TRY OUT IPA KE-5

29
Yanto Abu Hafshoh IPA-MTsN Subang Tahun Pelajaran 2014-2015 1 PEMBAHASAN TRY OUT KE-5 TAHUN PELAJARAN 2014-2015 1. Perhatikan gambar lidi yang diukur dengan penggaris berikut! A. 10, 0 cm C. 16, 5 cm B. 10, 5 cm D. 27, 0 cm 2. Perhatikan gambar berikut! Wujud zat benda z, y dan x secara berurutan adalah... A. Padat, cair, dan gas B. Cair, gas, dan padat C. Cair, padat, gas D. Gas, cair, dan padat Pembahasan: Ada 3 macam wujud zat, yaitu padat, cair, dan gas. Ketiganya memiliki ciri/karakteristik yang khas. Perhatikan gambar di bawah ini:

description

berisi soal dan jawaban try out ipa ke- 5 tahun pelajaran 2014-2015 pada MTsN Subang

Transcript of TRY OUT IPA KE-5

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    1

    PEMBAHASANTRY OUT KE-5

    TAHUN PELAJARAN 2014-20151. Perhatikan gambar lidi yang diukur dengan penggaris berikut!

    A. 10, 0 cm C. 16, 5 cmB. 10, 5 cm D. 27, 0 cm

    2. Perhatikan gambar berikut!Wujud zat benda z, y dan x secara berurutanadalah...A. Padat, cair, dan gasB. Cair, gas, dan padatC. Cair, padat, gasD. Gas, cair, dan padat

    Pembahasan:

    Ada 3 macam wujud zat, yaitu padat, cair, dan gas. Ketiganya memiliki ciri/karakteristik yangkhas. Perhatikan gambar di bawah ini:

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    2

    3. Nitrogen yang berbentuk cair diukur dengan thremometer Fahreneitmenunjukkan angka -40. Skala suhu yang ditunjukkan jika diukur denganthermoeter celcius adalah...A. 32 C. -40B. -22.5 D. -50Pembahasan:

    40)72(9

    5)3240(9

    5)32(9

    5

    CC

    C

    FC

    Ingat selalu:C : F-32 : R : K-273 = 5 : 9 : 4 : 5

    4. Perhatikan grafik perubahan wujud benda, akibat pemanasan berikut!Energi kalor yang dibutuhkan 3 Kg esuntuk berubah wujud dari A ke Dsebesar...(ces = 0,5 Kal/goC, Cair = 1 Kal / goC,Les=80 Kal/g)A. 500,0 kkalB. 535, 7 kkalC. 547, 5 kkalD. 1.290,0 kkal

    Pembahasan:QAD = QAB + QBC+ QCD

    = m.ces.t + m.L + m. Cair. t= 3000 g. 0.5 kal/goC.5 + 3000 g. 80 Kal/g + 3000 g. 1 Kal/goC. 100= 7500 Kal + 240000 Kal + 300000 Kal

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    3

    = 547500 Kal= 547, 5 kkalTips Ingat persamaan:1. Q= m.c.t --> jika terjadi perubahan suhu2. Q= m.L --> ketika melebur pada suhu 0oC3. Q= m.U --> ketika menguap pada suhu 100oCJika mencari suhu campuran, gunakan prinsip azas Black:Q lepas = Q terimam1.c.(Tawal-Tcampuran)=m2.c.(Tcampuran-Takhir)

    5. Sebuah gerobak didorong oleh dua orang seperti tampak pada gambarberikut ini.

    Apabila massa gerobak 300 Kg, orang A memberi gaya sebesar 100 N danorang B sebesar 200 N, percepatan yang terjadi pada benda adalah...m/s2A. 0, 5 C. 1,0B. 0, 75 D. 1, 5

    Pembahasan:m = 300 kgF = F1 + F2 = 100 N + 200 N = 300 NJadi percepatannya:

    0,1300300 kg

    NmFa m/s2

    Hukum Newton II:

    mFa

    Percepatan benda berbandinglurus dengan resultan gaya danberbanding terbalik denganpercepatan

    Ingat:Hukum I Newton=Hukum Kelembaman = HK. Inersia = 0F (Pelajari contohnya)Hukum III newton = Hukum Aksi reaksi --> FreaksiFaksi (pelajari contohnya)

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    4

    Selain hukum Newton pada bab ini seringkali ditanyaka masalah gerak lurus, yaituGLB dan GLBB.Pada GLB (Gerak lurus beraturan) ingat: Kecpatannya = tetap, percepatan = 0

    Pola yang dibentuk pada percobaan menggunakan ticker timer dan hasil pengamatan padamobil yang oli-nya bocor adalah sebagai berikut.

