TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

24
c m y k c m y k Hj.Wiwik Sri Utami Baca Halaman 2 DARI KECIL, menurut pe- ngakuannya, Hajah Wiwik Sri Utami su- dah doyan makan. Tapi, supaya ba- dannya tak melar, ia rajin berolahraga. Senam, joging, tenis, bulu tangkis, dan beberapa lainnya adalah con- toh-contoh olahraga yang di- senangi ibu dua anak berusia 48 tahun ini. Namun, sejak sekitar empat tahun belakangan nini, ia mengaku sudah jarang berolah tubuh. Sementara, hobi makannya tetap saja tak berku- rang. Akibatnya, kolesterol dan asam urat darahnya mulai me- ninggi. Gejala yang dirasakan istri seorang anggota TNI-AD ini adalah: bila duduk lama kaki kesemutan, di saat tidur lengan kerap kesemutan, terkadang ke- tika bangun tidur kaki tak bisa digerakkan, dan pinggang se- ring sakit saat melakukan sujud di saat salat. Karena tak suka minum susu sapi, penduduk Ja- lan Libra, Perumahan Rajabasa Indah, Kelurahan Rajabasa, Ke- camatan Rajabasa, Kota Ban- darlampung, ini pun tertarik un- tuk mengkonsumsinya ketika ia mengenal ZENA-600 empat bu- lan sebelum wawancara ini berlangsung. “Sejak saat itu, saya rutin me- minum bubuk kacang hijau yang dicampur kedelai itu dua kali se- hari,” ucapnya saat ditemui pe- kan kedua April lalu. Hasilnya? “Sudah hampir tak ada lagi ke- luhan itu. Selain itu, buang air besar jadi lancar,” ungkapnya. Selain untuk meningkatkan stamina dan daya tahan, kandungan gizi kacang hijau dan kedelai dapat mencegah penuaan dini, selain dengan olahraga teratur, istirahat yang cukup, tidak merokok, tidak mengonsumsi alkohol, tidak stres, dan mengkonsumsi su- plemen. Sebaiknya suplemen itu mengandung antioksidan karena bisa menghalau radikal bebas penyebab penyakit degeneratif. Sumber radikal bebas itu ba- Kini, Hampir Tak Ada Lagi Keluhannya I K L A N TELEPON SEMUA BAGIAN: 0721-704777 (5 LINE) IKLAN: 0721-3585522 SIRKULASI: 0721-3585533, 08127211010 HOTLINE PUBLIC SERVICE: 08127212211 www.tribunlampung.co.id T ribun Lampung SPIRIT BARU BUMI RUWA JURAI HARIAN PAGI SELASA, 29 SEPTEMBER 2009 NO 110 / TAHUN I Rp 1.000 24 HALAMAN I N D E P E N D E N K R E D I B E L DAN BERLANGGANAN CUKUP SMS 08127211010 Nasib tragis menimpa satu keluarga di Pekanbaru. Febriwan Putra (27) dan istrinya Erika Putri (25) bersama anaknya Zawil Huda (berumur 4 bulan, Senin (28/9) subuh tewas terpanggang di dalam ruko di perempatan Jl Rajawali, Kelurahan Kampung Melayu, Kecamatan Sukajadi. Ibu dan Bayinya Masih Berpelukan ke halaman 7 SUASANA duka terlihat di rumah H Busri (53) orangtua Febriwan Putra di Jalan Laban, Gang Jambu No 8, RT 03/RW 08, Labuh Baru Barat, Payung Sekaki. Adik bungsu Febriwan Putra, Yenita (16) tak kuasa menahan kesedihan. Ia sempat berkali-kali pingsan. Saat sadar Yenita langsung menangis histeris dan berteriak memangggil abang- nya. H Busri (53) dan istrinya juga terlihat syok dan tak percaya anak sulungnya bersama menantu dan cucu satu-satunya tewas menggenaskan ter- panggang. Pagi itu ratusan tamu dan sanak famili sudah melayat dirumah duka dan menunggu jenazah ketiga korban dari RSUD Arifin Ahmad. H Busri yang mengenakan baju koko hijau dipadukan kain sarung biru serta memakai kopiah haji pagi itu terus diberi semangat oleh tamu yang datang melayat. Sambil terisak- Kebakaran di Pekanbaru Tewaskan Satu Keluarga Kapolri Diberi Waktu Sepekan Desakan Copot Susno Duaji Makin Kuat Pengacara Ari Muladi Pojokkan Kapolri Hak Penuntutan KPK Akhirnya Tetap Ada RUU Pengadilan Tipikor Hari Ini Disahkan ANTARA/PUSPA PERWITASARI WAJIB LAPOR- Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) nonaktif, Bibit Samad Rianto (tengah) memenuhi panggilan wajib lapor di Bareskrim Polri, Jakarta, Senin (28/9). Bibit dan Chandra memenuhi panggilan wajib lapor untuk pertama kalinya sejak ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan penyalahgunaan wewenang. Jasin dan Haryono Dipanggil UU Baru, Rumah Sakit Dilarang Tolak Pasien JAKARTA, TRIBUN- Wakil Presiden Jusuf Kalla memberi waktu satu minggu kepada Kepala Polri Jenderal Polisi Bambang Hendarso Danuri untuk memastikan status perkara yang dituduhkan terhadap Wakil Ketua KPK Bibit Samad Rianto dan Chandra M Hamzah. Jika tidak segera ditemukan bukti kuat, Jusuf Kalla meminta segera dikeluarkan SP3 atau surat perintah penghentian penyelidikan atas keduanya. Jika memang ditemukan bukti kuat, Jusuf Kalla mendukung penuh upaya hukum polisi. Namun dalam penilaian awalnya, Kalla melihat tuduhan terhadap Bibit dan Chandra yang dianggap menyalahgunakan wewenang tidak jelas. Hal itu disampaikan Kalla sesudah sekitar 40 menit bertemu Kapolri di ruang kerjanya Istana Wakil Presiden, Senin (28/9). Kehadiran Kapolri di rumah dinas Wapres terkesan sangat dirahasiakan. Iring-iringan mobil Kapolri yang kerap mengundang perhatian karena selalu dilengkapi vorijder, pagi ini tak terlihat. Bahkan, Kapolri hanya menggunakan mobil pribadinya, Toyota Land Cruiser hitam B 2631 FS. Kapolri yang mengenakan pakaian dinas lengkap terlihat duduk di kursi belakang, sementara supirnya hanya ditemani oleh seorang ajudan yang juga berpakaian dinas kepolisian. Tak lama setelah itu, menyusul mobil pengawal Nissan Terrano hitam dengan plat nomor polisi. Empat Mata Pembicaraan antara Kapolri dan Wapres pun ke halaman 7 Ibra Tumpuan Barca ke halaman 7 JAKARTA, TRIBUN - Dua unsur pimpinan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang tersisa, Mochamad Jasin dan Haryono Umar kembali dipanggil polisi. “Mereka dipanggil sebagai saksi untuk tersangka Pak Bibit,” ujar Kepala Biro Hukum KPK Khaidir Ramli di Jakarta, Senin (28/9). Dalam surat pemanggilan yang diterima KPK Senin kemarin, Jasin dan Haryono dipanggil untuk datang pada 1 Oktober mendatang. Keduanya akan dimintai keterangan terkait dugaan penyalah- gunaan kewenangan yang disangkakan kepada Bibit Samad Rianto dan Chandra Hamzah. Polisi juga memanggil empat pegawai KPK. Dua pegawai dipanggil untuk hadir Selasa (29/9). “Namun kedua orang itu tidak akan hadir karena sedang cuti,” kata Khaidir. Dua pegawai lain akan ke halaman 7 JAKARTA, TRIBUN - Panitia Khusus DPR akhirnya menyetujui Rancangan Undang- undang (RUU) Pengadilan Tipikor dalam rapat terakhir panitia khusus, Senin (28/ 9) malam. Draft RUU tersebut selanjutnya akan dibawa untuk disahkan di rapat paripurna DPR, Selasa (29/9) ini. Fraksi PKS, PBR, dan PKB yang semula menolak, akhirnya berbalik arah me- nyetujui. Terkait hak penuntutan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), pansus dan pemerintah sepakat untuk tetap mem- pertahankannya setelah lobi alot tadi malam. “Soal kewenangan penuntutan kami meminta agar kewenangan tersebut tetap diberikan kepada KPK,” ujar juru bicara FPKS Nasir Jamil sebelum lobi. Sementara FPKB dan FPBR mengusulkan agar ke- wenangan penuntutan diberikan kepada Kejaksaan Agung sebagai satu-satunya penuntut umum. Rapat terakhir panitia khusus RUU Pengadilan Tipikor dihadiri Menteri Hukum dan HAM Andi Matalatta dan Jaksa Agung Hendarman Supandji. Rapat di- pimpin ketua panitia khusus Dewi Asmara (FPG). Dari 20 anggota pansus, hanya satu orang yang absen karena sakit. Sah dan Legal Dalam pandangan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD hak penunt- utan di tangan KPK sah dan konstitusional. ke halaman 7 ZLATANIbrahimovic sering dilekatkan dengan kesialan saat berlaga di Liga Champions. Stri- ker asal Swedia itu boleh ber- taring di liga- liga domestik tapi tak demikian hal- nya di pe- ntas kom- petisi ting- kat Eropa. Musim lalu, Ibra bersinar bersama Inter Milan dengan mempersembah- kan Scudetto sekaligus mendedi- kasikan dirinya sebagai pencetak gol terbanyak Serie A Italia. Tapi ironisnya, Ibra justru tak berkutik di ajang Champi- ons karena langkah timnya terhenti di babak perempatfinal dan kalah bersaing dengan Manchester United yang mengganjal I Nerazzuri. Ibra tentu tak ingin mengulangi masa kelamnya itu lebih lama lagi. Itulah salah satu alasannya memilih hijrah ke Catalan dengan ambisi ingin meng- angkat trofi Champions, gelar yang belum didapatkannya di sepanjang kariernya. Kesempatan Ibra untuk bicara banyak di ajang Champions kembali muncul saat Barca menjamu tim kasta kedua Rabu (30/9) pukul 01.30 WIB LIVE ON Perintah UU Pasien berhak meme- roleh layanan manu- siawi, adil, jujur tanpa diskriminasi Pasien berhak mengajukan peng- aduan atas kualitas pelayanan yang didapatkan Pasien bisa menggugat dan menuntut rumah sakit apabila memberikan pelayanan tak sesuai standar baik secara pidana maupun perdata Bisa mengeluhkan pelayanan rumah sakit yang tidak sesuai standar pelayanan melalui media cetak dan elektronik Memberikan fasilitas pelayanan pasien tidak mampu atau miskin Pelayanan gawat darurat tanpa uang muka Ambulans gratis Pelayanan korban bencana alam, kejadian luar biasa atau bakti sosial bagi misi kemanusiaan Tak boleh ada klasifikasi kelas di rumah sakit Tidak boleh ada perdagangan darah Khusus RS Swasta harus menyedikan 25 persen ruangan untuk kelas III Pelanggaran atas seluruh kewajiban, dikenakan sanksi administratif mulai dari teguran, teguran tertulis atau denda hingga pencabutan izin rumah sakit JAKARTA, TRIBUN- Pemerintah akan memberlakukan aturan ketat dalam pelayanan rumah sakit berstatus negeri di seluruh Indo- nesia. Berdasarkan Undang-Un- dang (UU) yang disahkan DPR, Senin (28/9), Rumah sakit di- larang menolak pasien dengan alasan apapun. “Tidak boleh ada penolakan pasien lagi. Hak pasien diutama- kan,” kata Ketua Komisi IX DPR, Ribka Tjiptaning. Menurutnya, khusus RS negeri semua harus kelas III, tidak boleh ada klasifikasi kelas dalam rumah sakit milik pemerin- tah. Hal ini penting guna menepis anggapan selama ini bahwa pe- layanan kelas 1 di RSUD selalu yang paling bagus. “Semua pasien harus mendapat pelayanan yang sama,” ujarnya. Dengan adanya UU ter- sebut, kini tidak boleh ada uang di muka yang harus dibayar pasien, tidak boleh ada perdagangan darah Ribka menjelaskan dalam UU kesehatan yang baru, pasien boleh melaporkan apapun yang dia rasakan tidak nyaman di rumah sakit ke media massa. Kejadian seperti yang menimpa Prita Mul- yasari yang diadili karena meng- irim email keluhan atas pelayanan RS tidak boleh terjadi lagi. ke halaman 7 RSUDAM Siap Hapus Klasifikasi Kelas BANDAR ANDAR ANDAR ANDAR ANDAR L L L L LAMPUNG AMPUNG AMPUNG AMPUNG AMPUNG, T , T , T , T , TRIBUN RIBUN RIBUN RIBUN RIBUN- Rumah Sakit Umum Daerah Abdul Moeloek (RSUDAM) menghapus klasifikasi kelas, dan seluruh kamar akan menjadi kelas III. Langkah ini akan diambil menyusul disahkannya Undang- Undang Rumah Sakit (UU RS) oleh DPR RI, Senin (28/9). Ya, kalau undang-undangnya sudah diresmikan, dan di- haruskan untuk menghapus klasifikasi kelas untuk me- nyamaratakan seluruh kamar menjadi kelas III, ya kami sebagai pelaksana teknis di daerah, akan mematuhinya,” kata Direktur RSUDAM Wirman, saat dihubungi Tribun, Senin (28/9) malam. Ia mengatakan, meski pihaknya belum menerima dan membaca UU, ia yakin apa yang termaktub dalam UU tersebut ke halaman 7 Oedin tak Izinkan Pilkada di Tiga DOB ke halaman 7 TRIBUN PEKANBARU MENANGIS HISTERIS- Keluarga Febriwan Putra, korban kebakaran menangis histeris saat menyaksikan peti jenazah diturunkan dari ambulans untuk dimasukkan ke rumah duka di Jalan Laban, Gg Jambu No 8 RT 03/RW 08, Labuh Baru Barat, Senin (28/9). BANDAR LAMPUNG, TRIBUN- Gu- bernur Lampung, Sjachroedin ZP, tidak akan mengizinkan tiga daerah otonomi baru (DOB), yakni Pringsewu, Tulangbawang Barat, dan Mesuji, tergesa-gesa melaksanakan pemilihan kepala daerah (pilkada). “Banyal pihak yang terus men- desak agar di 3 DOB itu segera digelar pilkada pada 2010 nanti. Menurut saya malah sebaliknya, karena infrastruktur pemkab saja mereka (3 DOB) belum siap,” kata Sjachroedin di sela-sela acara halal bihalal Pemprov Lampung, di halaman Kantor Gubernur, Bandar Lampung, Senin (28/9). Menurutnya, setelah para pe- jabat bupati di ketiga DOB ber- hasil membangun infrastruktur pemkab yang lengkap dan per- manen, barulah pilkada digelar. Jika tidak, pilkada malah tidak produktif. Misalnya di ketiga DOB itu infrastruktur seperti kompleks perkantoran pemkab saja belum permanen atau masih menum- pang di gedung-gedung yang sudah ada. Terlebih lagi infra- struktur ekonomi masyarakat pun belum banyak yang ter- bangun. “Karenanya, lebih baik, saat ini ketiga DOB itu memfokus- kan diri untuk membangun semua infrastruktur tersebut, itu yang lebih penting. Percuma kalau sudah ada bupati, tapi kantornya saja masih di bawah pohon,” kata Sjachroedin yang akrab disapa Oedin. Permintaan gubernur ditang- gapi dingin Ketua Komisi Pe- milihan Umum (KPU) Lam- pung, Edwin Hanibal. Menurut- nya, pelaksanaan pilkada tidak TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARIWIBOWO BANGUNAN VVIP - Bangunan Very-Very Important Person(VVIP) RSUD Abdoel Moeloek yang sedang dibangun, kemungkinan akan disamaratakan dengan pelayanan kelas III menyusul pengesahan UU Rumah Sakit.

description

EDISI CETAK TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

Transcript of TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

Page 1: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

Hj.Wiwik Sri Utami

Baca Halaman 2

DARI KECIL,

menurut pe-

ngakuannya,

Hajah Wiwik

Sri Utami su-

dah doyan

makan. Tapi,

supaya ba-

dannya tak

melar, ia

rajin berolahraga. Senam,

joging, tenis, bulu tangkis, dan

beberapa lainnya adalah con-

toh-contoh olahraga yang di-

senangi ibu dua anak berusia

48 tahun ini. Namun, sejak

sekitar empat tahun belakangan

nini, ia mengaku sudah jarang

berolah tubuh. Sementara, hobi

makannya tetap saja tak berku-

rang. Akibatnya, kolesterol dan

asam urat darahnya mulai me-

ninggi. Gejala yang dirasakan

istri seorang anggota TNI-AD ini

adalah: bila duduk lama kaki

kesemutan, di saat tidur lengan

kerap kesemutan, terkadang ke-

tika bangun tidur kaki tak bisa

digerakkan, dan pinggang se-

ring sakit saat melakukan sujud

di saat salat. Karena tak suka

minum susu sapi, penduduk Ja-

lan Libra, Perumahan Rajabasa

Indah, Kelurahan Rajabasa, Ke-

camatan Rajabasa, Kota Ban-

darlampung, ini pun tertarik un-

tuk mengkonsumsinya ketika ia

mengenal ZENA-600 empat bu-

lan sebelum wawancara ini

berlangsung.

“Sejak saat itu, saya rutin me-

minum bubuk kacang hijau yang

dicampur kedelai itu dua kali se-

hari,” ucapnya saat ditemui pe-

kan kedua April lalu. Hasilnya?

“Sudah hampir tak ada lagi ke-

luhan itu. Selain itu, buang air

besar jadi lancar,” ungkapnya.

Selain untuk meningkatkan

stamina dan daya tahan,

kandungan gizi kacang hijau dan

kedelai dapat mencegah

penuaan dini, selain dengan

olahraga teratur, istirahat yang

cukup, tidak merokok, tidak

mengonsumsi alkohol, tidak

stres, dan mengkonsumsi su-

plemen. Sebaiknya suplemen itu

mengandung antioksidan karena

bisa menghalau radikal bebas

penyebab penyakit degeneratif.

Sumber radikal bebas itu ba-

Kini, Hampir Tak Ada Lagi Keluhannya

I K L A N

TELEPON SEMUA BAGIAN: 0721-704777 (5 LINE) � IKLAN: 0721-3585522 � SIRKULASI: 0721-3585533, 08127211010 HOTLINE PUBLIC SERVICE: 08127212211 www.tribunlampung.co.id

Tribun LampungSPIRIT BARU BUMI RUWA JURAI

HARIAN PAGI

SELASA, 29 SEPTEMBER 2009 � NO 110 / TAHUN I

Rp 1.000

24HALAMAN

INDEPENDEN

K R E D I B E LD A N

BERLANGGANANCUKUP SMS

08127211010

Nasib tragis menimpa satu keluarga di Pekanbaru.Febriwan Putra (27) dan istrinya Erika Putri (25) bersama

anaknya Zawil Huda (berumur 4 bulan, Senin (28/9)subuh tewas terpanggang di dalam ruko di perempatan Jl

Rajawali, Kelurahan Kampung Melayu, KecamatanSukajadi.

Ibu dan Bayinya Masih Berpelukan

� ke halaman 7

SUASANA duka terlihat dirumah H Busri (53) orangtuaFebriwan Putra di Jalan Laban,Gang Jambu No 8, RT 03/RW08, Labuh Baru Barat, PayungSekaki. Adik bungsu FebriwanPutra, Yenita (16) tak kuasamenahan kesedihan.

