tugasdpt2014_Marcelitaasriani

7
DASAR-DASAR PERLINDUNGAN TANAMAN TUGAS Nomor Tugas : 1 Judul Tugas : Penyusunan matriks kerangka kerja logis rencana program perlindungan tanaman Nama Mahasiswa : Marcelita asriani NIM : 1304022097 Nama Dosen Wali/PA : Ir. S. P. N. Nainiti M,sc Agr Jurusan/Progran Studi : Agribisnis 1 KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS NUSA CENDANA FAKULTAS PERTANIAN

description

ddpt

Transcript of tugasdpt2014_Marcelitaasriani

Page 1: tugasdpt2014_Marcelitaasriani

DASAR-DASAR PERLINDUNGAN TANAMAN

TUGAS

Nomor Tugas : 1

Judul Tugas : Penyusunan matriks kerangka kerja logis rencana program perlindungan tanaman

Nama Mahasiswa : Marcelita asriani

NIM : 1304022097

Nama Dosen Wali/PA : Ir. S. P. N. Nainiti M,sc Agr

Jurusan/Progran Studi : Agribisnis 1

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS NUSA CENDANA

FAKULTAS PERTANIAN

Kupang

Desember , 2014

Page 2: tugasdpt2014_Marcelitaasriani

MATRIKS KERANGKA KERJA LOGISRANCANGAN PROGRAM PERLINDUNGAN TANAMAN PISANG

 

NO DIGIT URAIAN SASARANINDIKATOR PENCAPAIAN

VERIFIKASI TUJUAN

ASUMSI

1.(SASARAN) Hama penyakit darah pisang yang menyebar di kabupaten sumba barat daya dan sumba barat telah dapat di atasi sehinggah produktifitas pisang sumba meningkat.

menekan laju perkembangan penyebaran penyakit, memberikan informasi mengenai penyakit ini, serta melakukan pengendalian hayati.

melakukan penanggulangan penyakit dengan metode pengendalian langsung, melakukan penelitian, mendatangkan penyuluh dan pakar hama pertanian, serta

rumor masyarakat mengenai penyakit menular berkurang dan produktifitas masyarakat meningkat.

1.1 HASIL 1 menekan penyebaran penyakit mengurangi produksi bakteri penyebab penyakit

melakukan penanggulangan penyakit dan sterilisasi alat dan sanitasi lahan.

Pengadaan anggaran dan peran aktiv masyrakat dan petugas pengawas serta penyuluh.

1.1.1 KELUARAN 1 pencegahan penularan penyakit darah pisang dengan beberapa metode penanganan

melakukan eradikasi terhadap tanaman yang sakit dan menggunakan teknik pengendalian langsung

mengamati cara mengaplikasikan teknik penanggulangan penyakit

Jumlah tanaman yang sakit dan peran petugas dan petani.

1.1.1.1 KEGIATAN 1 eradikasi tanaman sakit pemusnahan tanaman yang terinfeksi penyakit dengan cara pembakaran sebelum terjadi ledakan penyakit.

melakukan pengamatan pada area tanaman yang di musnahkan.

Jumlah tanaman yang sakit.

1.1.1.2 KEGIATAN 2 menggunakan teknik pengendalian langsung

dengan melakukan proteksi terhadap tanaman yang belum terinfeksi penyakit darah.

pengamatan secara bertahap.

