Eka Jasatama (DEJ), anak perusahaan Pama. Proses akuisisi telah diselesaikan pada bulan April 2007. Berlokasi di Rantau, Kalimantan Selatan, DEJ memiliki kandungan batu bara berkualitas tinggi dengan kalori 6.700 kcal, serta kapasitas produksi sebesar 3,5 juta ton per tahun.

PERTAMBANGAN

Page 8: Uniuted Tractors Tugas

Dalam rangka menjamin pertumbuhan UT dan mempertahankan eksistensinya sebagai pemain terdepan di bidangnya, UT mulai menata dan merumuskan kembali visi dan strategi UT. Tema strategis yang diperkenalkan UT saat ini adalah Reposisi Menuju Visi 2010, melalui transformasi sumber daya manusia (SDM), proses dan infrastruktur, dengan tujuan untuk mencapai keunggulan operasi dan solusi yang inovatif. Guna merealisasikan visi baru tersebut, manajemen telah menyusun serangkaian langkah strategis yang dijalankan secara paralel, yaitu :

CURRENT STRATEGIES

Page 9: Uniuted Tractors Tugas

Strategi pertumbuhan jangka pendek (Next target):

Bertujuan untuk mempertahankan kepemimpinan pasar dan kepuasan pelanggan alat berat melalui keunggulan operasi. Strategi ini difokuskan pada peningkatan pendapatan dan laba UT dari usaha yang sudah berjalan, melalui layanan yang lebih baik bagi pelanggan. Saat pasar masih memberikan peluang bagi para pemain di bisnis alat berat untuk bertumbuh dalam pendapatan maupun laba, UT bertekad untuk memenangkan persaingan melalui operational excellence.

 Strategi pertumbuhan jangka menengah (Next Level):

Bertujuan untuk menjamin keberlangsungan pertumbuhan, kepemimpinan pasar dan kepuasan pelanggan melalui solusi end-to-end yang inovatif. Strategi ini difokuskan untuk meningkatkan pendapatan dan laba UT melalui pemberian nilai-nilai yang inovatif bagi pelanggan, atau disebut sebagai End-to-End Solution, dimana UT memposisikan diri sebagai solution provider.

 Strategi pertumbuhan jangka panjang (Next Landscape):

Bertujuan untuk mempercepat pertumbuhan usaha melalui langkah ekspansi ke bidang usaha yang terkait dengan value chain UT. Strategi ini difokuskan pada perluasan usaha ke bidang baru yang tetap memiliki hubungan dengan usaha UT saat ini. Dalam hal ini, sektor pertambangan dan energi dipilih untuk menjadi dasar pertumbuhan di masa mendatang oleh karena potensinya yang besar dan sinerginya dengan bisnis alat berat dan kontraktor penambangan. Tambang batu bara adalah langkah awal UT dalam rangka membangun bisnis value chain yang terpadu.

Page 10: Uniuted Tractors Tugas

AGEN PENJUALAN ALAT BERAT DI INDONESIA

Page 11: Uniuted Tractors Tugas

PT. Altrak, merupakan distributor tunggal dari principal dari Jepang untuk merek alat berat Cummins, Kawasaki Loaders, Dynapac Vibro, Mitsubishi Forklift, Nichiyu elektric forklift, New Holland Wheel Tractor, Groove Crane.

PT. Daya Kobelco, PT. Daya Kobelco Construction machinery Indonesia adalah Perusahaan penanaman modal asing yang dimiliki oleh Kobelco Construction, LTD dimana Yang menjadi Distributor Alat-alat berat untuk sektor Mining dan Quarry, kontruksi, Oil and Gas, Industrial, Agriculture, dan Forestry. Merupakan agen produk dari Kobelco Exacavator , New Holland Backhoe Loader, New Holland Skid Steer Loader, New Holland All steer loader , Daemo Breaker, alat Harvesting Iwafuji, dan Welding rope

PT. Hexindo Adiperkasa, PT Hexindo Adiperkasa Tbk didirikan tahun 1988 sebagai sebuah distributor konstruksi dan instalasi tambang. Saat ini, PT. Hexindo Adiperkasa melakukan penetrasi mesin raksasa dalam Sektor pertambangan di dalam Indonesia. PT. Hexindo Adiperkasa mempunyai bisnis inti dalam pemasaran & distribusi penggali hidrolik dan alat berat lain. PT. Hexindo Adiperkasa merupakan distributor tunggal dari Hitachi di Indonesia, dimana Hitachi menyediakan berbagai peralatan untuk menakomodasi semua fungsi, mencakup penggalian, beban, membawa, patahan, merebut, memotong, penghancuran, dan penyaringan.