Ia sempat berkali-kalipingsan. Saat sadar Yenitalangsung menangis histeris danberteriak memangggil abang-nya. H Busri (53) dan istrinyajuga terlihat syok dan takpercaya anak sulungnya bersama

menantu dan cucu satu-satunyatewas menggenaskan ter-panggang. Pagi itu ratusan tamudan sanak famili sudah melayatdirumah duka dan menunggujenazah ketiga korban dariRSUD Arifin Ahmad.

H Busri yang mengenakanbaju koko hijau dipadukan kainsarung biru serta memakaikopiah haji pagi itu terus diberisemangat oleh tamu yangdatang melayat. Sambil terisak-

Kebakaran di Pekanbaru Tewaskan Satu Keluarga

Kapolri Diberi Waktu Sepekan

� Desakan Copot Susno Duaji Makin Kuat � Pengacara Ari Muladi Pojokkan Kapolri

Hak Penuntutan KPKAkhirnya Tetap Ada

� RUU Pengadilan Tipikor Hari Ini Disahkan

ANTARA/PUSPA PERWITASARI

WAJIB LAPOR- Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) nonaktif, Bibit

Samad Rianto (tengah) memenuhi panggilan wajib lapor di Bareskrim Polri, Jakarta,

Senin (28/9). Bibit dan Chandra memenuhi panggilan wajib lapor untuk pertama

kalinya sejak ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan penyalahgunaan wewenang.

Jasin dan

Haryono

Dipanggil

UU Baru, Rumah SakitDilarang Tolak Pasien

JAKARTA, TRIBUN - Wakil Presiden Jusuf Kalla memberiwaktu satu minggu kepada Kepala Polri

Jenderal Polisi Bambang HendarsoDanuri untuk memastikan statusperkara yang dituduhkan terhadapWakil Ketua KPK Bibit Samad Riantodan Chandra M Hamzah.

Jika tidak segera ditemukan buktikuat, Jusuf Kalla meminta segeradikeluarkan SP3 atau surat perintahpenghentian penyelidikan ataskeduanya. Jika memang ditemukan

bukti kuat, Jusuf Kalla mendukung penuh upayahukum polisi.

Namun dalam penilaian awalnya, Kalla melihattuduhan terhadap Bibit dan Chandra yang dianggapmenyalahgunakan wewenang tidak jelas. Hal itudisampaikan Kalla sesudah sekitar 40 menit bertemuKapolri di ruang kerjanya Istana Wakil Presiden,Senin (28/9).

Kehadiran Kapolri di rumah dinas Wapresterkesan sangat dirahasiakan. Iring-iringan mobilKapolri yang kerap mengundang perhatian karenaselalu dilengkapi vorijder, pagi ini tak terlihat.Bahkan, Kapolri hanya menggunakan mobilpribadinya, Toyota Land Cruiser hitam B 2631 FS.

Kapolri yang mengenakan pakaian dinas lengkapterlihat duduk di kursi belakang, sementara supirnyahanya ditemani oleh seorang ajudan yang jugaberpakaian dinas kepolisian. Tak lama setelah itu,menyusul mobil pengawal Nissan Terrano hitamdengan plat nomor polisi.

Empat MataPembicaraan antara Kapolri dan Wapres pun

� ke halaman 7

Ibra Tumpuan Barca

� ke halaman 7

JAKARTA, TRIBUN - Dua unsur pimpinan KomisiPemberantasan Korupsi (KPK) yang tersisa,Mochamad Jasin dan Haryono Umar kembalidipanggil polisi. “Mereka dipanggil sebagai saksiuntuk tersangka Pak Bibit,” ujar Kepala Biro HukumKPK Khaidir Ramli di Jakarta, Senin (28/9).

Dalam surat pemanggilan yang diterima KPKSenin kemarin, Jasin dan Haryono dipanggil untukdatang pada 1 Oktober mendatang. Keduanya akandimintai keterangan terkait dugaan penyalah-gunaan kewenangan yang disangkakan kepada BibitSamad Rianto dan Chandra Hamzah.

Polisi juga memanggil empat pegawai KPK. Duapegawai dipanggil untuk hadir Selasa (29/9).“Namun kedua orang itu tidak akan hadir karenasedang cuti,” kata Khaidir. Dua pegawai lain akan

� ke halaman 7

JAKARTA, TRIBUN - Panitia Khusus DPRakhirnya menyetujui Rancangan Undang-undang (RUU) Pengadilan Tipikor dalamrapat terakhir panitia khusus, Senin (28/9) malam. Draft RUU tersebut selanjutnyaakan dibawa untuk disahkan di rapatparipurna DPR, Selasa (29/9) ini.

Fraksi PKS, PBR, dan PKB yang semulamenolak, akhirnya berbalik arah me-nyetujui. Terkait hak penuntutan KomisiPemberantasan Korupsi (KPK), pansus danpemerintah sepakat untuk tetap mem-pertahankannya setelah lobi alot tadimalam.

“Soal kewenangan penuntutan kamimeminta agar kewenangan tersebut tetapdiberikan kepada KPK,” ujar juru bicaraFPKS Nasir Jamil sebelum lobi. Sementara

FPKB dan FPBR mengusulkan agar ke-wenangan penuntutan diberikan kepadaKejaksaan Agung sebagai satu-satunyapenuntut umum.

Rapat terakhir panitia khusus RUUPengadilan Tipikor dihadiri MenteriHukum dan HAM Andi Matalatta dan JaksaAgung Hendarman Supandji. Rapat di-pimpin ketua panitia khusus Dewi Asmara(FPG). Dari 20 anggota pansus, hanya satuorang yang absen karena sakit.

Sah dan LegalDalam pandangan Ketua Mahkamah

Konstitusi (MK) Mahfud MD hak penunt-utan di tangan KPK sah dan konstitusional.

� ke halaman 7

ZLATAN Ibrahimovic sering dilekatkan dengankesialan saat berlaga di Liga Champions. Stri-ker asal Swedia itu boleh ber-taring di liga- liga domestiktapi tak demikianhal - nya di pe-

ntas kom-petisi ting-

kat Eropa.Musim lalu, Ibra

bersinar bersama InterMilan dengan mempersembah-

kan Scudetto sekaligus mendedi-kasikan dirinya sebagai pencetak

gol terbanyak Serie A Italia. Tapi ironisnya,Ibra justru tak berkutik di ajang Champi-

ons karena langkah timnya terhenti di babakperempatfinal dan kalah bersaing dengan

Manchester United yang mengganjalI Nerazzuri.

Ibra tentu tak ingin mengulangi masakelamnya itu lebih lama lagi. Itulahsalah satu alasannya memilih hijrah keCatalan dengan ambisi ingin meng-angkat trofi Champions, gelar yangbelum didapatkannya di sepanjangkariernya.

Kesempatan Ibra untuk bicara banyakdi ajang Champions kembali munculsaat Barca menjamu tim kasta kedua

Rabu (30/9)pukul 01.30 WIB

LIVE ON

Perintah UU� Pasien berhak meme-roleh layanan manu-siawi, adil, jujur tanpadiskriminasi

� Pasien berhakmengajukan peng-aduan atas kualitaspelayanan yangdidapatkan

� Pasien bisamenggugat danmenuntut rumah sakitapabila memberikanpelayanan tak sesuaistandar baik secarapidana maupunperdata

� Bisa mengeluhkanpelayanan rumah sakityang tidak sesuaistandar pelayananmelalui media cetakdan elektronik

� Memberikan fasilitaspelayanan pasientidak mampu ataumiskin

� Pelayanan gawatdarurat tanpa uangmuka

� Ambulans gratis

� Pelayanan korbanbencana alam,kejadian luar biasaatau bakti sosial bagimisi kemanusiaan

� Tak boleh adaklasifikasi kelas dirumah sakit

� Tidak boleh adaperdagangan darah

� Khusus RS Swastaharus menyedikan 25persen ruangan untukkelas III

� Pelanggaran atasseluruh kewajiban,dikenakan sanksiadministratif mulai dariteguran, tegurantertulis atau dendahingga pencabutanizin rumah sakit

JAKARTA, TRIBUN - Pemerintah akanmemberlakukan aturan ketatdalam pelayanan rumah sakitberstatus negeri di seluruh Indo-nesia. Berdasarkan Undang-Un-dang (UU) yang disahkan DPR,Senin (28/9), Rumah sakit di-larang menolak pasien denganalasan apapun.

“Tidak boleh ada penolakanpasien lagi. Hak pasien diutama-kan,” kata Ketua Komisi IX DPR,Ribka Tjiptaning. Menurutnya,khusus RS negeri semua harus kelasIII, tidak boleh ada klasifikasi kelasdalam rumah sakit milik pemerin-tah. Hal ini penting guna menepisanggapan selama ini bahwa pe-

layanan kelas 1 di RSUD selalu yangpaling bagus. “Semua pasien harusmendapat pelayanan yang sama,”ujarnya. Dengan adanya UU ter-sebut, kini tidak boleh ada uang dimuka yang harus dibayar pasien,tidak boleh ada perdagangan darah

Ribka menjelaskan dalam UUkesehatan yang baru, pasienboleh melaporkan apapun yangdia rasakan tidak nyaman di rumahsakit ke media massa. Kejadianseperti yang menimpa Prita Mul-yasari yang diadili karena meng-irim email keluhan atas pelayananRS tidak boleh terjadi lagi.

� ke halaman 7

RSUDAM Siap Hapus

Klasifikasi Kelas

BBBBBANDARANDARANDARANDARANDAR L L L L LAMPUNGAMPUNGAMPUNGAMPUNGAMPUNG, T, T, T, T, TRIBUNRIBUNRIBUNRIBUNRIBUN- RumahSakit Umum Daerah AbdulMoeloek (RSUDAM) menghapusklasifikasi kelas, dan seluruhkamar akan menjadi kelas III.Langkah ini akan diambilmenyusul disahkannya Undang-Undang Rumah Sakit (UU RS)oleh DPR RI, Senin (28/9).

“Ya, kalau undang-undangnyasudah diresmikan, dan di-haruskan untuk menghapusklasifikasi kelas untuk me-

nyamaratakan seluruh kamarmenjadi kelas III, ya kamisebagai pelaksana teknis didaerah, akan mematuhinya,”kata Direktur RSUDAM Wirman,saat dihubungi Tribun, Senin(28/9) malam.

Ia mengatakan, meskipihaknya belum menerima danmembaca UU, ia yakin apa yangtermaktub dalam UU tersebut

� ke halaman 7

Oedin tak Izinkan Pilkada di Tiga DOB

� ke halaman 7

TRIBUN PEKANBARU

MENANGIS HISTERIS - Keluarga Febriwan Putra, korban kebakaran

menangis histeris saat menyaksikan peti jenazah diturunkan dari

ambulans untuk dimasukkan ke rumah duka di Jalan Laban, Gg

Jambu No 8 RT 03/RW 08, Labuh Baru Barat, Senin (28/9).

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN- Gu-bernur Lampung, SjachroedinZP, tidak akan mengizinkan tigadaerah otonomi baru (DOB),yakni Pringsewu, TulangbawangBarat, dan Mesuji, tergesa-gesamelaksanakan pemilihan kepaladaerah (pilkada).

“Banyal pihak yang terus men-desak agar di 3 DOB itu segeradigelar pilkada pada 2010 nanti.Menurut saya malah sebaliknya,karena infrastruktur pemkab sajamereka (3 DOB) belum siap,”kata Sjachroedin di sela-selaacara halal bihalal PemprovLampung, di halaman Kantor

Gubernur, Bandar Lampung,Senin (28/9).

Menurutnya, setelah para pe-jabat bupati di ketiga DOB ber-hasil membangun infrastrukturpemkab yang lengkap dan per-manen, barulah pilkada digelar.Jika tidak, pilkada malah tidakproduktif.

Misalnya di ketiga DOB ituinfrastruktur seperti kompleksperkantoran pemkab saja belumpermanen atau masih menum-pang di gedung-gedung yangsudah ada. Terlebih lagi infra-struktur ekonomi masyarakatpun belum banyak yang ter-

bangun.“Karenanya, lebih baik, saat

ini ketiga DOB itu memfokus-kan diri untuk membangunsemua infrastruktur tersebut, ituyang lebih penting. Percumakalau sudah ada bupati, tapikantornya saja masih di bawahpohon,” kata Sjachroedin yangakrab disapa Oedin.

Permintaan gubernur ditang-gapi dingin Ketua Komisi Pe-milihan Umum (KPU) Lam-pung, Edwin Hanibal. Menurut-nya, pelaksanaan pilkada tidak

TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARIWIBOWO

BANGUNAN VVIP - Bangunan Very-Very Important Person (VVIP) RSUD

Abdoel Moeloek yang sedang dibangun, kemungkinan akan

disamaratakan dengan pelayanan kelas III menyusul pengesahan UU

Rumah Sakit.

Page 2: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

tribun finance2SELASA

29 SEPTEMBER 2009

Tribun Lampung

Lagi Keluhannya ............................

nyak, misalnya metabolisme sen-

diri, pencemaran udara, bahan

kimia, alkohol, radiasi ultraviolet,

rokok, obat-obatan, dan stres.

Tak semua penyakit disebabkan

oleh radikal bebas.

Faktor genetik dan pola hidup

juga berperan. Tapi, dalam proses

penuaan dini, radikal bebas yang

besar perannya. Dalam kondisi

normal, tubuh memproduksi

sendiri antioksidan.

Namun, kondisi tertentu mem-

buat produksinya bisa tidak opti-

mal hingga diperlukan asupan dari

luar, seperti vitamin, mineral, dan

fitokimia. Nutrisionis Prof. Deddy

Muchtadi mengatakan, kedelai

termasuk superfood karena

mengandung banyak fitonutrien

seperti antioksidan, antosianin, vi-

tamin C, mangan, isoflavon, dan

serat. “Isoflavon sangat efektif

sebagai anatioksidan dan mampu

mengurangi garis-garis kerutan di

wajah,” ujarnya. Ia menyatakan,

manfaat kedelai dalam mencerah-

kan kulit telah dibuktikan ahli kulit

bernama Paine, tahun 2000 lalu.

Menurutnya, senyawa STI dan

BBI berfungsi sebagai terapi

alami guna pencerahan kulit yang

mengalami hiperpigmentasi. STI

serta BBI hanya ditemukan pada

kedelai.

Selain itu, vitamin E pada ka-

cang hijau dan kedelai dapat mem-

bantu kelancaran pencernaan,

peremajaan serta penghalusan

kulit, menghilangkan noda hitam

pada wajah, menyembuhkan

jerawat, menyuburkan rambut,

dan melangsingkan tubuh.

Kendati belum lama beredar,

Zena-600 sudah laku di seluruh

wilayah pemasarannya. Hal itu

tak lepas dari manfaatnya yang

Dari Halaman 1I K L A N

nyata dan produknya yang diolah

higienis.

Selain itu, formulanya merupa-

kan penyempurnaan dari formula-

formula kedelai bubuk yang

selama ini mulai banyak beredar

di pasaran. Dan ini amat ditunjang

oleh mulai sadarnya masyarakat

untuk beralih ke bahan-bahan na-

bati alami dalam memelihara kese-

hatan.

Tapi, produk ini bukanlah obat

melainkan makanan kesehatan

untuk memelihara kondisi tubuh.

Untuk konsultasi kunjungi segera

[email protected] atau

telepon (021) 70288540

METRO (0813-79305014)

BANDARJAYA (0812-7283842)

TANGGAMUS (0815-40957535)

LAMPUNG SELATAN (0852-698 81303)

LAMPUNG TIMUR (0812-79703339)

LAMPUNGBARAT (0815-41146990)

KOTA BUMI (0812-7224506)

WAY KANAN (0812-79496563)

K24, GEMARI, ENGGAL, ROSA, TUGU,

FLORENCE, SANTA, TK. MANDJUR,

FAJAR, INDRAJAYA, ALTHA.

APOTIKOUTLET DI BANDAR LAMPUNG

Profit Taking Melalui

BancassuranceBANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Banksebagai lembaga keuangan ter-nyata bisa menjadi tempat mem-beri layanan keuangan maupunpenjualan asuransi. Bank Mandiridan CIMB Niaga termasuk lem-baga yang menawarkan programasuransi sekaligus investasi (ban-cassurance).

Bank Mandiri menggandengAXA Asia Pasific Holding mena-warkan program asuransi. AreaSales Manager AXA Mandiri Fi-nancial Services Dina Agustinamengatakan, pihaknya menjalinkerjasama dengan AXA sebabsecara kredibilitas sudah terbuktikekuatannya.

“Berdasarkan laporan keuang-an tahun 2008, AXA berhasilmengumpulkan laba bersih sebe-sar Rp 150,7 miliar dengan RiskBased Capital (RBC) sebesar1.555,87 persen per Agustus2009,” kata Dina, Senin (28/9).

Programbancassurance Mandirimenyediakan tabungan pendi-dikan anak, dana pensiun, mau-pun berbagai kebutuhan dalamjangka panjang. Menurut Dina,nasabah di Lampung cukup ber-potensi. Ini dilihat dari banyaknyanasabah yang mengambil premidalam jumlah maksimum.

“Hingga penutupan Agustuslalu total premi yang terhimpunsebesar Rp 2,2 miliar. Ini berasaldari 14 cabang Mandiri di Lam-

pung dengan total pemegangpolis sebanyak 5.265 nasabah.Sementara target premi hinggaakhir tahun sebesar Rp 2,9 miliar,”ujarnya.

CIMB Niaga bekerjasama de-ngan AIG Life juga menawarkanlayanan bancassurance dalamjangka waktu menengah danpanjang. Menurut Consumer Li-abilities Manager CIMB NiagaRachmayani, produk ini cukupfleksibel.

“Nasabah dapat menentukaninvestasi sesuai keinginan, me-nambah asuransi tambahan untukmemaksimalkan perlindungan,memilih polis dalam bentuk ru-piah atau dolar. Premi dasar cukupdengan Rp 25 juta selama tujuhtahun,” tutur Rachma.

Menurut Dina, manfaat bancas-surance yakni bunga tabungan(return) lebih tinggi dibandingdeposito dan tabungan lain, yaknikisaran 14 persen. Selain ituproteksi jiwa atau santunankematian, rawat inap, kecelakaan,perlindungan terhadap pembayarpremi hingga berusia 60 tahun,dan proteksi terhadap 33 jenispenyakit kritis.

“Kemudahan yang ditawarkanAXA Mandiri adalah fleksibilitas.Nasabah dapat melakukan klaimsecara online di cabang Mandirimanapun seluruh Indonesia,”imbuhnya. (yan)

JAKARTA, TRIBUN - Kurs rupiahterhadap dollar AS di pasar spotantarbank Jakarta, Senin (28/9)pagi, turun 65 poin menjadi Rp9.715-Rp9.725 per dollar diban-ding penutupan akhir pekan lalu.Ini berlangsung karena sentimenpasar masih negatif akibat me-lemahnya bursa regional.

“Koreksi harga terhadap rupiahmasih berlanjut yang berlangsungsejak pekan lalu, namun posisirupiah masih cukup baik di bawahangka Rp 10.000 per dollar,” katapengamat pasar uang, EdwinSinaga di Jakarta, Senin. (28/9)

Edwin Sinaga, Dirut PT FinanCorfindo Nusa itu mengatakan,rupiah masih terkoreksi akibatbelum munculnya faktor baru baikdari dalam maupun dari luar.

“Apalagi bursa Wall Streetberlanjut melemah sehingga

mengimbas bursa regional, akibatdata indikator ekonomi AS yangkurang menyenangkan sepertiindeks kepercayaan konsumenAS yang merosot,” ucapnya.