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    5

    6. Perhatikan gambar buah kepala yang jatuh berikut ini!

    Pernyataan berikut yang benar berkaitan dengan posisibuah kelapa di A, B, dan C adalah...

    A. Besar energi kinetik A = besar energi kinetik BB. Besar energi mekanik A = sesaat sampai di CC. Energi potensial terbesar pada CD. Energi kinetik terbesar pada A

    Pembahasan: Ek = 2..2

    1 vm ---> makin besar kecepatan Energi kinetik juga makin besar. Pada soal di atas,Ek paling besar adalah sesaat ketika kelapa jatuh di C. (Jadi option D pasti salah)

    Ep = m.g.h ---> makin tinggi posisi suatu benda, makin besar energi kinetiknya.Berdasarkan hal ini, option C pasti salah.

    Berdasarkan penjelasan di atas, maka option A juga salah. Energi mekanik = Em = Ek + Ep. Besar energi mekanik di A sama dengan besar Energi kineti

    kelapa sesaat sampai di C.Ingat :

    Ek = 2..21 vm

    Ep = m.g.hEm = Ek + Ep

    7. Seseorang menggulingkan batu seberat 1200 N dengan menggunakanbambu sepanjang 3 meter sepertipada gambar berikut ini!

    Gaya minimal yang harus diberikan agarbatu terguling adalah...

    A. 120 N C. 600 NB. 300 N D. 900 N

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    6

    Pembahasan:W.lw = F.lf1200 N. 1 meter = F. 2 meter1200 Nm = 2F meterF = N6002

    1200

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    7

    8. Seekor ikan berada pada air seperti pada gambar!Apabila diketahui tetapan gravitasi 10 m/s2,tekanan hidrostatis yang dialami tubuh ikanpada titik X adala.... Pa

    A. 500B. 2000C. 8000D. 10000

    Pembahasan:h = kedalaman = 100 cm-20cm = 80 cm = 0,8 mPh =.g.h=1000 kg/m3.10 m/s2.0.8 m

    =1000.10.0.8 = 8000 PaIngat:

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    8

    9. Perhatikan gambar gelombang yang dibentuk sebuah tali, berikut ini!

    Apabila jarak OG adalah 21 cm, panjang gelombang yang terbentuk adalah...A. 3, 5 cm C. 14 cmB. 7 cm D. 21 cm

    Ingat!

    10.Untuk mengukur kedalaman laut, sebuah kapal menembakkan bunyi kedasar laut seperti pada gambar berikut...

    Pembahasan:

    n = 1, 5s = 21 cm

    ?...cmn

    s 145,121

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    9

    Setelah 3 detik kemudian, bunyi pantul tiba kembalidi kapal. Jika cepat rambat bunyi dalam air 1500m/s, jarak X adalah...A. 750 mB. 1500 mC. 2250 mD. 6750 mPembahasan:

    metertvs 225023.1500

    2.

    Ingat!Untuk cepat rambat dengan bunyi pantul:

    tsv

    tvs.22.

    11.Sebuah benda diletakkan di depan sebuah lensa cekung yang mempunyi titikfokus 10 cm pada jarak 5 cm di depan lensa. Bayangan yang terbentukterletak di...A. 3,3 di depan lensa C. 10 cm di depan lensaB. 3,3 di belakang lensa D. 10 cm di belakang lensa

    Pembahasan:

    Ingat!

    cmss

    sfs

    3,3310'

    103

    102

    101

    '1

    51

    10111

    '1

    Tanda negatif menunjukkan bayangan di depan lensa danbersifat maya

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    10

    12.Perhatikan gambar rumah berikut ini.Bagian X dari rumah tersebut berfungsimenangkap dan mengalisrkan listrik dari petirberupa...A. ProtonB. ElektronC. NeutronD. Proton dan elektron

    Ingat!

