Tugas setiap panitia

4
Tugas – tugas setiap panitia di dalam makrab ini, yaitu 1) Ketua dan Wakil Ketua Mengkoordinir kerja panitia secara keseluruhan Bersama-sama dengan koordinator tiap sie mempersiapkan segala hal yang berkaitan dengan jalannya acara Bersama-sama dengan bendahara mengelola dan mengetahui perputaran uang panitia Bertanggung jawab kepada Dekan, dan BPH PMK FMIPA atas jalannya acara 2) Sekretaris Mendokumentasikan hasil rapat Membuat surat-surat, baik luar maupun masuk, yamg berkaitan dengan kepanitiaan Menyusun proposal kegiatan Menyusun laporan pertanggungjawaban 3) Bendahara Mengatur keuangan kepanitiaan seefektif dan efisien mungkin Membuat rekap catatan keuangan untuk setiap transaksi keuangan Bekerjasama secara aktif bersama sie dana usaha dalam pencarian dan pengelolaan dana 4) Sie Acara Menyiapkan format dari acara makrab tersebut seperti : menentukan tanggal makrab, mencari tema, menyusun acara dan sesinya, membuat icebreaking dan games

description

MAKRAB

Transcript of Tugas setiap panitia

Tugas tugas setiap panitia di dalam makrab ini, yaitu1) Ketua dan Wakil Ketua Mengkoordinir kerja panitia secara keseluruhan Bersama-sama dengan koordinator tiap sie mempersiapkan segala hal yang berkaitan dengan jalannya acara Bersama-sama dengan bendahara mengelola dan mengetahui perputaran uang panitia Bertanggung jawab kepada Dekan, dan BPH PMK FMIPA atas jalannya acara2) Sekretaris Mendokumentasikan hasil rapat Membuat surat-surat, baik luar maupun masuk, yamg berkaitan dengan kepanitiaan Menyusun proposal kegiatan Menyusun laporan pertanggungjawaban3) Bendahara Mengatur keuangan kepanitiaan seefektif dan efisien mungkin Membuat rekap catatan keuangan untuk setiap transaksi keuangan Bekerjasama secara aktif bersama sie dana usaha dalam pencarian dan pengelolaan dana4) Sie Acara Menyiapkan format dari acara makrab tersebut seperti : menentukan tanggal makrab, mencari tema, menyusun acara dan sesinya, membuat icebreaking dan games Mencari pembicara, MC, pemusik dan pengisi acara Membuat dan menyiapkan perlengkapan acara seperti : souvenirpembicara, souvenir peserta dan panitia, buklet acara, doorprize, dan perlengkapan lainnya Koordinasi dengan sie lain khususnya dengan sie perlengkapan dalammasalah tempat, peralatan untuk musik, dan hal lainnya yang berkaitan dengan kebutuhan acara Mengadakan briefing baik untuk panitia, team musik, dan segala pihak yang berkaitan langsung dengan acara Menyususun petunjuk pelaksanaan acara 5) Sie Perlengkapan Mempersiapkan peralatan dan perlengkapan yang dibutuhkan selama makrab PMK berlangsung dari awal hingga akhir Menyediakan alat-alat yang dibutuhkan selama acara seperti saat ibadah, pembicara, games, api unggun, dan penerangan saat renungan malam Mempersiapkan akomodasi baik peserta maupun panitia yaitu survey dan menyewa penginapan Mencari dan meminjam sound system Berkoordinasi dengan tiap tiap sie untuk mempersiapkan kebutuhan tiap sie6) Sie Usaha Dana Mempersiapkan pendanaan acara ( jualan bunga, catering, dll ) Bertanggung jawab atas tiap kegiatan usaha dana makrab Berkoordinasi dengan tiap- tiap sie dalam kegiatan usaha dana makrab Berkoordinasi dengan tiap tiap sie untuk mempersiapkan kebutuhan tiap sie7) Sie Doa Mempersiapkan jadwal doa bersama dan topik doa Mempersiapkan jadwal puasa panitia makrab Menyelenggarakan persekutuan doa panitia Menyiapkan materi doa dan renungan untuk saat teduh dan ibadah makrab Mengoordinasikan doa pada setiap sebelum memulai sesi dan acara Berkoordinasi dengan tiap tiap sie untuk mempersiapkan kebutuhan tiap Sie

8) Sie Publikasi Dekorasi & Dokumentasi Membuat dokumentasi selama acara berlangsung Membuat souvenir makrab PMK 2013 ( stiker, pin,baju panitia) Berkoordinasi dengan tiap tiap sie untuk melaksanakan tugasnya9) Sie Konsumsi Mempersiapkan konsumsi untuk peserta dan panitia makrab, termasuk pembicara Berkoordinasi dengan tiap tiap sie untuk mempersiapkan kebutuhan tiap Sie