Meski terpuruk, rupiah masihberpeluang untuk kembali naik,karena investor asing masihberminat untuk kembali masuk kepasar domestik mengingat tingkatsuku bunga rupiah masih cukuptinggi dibanding bunga dollaryang mendekati nol persen.

“Kami optimis rupiah akankembali membaik hanya me-nunggu waktu masuknya investorasing kembali ke Indonesia untukbermain di pasar saham maupunpasar uang,” ujarnya.

Rupiah diperkirakan sepanjangpekan ini akan berada antara Rp9.750- Rp 9.850 per dollar ASdalam kisaran yang sempit, karena

pelaku pasar lokal masih menung-gu masuknya pelaku asing ke pasarsaham.

Pelaku asing saat ini masihmenunggu data indikator eko-nomi AS yang diharapkan akandapat menggerakkan pasar lebihlanjut.

Ia mengatakan, rupiah diper-kirakan pada sore nanti masihakan tertekan, karena pelakumasih hati-hati untuk masukpasar, mereka cenderung melepasrupiah hanya untuk mencariuntung setelah sempat menguathingga mendekati angka Rp9.500 per dollar.

“Namun Indonesia di kawasanAsia merupakan negara yangpertumbuhan ekonomi cukupbaik, karena peluang investorasing untuk kembali ke pasarcukup besar,” katanya. (kcm/ant)

Sentimen Masih Negatif,Rupiah Melemah

BAGI BAGI BAGI BAGI BAGI bank, melakukan aktivitas bancassurance adalah untukmelengkapi produk yang sudah ada dan meningkatkan pendapatannon-bunga (fee based income). Selain itu sebagai alternatif mencarisumber dana karena sudah pasti dana yang disetor nasabahmelalui bank yang bersangkutan.

Keuntungan lain bank dapat melakukan cross selling bagi satunasabah dengan produk bank yang dimiliki seperti kartu kredit,kredit pemilikan rumah (KPR), dan kredit pemilikan mobil (KPM)atau deposito, giro, dan tabungan di sisi dana.

Sistem bancassurance dapat dikatakan lebih efektif dan efisiendalam upaya meningkatkan pendapatan premi sebab lebih mudahmenjaring nasabah dari bank bersangkutan. (yan)(yan)(yan)(yan)(yan)

Lebih Efektif dan Efisien

ANTARA/PRASETYO UTOMO

RUPIAH MELEMAH - Seorang pedagang mata uang asing menunggu pembeli di kawasan Kwitang,

Jakarta, Senin (28/9). Nilai tukar rupiah melemah terhadap dollar AS pada penutupan hari Senin (28/

9) menjadi Rp 9.720-Rp9.730 per dollar dibanding penutupan hari sebelumnya Rp9.650-Rp9.665 atau

turun 70 poin.

Pembiayaan ke Desa Jadi Porsi BPR

� Bank Sentral Akan Banyak Revisi Cetak Biru APIJAKARTA, TRIBUN - Bank Indonesia(BI) dalam rencana revisi arsitek-tur perbankan Indonesia (API)akan memasukkan klausal pe-nguatan akses pembiayaan kedaerah, terutama wilayah pede-saan, sehingga sektor usahamikro, kecil, dan menengah(UMKM) bisa tumbuh dari desa.

Deputi Gubernur Bank Indo-

nesia Muliaman D Hadad meng-harapkan peran itu bisa dijalan-kan Bank Pembangunan Daerah(BPD) dan Bank PerkreditanRakyat (BPR) yang dikenal memi-liki akses jaringan langsung dalampembiayaan di daerah.

“Kalau semua pihak mampumembuat pusat pertumbuhan didaerah tentu tidak semuanya

(penduduk desa) lari ke kota-kotabesar seperti Jakarta. Jadi, kamiingin membangun pusat-pusatpertumbuhan ekonomi di daerahagar tidak ada urbanisasi besar-besaran ke Jakarta,” kata Muliamandi Jakarta, Senin (28/9).

BI dalam waktu dekat akan me-lakukan revisi API. Sejumlah klausulmengenai sistem perbankan dalam

negeri akan diatur dalam API hasilrevisi. Termasuk di antaranya yangsedang ramai diperdebatkan adalahpengawasan terhadap perbankanterutama bank asing serta penguat-an likuiditas perbankan.

Perbankan sangat penting bagiterbentuknya sentra ekonomidaerah seperti UMKM. (PersdaNetwork/aco)

Mengapa ada Bancassurance?Kebutuhan dari nasabah sekarang ini makin tinggi. Orang-orangkaya sangat demanding. Seperti di bank, di priority banking,nasabah dilayani seperti raja. Tidak hanya itu, nasabah juga mem-punyai ekspektasi terhadap return. Hasil investasi atas dana yang

ditanamkannya harus tinggi. Kalau hanya me-nawarkan deposito dan produk tradisional, itusudah tidak menarik.

Dunia perbankan saat ini sudah sangat jauhmelangkah. Kita sudah bicara structuredproduct, ada hybrid time deposit dengan

options. Ini semua untuk menjawabtantangan bahwa semua nasabah-nasabah bank sekarang ini tidakpuas dengan produk-produktradisional yang kita miliki. Kalau initidak kita persiapkan, nasabah akanterbang ke luar negeri.

Sumber : wealthindonesia.com GRAFIS:TRIBUN LAMPUNG/HERMAWAN

Page 3: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

Tribun Lampungtribun bisnis 3

SELASA

29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Auto2000 Raden Intan, Bandar Lam-pung, berencana melakukan preholiday campaign pada mudikLebaran tahun depan. Rencanaini berdasarkan keberhasilanpelayanan posko mudik nyamanAuto 2000 tahun ini.

“Setelah melihat perkem-bangan selama pendirian poskomudik Auto 2000 (17-27/9), kamimempertimbangkan untuk lebihmenggencarkan program pre holi-day campaign. Yaitu program

pemberian servis sebelum masamudik,” ujar Service Head Auto2000 Cabang Raden Intan, Mah-mud Murad, Senin (28/9).

Menurut Murad, selama pen-dirian posko mudik di kawasanpelabuhan Bakauheni, LampungSelatan banyak mobil produksi dibawah tahun 2000 yang datanguntuk servis.

Hal ini mengindikasikan bah-wa mobil-mobil yang relatif belumlama tidak bermasalah dengankondisinya.

“Maka kami gencarkan pre holi-day campaign untuk mobil-mobilberusia di atas 5 tahun, supayatidak mengalami kendala dalamperjalanan,” ujar Murad.

Posko mudik Auto 2000 sendiridikunjungi lebih dari 180 mobilpemudik dan telah melayani servisuntuk 70 kendaraan.

Seperti diketahui, Auto 2000mendirikan dua posko mudiknyaman di daerah Bakauheni ini.Posko pertama yakni emergency,yang memberikan layanan servis

kendaraan. Dan posko rehat,sebagai tempat untuk beristirahatpara pemudik yang kelelahan.

Menurut Murad, di posko rehatpengunjung mayoritas berasal daripulau Jawa, hanya sekitar 20persen diantaranya yang berasaldari Jakarta. Di posko rehat ini,pemudik mendapatkan layananpijat gratis, multivitamin, saatRamadan mendapatkan maka-nan gratis untuk berbuka dansahur serta pelayanan kesehatanringan.(din)

Auto 2000 akan Terapkan Pre Holiday Campaign

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - PTBakrie Telecom Tbk menggan-deng minimarket Indomaretuntuk memasarkan produknya.Kerjasama mutualisme ini me-nawarkan bonus talktime danhadiah langsung.

Pembelian kartu perdana Esiadi Indomaret dan langsungdiaktifkan akan mendapatkanbonus talktime senilai Rp 5.000.Sedangkan untuk pembelian HPEsia semua tipe akan mendapathadiah langsung biskuit kalengArnott Venesia.

Area Manager PT Bakrie Tele-com Tbk Wilayah Lampung, Yu-nus Sapang mengatakan, adanyakerjasama ini memudahkan kon-sumen yang ingin membeli HPmaupunvoucher pulsa Esia. Hargajualnya pun sama dengan yangada di gerai resmi Esia.

“Kerjasama dengan Indomaretberlaku untuk semua cabang

minimarketnya yang ada diBandar Lampung. Konsumenyang rumahnya jauh dari geraiEsia bisa membeli HP dan voucherperdana Esia di Indomaret ter-dekat,” katanya, Jumat (25/9).

PT Bakrie Telecom Tbk Wi-layah Lampung mengalokasikanHP sebanyak 400 unit dan kartuperdana sebanyak 500 buah.Alokasi ini untuk sekitar 60cabang minimarket Indomaretyang ada di Bandar Lampung.

“Sementara target pasar me-mang masih difokuskan di areadengan kode daerah 0721. Ban-dar Lampung jadi sentra pe-masaran di Lampung karena dayabeli masyarakatnya tinggi,” ung-kapnya.

Yunus menambahkan, PT Bak-rie Telecom Tbk sudah beberapakali mengadakan kerjasama mu-tualisme dengan Indomaret.Tahun lalu program yang dijalan-

kan yaitu pembelian HP Esia diIndomaret berhadiah langsungminyak goreng Sania.

Setelah sukses di Bandar Lam-pung, pengembangan pasarselanjutnya akan dipusatkan diKota Metro dan Bandar Jaya.Pemasarannya tetap akan dila-kukan dengan Indomaret. Pro-gram serupa juga dijalankan Esiadengan Hypermat.

Selain mal dan minimarket, Esiajuga menggandeng tiga dealeryaitu Pasadena, Star Cell, danSarana Mitra Seluler. Mitra dealerjuga untuk mempercepat pema-saran produk Esia di Lampung.

Perluasan pemasaran ini sei-ring dengan rencana penambah-kan kapasitas jaringan Esia yangmencakup area berkode 0721 dan0725. Untuk kode area 0721 akandimulai dari Metro kemudianBandar Jaya dan sekitarnya hing-ga Lampung Timur.(isk)

Bonus Talktime dari Esia

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN -- DinasPerkebunan Provinsi Lampungmenyiapkan anggaran sebesar Rp5,2 miliar untuk mendongkrakproduksi lada (Piper Nigrum L) dankelapa (Cocos Nucifera). Dua komo-ditas an dalan perkebunan Lam-pung ini menjadi fokus peng-embangan karena produktivitasnyajauh di bawah produktivitas na-sional.

Adapun rincian dari Rp 5,2miliar tersebut yakni Rp 3,7 miliaruntuk peningkatan produktivitaslada dan Rp 1,5 miliar untukpeningkatan produktivitas kelapa

Kepala Dinas Perkebunan Pro-vinsi Lampung, Sutono menga-takan, produktivitas lada dan kelapacenderung menurun karena per-kebunannya kurang dirawat. Selainitu, beberapa perkebunannya punterserang penyakit sehingga tidakbisa berproduksi secara maksimal.

“Pengembalian kejayaan lada dankelapa menjadi fokus programDisbun pada 2010. Kami menca-nangkan revitalisasi perkebunandengan berbagai program terpadu,”ujarnya, Senin (28/9).

Produktivitas lada akan diting-katkan dari 460 kilogram menjadi1,2 ton per hektare. Sedangkanproduktivitas kelapa akan didong-krak dari satu ton menjadi 1,2 tonper hektare.

Produksi lada hitam di Lampungpada tahun 2008 sebanyak 23.239ton. Sebagai komoditas ekspor, ladamenawarkan peluang investasi yangsangat potensial. Produk turunan-nya berupa pepper oleoresin, whitepepper, dan pepper powder sangatdiminati pasar lada di Eropa danAmerika.

Sementara itu, perkebunankelapa di Lampung produksi per-tahunnya hanya sebesar 117.813ton setara kopra. Dengan luas lahanyang ada seharusnya jumlah produk-si kelapa bisa naik hingga dua kalilipat.

Disbun akan memfasilitasi kerjasama kemitraan antara pabrikberbahan baku kelapa denganpetani. Upaya ini diharapkanmenjadi pendorong diversifikasiproduk olahan berbahan kelapa.Selain kopra, kelapa bisa diolahmenjadi beberapa produk turunan

seperti Virgin Coconut Oil (VCO),asap cair, gula merah, gula semut,minyak kelapa, dan nata de coco.

Sutono melanjutkan, programpeningkatan produktivitas lada dankelapa akan dimulai dari penyediaanbenih unggul untuk peremajaantanaman. Perkebunan yang sudahada akan dimaksimalkan denganperawatan dan penyuluhan berke-sinambungan.

Peremajaan tanaman kelapadilakukan pada sentra produksinyayaitu kabupaten Lampung Barat,Lampung Selatan, Lampung Te-

Disbun

Anggarkan

Rp 5,2 Miliar

� Dongkrak ProduktivitasLada dan Kelapa

Klinik Perlindungan Tanaman

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - PTExcelcomindo Pratama (XL) men-catat angka penjualan yang positifuntuk ponsel made in Chinaberfitur Blackberry. Sejak Meisampai September, sudah lebih dari750 unit ponsel terjual.

“Ponsel China seperti Nexiandan HT yang kami sediakan me-mang tengah diminati pasar, hal initak lepas dari tren pasar yangmenyukai ponsel Blackberry,”terang Cut Maha Ratu, customer re-lation supervisor PT ExcelcomindoPratama Lampung, Senin (28/9).

Maha Ratu melanjutkan, trenpasar yang menggemari produkBlackberry membuat produk ponsellain yang berfitur hampir serupamendapatkan momentum untukmengembangkan pasar.

“Maka ponsel China yang miripBlackberry laris, karena harganyalebih terjangkau oleh berbagaikalangan,” tandas Maha Ratu.

Ada beberapa tipe Nexianyakni,Nexian G900, Nexian G700,dan Nexian G800. Nexian tipeG700, dan G800 yang memilikikemampuan untuk Dual Sim Onterjual dalam waktu singkat. Saatstok barang habis, kedua produktersebut tidak lagi dijual.

“Kami lebih memfokuskan untukpenjualan Nexian tipe G900,

karena pasarnya lebih prospektif,”ujar Maha Ratu.

Sejak Mei sampai September ini,ponsel Nexian sudah terjual sampaidengan kurang lebih 600 unit.Sementara sisanya 150 unitdisumbang dari HP China lainberemerekHT. Ponsel ini secarafisik dan aplikasi mirip denganNokia E71. Ponsel, dipasarkansejak pertengahan Agustus la-lu.(din)

Ponsel China XL Laris

� Terjual Hingga 750 Unit

KarenaAplikasi

FacebookSALAH SALAH SALAH SALAH SALAH satu faktor yangmendongkrak penjualanponsel China tersebut diatas adalah adanya aplikasifacebook. Situs jejaringpertemanan yang sangatdigemari di seluruh dunia inimembuat kedua ponseltersebut menjadi lebih laris.

“Banyak yang mengincaraplikasi facebook dari keduaponsel tersebut, lagi-lagi inimenunjukkan pengaruh trengara hidup,” jelas Cut MahaRatu.

Sebagian besar pembeliNexian G900 maupun HTG30 membeli kedua ponselini dengan alasan inginmemanfaatkan aplikasifacebook yang ada. Se-hingga, mereka bisa lebihpraktis untuk meng-updatefacebook mereka.

Jadi, tak jarang ditemuipemakai kedua ponsel inihanya memaksimalkanaplikasi facebook jikadibandingkan denganaplikasi lainnya.(din)(din)(din)(din)(din)

UPUPUPUPUPAAAAAYYYYYA A A A A peningkatan pro-duktivitas perkebunan ladadan kelapa tidak terlepasdari perawatan dan pe-ngendalian hama tanaman.Pengendalian hama akanditunjang dengan pembuatanKlinik Perlindungan TanamanPerkebunan.

Lokasi klinik PerlindunganTanaman menyatu denganUPTD Balai PerlindunganTanaman Perkebunan yangberada di Tegineneng,kabupaten Pesawaran.

Klinik ini menjadi pusatkonsultasi dan penyuluhanpengendalian hama per-kebunan.

“Petani yang tanamannyamengalami masalah akanmendapat penyuluhan daritenaga ahli perlindungantanaman. Disbun akanmenyiapkan penyuluhterlatih yang memang pahamtentang hama perkebunan,”

ungkap Sutono, KepalaDinas Perkebunan ProvinsiLampung.

Turunnya produktivitasperkebunan lada di Lampungkarena sebagian besartanamannya terserangpenyakit busuk pangkalbatang lada (phytopthorapalmivora). Hal serupa terjadipada perkebunan kelapayang rentan serangan hamaperusak daun kelapa (Artonacatoxanta) dan hamapemakan titik tumbuh(Oryctes rinhoceros).

“Dengan tanaman yangsehat kami menargetkanproduktivitas lada dankelapa minimal sebesar satuton per hektare. Jikaproduktivitas meningkatmaka pendapatan eksporpun akan bertambah,”tuturnya saat ditemui diruang kerjanya, Senin (28/9).(isk)(isk)(isk)(isk)(isk)

Kamera Spectra di Fuji Supply Laris

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - -Momen Ramadan dan Idul Fitrimemberikan berkah tersendiribagi Fuji Supply Digital PhotoStudio. Selama Ramadan, FujiSupply berhasil mencatat angkapenjualan secara signifikanuntuk kamera merek Spectra.

“Selama Ramadan, rata-ratatujuh unit kamera Spectra terjualsetiap harinya. Hal ini mengin-dikasikan bahwa kamera diterimapasar,” kata Iyet, marketing FujiSupply, Senin (28/9).

Kamera yang paling diminati,kata Iyet, yakni tipe Vertex DX2.Kontribusinya mencapai separuhdari total penjualan kamera Spec-tra selama Ramadan. Tipe satu iniditawarkan dengan harga khususRp 1,9 juta. Memiliki fitur 3 highresolution atau layar seukuran tigainci. Kapasitas untuk menangkapgambarnya hingga 5,0 megapixel. Hasilnya, gambar sangatjernih.

Produk buatan China ini jugadigaransi selama satu tahun. Danurusan servis bisa dilakukan di FujiSupply.

Tipe lain yang juga diminatiyakni Vertex DX3. Kamera iniditawarkan dengan harga lebihmurah dari tipe DX2 yaitu Rp 1,5

juta. Semua fitur sama denganDX2 kecuali layarnya yang seu-kuran 2,5 inci.

Selain kedua tipe di atas, FujiSupply juga menghadirkan kame-ra Spectra tipe Vertex 1040, Ver-tex 815, vertex 807, dan Vertex539. Di antara tipe-tipe tersebut

di atas, Vertex 1040 ditawarkandengan harga termahal yakni Rp1.250.000. Kamera ini memilikikemampuan sampai 10 megapixel, LCD seukuran 3 inci, dan 4kali optical zoom.

Sementara kamera digital lainharganya berkisar antara Rp 800ribu sampai dengan Rp 950 ribu.Vertex 807, dan Vertex 539memiliki LCD seukuran 2,4 inci,sedangkan Vertex 815 memilikiLCD seukuran 2,3 inci.

“Kami melayani penjualansecara tunai dan kredit, untuklayanan kredit kami bekerja samadengan Adira dan Kredit Plus,”ujar Iyet.(din)

Kamera Spectra� Produksi China

� Garansi 1 tahun

� Sevis di Fuji Supply

� Tipe beragam

� Harga mulai dari Rp 1,5 jutaan

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN -Pascalebaran penjualan emas diBandar Lampung meningkattajam. Di pusat pertokoan emasBambu Kuning perbandingantransaksi jual dengan belimencapai tujuh berbandingtiga.

Pemilik toko emas Paris, FajarFitrian mengatakan, pening-katan transaksi penjualan emasmulai terasa sejak seminggupascalebaran. Dalam seharijumlah transaksi penjualan ditoko miliknya antara 70-100transaksi.