    13.Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut ini!Beda potensial yang terbentuk antaratitik A dan B adalah...

    A. 1B. 2C. 3D. 4

    Pembahasan:I. Mencari R total

    Rs = 2 + 4 = 6 Rtotal = Rp

    236

    63

    61

    621

    61

    311

    RpRp

    Rp

    II. Mencari VV = I. RV = 2 A. 2 = 4 Volt

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    11

    14.Perhatikan data pemekaian alat listrik pada tabel berikut!

    Energi listrik yang dipakai dalam waktu 1 bulan (30 hari) adalah...KWhA. 147 C. 2.057B. 1.080 D. 127.000

    Pembahasan:Energi dalam sehari:W1=n1.P1.t1 = 1. 150. 24= 3600W2=n2.P2.t2 = 3. 10. 10 = 300W3=n3.P3.t3 = 2. 20. 5 = 200W4=n4.P4.t4 = 1. 200. 4 = 800W total = 4900/hari whWtotal dalam 30 hari = 4900 x 30

    = 147000 Wh= 147 kWh

    Ingat!

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    12

    15.Perhatikan gambar proses pembuatan magnet berikut ini!.Kutub magnet yang dihasilkan adalah...

    X YA. Utara SelatanB. Utara UtaraC. Selatan UtaraD. Selatan Selatan

    Pembahasan : jelas16.Sebuah transformator memiliki lilitan primer 1.000 dan lilitan sekunder 200.

    Apabi;a transformator tersebut dihubungkan dengan sumber listrikbertegangan 220 volt dan kuat arus 1 A, keluaran (output) yang dihasilkanadalah...

    Pembahasan:

    VVV

    VV

    NN

    s

    s

    s

    p

    s

    p

    441000220.200

    2202001000

    AIsNsIpNIs

    IpIs

    NN

    p

    s

    p

    52001.1000

    .

    Tips:Ingat

    17.Berikut ini adalah peristiwa yang terjadi di permukaan bumi!(1) musim dingin yang terjadi di eropa dan Australia tidak terjadi bersamaan(2) Matahari selalu terbit dari timur(3) Pada saat yang sama di Jakarta dan London menunjukkan waktu yang

    berbeda(4) Lamanya waktu siang atau malam berbeda-beda sepanjang tahun.

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    13

    Peristiwa yang meruapakan akibat dari rotasi bumi ditunjukkan oleh no...A. (1) dan (2) C. (2) dan (3)B. (1) dan (4) D. (3) dan (4)Pembahasan:Pengaruh rotasi bumi:1) Perbedaan waktu2) Pergantian siang dan malam3) Penggelumbungan khatulistiwa dan pemampatan kutub-kutub bumi4) Gerak semu harian matahari (bintang)5) Terjadinya perubahan arah anginPengaruh revolusi bumi:a) Gerak semu tahunan mataharib) Pergantian musimc) Perubahan lamanya siang dan malamd) Perubahan letak rasi bintang setiap bulan

    18.Perhatikan rumus atom beberapa zat berikut ini.(1) Oksigen (O2)(2) Air (H2O)(3) Cuka (CH3COOH)(4) Nitrogen (N2)Rumus atom yang merupakan molekul unsur ditunjukkan nomor...A. (1) dan (2) C. (2) dan (3)B. (1) dan (4) D. (3) dan (4)Pembahasan: (jelas)Molekul unsur adalah molekul yang tersusun dari atom-atom unsur SEJENIS.Misalnya O2 dan N2Molekul senyawa adalah molekul yang tersusun dari dua atom unsur ataulebih yang berbeda. Misalnya H2O dan CH3COOH

