Ujian akhir semester 1

2
UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL TAHUN AKADEMIK 2015/2016 Mata Kuliah : Pendidikan Pancasila Hari/tanggal : Selasa, Januari 2015 Semester/Kelas : Satu/ A Dosen Pengampu : Ni Nyoman Widiyaningsih, S.Pd., M.Pd Waktu : 90 menit Sifat Ujian : Close Book Petunjuk Pengerjaan A. Bacalah dengan teliti sebelum menjawab soal-soal di bawah ini. B. Soal boleh dijawab tidak berurutan C. Bekerjalah dengan tenang dan jujur 1. Pada saat Indonesia berada pada era reformasi seluruh tatanan kehidupan dan praktik politik pada era Orde Baru banyak mengalami keruntuhan. Pada era reformasi, bangsa Indonesia ingin menata kembali (reform) tatanan kehidupan yang berdaulat, aman, adil, dan sejahtera. Pertanyaan: Jelaskan fakta nyata paradigma pancasila pada era reformasi! 2. Pancasila mampu menyesuaikan dengan perubahan dan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) yaitu dengan tetap memperhatikan dinamika aspirasi masyarakat. Pertanyaan: Jelaskan paradigma pancasila dalam bidang pembangunan yang berkaitan dengan perkembangan IPTEK! 3. Jelaskan mengenai HAM yang termuat dalam piagam agung atau magna charta! 4. a. Apakah yang dimaksud dengan bipatride dan apatride? b. Bagaimanakah cara mengatasi permasalahan seorang anak yang memiliki dua kewarganegaraan?

Transcript of Ujian akhir semester 1

Page 1: Ujian akhir semester 1

UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL

TAHUN AKADEMIK 2015/2016

Mata Kuliah : Pendidikan Pancasila

Hari/tanggal : Selasa, Januari 2015

Semester/Kelas : Satu/ A

Dosen Pengampu: Ni Nyoman Widiyaningsih, S.Pd., M.Pd

Waktu : 90 menit

Sifat Ujian : Close Book

Petunjuk Pengerjaan

A. Bacalah dengan teliti sebelum menjawab soal-soal di bawah ini.

B. Soal boleh dijawab tidak berurutan

C. Bekerjalah dengan tenang dan jujur

1. Pada saat Indonesia berada pada era reformasi seluruh tatanan kehidupan dan praktik politik pada era Orde Baru banyak mengalami keruntuhan. Pada era reformasi, bangsa Indonesia ingin menata kembali (reform) tatanan kehidupan yang berdaulat, aman, adil, dan sejahtera. Pertanyaan:Jelaskan fakta nyata paradigma pancasila pada era reformasi!

2. Pancasila mampu menyesuaikan dengan perubahan dan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) yaitu dengan tetap memperhatikan dinamika aspirasi masyarakat.Pertanyaan:Jelaskan paradigma pancasila dalam bidang pembangunan yang berkaitan dengan perkembangan IPTEK!

3. Jelaskan mengenai HAM yang termuat dalam piagam agung atau magna charta!4. a. Apakah yang dimaksud dengan bipatride dan apatride?

b. Bagaimanakah cara mengatasi permasalahan seorang anak yang memiliki dua kewarganegaraan?

5. Jelaskan mengenai faktor-faktor pembentuk lahirnya identitas nasional!6. Demokrasi merupakan salah satu bentuk atau mekanisme sistem pemerintahan suatu

negara sebagai upaya mewujudkan kedaulatan rakyat atau negara yang dijalankan oleh pemerintah. Pada penyelenggaraan demokrasi pemerintah menggunakan sistem bikameral.a. Jelaskan yang dimaksud dengan sistem bikameral!b. Jelaskan pendapat anda apakah boleh satu negara menggunakan lebih dari satu

bentuk demokrasi !

7. Perkembangan geopolitik pada hakikatnya adalah sama diseluruh dunia, yaitu bagaimana wilayah suatu Negara dimanfaatkan untuk kepentingn politik nasional.

Page 2: Ujian akhir semester 1

Namun dalam tatanan implementasi geopolitik sutu bangsa dipengaruhi oleh kondisi suatu geografinya.Pertanyaan:Bagaimana pandangan Friedrich Ratzel mengenai geopolitik, dan apakah pandangan tersebut relevan untuk Indonesia?

8. Pembentukan Negara Republik Indonesi hakikatnya untuk melindungi, mencerdasakan, dan mentertibkan warga masyarakat Indonesia. Untuk mewujudkan tujuan tersebut dibutuhkan strategi, yang dikenal dengan geostrategi.Pertanyaan: Jelaskan mengenai implementasi geostrategi, dan geostrategi Indonesia!

9.