“Pascalebaran masyarakatcenderung menjual perhia-sannya untuk memenuhi ke-butuhan yang lain. Kondisi iniberbanding terbalik dengan

saat menjelang lebaran yangdidominasi pembelian,” ujarnya,Senin (28/9).

Peningkatan penjualan ter-jadi baik untuk emas berkadar 24karat atau di bawahnya. Masya-rakat yang semula membeliperhiasan untuk mempercantikpenampilan saat Lebaran ter-paksa menukarnya dengan uangcash.

Pascalebaran harga emas tidakmengalami perubahan yangberarti. Fluktuasi harganyahanya sekitar lima ribu rupiahper gram sehingga dianggapmasih stabil.

Untuk emas 24 karat harganyaberkisar Rp 290 ribu-Rp 300 ribuper gram. Sedangkan hargaemas muda kadar 70 persen

harganya Rp 230 ribu-Rp 240ribu per gram dan kadar 60persen seharga Rp 130 ribu-Rp140 ribu per gram.

Pemilik toko emas Bumi Indah,Boi menjelaskan, pascalebaranjuga banyak konsumen yangmelakukan tukar tambah. “Ka-rena tuntutan kebutuhan makasebagian orang ada yang mela-kukan tukar tambah. Perhiasanyang tadinya sangat besar ditukardengan yang lebih kecil agarmenghasilkan uang,” katanya.

Boi melanjutkan, pening-katan penjualan dan tukar tam-bah perhiasan emas memangbiasa terjadi pascalebaran. Se-lain untuk tabungan atau in-vestasi waktu dekat, perhiasanjuga bisa mempercantik penam-

pilan pemakainya.“Ada yang baru membeli men-

jelang Lebaran sudah dijual lagipascalebaran. Biasanya transaksipengembaliannya akan dike-nakan potongan antara Rp 7.000- Rp 10 ribu per gram,” ungkap-nya.

Beberapa pedagang emasmemperkirakan peningkatantransaksi penjualan emas akanberlangsung hingga satu bulanpascalebaran. Alasannya karenasaat ini sebagian orang masihmemegang uang sisa lebaran.

“Kalau sudah kebutuhan mautidak mau tetap dijual. Apalagitidak memiliki tabungan lainyang bisa digunakan,” ungkapsalah seorang wanita yang sedangmenjual cincin emasnya.(isk)

Transaksi Jual Emas Tinggi����� Capai 70-100 Capai 70-100 Capai 70-100 Capai 70-100 Capai 70-100 Transaksi per Hari

TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARI WIBOWO

NAIK TAJAM - Pascalebaran, warga Bandar Lampung banyak menjual emasnya untuk berbagai keperluan.

Page 4: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

SELASA

29 SEPTEMBER 20094 nasional

Tribun Lampung

GEMPA berkekuatan 5,5 SR juga dirasakan sejumlah warga diKabupaten Cilacap, Jawa Tengah, Senin pagi (28/9), pukul 07.26WIB.

”Waktu itu saya sedang jongkok tapi tiba-tiba badan terguncangdan kepala terasa pusing,” kata Kamiso, warga di Adipala, Cilacap.

Dia semula mengira guncangan tersebut karena sakit kepala saja.Tetapi setelah mengetahui jika lampu rumahnya ikut berguncang, diabaru menyadari ada gempa.

Warga lainnya, Madrisan mengatakan, guncangan gempa tersebutdirasakan sangat kecil sehingga tidak semua orang merasakannya.”Guncangan gempa tadi sangat kecil. Berbeda dengan gempa padaRabu (2/9) lalu,” katanya.

Terkait hal itu, Prakirawan Cuaca Stasiun Meteorologi Cilacap TeguhWardoyo mengatakan, gempa berkekuatan 5,5 SR tersebut berlokasidi 8,17 lintang selatan hingga 107,23 bujur timur atau berada sekitar143 kilometer tenggara Sukabumi, Jawa Barat.

”Pusat gempa berada pada kedalaman 10 kilometer dan tidakberpotensi menimbulkan tsunami,” katanya.(kcm)

Juga DirasakanWarga Cilacap

Gempa 5,5 SR Guncang Sukabumi

� Getaran Terasa Dua Kali � Warga Berhamburan Keluar RumahSUKABUMI, TRIBUN - Gempa berkekuatan 5,5 SkalaRichter (SR), Senin (28/9) pagi, mengguncangwilayah Sukabumi, Jawa Barat, sehingga sebagianwarga Kota dan Kabupaten Sukabumi berham-buran keluar rumah.

Informasi dari Badan Meteorologi Klimatologidan Geofisika (BMKG) menyebutkan, gempayang cukup besar itu terjadi pada pukul 07.26WIB di lokasi 8.17 LS-107.23 BT (143 kmTenggara Sukabumi-Jabar) dengan kedalaman

10 kilometer.Salah satu warga Kelurahan Karang Tengah,

Kecamatan Cibadak, Kabupaten Sukabumi, Hesti(26), mengaku langsung lari keluar rumahsetelah gempa mengguncang Sukabumi.

”Saat itu saya sedang memasak, dan ketikagempa terjadi saya langsung keluar rumah. Sayakhawatir gempa tersebut dapat merobohkanrumah saya,” katanya.

Hesti menambahkan, tidak hanya dirinya

yang keluar rumah, tetapi saudaranya dan paratetangganya juga berhamburan keluarrumah.

”Saya dan suami saya baru masuk ke rumahsetelah gempa tidak terasa lagi,” ucapnya serayamenambahkan, gempa hanya terasa beberapadetik.

Hal senada juga dikatakan warga KecamatanGunung Puyuh, Kota Sukabumi M Akasah. Diasangat merasakan gempa yang terjadi sebanyak

dua kali itu. ”Getarannya cukup terasa, tapi tidakseparah gempa yang terjadi pada Rabu (2/9)lalu,” katanya.

Ia mengaku, gempa yang terjadi sebanyak duakali dengan waktu 10 hingga 15 detik itumembuat dirinya dan keluarganya yang lainberhamburan keluar rumah.

”Meski guncangannya tidak sebesar gampayang lalu, saya tetap khawatir guncangan gempadapat merusak rumah,” ucapnya.

Sementara itu, Camat Lengkong, KabupatenSukabumi Yana Mulyana mengaku, getarangempa cukup terasa, tetapi tidak ada kerusakanrumah.

”Getaran gempa memang terasa, tapi tidakterjadi kerusakan rumah, seperti gempa yangterjadi pada awal September 2009,” tegasnya.Diketahui, pada gempa yang lalu, sedikitnya500 rumah warga rusak berat dan ring-an.(kcm)

ANTARA/UJANG ZAELANI

PENGUNGSI KEBAKARAN - Sejumlah warga mengungsi di kolong

jembatan Tol, akibat rumah mereka terbakar di kawasan

Penjaringan, Jakarta, Senin ( 28/9). Selain itu, warga juga

mengungsi ke tenda-tenda darurat dan ke rumah sanak famili yang

rumahnya tidak terbakar.

JAKARTA, TRIBUN - Palang MerahIndonesia (PMI) mendirikantujuh tenda dan dapur umum un-tuk para korban kebakaran diKampung Rawa Bebek, Penjaring-an, Jakarta Utara, yang telahmengakibatkan ribuan rumah

hangus.”Kami terus pantau perkem-

bangan di lokasi kebakaran. Ituagar PMI dapat menyalurkanbantuan sesuai dengan kebutuh-an para korban kebakaran,” kataKepala Sub Divisi Bantuan Markas

Pusat PMI, Rukman, di Jakarta,Senin (28/9).

PMI sendiri telah mendirikantujuh tenda peleton untuk me-nampung para korban, besertatenda kesehatan untuk memban-tu para korban yang mengalamiluka-luka.

Selain itu, dapur umum PMIyang telah berdiri sejak Minggu(27/9) malam telah memberi-kan bantuan antara lain 1.000porsi makanan dan 100 pakbiskuit.

PMI hingga kini tetap siaga dilokasi kebakaran dengan mener-junkan puluhan relawan termasuktiga unit kendaraan ambulansmilik PMI.

Berdasarkan data Posko Benca-na DKI Jakarta pada Senin pagi,sebanyak 11 orang warga terlukaringan dan telah mendapatkanpengobatan. Sedangkan terdapatempat korban luka berat yang kinidirawat di Rumah Sakit Pluit,Jakarta Utara.

Selain itu, kebakaran tersebutdiketahui telah menghanguskan1.158 rumah warga yang tersebardi dua rukun warga, yaitu RW 11dan RW 12.

Akibatnya, sebanyak 1.443 ke-pala keluarga atau 5.761 orangtelah kehilangan tempat tinggaldan terdapat warga yang terpaksamengungsi hingga ke bawah ja-lan layang tol.

Sebelumnya, Dinas PemadamKebakaran DKI Jakarta hinggamengerahkan 48 unit kendaraanuntuk mengatasi kobaran api.Petugas berhasil memadamkanapi pukul 16.30 WIB.

Petugas membutuhkan waktuhingga empat jam lebih untukmemadamkan api, antara lainkarena sulitnya akses masuk kelokasi kejadian dan jarak sumberair yang jauh.(ant)

PMI Dirikan Dapur Umum

� Untuk Korban Kebakaran Penjaringan

JAKARTA, TRIBUN - Setelah melaluiproses panjang sekitar 12 tahun,keluarga korban penghilanganorang secara paksa pada tahun1997-1998 mendapat setitik ha-rapan untuk mendapatkan keje-lasan guna penyelesaian hukumkasus tersebut.

Harapan ini muncul setelahDPR RI dalam sidang paripurnayang dipimpin Wakil Ketua DPRRI Muhaimin Iskandar di GedungDPR RI, Senin (28/9) mereko-mendasikan kepada presiden un-tuk membentuk PengadilanHAM Ad Hoc.

Tak hanya itu, DPR pun mere-komendasikan kepada Presidendan segenap institusi pemerintahuntuk segera melakukan penca-rian terhadap 13 aktivis yang ma-sih hilang. Sekaligus merehabili-tasi dan memberikan kompensasikepada keluarga korban yanghilang. Juga meratifikasi Kon-vensi Anti Penghilangan Paksasebagai bentuk komitmen dan

DPR Rekomendasikan Bentuk

Pengadilan HAM Ad Hoc

� Keluarga Orang Hilang Sambut Baikdukungan untuk menghentikanpraktek Penghilangan paksa diIndonesia.

”Pansus merekomendasikankepada Presiden SBY pembentuk-an pengadilan HAM ad hoc untukmenangani kasus orang hilang,memberikan kompensasi kepadakeluarga korban, pencarian 13orang hilang yang belum ditemu-kan dan ratifikasi konvensi HAMPBB tentang penghilangan orangsecara paksa,” ujar Ketua PansusOrang Hilang Effendi Simbolon.

Pansus berharap presiden dapatsegera menindaklanjuti putusanDPR terkait rekomendasi ini su-paya kasus orang hilang dapat se-gera diketahui kejelasannya. Ka-langan keluarga korban merasagembira atas disetujuinya reko-mendasi Pansus oleh mayoritasanggota DPR itu. Sejumlah ang-gota keluarga korban yang seba-gian mengikuti jalannya persi-dangan mengatakan, dirinya cu-kup gembira atas disetujuinya

empat rekomendasi tersebut.”Saya sebenarnya sudah pasrah,

tapi proses hukum atas anak sayayang menjadi korban tidak bolehberhenti,” ujar seorang ibu yangtidak mau disebut namanya.

Mugiono, Ketua Ikatan KeluargaOrang Hilang Indonesia, meng-ungkapkan disetujuinya reko-mendasi tersebut sudah sesuaidengan harapan keluarga kor-ban.(persda network/js)

ANTARA/YUDHI MAHATMA

AKSI IKOHI - Seorang anggota DPR memperhatikan foto-foto aktivis

yang hilang secara paksa selama 1997-1998, di Gedung DPR RI,

Jakarta, Senin, (28/9).

news flash

8 TAHUN DIKUBUR, JASAD MASIH UTUH8 TAHUN DIKUBUR, JASAD MASIH UTUH8 TAHUN DIKUBUR, JASAD MASIH UTUH8 TAHUN DIKUBUR, JASAD MASIH UTUH8 TAHUN DIKUBUR, JASAD MASIH UTUH - NYNeneng (38), berulang kali mengungkapkan rasasyukur atas terlaksananya prosesi pemindahanjenazah mertuanya dari pemakaman umum diJalan Kelayan A, ke makam keluarga di JalanAlalak Utara, Banjarmasin Utara.

Pemindahan almarhum Murah bin Jamil inimerupakan amanah ibunda mertuanya itu melaluimimpi setahun lalu.

”Kami sangat bersyukur, saat jenazah diangkatdari liang kubur, kain kafan tampak masih baru.Yang membuat kami terkejut lagi, jasadnyaternyata masih utuh,” ucap Neneng saat ditemuidi lokasi pemakaman keluarga.

Almarhum meninggal dunia pada 2001 silam.”Alhamdulillah, meski sudah delapan tahunmeninggal ternyata jasad masih utuh,” ucapnya.

Neneng menambahkan, ketika dirinya melihatkondisi almarhum mertuanya saat dibuka daripeti, kondisi rangka, kulit, daging rambut dangigi masih tetap terpasang.

”Hanya saat dimandikan ulang, tulang kakisudah terlepas. Tetapi bagian tubuh atas masihbagus. Apalagi kain kafannya dicuci lagi danterlihat seperti kain yang baru dibeli dari toko,”ungkapnya.(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)

DUA MAHASISWI MESUM DI KOSANDUA MAHASISWI MESUM DI KOSANDUA MAHASISWI MESUM DI KOSANDUA MAHASISWI MESUM DI KOSANDUA MAHASISWI MESUM DI KOSAN - Duamahasiswi Akademi Kebidanan Bojonegorodigerebek warga ketika sedang asyik berhu-bungan suami istri dengan pasangan masing-masing di sebuah kos-kosan di Gang Balong,Kelurahan Ngrowo, Kecamatan Kota Bojonegoro.Ulah mesum mahasiswi di kos-kosan itudilaporkan ke Kepolisian Sektor Kota Bojonego-ro.

Polisi pun membawa dua pasangan mesum itu

ke Mapolsek untuk dimintai keterangan. KepalaPolsek Kota Bojonegoro Ajun Komisaris Supriyo-no, Senin (28/9) malam, menyatakan, polisisedang memproses dua mahasiswi yangdigerebek warga saat berhubungan intim.

Saat digerebek warga, Maria Ulfa (21),mahasiswi semester V Akademi Kebidanan asalDesa Leran, Kecamatan Kalitidu, KabupatenBojonegoro, tertangkap basah berhubungan intimdi kamar mandi dengan Agus Maulana (21),mahasiswa Akademi Perawat di Jombang, asalDusun Nglinggo, Desa Banjarejo, KecamatanSumberrejo, Bojonegoro. Sementara RiyatinMuntahat (20), mahasiswi semester V AkbidBojonegoro asal Desa Palem, KecamatanPurwosari, Bojonegoro, kedapatan berhubunganintim di kamarnya dengan Gatot Arifiyanto (24),pemuda asal Desa Sembung, Kecamatan Kapas,Bojonegoro.(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)

LAUT TIMOR TERCEMAR 500.000 LITER MINYLAUT TIMOR TERCEMAR 500.000 LITER MINYLAUT TIMOR TERCEMAR 500.000 LITER MINYLAUT TIMOR TERCEMAR 500.000 LITER MINYLAUT TIMOR TERCEMAR 500.000 LITER MINYAKAKAKAKAK- Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT)meminta pertanggungjawaban PemerintahAustralia dan Perusahaan ladang minyak Montarayang meledak serta memuntahkan sekitar500.000 liter yang mencemari laut Timor.

”Pemerintah Australia dalam ini perusahaanpengelola kilang minyak montara adalah pihakyang harus dimintai pertanggungjawabanmengenai persoalan ini,” kata Gubernur NusaTenggara Timur (NTT) Frans Lebu Raya di Kupang,Senin (28/9).

Pernyataan Gubernur disampaikan terkaitdengan meledaknya ladang minyak Montara pada21 Agustus 2009 lalu, yang terletak sekitar 690km barat Darwin, Australia Utara dan 250 kmbarat laut Truscott di Australia Barat.(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)(kcm)

Page 5: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

politik 5SELASA

29 SEPTEMBER 2009

Tribun Lampung

KPU Terhambat

Payung Hukum

dan Rakor� Persiapan Pilkada Bandar Lampung 2010

Konsep penyeleng-garaan pilkada sudah

kami siapkan. Keroknya,kami kan lembaga yangtidak berdiri sendiri dan

bersifat hierarki. Jadi,konsep kami harus diko-

munikasikan dengan KPUprovinsi di rakor

AS’AD MUZZAMMILAS’AD MUZZAMMILAS’AD MUZZAMMILAS’AD MUZZAMMILAS’AD MUZZAMMILKetua KPU Bandar Lampung

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - KPUBandar Lampung merasa ter-hambat dua masalah dalam mem-persiapkan Pilkada 10 Juni 2010mendatang. Kedua masalah ter-sebut, belum keluarnya payunghukum baru dan belum digelarnyarapat koordinasi (rakor) pilkada.

“Konsep penyelenggaraan pil-kada sudah kami siapkan. Kerok-nya, kami kan lembaga yang tidakberdiri sendiri dan bersifat hierar-ki. Jadi, konsep kami harus di-komunikasikan dengan KPUprovinsi di rakor,” kata Ketua KPUBandar Lampung As’ad Muzzam-mil di kantornya, Senin (28/9).

As’ad menjelaskan, pihaknyamasih menunggu undangan dariKPU Lampung untuk pelaksanaanrakor. “Draf kami sudah susun.Dalam draf, kami memulai tahapanpilkada pada Desember 2009. Kami

belum tahu apakah draf tersebutdipakai atau tidak, itu tergantunghasil rakor,” ujarnya.

Menurut As’ad, KPU Lampungbersama KPU kabupaten/kotalainnya sebenarnya telah meng-gelar rakor pada 3 Agustus lalu.Tapi, lanjut dia, rakor tersebutbelum membahas tahapan pe-nyelenggaraan, hanya menen-tukan aturan hukum yang dapatdigunakan dalam pilkada.

“Saat rakor terdahulu, semuaKPU kabupaten/kota belummenyiapkan draf tahapan pilkada,karena itu kami tidak mem-bahasnya,” jelas As’ad. “Rakor inipun jadi acuan kami dalam pe-nyelenggaraan pilkada.”

As’ad menambahkan, belumterbitnya revisi undang-undangyang mengatur penyelenggaraanpilkada juga jadi persoalan. Me-

nurut dia, sejauh ini KPU masihmenggunakan aturan lama dalampenyusunan tahapan dan ang-garan pilkada. Aturan lama dimak-sud di antaranya, UU 32/2004,UU 22/2007 dan PP 6/2005 .

“Waktu pelaksanaan pilkadakan sebentar lagi. Keroknya,hingga sekarang payung hukumyang baru belum keluar. Kalausudah keluar, kan kami bisamengacu ke sana, dan bisa lang-sung start tahapan pilkada,” jelasmagister hukum lulusan Unila ini.

Meski demikian, As’ad me-nuturkan, pihaknya tetap optimis-tis peraturan baru dari KPU pusatakan keluar pada Oktober. “Kamimenunggu aturan pilwakot yangbaru yang semangatnya samadengan pelaksanaan pileg danpilpres lalu,” imbuhnya.

Ia menjelaskan, pihaknya harusbersegera mempersiapkan ta-hapan pilkada karena kian dekat-nya hari pelaksanaan. “SekarangKPU sedang berpacu denganwaktu. Kami tidak bisa menunggu-nunggu lagi mempersiapkantahapan pilkada,” ujar dia.