    19.Perhatikan beberapa senyawa berikut ini!(1) NaOH(2) HCl(3) CaOH(4) H2OSenyawa yang dapat mengubah lamus merah menjadi biru adalahA. (1) dan (3) C. (2) dan (4)B. (2) dan (3) D. (3) dan (4)

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    14

    Pembahasan:(1) NaOH : Natrium hidroksida (basa)(2) HCl : Asam Clorida (asam)(3) CaOH : Calsium Hidroksida (basa)(4) H2O : Air (netral)

    20.Seorang siswa membuat minuman dengan memasukkan teh celup ke dalamair panas, membuang kantong tehnya kemudia menambahkan gula danmengaduknya. Minuman yang dihasilkan dapat dikategorikan sebagai...A. Larutan C. SenyawaB. Campuran heterogen D. MolekulPembahasan:Larutan adalah campuran homogen antara zat terlarut (solute) dan zat pelarut (solvent).dapat berwujud padat, cair, dan gas.

    Contoh campuran homogen:a.campuran gula atau garam dapur dengan airb.air teh yang sudah disaringc.campuran gas di udaraCampuran heterogen adalah campuran yang tidak serbasama, membentuk dua fasa ataulebih, dan terdapat batas yang jelas di antara fasa-fasa tersebut. Alkohol dan air membentukcampuran homogen.Contoh campuran heterogen:a.campuran tepung beras dengan airb.campuran kapur dengan pasirc.campuran serbuk besi dengan karbon

    21.Perhatikan beberapa sifat air berikut ini!(1) Titik didih 100oC(2) Massa jenis 1000 kg/m3(3) Berwujud cair pada suhu kamarSifat-sifat air teesebut merupakan sifat...A. Kimia C. MekanikB. Biologi D. FisikaPembahasan:(Jelas)Tips : Pelajari jenis-jenis sifat kimia dan sifat fisika, perubahan kimia dan perubahan fisika

    22.Makanan diet yang mengandung kalori rendah tetap dapat mempunyai rasamanis. Untuk memberikan rasa manis tersebut, dapat ditambahkan...A. Gula pasir C. MaduB. Gluokosa D. SakarinTips: Pelajari berbagai contoh zat aditif alami dan buatan.

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    15

    23.Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!(1) bicara cadel(2) Jalan sempoyongan(3) Meningkatkan keberanian(4) Menambah kesegaranCiri-ciri seseorang yang mengkonsumsi alkohol ditunjukkan oleh gejala no...A. (1) dan (2) C. (2) dan (4)B. (1) dan (3) D. (3) dan (4)

    24.Perhatikan gambar berikut!Bagian X berkaitan dengan ciri makhluk hidupyaitu...A. BernafasB. BerkembangbiakC. MakanD. Bergerak

    Tips: pelajari ciri-ciri makhluk hidup dan contohnya yang tepat

    25.Seorang siswa mengamati sebuah tumbuhan dan menemukan ciri-ciriberikut.(1) Memeiliki akar serabut(2) Batang tidak bercabang(3) Daun mempunyai pertulangan sejajarBerdasarkan ciri tersebut dapt disimpulkan tumbuhan tersebut merupakananggota kelompok...A. Paku-pakuanB. Berbiji terbukaC. MonokotilD. Dikotil

    Pembahasan:Tips: Pelajari klasifikasi makhluk (terutama animalia dan Tumbuhan)berdasarkan persamaan cirinya.Misal:

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    16

    26.Perhatikan gambar interaksi dua tanaman berikut.

    Tanaman X berperan sebagai...A. PredatorB. PreyC. ParasitD. Inang

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    17

    Pembahasan:Interaksi makhluk hidup dalam ekosistem:1. Simbiosis2. Kompetisi3. Predasi adalah interaksi organisme (predator) yang memangsa organisme lainnya (prey).Berdasarkan fungsinya, organisme dalam ekosistem dibedakan menjadi:1) Produsen (menghasilkan bahan makanan sendiri, misal tumbuhan)2) Konsumen (mendapat makanan dengan cara memangsa organisme yang lain). Bredasarkanmakanannya, terdiri atas herbivora, karnivora dan omnivora.

