Tugas Perkuliahan

4
TUGAS TERSTRUKTUR MATA KULIAH STATISTIKA SOSIAL AGUS GANJAR RUNTIKO 15/389978/SMU/08730 DOSEN : PROF. DR. IR. SUNARRU SYAMSI HARIADI, M.S. PROGRAM STUDI PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI PEMBANGUNAN UNIVERSITAS GADJAH MADA

description

Mata Kuliah Statistik

Transcript of Tugas Perkuliahan

Page 1: Tugas Perkuliahan

TUGAS TERSTRUKTUR MATA KULIAH STATISTIKA SOSIAL

AGUS GANJAR RUNTIKO 15/389978/SMU/08730

DOSEN : PROF. DR. IR. SUNARRU SYAMSI HARIADI, M.S.

PROGRAM STUDI PENYULUHAN DAN KOMUNIKASI PEMBANGUNAN

UNIVERSITAS GADJAH MADA

Page 2: Tugas Perkuliahan

KASUS SATU SAMPEL CHI SQUARE

Saya ingin mengetahui tentang literasi kesehatan petani tembakau di Kabupaten Temanggung berkaitan dengan perilaku merokok. Penelitian ini melibatkan 200 orang petani tembakau yang tersebar di beberapa kecamatan. Dari hasil penyebaran angket didapatkan data sebagai berikut:

1. Ada 35 petani tembakau yang mampu mengenali gangguan kesehatan yang disebabkan oleh perilaku merokok

2. Ada 47 petani tembakau yang memahami bagaimana mencari informasi mengenai kesehatan paru-paru, jantung, dan organ tubuh lainnya yang berkaitan dengan perilaku merokok

3. Ada 58 petani tembakau yang memahami faktor-faktor resiko dan penyebab yang diakibatkan perilaku merokok

4. Ada 50 petani tembakau yang mengetahui self treatments untuk mengatasi ketergantungan akan rokok

5. Ada 10 petani tembakau yang mengetahui keberadaan profesional yang membantu mengatasi keluhan mereka akibat perilaku merokok

Saya ingin mengetahui apakah literasi kesehatan terhadap tembakau berbeda? α = 5%

LITERASI KESEHATAN

1 2 3 4 5

∑ Mengenali Gangguan Kesehatan

Mencari Informasi Kesehatan

Paham Faktor Resiko & Penyebab

Mengetahui Self Treatments

Mengetahui Keberadaan Profesional

35 47 58 50 10 200

Jawab :

1. Hipotesis H0 : Literasi kesehatan petani tembakau mengenai perilaku merokok sama Ha : Literasi kesehatan petani tembakau mengenai perilaku merokok berbeda H0 : f1=f2=f3=f4 Ha : f1≠f2≠f3≠f4

2. Taraf signifikansi α = 5 % ---> lihat tabel c (Tabel Harga Kritis Chi-Kuadrat) x = 0.05 df = n-1 = 5-1 = 4 (9.49)

3. Kriteria pengujian H0 diterima apabila x2 hitung ≤ x2 tabel H0 ditolak apabila x2 hitung ˃ x2 tabel

4. Mencari nilai x2 hitung

X2 hitung = (35−40)2

40+ (47−40)2

40+ (58−40)2

40+ (50−40)2

40+ (10−40)2

40 = 34.95

Page 3: Tugas Perkuliahan

5. Kesimpulan X2 hitung ˃ x2 tabel = 34.95 ˃ 9.49 Jadi H0 ditolak (Literasi kesehatan petani tembakau mengenai perilaku merokok sama)

6. Hasil analisis melalui SPSS

NPAR TESTS /CHISQUARE=VAR00001 /EXPECTED=EQUAL /MISSING ANALYSIS.

NPar Tests [DataSet0]

Chi-Square Test Frequencies

Literasi Kesehatan

Observed N Expected N Residual

Kenali 35 40.0 -5.0

Mencari 47 40.0 7.0

Paham 58 40.0 18.0

mengetahui 50 40.0 10.0

profesional 10 40.0 -30.0

Total 200

Test Statistics

Literasi

Kesehatan

Chi-Square 34.950a

df 4

Asymp. Sig. .000

a. 0 cells (0.0%) have expected

frequencies less than 5. The

minimum expected cell

frequency is 40.0.

Page 4: Tugas Perkuliahan

TABEL CHI SQUARE