Menurut As’ad, yang juga men-jadi perhatian KPU adalah pen-daftaran serta verifikasi calon inde-penden yang diperkirakan memer-lukan waktu yang lama. “Kalau bisaOktober kami sudah bisa sampaikanke publik mengenai tahapan-tahapan pilkada,” tutur As’ad.(zid)

ANTARA/ WAHYU PUTRO A

KERANDA - Sejumlah pengurus DPW Partai Amanat Nasional DIY yang tergabung dalam Forum Penegak Demokrasi dan Forum PAN

DIY Bersatu membakar keranda mayat sebagai gambaran matinya demokrasi di dalam tubuh PAN, saat melakukan aksi di depan Kantor

DPRD DIY, Senin (28/9). Aksi yang diikuti puluhan orang itu menuntut dianulirnya hasil pleno DPW dan menolak SK DPP PAN.

AWALAWALAWALAWALAWAL pekan ini, enam KPU kabupaten/kotaberencana menggelar konsolidasi terkaitpenyelenggaraan pilkada di masing-masingdaerah. Hal tersebut juga dilakukan gunamematangkan persiapan keenam KPUsebelum rapat koordinasi (rakor) denganKPU Lampung. Keenam KPU dimaksud ialah,KPU Bandar Lampung, Way Kanan, Pesa-waran, Lampung Selatan, Metro, danLampung Timur.

“Kami berencara bertemu dengan KPU

Konsolidasi Enam KPU Kabupaten/kotakabupaten/kota yang lain. Ini inisiatif darisemua kawan- kawan. Rencananya awalminggu ini, tapi kami belum tahu tempatnyadi mana,” kata Ketua KPU Bandar LampungAs’ad Muzzammil, Senin (28/9).

Menurut dia, dalam pertemuan tersebut,pihaknya bersama KPU kabupaten/kota akanmembahas sejumlah persoalan terkait kiandekatnya waktu pelaksanaan pilkada. “InsyaAllah, Oktober nanti semua akan clear,” kataAs’ad.(zid)(zid)(zid)(zid)(zid)

Chairil Datangi Lagi KPU� Bawa Surat Penjelasan Putusan MK � Polemik Satu Kursi DPRD Bandar Lampung

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Empatpengurus DPC Partai Peduli RakyatNasional (PPRN) Bandar Lampungkembali menyambangi kantor KPUsetempat, Senin (28/9). Merekabermaksud menyampaikan suratpengusulan penetapan kader PPRNSurbi Surdama menjadi caleg terpilihDPRD Bandar Lampung.

“Dalam surat itu juga kami lam-pirkan surat KPU pusat perihalpenetapan calon terpilih dari PPRN,serta surat dari Mahkamah Konstitusi

(MK) tentang penjelasan putusan MKnomor 54/PHPU.C- VII/2009,” tan-das Ketua DPC PPRN Kota BandarLampung Chairil Akbar, di kantorKPU, Senin siang.

Menurut Chairil, semula pihaknyamelayangkan surat ke MK, memintapenegasan terhadap tafsiran putusanlembaga itu yang bernomor 54/PHPU.C-VII/2009. “Di surat ter-tanggal 1 September tersebut, kamimenyatakan KPU Bandar Lampungkeliru menafsirkan putusan MK,”

terangnya.Atas surat itu, imbuh Chairil, MK

membalas melalui surat bernomor145/PAN.MK/IX/2009. “Di sana,dinyatakan putusan MK sudah jelastanpa perlu penegasan lagi. Pen-jelasan amar putusan MK bisa ditemu-kan dan merupakan satu kesatuandengan pertimbangan hukum,” je-lasnya.

Karena itu, lanjut Chairil, merujuksurat MK tersebut, seharusnya SurbiSurdama bisa ditetapkan KPU menjadi

caleg terpilih DPRD Bandar Lampungmenggantikan caleg asal Gerindra,Ikhwan Fadil Ibrahim.

Selain surat dari MK, Chairil me-nuturkan, pihaknya juga memper-oleh surat dari KPU pusat. Surat itu,ujarnya, merupakan kelanjutan darisurat MK.”Surat KPU nomor 1473/KPU/IX/2009 juga menyatakanamar putusan dan pertimbanganhukum MK merupakan satu ke-satuan,” jelasnya.

Menurut Chairil, dalam surat itu

KPU pusat juga memerintahkan KPUBandar Lampung menetapkan Surbisebagai caleg terpilih dari DaerahPemilihan (DP) V wilayah Tan-jungkarang Barat dan Kemiling.“Selain ke KPU, kami juga tembuskansurat ini ke Gubernur Lampung, danWali Kota Bandar Lampung,” tutur-nya.

Sementara, Ketua KPU BandarLampung As’ad Muzzammil menga-takan, pihaknya belum dapat me-nanggapi surat dari PPRN berikut

lampiran surat MK dan KPU pusat.Menurut As’ad, pihaknya merupakanlembaga hierarki yang harus melak-sanakan instruksi resmi dari lembagadi atasnya, yakni KPU provinsi, danKPU pusat.

Namun begitu, ia menambahkan,lembaganya sejauh ini belum me-nerima instruksi langsung dari KPUpusat terkait persoalan satu kursiDPRD Bandar Lampung ini. “Kamiakan menunggu surat resmi dari KPUpusat dahulu,” ujar As’ad.(zid)

16 Partai Pastikan Usung Herman

� Calon Wali Kota Bandar Lampung Kami serius untuk mendukung Herman HN.

Mungkin karena figurnya baik dan populer diBandar Lampung. Kami optimistis, walaupunkami hanya dari partai kecil, tapi gabungan

kami punya suara yang besar A MIRZAA MIRZAA MIRZAA MIRZAA MIRZA

Ketua DPD PPIB Lampung

Koalisi 16 Partai� Partai Barisan Nasional

� Partai Perjuangan IndonesiaBaru

� Partai Sarikat Indonesia

� Partai Buruh

� Partai Keadilan dan PersatuanIndonesia

� Partai Persatuan Daerah

� Partai Pelopor

� Partai Nasional IndonesiaMarhaenisme

� Partai Merdeka

� Partai Persatuan NahdlatulUmmah Indonesia

� Partai Kebangkitan NasionalUlama

� Partai Karya Perjuangan

� Partai Nasional BantengKemerdekaan Indonesia

� Partai Kedaulatan

� Partai Rebublik Nusantara

� Partai Indonesia Sejahtera

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Se-banyak 16 partai memastikanmengusung Herman HN sebagaicalon Wali Kota Bandar Lampungdalam Pilkada 10 Juni 2010. Saatini, dukungan partai-partai keciltersebut tengah disiapkan dalambentuk surat perjanjian yangdisahkan notaris.

“Kami serius untuk mendukungHerman HN. Mungkin karenafigurnya baik dan populer di BandarLampung. Kami optimistis, walau-pun kami hanya dari partai kecil,tapi gabungan kami punya suarayang besar,” kata Ketua DPD PartaiPerjuangan Indonesia Baru (PPIB)Lampung A Mirza, Senin (28/9).

Dia memastikan, dukungan 16partai kepada Kepala Biro Ke-uangan Pemprov Lampung itusudah menjadi keputusan final.Dengan begitu, menurut Mirza,

ke-16 partai yang tergabung dalamkoalisi tidak lagi melakukan prosespenjaringan calon wali kota.

Mirza menjamin, koalisi ter-sebut akan solid. Pasalnya, kata dia,delapan dari 16 partai merupakanpartai lama yang ketika PemiluGubernur (Pilgub) 2008 sama-samamendukung Sjachroedin ZP, yangtak lain atasan Herman saat ini.“Jadi, koalisi ini sudah ada hu-bungan sejak lama,” jelasnya.

Menurutnya, sejak koordinasipertama sekitar sebulan lalu,koalisi tersebut sudah berkomit-men mengusung Herman. “Tapi,deklarasi dengan Pak Hermanbelum dilakukan. Nantinya bisasaja deklarasi bersama-sama partaibesar lain yang juga mengusungbeliau,” imbuh Mirza.

Dia menuturkan, sejauh ini to-tal perolehan suara pemilu koalisi

partai tersebut masih belummencapai 15 persen, sebagai syaratpengusungan calon. “Mungkinkalau titik amannya, koalisi kamibaru mencapai 12 persen suara,”klaim Mirza.

Karena itu, menurut Mirza,pihaknya masih menunggu duapartai lain untuk ikut bergabung,yakni Partai Peduli Rakyat Nasional(PPRN) dan Partai Bintang Refor-masi (PBR). “Kami tengah melobiPPRN dan PBR untuk sama-samamasuk dalam koalisi ini,” tukasnya.

Sementara, Ketua DPC PPRNBandar Lampung Chairil Akbarmengatakan, pihaknya belummemastikan bakal bergabungdengan koalisi 16 partai. “Kamibelum memutuskan bergabung,walaupun sudah ada wacana kearah sana (koalisi). Saat ini kamibelum fokus untuk pelaksanaanpilkada,” ujarnya.

Meski begitu, Chairil mengaku,pihaknya sudah pernah melakukanpembicaraan dengan Herman HNterkait pencalonan dalam pilkada.Menurut Chairil, jika partainya danPBR resmi bergabung dengan ke-16 partai, maka koalisi telah me-ngumpulkan lebih 17 persen suara.

“Kami sudah berbicara dengan PakHerman untuk mengusung dirinya.Tapi, kami masih lihat perkem-bangan dulu,” tandasnya.(zid)

Tulus Masih Ragu Maju di Lamsel

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Tulus Purnomomasih ragu-ragu maju dalam Pilkada Lampung

Selatan 2010 mendatang. Ini diungkapkananggota DPRD Lampung saat ditemui digedung dewan, Senin (28/9) siang, terkaitaspirasi beberapa DPC PDI PerjuanganLampung Selatan yang menginginkannyamenyalon sebagai wakil bupati.

“Belum pasti. Saya masih akan mempertim-bangkannya dulu,” ujar tulus. Dia menuturkan,dirinya mengapresiasi apabila ada beberapa DPCyang memasukkan namanya dalam penjaringan

sebagai salah satu di antara empat kader inter-nal nominasi calon wakil bupati.

“Tapi, kalaupun partai akhirnya menunjuksaya, saya masih akan memikirkannya lagi,”tukasnya. Tulus mengutarakan, dirinya harusberkaca diri terlebih dahulu sebelum benar-benar memutuskan maju sebagai calon wakilbupati Lampung Selatan dari partai berlambangbanteng. “Menjalani tugas sebagai wabup itubukannya mudah,” pungkasnya.(yos)

Masyarakat “Wait and See”Performa DPR Baru

JAKARTA, TRIBUN - Sejumlah ka-langan masyarakat sipil me-ngaku masih akan bersikapmenunggu dan akan melihat(wait and see) secara kritisperkembangan seputar per-forma dan kinerja para anggotalegislatif baru periode 2009-2014 mendatang.

Hal itu lantaran kebanyakandari mereka mengaku tidakterlalu optimistis keberadaanpara anggota dewan baru akanbanyak memberi perubahan danperbaikan terhadap kinerja DPRdi masa mendatang.

Demikian hasil perbincanganKompas dengan sejumlah ka-langan, seperti Koordinator Ko-mite Pemilih Indonesia JeirrySumampow, Ray Rangkuti dariLingkar Madani Indonesia, danpeneliti politik dari Reform In-stitute Yudi Latif, Senin (28/9), yang dihubungi terpisah.

Menurut Jeirry, masyarakatlogikanya memang akan cen-derung menaruh harapan tinggisekaligus mengapresiasi positifterhadap hal-hal yang baru buatmereka. Hal seperti itu sangatwajar dilakukan. “Akan tetapi,kita coba realistis saja,” ujarnya.

Untuk awal-awal, para ang-gota legislatif baru tentu belum

sanggup menunjukkan per-forma memadai. “Kebanyakanmereka orang baru dan belumberpengalaman. Tapi tetapmereka harus cepat menye-suaikan diri,” ujar Jeirry.

Namun begitu, sikap pesi-mistis tetap dilontarkan Jeirry.Dia melihat, salah satu per-soalan diyakini dapat munculketika kebanyakan anggotalegislatif yang terpilih dalampemilihan umum lalu terindi-kasi melakukan praktik politikuang pada para pemilih mereka.

Hal itu boleh jadi berpotensimembuat para anggota legislatifakan lebih mengutamakanuntuk segera bisa mengem-balikan modal selama berkam-panye ketimbang memikirkanapalagi mendahulukan kepen-tingan masyarakat yang merekawakili.

Potensi persoalan lain jugadikhawatirkan muncul ketikapara anggota legislatif baru itumemiliki latar belakang pereko-nomian yang kebanyakan relatiflebih mapan. Kondisi seperti itubukan tidak mungkin menye-babkan mereka menjadi tidakpeka, apalagi mau bersikapgigih, untuk memperjuangkankepentingan rakyat kecil.

Ray Rangkuti mengaku lebihkhawatir dengan kondisi do-minannya kekuatan partai po-litik tertentu dalam komposisikeanggotaan legislatif men-datang, yang juga menjadiparpol pemerintah. Apalagi,tidak banyak partai politik lainyang berani untuk memosisikandiri sebagai parpol oposisi peme-rintah.

“Intinya, DPR sekarang akansangat tergantung pada peme-rintah. Kalaupun ada sedikit‘geliat’ dari anggota legislatifdari parpol nonpemerintah,sayangnya jumlah mereka tidak-lah signifikan,” ujar Ray.

Sementara Yudi Latif me-nyarankan, anggota legislatifmembuka sebesar mungkin ma-sukan dan aspirasi masyarakat,terutama dalam bentuk publichearing seintensif mungkin.

“Dengan begitu, para anggotalegislatif baru tidak perlu ter-jebak dalam pola atau cara-caralegislatif lama, apalagi terjebakdalam praktik-praktik koruptifdan manipulatif, seperti yangmasih dan seringkali terjadi diDPR periode lalu,” kata Yudi usaiberbicara dalam diskusi bertema“Selamatkan KPK, Lawan Ko-rupsi!”, di Jakarta.(kcm)

Tapi, kalaupun partaiakhirnya menunjuk saya, saya

masih akan memikirkannyalagi

TULUS PURNOMOTULUS PURNOMOTULUS PURNOMOTULUS PURNOMOTULUS PURNOMOCalon Wakil Bupati Lampung Selatan

DOKUMENTASI

Page 6: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

6Tribun Lampung

internasionalSELASA

29 SEPTEMBER 2009

Badai Tropis Kestana Landa Provinsi China SelatanHAIKOU, TRIBUN - Angin kuat yang dibawa badaitropika Kestana Senin (28/9) mulai melandaprovinsi pulau paling selatan China Hainan.

Stasiun meteorologi provinsi itu memantaubadai telah berada di 16,1 derajat wilayah utaradan 113,3 derajat wilayah timur, dan kiniberjarak 470 kilometer dari Hainan, Senin pagi.

Stasiun meteorologi mengatakan, badai

Derita Penduduk ManilaHUJAN HUJAN HUJAN HUJAN HUJAN deras terus mengguyur ibukota Filipina, Manila, dansekitarnya, sepanjang akhir pekan lalu. Akibatnya, banjir bandangtak terelakkan sehingga menewaskan puluhan jiwa dan tak sedikityang masih hilang.

Stasiun televisi CNN mengungkapkan bahwa hingga Minggumalam, 27 September 2009, sebanyak 75 orang tewas dan 21masih hilang akibat banjir bandang di Manila dan sekitarnya. Inimerupakan banjir terburuk di Manila selama lebih dari 40 tahunsetelah akhir pekan lalu diserang Topan Tropis Ketsana.

Lebih dari 80 persen wilayah Manila terendam banjir, yangmenenggelamkan banyak rumah, mobil, dan bus. Tak sedikit wargayang masih terjebak di atas genteng rumah mereka, menungguevakuasi tim penyelamat.

“Kini tantangannya adalah memastikan berapa banyak orangyang tewas dan berapa banyak yang harus dirawat dan kehilangantempat tinggal,” kata Richard Gordon, ketua Palang Merah Filipina.Situasi diperparah oleh putusnya aliran listri dan air bersih

Dia memperkirakan sebanyak 280.000 hingga 300.000 orangkehilangan tempat tinggal di Manila dan sekitarnya.(viv/nwt)(viv/nwt)(viv/nwt)(viv/nwt)(viv/nwt)

Ribuan Warga Terjebak

� Badai Tropis dan Banjir Bandang Hantam FilipinaMANILA, TRIBUN - Sedikitnya 86tewas dan lebih dari 435.000 or-ang kehilangan tempat tinggal.

Ribuan warga Filipina di Maniladan sekitarnya masih terjebak dirumah masing-masing akibatbanjir bandang pasca-badai tropisKetsana. Sementara itu jumlahkorban tewas meningkat hingga86 orang pada Senin (28/9) pagi.

“Air tidak juga bergerak,” kata

Nene Monfort, warga kota Pasigyang terletak dekat sungai Pasigkepada stasiun televisi ABS-CBN.Monfort mengatakan ia dankeluarganya terpaksa terus ber-diam di lantai dua apartemen me-reka karena banjir masih tinggi.

Bencana yang disebabkan ba-dai tropis Ketsana ini merupakanperistiwa terburuk di Manilaselama lebih dari 40 tahun

terakhir. Curah hujan yang turunselama badai yang berlangsung 12jam ini setara dengan curah hujanrata-rata selama sebulan.

Menteri Pertahanan sekaligusKepala Dewan Koordinasi Ben-cana Nasional Gilberto Teodoromengatakan pemerintah Filipinaakan fokus kepada upaya penang-gulangan. “Kami akan berkon-sentrasi untuk menyalurkan ban-tuan makanan dan kebutuhanpokok lainnya,” kata Teodoro.

Teodoro menambahkan bahwabadai ini menghancurkan tempattinggal bagi 435.000 warga Ma-nila dan sekitarnya. Lebih dari100 ribu korban kini tinggal di200 pusat evakuasi. PemerintahFilipina telah mengumumkankeadaan bencana di 27 provinsidi luar Manila.

Pusat Kerja Sama Badai De-partemen Pertahanan AmerikaSerikat (AS) memperkirakan Ket-sana akan bergerak ke arah barat.Kekuatan Ketsana akan terusmeningkat sebelum berakhir dikota Hue, Vietnam bagian tengah.

“Kerusakan yang disebabkanbadai ini sangat luar biasa,” katajuru bicara kedutaan AS RebeccaThompson melalui pernyataanresmi, Minggu (27/9).

Selain bantuan dari beberapa ke-dutaan, organisasi-organisasi di Fili-pina dan dunia telah memulai meng-galang bantuan, baik dana maupunkebutuhan pokok. (viv/nwt)

Bantuan AS� Kedutaan AS di Manila telahmenjanjikan dana bantuanbencana minimal AS$ 50 ribu

� AS juga mengerahkansejumlah personel AngkatanLaut menuju kota Cainta untukmenyalurkan bantuan danmenyelamatkan warga

tersebut membawa angin kuat dengankecepatan 108 kilometer per jam, dan kinidiperkirakan bertambah kuat.

Wilayah utara provinsi itu diperkirakan akandisapu badai itu dalam perjalanannya ke selatanpulau, Selasa. Stasiun meteorologi Seninmengeluarkan waspada kuning berkaitandengan badai Kestana itu, sehingga semua

kegiatan di luar rumah harus dihentikan.Departemen urusan kelautan telah menye-

rukan kepada kapal-kapal untuk kembaliberlabuh, dan penduduk pantai dianjurkanmengungsi ke tempat-tempat yang lebih aman.

