ukrida.pptx

15
UNIVERSITAS KRISTEN KRIDA WACANA Being Transformed to Win The Future ".

description

ukr

Transcript of ukrida.pptx

UNIVERSITAS KRISTEN KRIDA WACANA

UNIVERSITAS KRISTEN KRIDA WACANABeing Transformed to Win The Future ".

SejarahBerdiri pada tanggal 20 Januari 1967 dengan nama Universitas Kristen Djaja (Ukrida), dan pada tanggal 8 Februari 1992 berubah nama menjadi Universitas Kristen Krida Wacana (Ukrida).Ukrida merupakan Universitas Kristen milik GKI Sinode Wilayah Jawa Barat yang dikelola oleh Yayasan Pendidikan Tinggi Kristen Krida Wacana. KRIDA adalah berkarya, WACANA berarti Firman (Tuhan). Universitas Kristen Krida Wacanaberarti Universitas yang Berkarya bagi sang Firman (Tuhan)Visi & MisiVisiMenjadi lembaga pendidikan tinggi Kristen yang unggul di Indonesia.MisiMenyelenggarakan pendidikan tinggi berkualitas yang didasarkan pada nilai-nilai Kristiani untuk menghasilkan profesional mandiri.Dengan Visi dan Misi ini Ukrida bercita-citaMenghasilkan para profesional mandiriMenghasilkan para profesional yang berkualitasMenghasilkan para profesional yang mempunyai semangat memperjuangkan kebenaran dankejujuran.

Program StudiProgram Studi Strata IPendidikan Kedokteran UmumEkonomi ManajemenEkonomi AkuntansiTeknik ElektroTeknik IndustriTeknik SipilTeknik InformatikaSistem InformasiPsikologi

Program Studi Strata IIMagister ManajemenSusunan pejabat strukturalRektorPdt. Dr. Aristarchus Sukarto, B.A., M.Th.Wakil Rektor IProf. Dr. Kris Herawan TimotiusWakil Rektor IIDra. Mina Sulastri N., M.S.Wakil Rektor IIIEvans Garey, S.Psi., M.Si.Wakil Rektor IVdr. Wani Devita Gunardi, Sp.MK.UKRIDAs finest RenaissanceRefocuses programmes on health science

23 MAY 2013

Dr Aristarchus Sukarto, rector of UKRIDA, is the catalyst behind the university's five-year transformation.Emphasising human resource development, Sukarto is sending his academic staff to top universities throughout Indonesia, the Philippines and Australia to obtain doctorate degrees in health science.UKRIDA has re-oriented its computer science, engineering, psychology, management and economics departments towards health science development."I would like to make health science the trademark of the university," Sukarto says. "This will differentiate UKRIDA from other universities."UKRIDA continues to grow as a high-ranking medical and health science university. It is working towards the prestigious American Heart Association certification for emergency response and care for heart-attack victims by next year.Exchange Programmes Taiwan's Chung Yuan Christian UniversityAustralia's University of New South Wales Philippines' De La Salle University. It is developing similar programmes with universities in the United States and Austria and the University of Rome Tor Vergata.UKRIDA is likewise collaborating with University College Shahputra in Malaysia to open a medical school. Students at UKRIDA gain advantages from these global affiliations.KesimpulanDengan adanya kemasukan angkatan baru setiap tahun, ini berarti kesempatan untuk melahirkan generasi pemimpin dan dokter yang kompeten makin besar. Semoga dengan adanya ide-ide yang bersifat global, UKRIDA dapat menjadi universitas yang berprestij di Indonesia dan peringkat international. SEKIAN. TERIMA KASIH