Tujuan API

2
Tujuan API 1.Meningkatkan kemampuan mendengar 2.Meningkatkan kemampuan berkomunikasi 3.Member dasar belajar, artinya berupa alat untuk mengkaji kemampuan perawat/mahasiswa dalam berinteraksi dengan klien, dan data bagi CI/supervisor/pembimbing untuk member arahan 4.Meningkatkan kepekaan perawat terhadap kebutuhan klien, serta mempermudah perkembangan dan perubahan pendekatan perawat 5.Membantu perawat merencanakan tindakan keperawatan Muhith, Abdul. 2015. Pendidikan Keperawatan Jiwa. Yogyakarta: CV Andi Offset Tujuan API Jadi tujuan API pada keperawatn jiwa di bagi menjadi dua yaitu: Tujuan umum maupun tujuan khusus Tujuan API 1. Meningkatkan kemampuan mendengar 2. Meningkatkan kemampuan berkomunikasi 3. Memberi dasar belajar artinya berupa alat untuk mengkaji kemampuan perawat (mahasiswa) dalam berinteraksi dengan klien, dan data bagi CI / supervisor / pembimbing untuk memberi arahan 4. Meningkatkan kepekaan perawat terhadap kebutuhan klien, serta mempermudah perkembangan dan perubahan pendekatan perawat pada klien 5. Membantu perawat merencanakan tindakan keperawatan Tujuan Umum Untuk mengetahui gambaran nyata tentang asuhan keperawatn jiwa pada klien dengan perubahan persepsi sensori : pada pasien halusinasi pendengaran di dalam ruang Nuri RSJ Tampan Pekanbaru. Tujuan khusus a. Melakukan pengkajian pada klien dengan perubahan persepsi sensori: halusinasi pendengaran

description

tjn

Transcript of Tujuan API

Page 1: Tujuan API

Tujuan API

1.Meningkatkan kemampuan mendengar2.Meningkatkan kemampuan berkomunikasi3.Member dasar belajar, artinya berupa alat untuk mengkaji kemampuan perawat/mahasiswa dalam berinteraksi dengan klien, dan data bagi CI/supervisor/pembimbing untuk member arahan4.Meningkatkan kepekaan perawat terhadap kebutuhan klien, serta mempermudah perkembangan dan perubahan pendekatan perawat5.Membantu perawat merencanakan tindakan keperawatan

Muhith, Abdul. 2015. Pendidikan Keperawatan Jiwa. Yogyakarta: CV Andi Offset

Tujuan API

Jadi tujuan API pada keperawatn jiwa di bagi menjadi dua yaitu:

Tujuan umum maupun tujuan khusus

Tujuan API

1. Meningkatkan kemampuan mendengar

2. Meningkatkan kemampuan berkomunikasi

3. Memberi dasar belajar artinya berupa alat untuk mengkaji kemampuan perawat (mahasiswa)  dalam berinteraksi dengan klien, dan data bagi CI / supervisor / pembimbing untuk memberi arahan

4. Meningkatkan kepekaan perawat terhadap kebutuhan klien, serta mempermudah perkembangan dan perubahan pendekatan perawat pada klien

5. Membantu perawat merencanakan tindakan keperawatan

 Tujuan Umum

Untuk mengetahui gambaran nyata tentang asuhan keperawatn jiwa pada klien dengan perubahan persepsi sensori : pada pasien halusinasi pendengaran di dalam ruang Nuri RSJ Tampan Pekanbaru.

 Tujuan khusus

a. Melakukan pengkajian pada klien dengan perubahan persepsi sensori: halusinasi pendengaran

b. Membuat diagnosa keperawatan pada klien perubahan persepsi sensori : halusinasi

c.  Melakukan intervensi keperawatan kepada klien perubahan persepsi sensori: halusinasi  pendengaran

d. Melakukan tindakan keperawatan pada klien perubahan persepsi sensori : halusinasi pendengaran

Page 2: Tujuan API

e. Mengevaluasi hasil tindakan keperawatan pada klien perubahan persepsi sensori: halusinasi pendengaran

f. Pendokumentasian asuhan keperawatan pada klien dengan perubahan persepsi sensori : halusinasi pendengaran pada klien

g. Dapat membandingkan kesenjangan antara teori dengan kenyataan yang penulis yang di dapatka pada klien tersebut

Daftar pustaka

Direktorat Bina pelayanan keperawatan jiwa dan pelayanan medik departemen kesehatan, 2007 di kutip dari http://lensapropesi.com/2008/11/halusinasi-penglihatan-trisnawati.html diambil tanggal 04 november 2010

Diktat Panduan Pengkajian Keperawatan dan Terapi Aktivitas Kelompok Sosialisasi Praktek Keperawatan Jiwa Mahasiswa Program S1 keperawatan di RSJ Tampan Pekanbaru .

Keliat, budi anna.(2006) proses keperawatan kesehatan jiwa. jakarta:penerbit buku kedokteran EGC