Kestana adalah badai ke-16 melanda Chinadalam tahun ini, setelah menimbulkansejumlah korban di Filipina. (ant/xinhua-oana)

Jerusalem Tegang Setelah Bentrokan di Al AqsaJERUSALEM, TRIBUN - Ketegangan meningkatsetelah bentrokan pecah di Kota Tua Jerusa-lem pada Minggu (27/9) di kompleksMasjid Al Aqsa, tempat yang dipandang sucioleh orang Islam dan Yahudi dan telahmenjadi pangkal konflik Timur Tengah.

Anak-anak muda Palestina melempar batuke arah polisi Israel yang dikerahkan di jalan-jalan Kota Tua itu, dan aparat keamananmembalas dengan granat, kata para saksimata. Polisi mengatakan 17 anggotanyacedera dalam bentrokan-bentrokan itu dan11 orang ditahan. Para saksi mata mengata-kan puluhan warga Palestina terluka.

Pada siang hari puluhan personil polisiberpatroli di jalan-jalan sempit di kotabersejarah itu dan pagar penghalangdidirikan di sejumlah pintu gerbangsepanjang dinding berusia 400 tahun dikota tersebut. “Jumlah personil polisi diKota Tua cukup besar...secara umum mulaisuasana tenang,” kata juru bicara polisi

Angela Merkel Terpilih Kembali

BERLIN, TRIBUN - Kanselir JermanAngela Merkel mengatakan akanmembentuk koalisi dengan PartaiFree Democrats (FDP) dalamwaktu sebulan dan mengakhirikoalisi dengan Partai Sosial

Saya akan mem-bentuk koalisi denganPartai Free Democrats

(FDP) dalam waktusebulan dan meng-

akhiri koalisi denganPartasi Sosial Demo-

krat (NPD) ANGELA MERKELANGELA MERKELANGELA MERKELANGELA MERKELANGELA MERKELKanselir Jerman

Demokrat (NPD), setelah pemi-lihan umum Jerman hari Minggulalu menunjukkan bahwa PartaiKristen Demokrat (CDU) yangdipimpin Merkel menang ber-sama sekutu pilihannya FDP.

Yang mengejutkan dari pemi-lihan itu adalah Partai berkuasasebelum Kristen Demokrat, yaituPartai Sosial Demokrat kalahbesar, dengan penurunan persen-tase suara hingga 11 persenmenjadi 23 persen atau yangterendah sejak usainya perangdunia II.

Koalisi baru itu dilaporkan akanberusaha berkompromi untukbeberapa bisang kebijakan sepertipajak, kebijakan pasar proburuh,

dan keamanan domestik.Partai Kristen Demokrat menga-

takan tidak akan berlama-lamauntuk mencapai kesepakatandengan sekutu barunya, dan akanberusaha menerapkan janji kam-panye mereka yaitu penurunanpajak sebesar 15 miliar euro,walaupun tidak sebanyak yangdituntut oleh Partai Demokrat Lib-eral (FDP) yaitu 35 miliar euro.

Suara Kristen Demokrat hanyaturun 1,4 persen menjadi 33,8persen atau sekitar 14,6 juta suaradan meraih 226 kursi. SosialDemokrat meraih 22 kursi namunselisih tipis itu ditutupi jauh olehperolehan kursi Demokrat Liberal(FDP) dengan 61 kursi. (ti)

Honduras Ancam Tutup Kedutaan Brasil

TEGUCIGALPA, TRIBUN - Pemerintahde facto Honduras mengancamakan menutup Kedutaan BesarBrasil karena menampung Presi-den Manuel Zelaya yang diguling-kan. Pemerintah juga menolaktekanan untuk menyerahkankekuasaan dan membatalkankebebasan-kebebasan sipil.

Pemerintah, yang berkuasasetelah kudeta 28 Juni, menolakmemberikan izin masuk kepadadelegasi Organisasi Negara Ameri-ka (OAS) yang berusaha mene-ngahi penyelesaian atas krisis itu.Namun, seorang wakil OASkemudian diberi kesempatanuntuk melakukan perundingan.

Tindakan itu bertujuan untuk

mengekang oposisi dan merupa-kan satu pesan nyata bahwa peme-rintah itu tidak akan mengizin-kan Zelaya untuk kembali ber-kuasa. Namun, tindakan itumungkin akan kembali menuaikecaman internasional.

Presiden Brasil Luiz Inacio Lulada Silva mengatakan, ia akanmengabaikan batas waktu 10 hariyang ditetapkan pemimpin de facto

Roberto Micheletti untuk memu-tuskan nasib Zelaya, yang bersamakeluarga dan pendukungnyaberada di Kedubes Brasil diTegucigalpa. “Brasil tidak akanmenaati ultimatum dari peme-rintah pelaku kudeta,” kata Lulakepada wartawan di KTT parapemimpin Afrika dan AmerikaSelatan di Venezuela.

Lula mendesak Micheletti agar

Kami mendesak pemerintah Brasil memu-tuskan status Zelaya dalam waktu tidak lebihdari 10 hari. Jika tidak, kami akan memberla-

kukan sejumlah tindakan lebih lanjut ROBERTO MICHELETTIROBERTO MICHELETTIROBERTO MICHELETTIROBERTO MICHELETTIROBERTO MICHELETTI

Pemimpin de facto Honduras

mengajukan permohonan maaf.Namun, pemerintah Hondurassebaliknya memperingatkan bahwaBrasil kehilangan haknya memilikikedutaan besar di Honduras jikamengabaikan batas waktu itu.

Brasil mengatakan, Zelayadapat tinggal di kedubes ituselama diperlukan. Namun, peme-rintah Micheletti mengatakan,Brasil harus memberikan suakakepada presiden terguling ituatau menyerahkan dia untukdiadili. “Kami mendesak peme-rintah Brasil memutuskan statusZelaya dalam waktu tidak lebihdari 10 hari. Jika tidak, kami akanmemberlakukan sejumlah tin-dakan lebih lanjut.” (kcm/ant)

newsflash

TTTTTAIWAIWAIWAIWAIWAN INGIN BELI JET TEMPUR F-16 - AN INGIN BELI JET TEMPUR F-16 - AN INGIN BELI JET TEMPUR F-16 - AN INGIN BELI JET TEMPUR F-16 - AN INGIN BELI JET TEMPUR F-16 - Taiwaningin membeli jet-jet tempur F-16 lagi dan akanmendesakkan masalah itu dalam pertemuantahunan dengan para pejabat Amerika Serikat.

Permintaan akan jet-jet baru itu datang padasaat meningkatnya kekhawatiran di Taiwan bahwaperimbangan kekuatan dengan China berubahdengan keuntungan China.

Konferensi Industri Pertahanan AS-Taiwantahun 2009 di negara bagian Virginia, AS, yangberlangsung Minggu sampai Selasa itu akanmeliputi pidato-pidato para pejabat departemenpertahanan. Pihak Taiwan akan dipimpin WakilMenteri Pertahanan Chaou Shih-chang, katapejabat militer itu.

Taiwan mengajukan permohonan kepada ASuntuk membeli 66 jet tempur F-16 awal tahun2007, tetapi para pengamat mengatakanWashington menangguhkan permintaan itukarena khawatir Beijing akan marah.

Rupert Hammond-Chambers, presiden DewanBisnis AS-Taiwan yang menyelenggarakankonferensi itu, mendesak pemerintah PresidenAS Barack Obama menyetujui pembelian itusehubungan meningkatnya kemampuan militerChina. PesawaT-pesawat baru itu akan berar timeningkatkan kekuatan tempur angkatan udara

sampai Taiwan dapat membeli apa yang disebut“generasi ketiga” pesawat tempur dari AS.(kcm/ant)(kcm/ant)(kcm/ant)(kcm/ant)(kcm/ant)

BEIJING SIAPKAN PESTBEIJING SIAPKAN PESTBEIJING SIAPKAN PESTBEIJING SIAPKAN PESTBEIJING SIAPKAN PESTA KEMBANG APIA KEMBANG APIA KEMBANG APIA KEMBANG APIA KEMBANG APITERBESAR DI DUNIA - TERBESAR DI DUNIA - TERBESAR DI DUNIA - TERBESAR DI DUNIA - TERBESAR DI DUNIA - Beijing siap menjadipanggung pertunjukan kembang api terbesar didunia pekan ini saat memperingati 60 tahunkekuasaan partai komunis.

China telah memberlakukan pengamanansangat ketat di Beijing sebelum perayaan pada 1Oktober, yang akan meliputi parade militer,penampilan nyanyian dan tarian, dan pertunjukankembang api yang sangat besar di sekitarLapangan Tiananmen.

Menurut laporan surat kabar resmi GlobalTimes, pesta kembang api Hari Nasional ituakan meliputi lebih dari 20.000 kembang api-dua kali lipat jumlah yang digunakan untukmenerangi langit pada upacara pembukaanolimpiade tahun lalu.

Dengan mengutip Direktur PertunjukanKembang Api, Ding Zhenkuan, Global Timesmelaporkan akan terdapat 99 pusat peluncuranbagi roket kembang api, termasuk LapanganTiananmen dan Chang’an Avenue, yang merupa-kan rute parade. (kcm/ant)(kcm/ant)(kcm/ant)(kcm/ant)(kcm/ant)

Micky Rosenfeld kepada AFP.Polisi dan saksi mata mengatakan

kerusuhan itu pecah setelah sekelompokwisatawan memasuki kompleks Masjid AlAqsa, yang dikenal di kalangan orang Is-lam sebagai Al Haram Al Sharif (Per-lindungan Mulia) dan bagi orang Yahudisebagai Gunung Kuil.

Pada awalnya polisi mengatakan kelom-pok itu merupakan pemeluk Yahudi tapikemudian mereka mengatakan kelompokitu wisatawan Perancis.

“Kelompok tersebut yang semula dikirapemeluk Yahudi dilempari batu di halamanmasjid itu tapi kenyataannya merekaadalah wisatawan Perancis yang datang kesana sebagai bagian dari kunjungannya,”kata juru bicara Kepolisian JerusalemShmuel Ben Ruby.

“Ada kelompok besar pemukim Yahudiyang berkumpul di luar Al Aqsa danberusaha masuk,” ujar warga Palestina yang

menyebut dirinya Abu Raed. “Beberapa diantara mereka masuk dan pergi ke arahjantung halaman, yang pada saat itubanyak orang shalat...Mereka merupakanpemukim Yahudi yang berpakaian layaknyaturis,” katanya.

Setelah masuk halaman, kelompok itudicegat oleh 100 orang yang ada di masjiddan akhirnya melempar batu ke arahmereka. Polisi menarik mereka ke luar danmenutup gerbang, kata polisi dan saksimata. “Personil polisi keluar dan berkatakepada kami ̀ ini salahmu jika kamu tidakke sini, orang-orang Arab tidak melemparibatu,” ujar Yehuda Glick (43) seorangYahudi yang menunggu di luar.

Segera setelah bentrokan, aparatkemanan menutup halaman itu sementarapara pembicara dari masjid di Kota Tua itumenyeru warga untuk berkumpul ditempat tersebut.

Otoritas Palestina dukungan Barat di

Tepi Barat yang diduduki menyerukan or-ang-orang berkumpul di masjid itu “untuksiaga menghadapi kelompok ekstremYahudi” dan menuntut intervensi inter-nasional melindungi tempat tersebut.

“Aksi-aksi ini meledakkan semua usahamembawa perdamaian dan mendirikan satunegara Palestina merdeka dengan Jerusa-lem sebagai ibu kotanya,” demikian pernya-taan Kementerian Informasi Palestina.

Sementara itu, Gerakan Hamas yangmenguasai Jalur Gaza menyatakan insidenitu “eskalasi berbahaya” dan menyerukanprotes-protes pada sore hari. “Pendudukan(Israel) bertangung jawab atas semuakonsekuensi dan perkembangan yangakan terjadi akibat kejahatan itu,” katanya.

Kompleks Masjid Al Aqsa merupakantempat paling suci dalam Judaism dan tem-pat suci ketiga dalam Islam, dan telahsering menjadi titik api kekerasan Israel-Palestina. (kcm/ant/ap)

AP/KHALIL HAMRA

KEMBALI TEGANG - Para pendukung Hamas Palestina

berdemonstrasi di Jabaliya, sebelah utara Jalur Gaza, Minggu

(27/9), untuk memprotes Israel setelah serangan fajar yang

dilakukan terhadap Masjid Al Aqsa di Jerusalem. Polisi Israel

menggunakan granat asap untuk menghalau para perusuh.

AP/AARON FAVILA

EVAKUASI- Korban tewas banjir bandang di Manila di evakuasi.

AP/AARON FAVILA

BANJIR BANDANG - Seorang warga sedang memperhatikan sebuah mobil yang terbalik ketika terjadi banjir bandang di Kota Marikina,

bagian timur Manila, Filipina, pada Senin (28/9). Banyak warga yang berusaha membangun kembali tempat tinggal mereka pada Senin

itu juga setelah menyelamatkan sedikit pakaian termasuk yang sedang mereka kenakan, akibat badai tropis yang datang bersamaan

dengan banjir terburuk selama empat dekade terakhir di ibukota Filipina tersebut.

Page 7: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

ADVETORIAL

DERITA HILANG, SHALAT KHUSUK DAN

SEMANGAT KERJA OKE

MENGINJAK usia 50 tahun PakNunu Zaenudin (62 th) wargadesa Surian Desa Kersamanah,Kecamatan Kersamanah Kab.Garut mulai didatangi pelbagai pe-nyakit. Rasa ngilu , nyeri sekujurtubuh, kepala berdenyut hinggamaag menderanya di usia lima-puluh tahun. " akibat nyeri lam-bung (maag) dan pusing yangmendera semalaman, tidur ber-kurang sehingga badan menjadilemas dan semangat kerja turun" tuturnya. Namun yang palingberat adalah terganggunya ge-rakan shalat akibat pegal dannyeri di tulang persendian. "ba-gaimana bisa khusuk bila saatrukuk dan sujud badan terasapatah " keluh pak Nunu. Semuagangguan coba diatasinya de-ngan mengkonsumsi obat-obatanyang bebas dijual, namun tak ber-

hasil. Syukurlah, pada suatu hariseorang sahabat memberinyaGula Aren Gentong Mas.

Benar saja , baru lima harimengkonsumsi Gentong Masmanfaat sudah dirasakannya.Pegal dan nyeri pada persendianmereda, gangguan pusing dannyeri lambung secara bertahapberkurang, sehingga tidur nye-nyak kembali. Yang paling mem-bahagiakannya adalah hilangnyanyeri sendi, sehingga dirinya bisalagi khusuk dalam shalat.

Hingga kini dirinya rutin minumGentong Mas setiap pagi dansore. " rasa Gentong Mas manisdan lezat berbeda dengan minu-man lainnya. Pendek kata Gen-tong Mas merupakan cara nikmatmenuju sehat ", kata pak Nunumengakhiri penjelasannya. Menu-rut Jeff Gunnent dalam bukunyaPermaculture Plant (2004), salahsatu unsur yang terkandung padaGula Aren berfungsi membersih-kan saluran pencernaan.

Disamping itu Gula Aren yangdihasilkan pohon Arenga Pinnatamengandung Riboflavin yang ber-fungsi melancarkan metabolisme,menghambat kerusakan danmembuat sel berfungsi maksimalsehingga stamina dan vitalitasprima. Meski demikian, pola hidupsehat seperti berolah raga dan

mengurangi merokok juga perludilakukan.

Gentong Mas diproduksi dariGula Aren murni pilihan yangdiproses secara higienis denganpengawasan yang ketat. MenurutManajer Marketing PD GentongMas kini kian banyak masyarakatmerasakan manfaat minuman ini,sehingga saat ini tingkat per-mintaan terus melonjak secarasignifikan. Untuk informasi lebihlanjut hubungi tTelp : 0721-3625019 / 0812 1088 3349.

ATAU APOTEK-APOTEKDAN TOKO OBAT TERDEKAT

DI KOTA ANDABandar Lampung : sudah

tersedia diseluruh apotek / TokoObat.

Pringsewu : Aptk. Kurnia, Aptk.Gading Farma, Aptk. Ibnu Sina,TO. Sari Waras, TO. Borobudur,

Natar : Aptk. Marpa, Aptk.Nakula, Aptk. Sari.

Metro Subdis Metro (0812722-62280) : Sudah tersedia diseluruh apotek / Toko Obat.

Bandar Jaya : Apt. Anza, Apt.Rahayu, Apt. Marisa,

Kota Bumi : Apt. Ceria, Apt.Abung Fr, Apt.Intan Baru, Apt.Nanda, TO Anugerah, TO Djapuri,TO Harmonis.www.gentongmas.com

P-IRT No. 812320501114

tribun line 7SELASA

29 SEPTEMBER 2009

Tribun Lampung

Ibra Tumpuan

Barca

� dari halaman 1

Eropa, Dynamo Kiev, di Camp Nou,Rabu (30/9) dinihari. Meskipunsedang didera cedera engkel, tapiIbra sepertinya tak akan mem-pedulikannya.

“Saya memang masih merasa-kan kurang fit dengan sakit yangsaya alami. Tapi saya rasa ini takmengapa, saya yakin bisa men-cetak gol di laga home Championsini,” kata Ibra dilansir reuters, Senin(28/9).

Ibra cukup optimistis mampumembobol gawang tim wakilUkraina tersebut. Saat masihmengenakan seragan Inter,striker asal Swedia sudah memilikipengalaman menceploskan bolake gawang Kiev sebanyak dua kalidi ajang Champions.

Performa Ibra di awal musim inibersama Barca juga terus me-nunjukkan grafik peningkatan.Ibra dengan konsisten mencetakgol di lima laga La Liga secaraberturut-turut. Bahkan diasudah memecahkan rekor sebagaipemain Barca pertama yangberhasil mencetak gol di lima lagaberturut-turut.

Wajar jika Pelatih Barca PepGuardiola menggantungkan hara-pannya kepada bomber jangkungini. Ia diharapkan dapat tampil 100persen sebagai ujung tombak danmenjadi tokoh sentral sepertidalam lima kemenangan di LaLiga.

“Ibrahimovic memberikan ke-untungan bagi kami melaluiserangan-serangan udara dankami mengapresiasi usahanyakendati dia tidak dalam kondisi100 persen,” kata Guardiolamenyinggung kondisi fisik Ibrayang belum fit.

Tidak hanya Guardiola yangberharap pada striker jangkungasal Swedia itu, bek Daniel Alvesjuga menaruh harapan agar Ibradapat membuka peluang bagidirinya ataupun bagi pemain lainuntuk membuat gol.

Iniesta PulihMasalah Barca jelang laga ini

memang cukup komplit. Blaug-rana harus tampil tanpa diperkuatThierry Henry dan stopper Dmy-tro Chygrynskiy yang sama-samamengalami cedera usai lagaterakhir menghadapi Malaga.

Tapi keresahan Guardiola inimasih bisa ditutupi dengan kabarbaik bisa dimainkannya kembaligelandang kreatif Andres Iniestayang sudah kembali fit setelahlama absen akibat cedera.

“Kami harus memulihkan partaidi Liga Champions dengan me-menangkan pertandingan mela-wan Kiev. Kami tahu merekaadalah tim yang dapat menekankami dan memiliki fisik serta kerjasama yang baik,” jelas Guardiola.

Keberadaan Iniesta dan XaviHernandez di lini tengah mem-berikan jaminan Blaugrana akanbermain imbang dengan deter-minasi serangan dan pertahananyang dahsyat. Biasanya dari kaki

dua pemain mungil inilah orkestrapermainan Barca dibangun.

Barca akan terlihat semakingarang dengan tidak adanyamasalah yang dialami si anak ajaibLionel Messi. Messi akan bahumembahu bersama Ibra untukmenuntaskan umpan-umpan ma-nis yang biasa datang dari kakiIniesta dan Xavi.