    3) Detrivor adalah organisme pemakan sisa organisme yang telah mati, misalnya cacing tanah.4) Dekomposer adalah organisme yang melakukan perombankan organik menjadi bahananorganik.

    27.Berbagai gangguan cuaca ekstrim yang mengakibatkan bencana sepertibanjir, angin ribut dan topan diduga disebabkan adanya pemanasan globalyang mengakibatkan suhu permukaan bumi naik. Gejala ini dapat diatasidengan cara...A. Menggunakan ACB. Menggunakan bahan bakar fosilC. Menggunakan energi terbarukanD. Mendirikan gedung dari kacaPembahasan:Beberapa pencemaran atau kerusakan alam:a) Efek rumah kaca : Karena pencemaran CO2 dari proses pembakaran.b) Hujan asam : karena pencemaran SO2 dan NO2 hasil

    pembakaran batu bara dan minyak bumi. Gas ini akan bereaksi denganair di awan menghasilkan asam sulfat dan asam nitra.

    c) Rusaknya lapisan ozon terjadi karena pencemaran Cloro Fluoro Carbon(CFC) yang digunakan pada AC dan kulkas.

    d) Eutrofikasi terjadi akibat pembuangan zat oganik dan pupuk ke perairan.Beberapa usaha menanggulangi masalah-masalah lingkungan dapat

    dilakukan dengan beberapa cara :1) Melaksanakan program-program penyelamatan lingkungan hidup, antara

    lain usaha rehabilitasi daerah aliran sungai (DAS), reboisasi lahan-lahankritis, menjaga kelestarian hutan dengan mencegah terjadinyapenebangan liar, perbaikan teknologi bercocok tanam.

    2) Membuat peraturan-peraturan, antara lain Undang-undang danPeraturan Pemerintah

    3) Mengganti sumber bahan penyebab pencemaran, misalnya pemakaianbahan bakar minyak diganti dengan bahan bakar LNG (Liquified NaturalGases) yang menghasilkan gas buang yang lebih bersih.

    4) Efisiensi dan efektivitas penggunaan pestisida, misalnya memberikanpenjelasan tentang aturan-aturan penggunaan dan efek yang dapat

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    18

    ditimbulkannya.5) Mengolah limbah terlebih dahulu sebelum dibuang ke lingkungan.6) Melakukan upaya remidiasi, yaitu membersihkan permukaan tanah dari

    berbagai polutan.7) Mnerapkan prinsip 4 R: Reduce (mengurangi pemakaian), Reuse

    (memakai ulang), Recycle (mendaur ulang) dan Replace (menggantidengan bahan lain)

    28.Perhatikan grafik pertumbuhan penduduk berikut.Jika jumlah penduduk ditunjukkan oleh sumbu X, halyang mungkin ditunjukkan oleh sumbu Y adalah...A. Kebutuhan makananB. Kebutuhan tempat tinggalC. Tingkat kesejahteraanD. Kualitas lingkungan

    Pembahasan:Jumlah penduduk yang semakin padat mengakibatkan kebutuhan hidupmeningkat sehingga manusia semakin intensif memanfaatkna alam untukmemenuhi kebutuhan pangan, sandang, papan dan kebutuhan lainnya.Pemanfaatan alam yang berlebihan, dapat menimbulkan masalah. Contoh:a) Penebangan liar --> tanah longsor, banjir, dan kehilangan keaneka ragaman

    hayati.b) Penggunaan pupuk kimia --> berkurangnya kesuburan tanah.c) Meningkatnya sampah rumah tanggad) Peningkatan penggunaan kendaraan bermotor --> pencemaran udarae) Limbah industri --> pencemaran air, tanah dan udara.29.Perhatikan gambar di samping! Apabila otot X

    berkontraksimaka gerakan yang akan terjadi adalah...A. MemutarB. MembengkokanC. MeluruskanD. Menggeser

    Pembahasan:

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    19

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    20

    Tipe-tipe gerak antagonis:

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    21

    30.Hubungan antara organ, enzim, zat makanan dan hasil pencernaan yangterdapat pada tabel berikut ini yang benar adalah...

