TUGAS PERALATAN KONSTRUKSI01

5
7 Maret 2009 PERALATAN KONSTRUKSI 1. Sebuah traktor beroda karet memiliki tenaga sebesar 155 HP, efisiensi 0,8 dan berat 14 ton bekerja dengan kecepatan 3,7 mph. Traktor tersebut harus menarik scapper + muatan yang memiliki berat 25 ton. Rolling resistance untuk traktor maupun scrapper adalah 70 lbs/ton. a. Jika terdapat tanjakan sebesar 10 % yang harus dilalui , apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ? b. Sampai berapa % traktor masih mampu menarik scrapper+muatannya ? 2. Sebuah traktor beroda karet memiliki tenaga sebesar 175 HP, efisiensi 0,85 dan berat 18 ton (distribusi berat 0,75 G), bekerja pada permukaan jalan yang memiliki koefisien traksi sebesar 0,55 dengan kecepatan 3,6 mph. Traktor tersebut harus menarik scapper + muatan yang memiliki berat 45 ton. Rolling resistance untuk traktor maupun scrapper adalah 65 lbs/ton.

description

latihan soal

Transcript of TUGAS PERALATAN KONSTRUKSI01

TUGAS PERALATAN KONSTRUKSI

7 Maret 2009PERALATAN KONSTRUKSI

1. Sebuah traktor beroda karet memiliki tenaga sebesar 155 HP, efisiensi 0,8 dan berat 14 ton bekerja dengan kecepatan 3,7 mph. Traktor tersebut harus menarik scapper + muatan yang memiliki berat 25 ton. Rolling resistance untuk traktor maupun scrapper adalah 70 lbs/ton.a. Jika terdapat tanjakan sebesar 10 % yang harus dilalui , apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?

b. Sampai berapa % traktor masih mampu menarik scrapper+muatannya ?

2. Sebuah traktor beroda karet memiliki tenaga sebesar 175 HP, efisiensi 0,85 dan berat 18 ton (distribusi berat 0,75 G), bekerja pada permukaan jalan yang memiliki koefisien traksi sebesar 0,55 dengan kecepatan 3,6 mph. Traktor tersebut harus menarik scapper + muatan yang memiliki berat 45 ton. Rolling resistance untuk traktor maupun scrapper adalah 65 lbs/ton.a. Jika terdapat tanjakan sebesar 6 % yang harus dilalui , apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?

b. Sampai berapa % traktor masih mampu menarik scrapper+muatannya ?

c. Jika traktor tersebut bekerja pada ketinggian 9250 ft dan jalan yang harus dilalui memiliki kelandaian sebesar 6,5% ,apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?TUGAS PERALATAN KONSTRUKSI

1. Sebuah traktor beroda karet memiliki tenaga sebesar 165 HP, efisiensi 0,75 dan berat 14 ton bekerja dengan kecepatan 3,6 mph. Traktor tersebut harus menarik scapper + muatan yang memiliki berat 25 ton. Rolling resistance untuk traktor maupun scrapper adalah 70 lbs/ton.a. Jika terdapat tanjakan sebesar 11 % yang harus dilalui , apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?

b. Sampai berapa % traktor masih mampu menarik scrapper+muatannya ?

2. Sebuah traktor beroda karet memiliki tenaga sebesar 180 HP, efisiensi 0,85 dan berat 20 ton (distribusi berat 0,75 G), bekerja pada permukaan jalan yang memiliki koefisien traksi sebesar 0,55 dengan kecepatan 3,45 mph. Traktor tersebut harus menarik scapper + muatan yang memiliki berat 42,5 ton. Rolling resistance untuk traktor maupun scrapper adalah 65 lbs/ton.a. Jika terdapat tanjakan sebesar 6 % yang harus dilalui , apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?

b. Sampai berapa % traktor masih mampu menarik scrapper+muatannya ?

c. Jika traktor tersebut bekerja pada ketinggian 9500 ft dan jalan yang harus dilalui memiliki kelandaian sebesar 5,5% ,apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?TUGAS PERALATAN KONSTRUKSI

3. Sebuah traktor beroda karet memiliki tenaga sebesar 155 HP, efisiensi 0,8 dan berat 14 ton bekerja dengan kecepatan 3,5 mph. Traktor tersebut harus menarik scapper + muatan yang memiliki berat 25 ton. Rolling resistance untuk traktor maupun scrapper adalah 70 lbs/ton.c. Jika terdapat tanjakan sebesar 9 % yang harus dilalui , apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?

d. Sampai berapa % traktor masih mampu menarik scrapper+muatannya ?

4. Sebuah traktor beroda karet memiliki tenaga sebesar 175 HP, efisiensi 0,8 dan berat 18,5 ton (distribusi berat 0,8 G), bekerja pada permukaan jalan yang memiliki koefisien traksi sebesar 0,55 dengan kecepatan 3,6 mph. Traktor tersebut harus menarik scapper + muatan yang memiliki berat 40 ton. Rolling resistance untuk traktor maupun scrapper adalah 65 lbs/ton.d. Jika terdapat tanjakan sebesar 6 % yang harus dilalui , apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?

e. Sampai berapa % traktor masih mampu menarik scrapper+muatannya ?

f. Jika traktor tersebut bekerja pada ketinggian 9000 ft dan jalan yang harus dilalui memiliki kelandaian sebesar 7% ,apakah traktor tersebut masih mampu menarik scrapper + muatannya ?