Barca juga tak perlu khawatirdengan absennya stopper an-yarnya tersebut. Rafael Marquezyang sempat absen di beberapalaga dikabarkan telah sembuh daricedera. Tembok Barca semakinkokoh dengan adanya CarlesPuyol dan Gerrard Pique.

Satu-satunya hal yang meng-khawatirkan Barca kala menjamuKiev adalah faktor non teknisyang kerap menghantui ketidak-beruntungan Barca saat menjamuwakil Ukraina. Barca sempat di-permalukan Kiev saat disambangi12 tahun lalu dengan kekalahantelak 4-0.

Predikat Barca sebagai juaratahun lalu jelas bikin Barcadiunggulkan dalam laga menjamuKiev. Tapi meraih kemenanganuntuk tuan rumah sangat mung-kin takkan jadi perkara gampang.

Tolok ukurnya adalah statistikpertandingan Barca. Dari tiga lagakandang menjamu tim Ukraina,dua kali Barca harus menelankekalahan. Catatan terbaru ituhadir musim lalu saat Barca di-tekuk Shakhtar Donetsk 2-3 difase grup, meski saat itu Barcasudah pasti lolos.

Rekam jejak yang bisa bikin

Barca jadi lebih pede adalah faktabahwa mereka tidak terkalahkandalam delapan laga terakhirnya diLiga Champions, dengan hanyakebobolan dua gol dalam enamlaga terakhir.

Sebaliknya Kiev justru tampakkesulitan dalam bikin gol di LigaChampions, setelah hanya mem-buat tiga dalam 11 laga terakhir.Dari jumlah tersebut, merekasudah kalah delapan kali.

Ultah ShevchenkoTapi Kiev mengunjungi Camp

Nou bukan tanpa modal. Merekakini untuk sementara menguasaiGrup F setelah di laga perdanalalu menghancurkan wakil RusiaRubin Kazan dengan skor telak3-1.

Terlebih lagi, Kiev memilikibomber cukup pengalaman diajang kompetisi Eropa, AndriyShevchenko. Jumat lalu, Shevamemang harus mendapat enamjahitan setelah wajahnya meng-alami luka saat Kiev menang 2-0melawan Zorya Luhansk di LigaUkraina. Tapi ia sudah siap tampil.

“Saya pikir saya dapat bermaindi Camp Nou. Saya akan tampil,seperti kata mereka (doktertim),” kata Sheva, yang kembalike Kiev setelah memutus kon-traknya selama tiga tahun ber-sama Chelsea

Sheva pun memiliki motivasitinggi. Pertandingan ini tepatdigelar saat ia merayakan ulangtahunnya yang ke-33. Sheva lahir29 September 1976. (Persda Net-work/cen)

diperiksa pada hari Rabu (30/9).Keduanya merupakan penyidik

KPK, salah satunya bernama RoniSantana. Sebelumnya Roni jugapernah dimintai keteranganuntuk tersangka Chandra MHamzah. Terkait panggilan ini,Jasin menyatakan kesiapannyauntuk datang.

“Insya Allah datang,” ujar Jasinlewat pesan singkatnya. Jasinmenjelaskan, pemanggilannyakali ini terkait kasus dugaanpenyalahgunaan wewenang yang

Jasin dan

Haryono

Dipanggil

� dari halaman 1

dituduhkan polisi terhadap duarekannya. “Sebagai saksi ataspenyalahgunaan wewenang de-ngan tersangka Pak Bibit SamadRianto,” jelasnya.

Polisi telah menetapkan Bibitdan Chandra sebagai tersangka.Presiden pun telah menona-ktifkan keduanya. Bibit danSamad diduga menyalahgunakanwewenang karena mencekalburonan bos PT Masaro AnggoroWidjaja dan pencabutan cekal atasDjoko S Chandra.

Tak KondusifSituasi yang kini dihadapi KPK

dalam penilaian pakar mana-jemen Rhenald Khasali sudahsampai pada taraf tidak kondusif.Secara psikologis, pemanggilan

berulang seperti ini akan mem-pengaruhi mental para pegawaidan merusak suasana kerja di KPK.

“Nanti tanggal 1 Oktober, duapimpinan KPK akan dipanggil lagi,gimana nggak stres para pegawai?Suasana kerja pasti terganggu,”kata mantan panitia seleksi pim-pinan KPK ini di Gedung KPK,Jalan HR Rasuna Said, Kuningan,Jaksel, Senin (28/9).

Pakar ekonomi ini menilai,penurunan kinerja itu mulaiterasa akhir-akhir ini. Tapi haltersebut terjadi bukan akibatkewajaran, melainkan nuansa‘pembunuhan’ dari luar. BahkanRhenald juga sempat mendengarada wacana pengunduran diriberamai-ramai untuk menun-jukkan efek KPK jika tidak ada.

“Tapi setelah berdiskusi ke arahsana, untunglah tidak terjadikarena pasti akan menjadi sorotaninternasional,” jelasnya. Rhenaldmenambahkan, KPK memilikipara pegawai yang militan se-hingga tidak perlu ada keraguansoal integritas.

Namun untuk saat ini diper-lukan sebuah dorongan morilyang cukup banyak dari publikagar para pegawai bisa bekerjasecara maksimal.

“Pasti ada hambatan, karenabiasanya rodanya ada empat kinihanya ada dua. Tapi kami yakinmereka bisa bekerja dengan baik,bahkan Lebaran pun saya dengartim penyidik masih bekerja,”tutupnya.(Persda Network/yls/cr2/dtc)

merupakan solusi terbaikuntuk meningkatkan kualitaspelayanan kesehatan RSUD didaerah-daerah.

Terkait RSUDAM yang kinimasih membangun gedunguntuk kamar kelas VVIP (Very

Very Important Person), Wirmanmengatakan pemerintah tentuakan memberikan kebijakansendiri tentang hal itu. “Tidakmungkin gedung itu akandihancurkan, karena ada UU RSyang mengharuskan semuakamar harus kelas III. Pe-merintah pasti mempunyaisolusinya juga,” katanya.

Lagipula lanjut Wirman, UURS itu masih baru pengesahansehingga masih makro danbelum mempunyai peraturanteknis di bawahnya. Menurut-

nya, kemungkinan dalamperaturan turunan dari UUtersebut, akan diatur teknispeniadaan klasifikasi kelas danpenyamarataan kamar menjadikelas III.

“Kalau UU nya sudah ada,nanti kan ada PP (peraturanpemerintah) nya, dan lebihteknis lagi ada Permenkes(peraturan menteri kesehatan).Kemungkinan, dalam peraturan-peraturan teknis UU itu akandijelaskan mekanisme peleburantersebut,” katanya.(rez)(rez)(rez)(rez)(rez)

RSUDAM Siap

Hapus

Klasifikasi Kelas

� dari halaman 1

dilakukan tertutup. Saat hendakditanyai wartawan, ternyata mobilKapolri sudah tepat berada didepan iring-iringan mobil Wapresyang akan menuju ke IstanaWapres. Sehingga, mobil Kapolriterus melaju tanpa membukajendela sedikitpun.

“Saya kira polisi akan sanggupmenuntaskan status hukum duapimpinan KPK dalam waktu se-minggu. Tadi saya minta untuksegera dituntaskan dan Polri bisamemenuhi itu dalam waktu se-minggu. Jadi kira-kira minggudepanlah statusnya jelas,” kataKalla seusai pertemuan.

Kapolri menurut Kalla me-nyatakan proses pemeriksaanakan dituntaskan apabila tindakpidananya terbukti dan proseshukum berlanjut. Sebaliknya, jikatidak terbukti, Polri akan menge-luarkan surat perintah peng-hentian penyidikan (SP3).

Terkait status Kepala BareskrimKomjen Pol Susno Duaji, Kallamenyerahkan penilaian kepadaKapolri. “Biar Kapolri yang me-nentukan statusnya berdasarkankeyakinannya atas tuduhan yangtelah diperiksa oleh kepolisiansendiri,” katanya.

Apabila polisi yakin Susno takbersalah, tentu posisinya akanterus dilanjutkan. Masalah Susno,jelas Wapres, merupakan per-taruhan nama baik Polri. Jika polisibisa menyelesaikan masalahdengan tuntas dan baik, kre-dibilitas lembaga ini akan pulihkembali.

Copot KapolriDesakan untuk mencopot Sus-

no, bahkan seruan kepada Presi-den Susilo Bambang Yudhoyonoagar menjatuhkan sanksi kepadaKapolri, hingga kemarin makinkuat. Pihak yang keberatan danmengecam dengan langkah polisiini menimbang kesan ketidak-profesionalan polisi saat menyi-dik.

“Presiden harus mencopot Ka-polri,” kata Ketua Presidium In-donesia Police Watch (IPW) NetaS Pane. Kapolri dinilai tidak pro-fesional karena tidak meng-kroscek kebenaran info yangdiperoleh dari bawahannya soaldugaan suap atas Chandra danBibit.

Paparan Kapolri pekan lalu soalkronologi suap ke pimpinan KPKdibantah habis disertai alibi kuatoleh Bibit dan Chandra, Minggu(27/9). Ari Muladi, orang yangdisebut-sebut menyerahkan uangsuap, telah membantah mem-berikan uang langsung kepadaChandra dan Bibit.

Ari hanya menyerahkan uangsenilai Rp 5,1 miliar kepada Anto,pengusaha yang mengaku bisamenghubungkannya ke pim-pinan KPK. Ari Muladi kiniditahan dan berstatus tersangka

kasus pemerasan dan penipuanyang dilaporkan Anggoro Widjaja.

Dengan adanya bantahan dariAri serta alibi kuat dari tertuduh,Kapolri terkesan telah melakukankebohongan publik. “Ini bentukdari ketidakprofesionalan. Masadiumumkan ada konklusi men-dahului analisa,” kata DirekturPusat Kajian Antikorupsi (Pukat)UGM Zainal Arifin Muchtar.

“Jadi sudah disimpulkan bahwapimpinan KPK menerima, tanpadilihat dulu kapan diserahkannya,kapan dan bagaimana penyera-hannya, siapa yang menerima. Itukan tidak ada. Bagaimana sikapseperti ini dikatakan profesional,”kecamnya.

Menurut Zainal, hal tersebutdapat dijadikan alasan untukmenjatuhkan hukuman kepadaBambang Hendarso Danuri. Pre-siden punya peluang untuk itu.“Paling tidak harus ada tegurankepada pihak kepolisian karenamembuat pola-pola standar yangtidak sehat. SBY perlu ambiltindakan, Kompolnas harus ingat-kan BHD,” ujarnya.

Jika ada tekanan dalam peng-usutan pimpinan KPK, kata Zai-nal, hal itu bisa mendorongdikeluarkannya SP3 terhadapBibit Samad Rianto dan ChandraM Hamzah. “Dan yang terpenti-ng harus dikejar, juga alasanpolitisasi. Kalau (tuduhan) tidakterbukti bisa sampai sanksi pem-berhentian,” kata Zainal.

Suara SenatorDesakan keras mencopot Ka-

polri dan Kabareskrim juga datangdari sejumlah anggota DewanPerwakilan Daerah (DPD). “Ka-polri harus bertanggungjawab,kalau perlu mundur. TermasukSusno,” kata anggota DPD RI dariDKI Jakarta Marwan Batubara.

“Sikap kami sudah tegas, me-nolak kriminalisasi KPK. Teman-teman tidak bisa hadir semuakarena sedang sidang paripurna,”tegas Marwan didampingi empat“senator” lain, Rusdi Rahman,Benyamin Bura, Youpi S Batubara,dan Chalwani.

Seruan keras sebelumnya di-sampaikan anggota Dewan Pe-rtimbangan Presiden AdnanBuyung Nasution. Menurut Bu-yung Susno Duaji harus mundurdengan alasan telah terjadikonflik kepentingan dalam pe-nyidikan kasus Chandra dan Bibit.

Adukan ke IrwasumBibit dan Chandra lewat kuasa

hukumnya kemarin melaporkandugaan penyalahgunaan wewe-nang Kepala Bareskrim ke Ins-pektorat Pengawasan Umum(Irwasum) Mabes Polri. Pe-laporan diterima langsung Irwa-sum Komjen Pol Jusuf Mang-gabarani.

Di luar laporan ini, Jusuf Ma-nggabarani menyatakan pe-nyelidikan telah dilakukan,sekaligus menindaklanjuti la-poran Masyarakat Anti-KorupsiIndonesia (MaKI) beberapa

Kapolri Diberi

Waktu Sepekan

� dari halaman 1

waktu lalu. “Prosesnya sedangdilidik (dalam tahap penyelidi-kan),” kata Jusuf.

Sehingga, kata Jusuf, pe-nyelidikan atas dasar laporan timpengacara Chandra dan Bibitakan disatukan dengan pe-nyelidikan yang tengah ber-langsung. “Ini (laporan Chandradan Bibit) masuk jadi penye-lidikannya sekaligus,” ujarnya.

Pelaporan terhadap Susnodilakukan setelah Chandra danBibit menjalani absen wajib lapordi Gedung Bareskrim MabesPolri. Sekitar 10 anggota timkuasa hukum Chandra-Bibit yangdipimpin Bambang Widjoyantodan Ahmad Rifai langsung me-lapor ke Irwasum.

Susno dilaporkan dengan pe-langgaran pasal berlapis tentangpelanggaran dan penyalahgu-naan wewenang dan kekuasaansebagai penyidik Polri. Yaknipasal 6 huruf n, o, dan q PPnomor 2 tahun 2003 tentangPeraturan Disiplin AnggotaKepolisian RI.

Yaitu mempengaruhi penyi-dikan untuk kepentingan pribadisehingga merubah arah ke-benaran materiil perkara, me-lakukan upaya paksa penyidikanyang bukan kewenangannya, danmenyalahgunakan kewenangan.

Susno juga dilaporkan me-langgar Pasal 19 UU nomor 2 ta-hun 2002 tentang Kepolisian RIyang mengatakan dalam me-laksanakan tugas dan wewe-nangnya, pejabat kepolisian RIsenantiasa bertindak berdasarkannorma hukum dan mengindah-kan norma agama, kesopanan,kesusilaan, serta menjunjungtinggi hak asasi manusia.

Selain itu Susno dilaporkanmelanggar Pasal 421 KUHP ten-tang seorang pejabat yang me-nyalahgunakan kekuasaan, me-maksa seseorang untuk me-lakukan, tidak melakukan ataumembiarkan sesuatu.

“Tentang penyalahgunaanwewenang itu jelas dilakukanpenyidik. Mereka mempeng-aruhi proses penyidikan denganmengubah isi penyidikan. Pe-meriksaan terhadap Chandradan Bibit berdasarkan laporanAntasari. Mestinya ketika polisitidak dapat membuktikan la-poran itu, polisi seharusnyamenghentikan penyidikan,bukan memaksakan penyidikankembali. Apalagi terakhir pe-nasihat hukum Antasari me-ngatakan bahwa tidak benarlaporan dibuat atas inisiatifAntasari. Itu dipaksakan olehkepolisian,” ujar Ahmad Rifai.

“Bibit dan Chandra menolaksemua pernyataan, dugaan dantuduhan tentang penyuapan itu.Dan itu dikonfirmasi juga ke-pada penasihat hukum Ari Muladidan Antasari Azhar dan merekamengatakan tidak benar adapenyuapan itu dan pencabutancekal sewenang-wenang,” lanjut-nya. (Persda Network/cr1/ade/js/yls)

isak H Busri terus mengucap,dan menghapus air mata yangmengalir dipipinya. Sementaraitu didalam rumah istri dan duaanaknya Nana Rahayu (24) danYenita (16) terus menangis danterlihat syok.

Suasana haru semakin terasasaat dua mobil ambulans tibakerumah duka mengantarjenazah ketiga korban. Namunsebelum diantar ke rumah dukadi Jalan Laban, ketiga jenazahterlebih dahulu singgahsebentar dirumah sanak familiErika Putri (25) di Jalan Duriandepan Pasar Pagi Palapa.

Usai memanjatkan doa petijenazah Febriwan dan satu lagi

Ibu dan Bayinya

Masih

Berpelukan

� dari halaman 1

peti jenazah Erika dengananaknya Zawil dinaikkankembali ke mobil ambulansuntuk dibawa ke rumah H Busri.

Setibanya di rumah duka JalanLaban, tangis histeris dari HBusri, istri dan kedua anaknyaserta sanak famili lainnya sontakterdengar. Dari mulut H Busrihanya keluar ucapan astagfirullahal azimdan inalillahiwainalillahirojiun. Busri berusaha untuksabar menerima cobaan yangdiberikan Tuhan kepada dirinya.

Adik bungsu korban yangterus menangis sebelum jeazahabangya tiba, semkain menangishisteris saat kedua peti jenazahtiba dan dibawa ke dalamrumah. “Itu abang Ita, itu abangIta. Ita mau lihat abang, bukapetinya Ita mau lihat abang,”ucapnya sambil terus menangis

Yenita terus dipeluk dandiberi semangat oleh kakaknyaNeni. Selanjutnya ketiga

jenazah dalam dua peti jenazahdisalatkan di masjid dan di bawake tempat pemakaman umum,Labuh Baru Barat untukdikebumikan.

Kebakaran yang terjadiseusai salat subuh itu terjadiketika Febriawan Putra atauakrab di sapa Pendi bersamaistri dan bayinya tertidur lelap.Saat dievakuasi petugas, jasadketiga korban sudah hangusterbakar.

Jasad Ferbriwan Putraditemukan terpanggang dilantai I dekat tangga. Se-dangkan tubuh Erika dan Zawilditemukan dilantai II sedangberpelukan. Peristiwa tragis itusempat menghebohkan wargapasar pagi, lantaran sudahbeberapa kali kios milikFebriwan Putra digedor danatapnya dilempari batu namuntak kunjung keluar. Akibatnyaselain menewaskan sekeluarga,

enam ruko juga ikut ludesterbakar.

Saksi mata yang menempatikios tepat disamping kioskorban Naldi (45) kepadawartawan mengatakan, Seninsubuh dikejutkan wargalantaran pintu kiosnya digedordari luar, dan warga berteriakkebakaran. “Mendengar itu sayalangsung terbangun danternyata asap sudah banyak dikios saya, lalu saya bergegas larikeluar dan menyelamatkan apayang saya dapat,” katanya.

Kapoltabes Pekanbaru KombesBerty DK Sinaga, didampingiKapolsekta Sukajadi AKP Jonnedilangsung meluncur ke tempatkejadian perkara. KapolsektaSukajadi AKP Jonnedi meng-atakan, kebakaran ini diper-kirakan terjadi sekitar pukul04.45 WIB. “Kita mendapatlaporan sekitar pukul 05.00WIB,” ujarnya.(TP/rsy)

Pasalnya, hak-hak tersebut sudahdiakomodasi dalam sejumlah putus-an MK.

“MK sendiri mengatakan bah-wa hak penuntutan pada KPK itu

Cuma PKS yang

Tolak Cabut

Penuntutan KPK

sah dan konstitusional, penya-dapan oleh KPK itu sah dankonstitusional karena sudahdituangkan dalam beberapaputusan MK,” kata Mahfud.

“Cuma memang ada yang me-ngatakan penuntutan itu harusdi satu atap, itu hanya berlaku diBelanda,” tegas Mahfud di sela-sela peluncuran buku karya AMFatwa di Gedung Nusantara IVMPR/DPR RI, Senin kemarin.