    Pembahasan:

    Berbagai uji makanan1. Amilum --> lugol --> berwarna hitam2. Glukosa --> Benedict dan dipanaskan --> merah bata3. Asam amino --> Biuret --> ungu4. Lemak --> tetes bahan makanan pada koran --> bekas transparan

    Mengatur kaadar airMenyerap sari-sarimakanan

    Empedu, menetralkanasam lambung,mengemulsi lemak

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    22

    31.Perhatikan gambar bagian paru-paru berikut!Proses pernapasan yang terjadi pada bagian tersebutadalah...

    A. Pertukaran gas O2 dan CO2B. Pembentukan HemoglobinC. Proses inspirasi dan ekspirasiD. Pengikatan CO2

    Pembahasan:Saluran pernapasan:Rongga hidung --> laring --> Trakea (tenggorokan) --> Bronkus --> Bronkiolus--> alveolus.Pada alveolus udara berdifusi melalui pembuluh darah --> plasma darah -->diikat oleh Hb dalam sel darah merah untuk diedarkan ke sluruh sel tubuh. Padasaat bersamaan, karbondioksida dari sel darah merah berdifusi ke luarpembuluh darah --> alveolus --> menuju saluran pernapasan.

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    23

    32.Jantung manusia memiliki empat bagian, yaitu serambi kanan, serambi kiri,bilik kanan dan bilik kiri. Serambi kiri berperan ...A. Memompa darah yang kaya O2 ke sluruh tubuhB. Memompa darah yang kaya CO2 menuju paru-paruC. Menerima darah yang kaya O2 langsung dari paru-paruD. Menerima darah dari seluruh tubuh yang kaya dengan CO2

    Pembahasan:

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    24

    33.Perhatikan gambar penampang kulit berikut ini!Keringat diekskresikan oleh kulit dihasilkan olehbagian yang ditunjukkan oleh nomor...A. 1B. 2C. 3D. 4

    Pembahasan:Pelajari penampang kulit berikut!

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    25

    34.Perhatikan gambar berikut!

    Bagian yang ditunjuk X berfungsi untukmengatur...A. Jumlah cahaya yang masukB. Warna mataC. Fokus cahayaD. Keluarnya air mata

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    26

    Pembahasan:

    Tips: pelajari bagian-abagian alat indra dan fungsinya (Hidung, Mata, Lidah,Telinga dan Kulit)Cacat Mata Miopi

    Cacat Mata Hipermetropi

    35.Perhatikan gambar struktur potongan melintang batang dikotil berikut...Membesarnya batang terjadi karena aktivitas darijaringan yang ditunjukkan oleh nomor...A. 1B. 2C. 3D. 4

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    27

    Pembahasan:

    36.Perhatikan beberapa gerak yang terdapat pada tumbuhan berikut!(1) daun putri malu mengucup saat disentuh(2) Bunga matahari menghadap ke arah matahari(3) Akar tumbuh berbelok ke arah bumi(4) Daun tanaman polong-polongan menguncup pada malam hariGerak yang dapat digolongkan sebagai gerak nasti ditunjukkan oleh nomor...A. (1) dan (2)B. (1) dan (4)C. (2) dan (3)D. (2) dan (4)Pembahasan:(1) --> contoh gerak nasti (seismonasti) karena arah gerak tidak dipengaruhi arah datang

    rangsang.(2) --> contoh gerak fototropisme(3) --> contoh gerak geotropisme(4) --> contoh gerak nasti (Niktinasti)Tips: pelajari contoh-contoh jenis gerak tropisme, nasti dan taksis berdasarkan jenis

    perangsangnya.

    37.Pada percobaan sach sebagian daun ditutup dengan almunium foil. Setelah 4jam dipetik, daun dipetik dan direbus dalam air panas, kemudian klorofildilarutkan dalam alhkohol panas. Setelah itu daun diangkat, dan ditetesilugol. Berikut ini adalah hasil percobaan Sach.