PT. Intraco Penta Tbk, ruang lingkup kegiatan perusahaan terutama meliputi bidang perdagangan dan penyewaan alat-alat berat dan suku cadang, serta memberikan jasa pelayanan yang berkenaan dengan perakitan dan perbengkelan. Perusahaan memulai usahanya secara komersial pada tahun 1975.

PT. Mekasindo Dharma Int, PT Mekasindo Dharma International (MDI) berdiri pada bulan Maret tahun 1975 dan bergerak di bidang penjualan dan penyewaan alat-alat berat yang diperoleh melalui impor sekaligus sebagai kontraktor

PT. Probesco Disatama, Memiliki usaha dalam bidang Heavy Equipment Sales, Service dan Spare parts. Jaringan usaha meliputi Seluruh Indonesia. PT. Probesco Disatama adalah distributor di Indonesia untuk produk – produk : gates (hydraulic, industrial hose, & fitting & v-belt) dan fessco (high performance filter) dari USA

PT. Trakindo Utama, merupaka penyalur yang memiliki hak distribusi di Indonesia untuk produk Caterpillar, pabrikan paling besar pertambangan dunia, ilmu kehutanan, agrikultur dan peralatan konstruksi, diesel dan mesin gas-alam, mesin dan generator industri.saat ini mempunyai lebih dari 60 cabang di dalam negara dari Sumatra ke Papua.

Page 12: Uniuted Tractors Tugas

Gambar diatas menjelaskan bahwa pangsa pasar alat berat Indonesia di dominasi oleh beberapa perusahaan saja. Hal itu menunjukkan pemain yang konsisten dalam industry ini hanya beberapa saja. United Tractor merupakan pemegang pangsa pasar paling tinggi diantara perusahaan yang lain dengan perolehan pangsa pasar 37% pada tahun 2005. Diikuti dengan selisih yang tipis oleh Trakindo Utama yaitu dengan perolehan pangsa pasar produsen alat berat Indonesia tahun 2005 sebesar 32%. Pada tahun 2007 PT United Tractor Tbk yang menguasai sekitar 50 persen penjualan alat berat di Indonesia (Sumber: Kompas, Kamis, 26 Juni 2008), United Tractor berhasil menjual 3.545 unit alat berat. Hal tersebut menunjukkan bahwa United Tractor masih berada sebagai pesaing utama yang memiliki market leader pertama dalam pasar industry alat berat. namun hal ini bukan merupakan hasil yang final, Setiap perusahaan memungkinkan saling bersaing dan merebut pangsa pasar secara terbuka.

Gambar diatas menjelaskan bahwa pangsa pasar alat berat Indonesia di dominasi oleh beberapa perusahaan saja. Hal itu menunjukkan pemain yang konsisten dalam industry ini hanya beberapa saja. United Tractor merupakan pemegang pangsa pasar paling tinggi diantara perusahaan yang lain dengan perolehan pangsa pasar 37% pada tahun 2005. Diikuti dengan selisih yang tipis oleh Trakindo Utama yaitu dengan perolehan pangsa pasar produsen alat berat Indonesia tahun 2005 sebesar 32%. Pada tahun 2007 PT United Tractor Tbk yang menguasai sekitar 50 persen penjualan alat berat di Indonesia (Sumber: Kompas, Kamis, 26 Juni 2008), United Tractor berhasil menjual 3.545 unit alat berat. Hal tersebut menunjukkan bahwa United Tractor masih berada sebagai pesaing utama yang memiliki market leader pertama dalam pasar industry alat berat. namun hal ini bukan merupakan hasil yang final, Setiap perusahaan memungkinkan saling bersaing dan merebut pangsa pasar secara terbuka.

