TUGAS STASE NEUROLGI

3
TUGAS STASE NEUROLGI TANDA DAN GEJALA MACAM-MACAM NYERI KEPALA Disusun oleh : Puja Adi Bimoseno MIGREN Tanda dan gejala : Fase-fase migren adalah 1. Prodromal pada fase ini timbul gejala-gejala iritabilitas,exiitabilitas, hiperaktif atau depresi yang timbul 24 jam sebellum periode nyeri kepala. 2. Aura migren dengan aura adalah paling sering dikaitkan gejala-gejala neurologi.aura visual yang paling sering timbul pada migren yaitu adanya fortifikasi seperti gambaran zig zag . gangguan sensori seperti numbness, pins , dan needle , visual sensoris seprti fotofobia, fonofobia, dan tidak suka dengan rasa bau. 3. Fase nyeri kepala : nyeri kepala biasanya timbul unilateral pada satu sisi dan bisa bergantian ke ke sisi lain .sifat nyeri kepalanya adalah berdenyut,menusuk-nusuk intensitas sedang sampai berat, diperberat dengan aktivitas dan lokasi berada frontal,unilateral, oksipital, suboksipital. 4. Fase resolusi : setelah melewati fase nyeri kepala penderita akan merasa lemah.sulit berkonsentrasi,perubahan mood, wash out, irritable, restless. Tension headache A) Nyeri kepala berlangsung dari 30 menit sampai 7 hari. B) Nyeri kepala kepala paling tidak terdapat 2 gejala - lokasinya bilateral, - menekan / mengikat ( tidak berdenyut ), - intesitas ringan atau sedang - tidak diperberat dengan aktivitas rutin seperti berjalan atau naik tangga.

description

tugas saraff

Transcript of TUGAS STASE NEUROLGI

TUGAS STASE NEUROLGITANDA DAN GEJALA MACAM-MACAM NYERI KEPALA

Disusun oleh : Puja Adi Bimoseno

MIGREN Tanda dan gejala :

Fase-fase migren adalah

1. Prodromal pada fase ini timbul gejala-gejala iritabilitas,exiitabilitas, hiperaktif atau depresi yang timbul 24 jam sebellum periode nyeri kepala.

2. Aura migren dengan aura adalah paling sering dikaitkan gejala-gejala neurologi.aura visual yang paling sering timbul pada migren yaitu adanya fortifikasi seperti gambaran zig zag . gangguan sensori seperti numbness, pins , dan needle , visual sensoris seprti fotofobia, fonofobia, dan tidak suka dengan rasa bau.3. Fase nyeri kepala : nyeri kepala biasanya timbul unilateral pada satu sisi dan bisa bergantian ke ke sisi lain .sifat nyeri kepalanya adalah berdenyut,menusuk-nusuk intensitas sedang sampai berat, diperberat dengan aktivitas dan lokasi berada frontal,unilateral, oksipital, suboksipital.

4. Fase resolusi : setelah melewati fase nyeri kepala penderita akan merasa lemah.sulit berkonsentrasi,perubahan mood, wash out, irritable, restless.

Tension headacheA) Nyeri kepala berlangsung dari 30 menit sampai 7 hari.

B) Nyeri kepala kepala paling tidak terdapat 2 gejala

lokasinya bilateral, menekan / mengikat ( tidak berdenyut ), intesitas ringan atau sedang

tidak diperberat dengan aktivitas rutin seperti berjalan atau naik tangga.C) Tidak didapatkan Mual dan muntah ( bisa anoreksia )

Lebih dari satu keluhan fotofobia atau fonofobia

D) Tidak berkaitan dengan kelainan yang lain

Catatan pericarneal teenderness adala nyeri tekan pada otot perikarnial ( otot frontal temporal, masseter ,sternokleidomastoid, splenius, trapezius)Tension Headache yang infrequent gejala diatas ditambah paling sedikit terdapat 10 episode serangan dengan rata-rata < 1 hari/bulan ( < 12 hari/pertahun) memenuhi kriteria A-C

Tension Headache yang frequent gejala A-C ditambah paling tidak terdapat 10 episode serangan dalam 1-15 hri /bulan selama paling tidak 3 bulan ( 120-180hari/tahun)

Tension headache kronik gejala BC ditambah dengan nyeri kepala berlangsung beberapa jam atau terus- menerus

Nyeri kepala cluster Distribusi dan nyeri timbul mendadak, eksplosif, dan unilateraln ( puncak 10-15 menit berlangsung hingga 2 jam).

Nyeri seperti dibakaar, menetap, tak berdenyut, tanpa disertai gejala pemicu ( aura ) frkuensi 4-6 serang dalam sehari,. Nyeri menjalar ke daerah supraorbital, pelipis, maksila dan gussi atas,

Nyeri di sekitar leher

Setelah serangan penderita merasa lelah, sering ditemukannyeri tumpul yang menetap di mata , pelipis rahang atas.

Gejala penyerta :

Penyembatan hidung ipsilaterall

Sindroma horner ( ptosis, miosis anhidrosis )

Gangguan gastrointestinal

Kegelisahan

Hiperalgesia pada muka dan kepala. Sehinngga kadang-kadang tidak tahn diraba kulitnya.