    Berdasarkan gambar tersebut, dapat disimpulkanbahwa pada bagian X....A. Tidak terjadi fotosintesisB. Terjadi fotosintesisC. Tidak terjadi respirasiD. Terjadi respirasi

    Epidermis: pelindungjaringan di bawahnya

    Floem: mengangkuthasil fotosintesis

    empulur

    Kambium untukpertumbuhan sekunder

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    28

    Pembahasan:Perhatikan gambar percobaan Sach berikut!

    I. daun yang ditutup dan yang tidak ditutup dengan aluminium foil atau kertas karbon,tujuannya agar fotosintesis tidak terjadi.

    II. daun dipanaskan/direbus dengan air bertujuan untuk mematikan sel-sel pada daunIII. daun dipanaskan/direbus dengan alkohol bertujuan agar klorofil pada daun larut.IV. pengujian dengan larutan lugol sebagai larutan indikator. Bagian daun yang ditetesi larutan

    lugol menjadi berwarna biru tua berarti mengandung amilum sebagai hasil fotosintesis.Selain itu berwarna pucat.

    38.Berikut ini yang tidak termasuk adaptasi ikan yang hidup di laut dalammenghadapi lingkungan air dengan kadar garam yang tinggi agara dapatbertahan hidup adalah...A. Banyak minumB. Ekskresi garam melalaui insangC. Sedikit urineD. Mengadopsi garam melalui insangPembahasan:Adaptasi ikan terhadap kadar garam termasuk adaptasi fisiologi. Perhatikanperbedaan cara adaptasi ikan air laut dan air tawar berikut:

    Contoh Adaptasi fisiologi yang lain:1. Ikan memiliki gurat sisi untuk mengetahui tekanan air.2. Orang yang tinggal di pegunungan memiliki jumlah haemoglobin yang lebih banyakketimbang orang biasanya.

    3. Manusia mengeluarkan keringat sebagai pengatur suhu tubuh dan membuang zat sisa.

  • Yanto Abu HafshohIPA-MTsN Subang

    Tahun Pelajaran2014-2015

    29

    4. Cacing teredo mengeluarkan enzim selulase untuk mencerna kayu yang dimakannya.5. Herbivora menggunakan enzim selulase untuk mencerna rerumputan.6. Cacing tanah mengeluarkan zat kapur untuk menetralkan asam di kerongkongannya.[Pelajari contoh adaptasi lainnya: adapatasi morfologi, dan adaptasi tingkah laku]

    39.Bunga warna merah dominan terhadap bunga warna putih. Jika dihasilkanketurunan tanaman berbunga merah dan putih dengan perbandingan 1 : 1,genotif tanaman yang disilangkan adalah...A. MM >< MM C. Mm >< MmB. Mm >< MM D. mm >< MmPembahasan:P : mm >< MmG : m >< M, mF :

    Mm (merah) : mm (Putih)1 : 1

    40.Susu segar merupakan bahan makanan yang mudah rusak dalampenyimpanan.Oleh karena itu, banyak dilakukan pengolahan menjadibeberapa produk dengan memanfaatkan mikroorganisme. Pernyataan yangmenunjukkan hubungan antara jenis mikroorganisme dan produk yangdihasilkan dalam pengolahan susu adalah....A. Lactobacillus bulgaricus ---> KejuB. Propioni bacterium ---> mentegaC. Lactobacillus casei ---> nata de cocoD. Streptococcus thermophillus ---> YoghurtPembahasan:

    Propionibacterium adalah bakteri berbentuk kokus hingga bercabang,ukuran kecil, bersifat aerobik, tidak dapat bergerak (nonmotil), katalasepositif dengan suhu optimum propionat, asetat, dan karbondioksida. Jenisbakteri ini ditemukan pada produk keju terutama keju Swiss.

    Adapun Lactobacillus casei dimanfaatkan juga pada pembuatan keju danyoghurt.

    No Produk Bahan makanan mikroorganisme1. keju susu Penicillium requeforti

    Penicillium camembertiLactobacillus sp

    2. yoghurt susu Lactobacillus bulgaricusStreptococcus thermophillus

    3. nata de coco air kelapa Acetobacter xylinum4. Mentega susu Lactococcus lactis