Page 13: Uniuted Tractors Tugas

BUSINESSConstruction Machinery

Komatsu yang menakjubkan ini disebabkan oleh peningkatan penjualan di seluruh sektor pengguna alat berat di Indonesia. Pada sektor perkebunan, ledakan permintaan dipicu oleh meroketnya harga minyak kelapa sawit (crude palm oil/CPO) yang mendorong pelanggan di sektor ini memperluas area perkebunan, dan menghasilkan peningkatan volume penjualan Komatsu hingga sebesar 89%. Kondisi yang sama terjadi pada sektor pertambangan, dimana pelanggan berlomba melakukan ekspansi operasi akibat tingginya kebutuhan komoditi tambang. Akibatnya permintaan Komatsu di sektor ini meningkat hingga 31%. Lebih jauh lagi, peningkatan kegiatan operasi di sektor pertambangan juga berdampak positif terhadap kinerja penjualan truk Nissan Diesel dan Scania sehingga masing-masing naik sebesar 29% dan 56%.

Tidak ketinggalan, di sektor kehutanan industri alat berat mengalami peningkatan permintaan untuk pengolahan Hutan Tanaman Industri (HTI), guna memenuhi peningkatan kebutuhan industri bubur kertas. Hal ini mendorong peningkatan penjualan Komatsu di sektor ini sebesar 43%, dan penjualan Valmet sebagai alat berat kehutanan, hingga 5 kali lipat, dari 3 unit menjadi 15 unit. Sentimen positif juga berhembus dari sektor konstruksi, khususnya di kawasan regional, yang membuat penjualan Komatsu naik 66%, diikuti juga dengan meningkatnya penjualan vibratory rollers Bomag sebesar 45%.

DISTRIBUSI ALAT BERAT

Page 14: Uniuted Tractors Tugas

Salah satu kunci kekuatan utama Perseroan adalah layanan purna jual, yang ditujukan untuk melayani kebutuhan pelanggan setelah transaksi jual-beli alat berat, dan pada saat bersamaan turut menyumbangkan pendapatan yang menguntungkan bagi unit usaha Mesin Konstruksi. Jasa yang ditawarkan dalam layanan purna jual ini meliputi konsultasi pra-penjualan, layanan purna jual, pemeliharaan alat hingga pelatihan bagi operator. Layanan ini dimungkinkan berkat jaringan pemasaran dan distribusi Perseroan yang tersebar di 18 kantor cabang, 15 kantor site support dan 12 kantor perwakilan di seluruh wilayah Indonesia.Kinerja layanan purna jual Perseroan yang meliputi penjualan suku cadang dan pemeliharaan alat ini pada tahun 2007 mencatat tahapan baru berkat pertumbuhan yang tinggi. Pada tahun tersebut, pendapatan yang diperoleh dari layanan purna jual mencapai nilai Rp2 triliun (sesudah eliminasi), atau naik 43% dari posisi Rp1,4 triliun pada tahun 2006, dengan komposisi 87% pendapatan berasal dari penjualan suku cadang dan 13% dari layanan pemeliharaan alat. Nilai pendapatan ini meningkatkan dan memperkokoh absorption rate Mesin Konstruksi, yaitu kemampuan unit usaha tersebut dalam memenuhi biaya operasinya.Salah satu hal menarik yang bisa dikemukakan dari capaian kinerja penjualan suku cadang adalah penjualan komponen atau suku cadang generik non- Komatsu yang dapat digunakan pada hampir seluruhproduk alat berat sejenis. Produk suku cadang generik ini, yang biasa disebut parts commodity, mencakup filter, hose, ground engaging tools/GET, battery, dan lain sebagainya. Total penjualan parts commodity sepanjang tahun 2007 meningkat pesat, naik mencapai 34% dibandingkan tahun sebelumnya.