Peran petugas dan petani

Page 3: tugasdpt2014_Marcelitaasriani

1.1.2 KELUARAN 2 melakukan sterilisasi mensterilkan alatalat pertanian guna menghambat lajupenyebaran penyakit ke tanaman baru

melakukan penelitian terhadap penggunaan alat alat pertanian

Jumlah alat yang terinfeksi penyakit dan peran petugas pengamat opt

1.1.2.1 KEGIATAN 1 sucihama alat pertanian mensterilkan alat yang digunakan untuk menanam pisang

guna meningkatkan produktifitas pisang

Jumlah alat yang terinfeksi

1.1.2.2 KEGIATAN 2 sanitasi lahan tidak menanam di area bekas tanam.

melakukan penanaman di lahan baru

Petugas pengamat opt

1.2 HASIL 2 pengetahuan tentang penyakit meningkat

mendatangkan penyuluh untuk melakukan penyuluhan mengenai penyakit dan populasi tanaman pisang.

pengawasan terhadap kinerja penyuluh

Peran kerja penyuluh dan masyarakat serta anggaran

1.2.1 KELUARAN 1 mendatangkan penyuluh/pakar hama

melakukan penyuluhan kepada masyarakan mengenai penyakit ini serta memberikan solusi untuk permasalahannya serta populasi pisang di daerah tersebut.

pemeriksaan daftar hadir dan dokumentasi kegiatan penyuluuhan

anggaran

1.2.1.1 KEGIATAN 1 penyuluhan tentang penyakit penyakit darah yang pengamatan dan Peran kerja penyuluh dan

Page 4: tugasdpt2014_Marcelitaasriani

menyerang pisang di kabupaten sumba barat dan sumba barat daya di sebabkan oleh bakteri.

pengidentifikasian pada bakteri.

masyarakat

1.2.2 KELUARAN 2 sekolah lapangan pertanian pendirian sekolah lapangan pertanian di masingmasing kabupaten.

melakukan pengamatan terhadap proses pendirian sekolah lapangan

Mekanisme anggaran dan antusiasme masyarakat

1.2.2.1 KEGIATAN 1 pembelajaran penyakit tanaman pemberian materi mengenai penyakit serta cara penanngulangannya

pemeriksaan materi yang di berikan

Antusiasme masyarat

1.2.2.2 KEGIATAN 2 praktek pengadaan alat alat praktek dan program pelaksanaan praktek

pencatatan serta pemeriksaan alat yang akan di gunakan.

Mekanisme anggaran

1.3 HASIL 3 produktifitas tanaman pisang meningkat

dilakukan tindakan penanganan dan pencegahan pada penyakit darah yang menyerang tanaman pisang

pengamatandan pengawasan terhadap kegiatan yangdi lakukan

Jumlah penyebaran penyakit dan tanaman yang di serang

1.3.1 KELUARAN 1 pengawasan terhadap alat pertanian dan hasil pertanian

menempatkan petugas untuk mengawasi dan memeriksa alat pertanian

pendataan dan pemeriksaan alat

Mekanisme anggaran dan peran aktiv petugas pengawas

1.3.1.1 KEGIATAN 1 menjual hasil yang tidak terinfeksi penyakit.

mengadakan pemeriksaan hasil pertanian oleh tim penyuluh

pengamatan hasil pemeriksaan

Anggaran dan pemeriksaan pihak pengawas.

1.3.1.2 KEGIATAN 2 menggunakan alat pertanian yg telah di sterilkan

penempatan tenaga penyuluh untuk pengwasan

pemeriksaan dan pengawasan alat

Anggaran dan peran tenaga penyuluh

Page 5: tugasdpt2014_Marcelitaasriani

dan pemeriksaan alat yang telah di sterilkan untuk digunakan.

pertanian

1.3.2 KELUARAN 2 penanaman jenis pisang di lahan baru

penyediaan lahan dan anakan pisang baru yang tidak terinfeksi penyakit.

pengamatan area lahan agar tidak terinfeksi penyakit

Anggaran dan peran pengawas serta petani

1.3.2.1 KEGIATAN 1 pemilihan areal tanaman area yang belum pernah di gunakan sebelumnya

pemeriksaan terhadap riwayat tanah

Pean pengawas dan petani

1.3.2.2 KEGIATAN 2 penyediaan bibit pisang baru pengadaan anakan pisang untuk setiap kabupaten

pendataan dan pemeriksaan anakan yang akan di berikan.

anggaran