TUGAS KWU2

5
TUGAS MATA KULIAH MANAJEMEN DAN KEWIRAUSAHAAN PELUANG USAHA NAMA : FATMA ADIATY NIM/BP : 18421/ 2010 JURUSAN : PENDIDIKAN FISIKA DOSEN : Drs. LETMI DWIRIDAL, M.Si FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI PADANG

Transcript of TUGAS KWU2

Page 1: TUGAS KWU2

TUGAS MATA KULIAH

MANAJEMEN DAN KEWIRAUSAHAAN

PELUANG USAHA

NAMA : FATMA ADIATY

NIM/BP : 18421/ 2010

JURUSAN : PENDIDIKAN FISIKA

DOSEN : Drs. LETMI DWIRIDAL, M.Si

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM

UNIVERSITAS NEGERI PADANG

2013

Page 2: TUGAS KWU2

PELUANG USAHA

DEFINISI PELUANG USAHAPeluang bisnis merupakan kemampuan seseorang atau pebisnis untuk melihat adanya

kesempatan berbisnis dari lingkungan sekitarnya . Peluang bisnis biasanya muncul ketika

seseorang mempunyai niat untuk memulai suatu usaha walaupun dengan modal seadanya.

Peluang usaha adalah sebuah kesempatan yang datang dari keadan yang terdesak ataupun

ide kreatifitas sendiri misalnya, seorang ibu rumah tangga yang memiliki kegemaran

memasak membuka restoran sederhana ,seorang anak muda yang gemar bermusik

memebuka studio musik ,seorang bapak-bapak tua yang bekerja keras mencari nafkah

walaupun hanya mengumpulkan barang-barang bekas namun ia jadikan peluang untuk bank

sampah barangbarang bekas yang bisa di daur ulang bahkan menjadi peluang usahanya

sekarang.

BENTUK-BENTUK dan JENIS-JENIS PELUANG USAHA

Jenis Usaha Berdasarkan Hobi

-          Tanaman bonsai

-          Ikan hias

-          Perlengkapan olahraga

-          Perlengakap memancing ikan

-          Renta tempat olah raga (footsal, fitness, gedung bulutangkis, arena tamiya, dll)

Jenis Usaha Berdasarkan Bidang Usaha Agrobisnis

-          Tanam hias bibit

-          tanaman buah

-          budidaya baby corn, seledri, bawang daun

-          industri kecil rebung kering

-          industri kecil the ceklup herbal aloevera, ahakota dewa, dan pasak bumi

-          budidaya 100 tanaman obat keluarga

Page 3: TUGAS KWU2

-          budidaya sayuran organic

Kerajinan Tangan Dan Pangan

-          Kerajinan dari corn clay

-          Kerajinan lampu hias dari bahan alam

-          Kerajinan dari limbah tempurung dan serbut sabut kelapa

-          Kerajinan dari limbah kayu, limbah styrofoam

-          Kerajinan tas dari limbah kemasan plastik

-          kerajinan dari limbah kertas korang

-          Kerajinan dari bahan logam

-          Kerajinan lampu hias dari bahan logam bekas

-          Kerajinan dari baha resin

-          Kerajinan dari bahan limbah kain

Usaha Jasa

-          Jasa salon gunting rambut khusus anak-anak

-          Jasa laundry self service untuk umum

-          Mini market khusus produk UMKM

-          Bimbingan belajar anak dengan medi aduio-video interaktif

-          Taman bermain dan belajar kreatif anak-anak

Jenis Usaha Berdasarkan Permintaan Pasar

-          Udang windu

-          Ikan bandeng

-          Ikan lele

-          Ikan betutu

-          Ikan kerapu

CIRI-CIRI PELUANG USAHA

Page 4: TUGAS KWU2

Peluang itu orisinil dan tidak meniru.

Peluang itu harus dapat mengantisipasi perubahan, persaingan, dan kebutuhan pasar

dimasa yang akan datang.

Benar-benar sesuai dengan keinginan agar peluang bisa bertahan lama.

Tingkat visibilitas (kelayakkan usaha) benar-benar teruji untuk dilakukan riset dan trial.

Bersifat ide kreatif dan inovatif bukan tiruan dari orang lain.

Ada keyakinan untuk mewujudkannya.

Ada rasa senang dalam menjalankannya