Layanan Purna Jual

Page 15: Uniuted Tractors Tugas

Kegiatan rekayasa dan fabrikasi di unit usaha Mesin Konstruksi dijalankan oleh PT United Tractors Pandu Engineering (UTPE), yang mencatat penjualan sebesar Rp328 miliar (sesudah eliminasi), atau naik 15% dari posisi penjualan pada tahun sebelumnya sebesar Rp284 miliar. Dalam hal produk komponen, 47% hasil produksi UTPE diekspor ke luar negeri, di antaranya General Electric di Amerika Serikat, Alstom di Perancis dan jaringan Komatsu di Amerika Serikat. Selain itu, UTPE bekerja sama dengan FOCAL memproduksi alumunium fuel tank (AFT) yang berfungsi menggantikan steel fuel tank untuk operator SPBU asing di Indonesia, seperti Shell dan Petronas. UTPE juga memasok Pertamina dengan kendaraan transport bahan bakar, tangki bawah tanah untuk bahan bakar minyak dalam berbagai kapasitas, ekspor wire-line ke Malaysia, kendaraan refueler untuk penggunaan di bandara, serta memulai kegiatan sebagai distributor HIAB Crane di tahun 2007.Untuk jenis produk material handling, produksi forklift Patria naik sebesar 91% dari 55 unit menjadi 105 unit. Selain itu, penjualan traktor penarik pesawat udara (airline towing tractor), traktor penarik bagasi (baggage towing tractor) dan car carrier berhasil dengan baik. Di sektor konstruksi, UTPE bekerja sama dengan Astra Nissan Diesel Indonesia (ANDI), distributor truk Nissan, untuk memproduksi tipper vessel berkapasitas 24 meter kubik serta mengekspor tipper vessel berkapasitas 23 meter kubik ke Vietnam. Penjualan tipper vessel ini naik 208% dari 160 unit menjadi 493 unit.

Rekayasa dan Pabrikasi

Page 16: Uniuted Tractors Tugas

Kebutuhan pasar alat berat akan jasa overhaul serta produk-produk rekondisi yang berkualitas dipenuhi oleh Perseroan melalui anak perusahaannya, PT Komatsu Remanufacturing Asia (KRA), yang berdiri sejak tahun 1997 dengan kantor pusat dan fasilitas produksi berlokasi di Balikpapan, Kalimantan Timur. Pada tahun 2007, total pendapatan KRA mencapai Rp186 miliar, meningkat 13% dari tahun sebelumnya sebesar Rp164 miliar. Prospek usaha yang tinggi seiring dengan peningkatan kegiatan sektor pertambangan dan perkebunan, dimana kondisi dan ketersediaan alat berat menjadi kunci utama operasi, membuat KRA terus meningkatkan kapasitasnya.Sepanjang tahun lalu, kapasitas produksi KRA telah berkembang dari 250 menjadi 472 unit mesin, dan dari 900 menjadi 1.490 unit komponen. Fasilitas KRA II telah dibangun di Balikpapan, menambah luas pabrik dari 7,5 hektar menjadi 17,8 hektar. Perluasan ini didukung dengan implementasi sistem SAP yang terintegrasi, untuk meningkatkan efektifitas dan efisiensi proses produksi. Selain itu, KRA juga telah memperoleh perpanjangan sertifikasi ISO 9001:2000 hingga tiga tahun ke depan.

Remanufaktur dan Rekondisi

Page 17: Uniuted Tractors Tugas

Network & DistributionSUMATERA

Page 18: Uniuted Tractors Tugas

Network & DistributionJAWA

Page 19: Uniuted Tractors Tugas

Network & DistributionKalimantan, Sulawesi, Maluku &

Irian

Page 20: Uniuted Tractors Tugas
Page 21: Uniuted Tractors Tugas
Page 22: Uniuted Tractors Tugas
Page 23: Uniuted Tractors Tugas
Page 24: Uniuted Tractors Tugas
Page 25: Uniuted Tractors Tugas

Valmet Forwarder 890.2

Model Engine Power Operating Weight (Kg)

Payload (Kg)

Valmet 840.2 Valmet 620 DWRE-166 HP 6 WD – 13,8008 WD – 15,400

11,00011,000

Valmet 860.1 Valmet 620 DWRE – 166 HP

6 WD – 14,3008 WD – 15,900

14,00014,000

Valmet 890.2 SISU 74 ETA-228 HP 6 WD – 16,8008 WD – 18,900

18,00018,000

Page 26: Uniuted Tractors Tugas
Page 27: Uniuted Tractors Tugas
Page 28: Uniuted Tractors Tugas

TERIMAKASIHHERRY : 1208.2008.0146 HERRY : 1208.2008.0146

[email protected][email protected]://herrywdyld.blogspot.com