Tugaas Ekotek Bab 3

download Tugaas Ekotek Bab 3

of 1

Transcript of Tugaas Ekotek Bab 3

  • 7/25/2019 Tugaas Ekotek Bab 3

    1/1

    EKONOMI TEKNIK DIDIT NUGROHO 4214217016

    Modal atau capital merupakan besarnya sumber daya pembiayaan atau kekayaan atau dana yang

    dibutuhkan untuk membiayai proyek, dan besarnya sangat tergantung pada waktu yang dibutuhkan,

    besar (size) kontrak pekerjaan, kerumitan dari konttrak dan jumlah pihak yang terlibat serta teknologi

    yang dipergunakan

    Pada dasarnya modal dapat dibedakan menjadi dua kategori (DeGarmo, 199) yaitu

    Modal ekuitas (equity capital) berupa modal yang dimiliki oleh masing!masing pemilik proyek

    dengan tujuan mendapatkan laba

    Modal hutang (debt/borrowed capital) adalah berasal dari pihak yang meminjamkan uang untuk

    keperluan in"estasi, dan akan mendapatkan bunga sebagai imbalan atas peminjaman tersebut#

    $ehingga jelaslah bahwa bunga adalah jumlah hutang yang harus dibayar dikurangi peminjaman

    semula#

    %unga sederhana atau biasa adalah perhitungan bunga dengan menghitung bunga hanya pada akhir

    masa pinjaman, jadi perhitungan bunga adalah berbanding lurus dengan pinjaman awal

    I = P.N.i

    I =jumlah bunga yang harus dibayar (Total Interest)

    P=jumlah uang yang dipinjam&dipinjamkan (Principal amount)

    N=jumlah waktu (periode)pijaman (Number of periods)

    I = tingkat suku bunga dalam satu periode (interest)

    'pabila bunga yang dibebankan untuk setiap periode (tahunan, bulanan, harian dsb) didasarkan pada

    sisa pinjaman pokok ditambah setiap beban bunga yang berakumulasi sampai awal periodeselanjutnya, maka disebut sebagai bunga majemuk (compound interest)

    $eluruh penerimaan dan pengeluaran uang dalam sebuah perusahaan merupakan satu kesatuan yang

    dapat digambarkan secara berkala# Penerimaan secara kas (cash in) dan pengeluaran kas (cash out)

    dalam suatu inter"al tertentu dinyatakan sebagai arus kas atau cash low#