Mahfud mencontohkan, di In-

� dari halaman 1

donesia saja, kewenangan pe-nyelidikan tak hanya terdapat ditangan Polisi, tetapi juga KomnasHAM untuk kasus-kasus hak asasimanusia. Sama dengan contoh ini,kewenangan penuntutan pun takharus terpusat di tangan kejaksaan.

Mahfud melanjutkan, kalau-pun dalam pembahasan RUUPengadilan Tipikor, Pemerintahdan sejumlah fraksi akhirnyamenilai bahwa kewenangan ha-nya terdapat di tangan kejaksaan

dan mendasarkan keputusan padapenilaian ini, dia mengatakan,MK berada di luar kewenanganuntuk mengomentarinya.

“Itu pilihan politik, itu namanyalegal policy. Oleh karena itu, kalaumeletakkan penuntutan di KPKbukan tak boleh, boleh menurutMK. Tapi kalau DPR dan peme-rintahnya tidak memilih itu, yabukan bagiannya MK,” tandas-nya.(Persda Network/mun/kcm/dtc)

Oedin tak

Izinkan Pilkada

Tergesa-gesa

� dari halaman 1

dapat dikaitkan dengan pem-bangunan infrastruktur pemerin-tahan.

“Pilkada itu tidak ada sangkutpautnya dengan pembangunaninfrastruktur. Malah, dengan

percepatan pilkada diharapkanpembangunan infrastrukturpendukung proses pemerin-tahan, politik, maupun ekono-mi dapat dipercepat juga,” kataEdwin.

Edwin menjelaskan, pelak-sanaan pilkada di tiga DOB ituhanya dapat dikaitkan dengananggaran pembiayaan saja. Pasa-lnya, kata dia, Pemprov dan pem-kab induk diharuskan memberibantuan dana penyelenggaraan

pilkada di ketiga DOB tersebut.“Apa mereka (Pemprov dan

pemkab induk) sudah menyalur-kan dana tersebut? itu yang harusdijelaskan. Karena ketiga DOBitu, bersama KPU, saat ini sedangfokus berkoordinasi untuk pelak-sanaan pilkada,” ujarnya.

Kabupaten Pringsewu, Mesuji,dan Tulangbawang Barat, merupa-kan 3 DOB di Lampung yangbelum genap setahun didirikan.Infrastruktur pemerintahan, po-

litik, maupun ekonomi masyarak-atnya masih banyak yang belumterbangun. Kabupaten Pringsewudibentuk sebagai pemekarandari Kabupaten Tanggamus. Ka-bupaten ini diresmikan Men-dagri, Mardiyanto, April 2009.

Dalam kesempatan yang sama,Masdulhaq didaulat penjadi Pen-jabat Bupati Pringsewu.Semen-tara, Tulangbawang Barat danMesuji diresmikan oleh Men-dagri, Mardiyanto April lalu. (rez)

UU Baru,

Rumah Sakit

Dilarang Tolak

Pasien

� dari halaman 1

“Masyarakat boleh curhat kemana saja. Masa mau mengeluhtidak boleh apalagi sampai dipenjara,” papar perempuan ber-suara besar ini.

Ribka mengatakan, apabila RSnegeri yang ingin punya layanankelas maka, pemerintah daerahharus membuat rumah sakitswasta sendiri. Namun tidakboleh menjadi satu di rumah

sakit milik pemerintah.“Mulai hari ini berangsur-

angsur anggaran untuk rumahsakit difokuskan untuk kelas III.Kami harap pemerintah tidakmenarik retribusi untuk RS milikpemerintah supaya rumah sakittidak kejar setoran dan me-nerapkan tarif kamar semena-mena,”katanya. Sementara untukRS swasta harus menyediakan 25persen ruangan untuk pasienkelas III.

Menteri Kesehatan RI SitiFadilah Supari mengatakan,dengan adanya UU tersebutpemerintah bisa lebih mengawasirumah sakit demi perlindungankepada masyarakat. Dalam pe-

rundangan tersebut diatur hakdan kewajiban rumah sakit sertapasien. “Kalau terjadi pelang-garan akan ada sanksinya,”ujarnya.

Dalam UU ini, terdapat 20kewajiban rumah sakit dan diantaranya ditegaskan rumahsakit melaksanakan fungsi sosialantara lain dengan memberikanfasilitas pelayanan pasien tidakmampu atau miskin, pelayanangawat darurat tanpa uang muka,ambulans gratis, pelayanan kor-ban bencana alam, kejadian luarbiasa atau bakti sosial bagi misikemanusiaan.

Kewajiban rumah sakit lainnyamulai dari memberikan informasi

yang benar tentang rumah sakitkepada pasien, menghormatihak pasien dan melindungi parapekerja kesehatan di rumah sakittersebut. Pelanggaran atas se-luruh kewajiban tersebut di-kenakan sanksi administratifmulai dari teguran, tegurantertulis atau denda hingga pen-cabutan izin rumah sakit.

Dalam perundangan tersebut,menteri menetapkan pola tarifnasional rumah sakit pemerintah.Pola tarif nasional menjadi pe-doman dasar yang berlaku secaranasional dalam pengaturan be-saran tarif rumah sakit. (kcm/dtc)

Page 8: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

Tribun Lampung

www.tribunlampung.co.id

TELEPON SEMUA BAGIAN: 0721-704777 (5 LINE) � IKLAN: 0721-3585522 � SIRKULASI: 0721-3585533, 08127211010 HOTLINE PUBLIC SERVICE: 08127212211

SELASA, 29 SEPTEMBER 2009 | HALAMAN 8

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Wacanapembentukan Badan UrusanRumah Tangga (BURT) DPRDLampung memicu polemik. Ang-gota Panitia Khusus Tata Tertib(Pansus Tatib) dari Fraksi Gerin-dra dan PKB menyarankan pem-bentukan BURT. Namun, pen-dapat ini ditentang sejumlahanggota pansus dari fraksi lain.

Anggota Pansus Tatib dariFraksi Gerindra Farouk Danialmenuturkan, BURT diperlukanapabila fraksi-fraksi ingin mengu-sulkan penyediaan fasilitas untukmembantu kelancaran tugasDPRD. “Kalau ada fasilitas yangdibutuhkan terkait kerja teknisanggota DPRD, maka fraksi bisa

Polda Belum Berani

Periksa Satono

� Izin Presiden Belum Keluar

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Kepo-lisian Daerah (Polda) Lampungmasih belum berani melakukanpemeriksaan terhadap BupatiLampung Timur Satono, terkaitdugaan tindak pidana korupsi(tipikor) senilai Rp 107 miliar. Halini diungkapkan Kapolda Lam-pung Brigadir Jenderal FerialManaf acara halal bihalal PemprovLampung, di kantor gubernur,Bandar Lampung, Senin (28/9).

“Saat ini, kami belum beranimemeriksa Satono, karena kamibelum dapat izin dari Presiden

dan Mendagri (Menteri DalamNegeri),” ujar Ferial kepadawartawan.

Sebenarnya, kata Ferial, pihak-nya telah mengirimkan suratpermohonan izin pemeriksaankepada Badan Reserse Kriminal(Bareskrim) Mabes Polri.

“Polda Lampung melalui Dires-krim juga sudah mendapat kabardari Mabes Polri bahwa surat itutelah disampaikan kepada Men-dagri dan staf kepresidenan,”jelasnya. “Namun sayangnya,sejak itu Polda Lampung tidak

mendapat kabar lagi.”Padahal, tandas Ferial, pihak-

nya telah mengupayakan perce-patan keluarnya izin tersebut.“Kami sudah dua kali menanyakanperihal permohonan itu kepadaMabes Polri, tapi memang belumada kejelasan,” tuturnya.

Ferial mengakui, belum keluar-nya surat izin pemeriksaan dariPresiden dan Mendagri itu men-jadi ganjalan untuk memeriksaSatono. “Kami takut jika tidak adasurat itu, maka kami menyalahiprosedur,” tegasnya.

Terkait Pasal 36 Ayat (2) UUNomor 32 Tahun 2004 tentangPemerintahan Daerah yang me-nyebutkan, penyelidikan danpenyidikan dapat dilakukanterhadap pejabat pemerintah biladalam 60 hari sejak dimohonkansurat izin dari presiden tidakkeluar, Ferial pun bergeming.“Kami takut menyalahi prosedur.Kita tetap upayakan izin itu keluar.Karena ditakutkan (jika langsungmemeriksa) kita menyalahi aturanyang ada,” tegasnya lagi.(rez)

Saat ini, kamibelum berani

memeriksa Satono,karena kami belum

dapat izin dariPresiden dan

Mendagri (MenteriDalam Negeri) BRIGJEN FERIAL MANAFBRIGJEN FERIAL MANAFBRIGJEN FERIAL MANAFBRIGJEN FERIAL MANAFBRIGJEN FERIAL MANAF

Kapolda LampungTRIBUN/MARZULI

TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARIWIBOWO

KEMARAU - Seorang penjual mengisi air bersih di depot pengisian air Jalan Ikan Bawal, Telukbetung Selatan, Minggu (26/9). Beberapa

bulan terakhir, banyak warga Bandar Lampung terpaksa membeli air bersih dari pedagang keliling akibat musim kemarau berkepanjangan.

Fraksi Beda Pendapat Soal BURT� Anggota Pansus Tata Tertib Saling Berdebat

mengusulkan kepada BadanUrusan Rumah Tangga,” ujarFarouk dalam rapat pansus digedung DPRD, Senin (28/9)siang.

“Pelaksanaan dan pengelolaan-nya tetap dilakukan sekretariatDPRD. Tapi, perencanaannyadilakukan Badan Urusan RumahTangga atas usul fraksi-fraksi,”imbuhnya.

Hal senada diungkapkan ang-gota pansus dari Fraksi PKB HidirIbrahim. Menurutnya, UU No 27Tahun 2009 tentang MPR, DPR,DPD, dan DPRD memberi pe-luang dibentuknya BURT. Pasal302, ayat 1, huruf g, UU 27/2009,kata Hidir, menjelaskan salah satu

alat kelengkapan DPRD provinsiadalah alat kelengkapan lain yangdiperlukan dan dibentuk olehrapat paripurna.

“Kalau Badan Urusan RumahTangga memang diperlukan,maka bisa dibentuk,” ucap Hidir.“Badan Urusan Rumah Tanggabisa meneruskan usul fraksi-fraksikepada Badan Anggaran, lalusekretariat DPRD, kalau meng-inginkan adanya fasilitas fraksi,seperti mobil atau tenaga ahlifraksi,” sambungnya.

Pandangan berbeda disampai-kan anggota Pansus Tatib dariFraksi PDIP Sahzan Syafri. Menu-rutnya, BURT tidak termasuksebagai alat kelengkapan lain.“Coba perhatikan lagi PP No 25Tahun 2004 (tentang PedomanPenyusunan Peraturan Tata TertibDPRD). Yang dimaksud denganalat kelengkapan lain cuma Pan-sus,” tukas Sahzan.

Dia mengutarakan, apabilapembentukan BURT ditujukanuntuk mengakomodasi usul fraksiterkait penyediaan fasilitas fraksi,maka tugas tersebut sudah men-jadi kewenangan Badan Anggar-an. “Kalau tugas itu ditanganiBadan Urusan Rumah Tangga,justru akan overlapping, karenasudah ada Badan Anggaran,” jelas

Coba perhatikanlagi PP No 25 Tahun

2004 (tentang Pe-doman Penyusunan

Peraturan Tata TertibDPRD). Yang

dimaksud dengan alatkelengkapan laincuma Pansus

SAHZAN SYSAHZAN SYSAHZAN SYSAHZAN SYSAHZAN SYAFRIAFRIAFRIAFRIAFRIAnggota Pansusdari Fraksi PDIP

Nama Ketua DPRD di Tangan SBYBANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Ke-pastian nama ketua DPRD Lam-pung masih harus menunggupenegasan Ketua Dewan Pem-bina Partai Demokrat SusiloBambang Yudhoyono.

Ini diungkapkan anggotaDPRD Lampung dari Partai Demo-krat Dendi Ramadhona, saatditemui di Gedung DPRD, Senin(28/9) siang.

Menurut Dendi, dalam Partai

Demokrat, Dewan Pembina sa-ngat mungkin memberi pertim-bangan terkait kebijakan yangakan dikeluarkan DPP.

“Tidak cuma tanda tangan ketuaumum DPP saja, kami punyaDewan Pembina,” ujar Dendi.“Terkait siapa ketua DPRD provin-si, misalnya, masih harus menung-gu keputusan Dewan Pembina,”imbuh politisi muda ini.

Dendi menuturkan, pihaknya

optimistis DPP bakal menge-luarkan Surat Keputusan (SK)berisi nama ketua DPRD sebe-lum rapat paripurna penge-sahan tata tertib DPRD Lam-pung yang rencananya digelarpertengahan Oktober men-datang.

“Tidak usah jemput bola keDPP. Kami maklum, karena DewanPembina juga sibuk,” tukas Den-di.(yos)

Sahzan.Mega Putri Tarmizi dari Fraksi

Golkar menilai, usul penyediaanfasilitas DPRD merupakan tugaspokok dan fungsi (tupoksi) Ko-

misi C. “Usul penyediaan fasilitasseperti mobil, misalnya, menjaditupoksi Komisi C. Komisi C lalumeneruskannya kepada BadanAnggaran,” tandasnya.(yos)

Bakal Ada Lobi AntarfraksiPEMBAHASAN PEMBAHASAN PEMBAHASAN PEMBAHASAN PEMBAHASAN pasal mengenai pembentukan BURT yang digelarSenin (28/9) siang ditunda hingga Selasa (hari ini).

“Kami memberi kesempatan seluruh fraksi menyampaikanpandangannya besok (Selasa, 29/9) siang, terkait pentingtidaknya pembentukan Badan Urusan Rumah Tangga,” ujar KetuaPansus Tatib Yandri Nazir, saat memimpin rapat pansus, Seninsiang.

Yandri mengakui, pemimpin pansus melakukan kesalahan teknissaat akan membagikan draf tatib kepada 20 anggota pansus yangmenghadiri rapat. “Kami akui ada kesalahan teknis. Seharusnyayang dibagikan kepada peserta rapat adalah draft yang tidakmenyebutkan adanya pasal mengenai Badan Urusan RumahTangga,” katanya.

Yandri menuturkan, draf tatib yang menerakan pasal mengenaiBURT merupakan hasil duplikasi dari tatib milik DPRD DKI Jakarta.“Wajar ada Badan Urusan Rumah Tangga selain tiga Badan lainnya(Badan Musyawarah, Badan Legislasi, Badan Anggaran) di sana,”terangnya.

“Itu karena jumlah anggota dewannya 100 orang. Jadi kalaudibagi ke dalam empat badan, masing-masing punya 25 anggota.Tapi kalau di DPRD Lampung dengan jumlah anggota 75 orang,maka jumlah masing-masing anggota badan nantinya tidak akanideal,” sambung politisi Demokrat ini.

Fraksi-fraksi di DPRD Lampung pun diperkirakan bakal salingmelobi terkait saran anggota Pansus Tatib dari Fraksi Gerindra danPKB mengenai pembentukan BURT.

“Sebaiknya pembahasan pasal yang mengatur soal BadanUrusan Rumah Tangga dipending (ditunda) sampai besok, supayaada waktu untuk lobi antarfraksi,” ujar Farouk Danial dari FraksiGerindra.(yos)(yos)(yos)(yos)(yos)

Formasi Lampung

Berpeluang Ditambah

� Rekrutmen CPNSD 2009� Khusus Untuk 8 Kabupaten/Kota

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - ProvinsiLampung kemungkinan akanmendapatkan penambahan for-masi calon pegawai negeri sipildaerah (CPNSD) pada masa pe-nerimaan 2009. Kepala BadanKepegawaian Daerah (BKD) Lam-pung Helmi Arsyad, Senin (28/

9), mengungkapkan, penam-bahan formasi itu hanya diberikanuntuk delapan kabupaten/kota.

“Ini belum pasti. Tapi kabarnyaMenpan (Menteri PemberdayaanAparatur Negara) akan memberi-kan jatah tambahan formasiCPNSD Lampung. Tapi detailnya

belum diketahui, kemungkinanOktober baru ada kejelasan,” kataHelmi.

Helmi menuturkan, informasiakan adanya penambahan formasiCPNSD untuk delapan kabu-paten/kota tersebut baru bebe-rapa hari diterimanya. Dia sendirienggan membeberkan kabu-paten/kota mana saja yang akanmendapat jatah tambahan for-masi itu.

“Kami belum bisa mengatakankabupaten/kota mana saja yangakan mendapatkan jatah tambah-an itu. Kita tunggu saja, mudah-mudahan Oktober, Menpan su-dah bisa memublikasikan formasiCPNSD untuk Lampung, terma-suk jatah tambahan dan daerahyang mendapatkannya,” tuturmantan Sekretaris KabupatenLampung Barat ini.

Sementara, terkait pelaksanaantes CPNSD di tiga daerah otonomibaru (DOB), Helmi menjelaskan,BKD Lampung mendukung ke-

putusan Gubernur SjachroedinZP yang meminta ketiga DOBberkoordinasi dengan kabupateninduknya masing-masing.

“Ya seperti dikatakan gubernur,tetap harus bekerjasama. Tapisifatnya hanya koordinasi. Artinyaketiga DOB tetap menggelar tesCPNSD mandiri, namun per-siapannya masih dibantu kabu-paten induknya,” terangnya.

Lebih jauh Helmi menerang-kan, pihaknya telah mengajukanjumlah PNS yang dibutuhkanKabupaten Pringsewu, Mesuji,dan Tulangbawang Barat kepadaMenpan.

Untuk Pringsewu, terusnya,BKD mengajukan 523 orang.Sementara untuk TulangbawangBarat dan Mesuji, pihaknyamengajukan formasi masing-masing 525 orang dan 523 orang.“Nah, soal formasi apa yangdiprioritaskan untuk ketiga DOBitu, kita tunggu keputusan Men-pan,” tutupnya.(rez)

Ini belum pasti.Tapi kabarnya Menpan

(Menteri Pemberda-yaan Aparatur Negara)

akan memberikanjatah tambahan for-masi CPNSD Lam-

pung. Tapi detailnyabelum diketahui,

kemungkinan Oktoberbaru ada kejelasan

HELMI ARSYHELMI ARSYHELMI ARSYHELMI ARSYHELMI ARSYADADADADADKepala BKD LampungTRIBUN/REZA

Eselon II Bakal Dirolling Lagi

� Kemungkinan Awal NovemberBANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Guber-nur Lampung Sjachroedin ZPmemastikan akan kembali mero-tasi sejumlah pejabat eselon II dilingkungan pemprov. Pasalnya,hingga kini masih terdapat sejum-lah posisi yang pejabatnya belumdidefinitifkan atau akan segeraditinggalkan pejabatnya karenapensiun.

“Para pejabat di lingkunganPemprov masih perlu diregenerasilagi. Sebab mulai Oktober nantiakan ada jabatan yang kosongkarena pejabatnya pensiun. Jadipenggantiannya akan dilakukansecepatnya,” ujar Sjachroedin disela acara acara halal bihalalPemprov Lampung, di kantorgubernur, Senin (28/9).

Ia mencontohkan, per 1 Okto-ber mendatang, Hanafie Siradju-din, Asisten III Sekprov, akanmemasuki masa pensiun. “Makaagar pekerjaan pemprov tidakterbengkalai, penggantiannya

pun akan dipercepat, yakni akhirOktober atau Awal November,”tandas pensiunan jenderal polisiberbintang tiga ini.

Sjachroedin melanjutkan, se-lain mengisi posisi yang ditinggalpensiun pejabatnya, dirinya jugaakan memutasi pejabat yangdinilainya belum dapat me-nunjukkan kinerja yang maksimalguna mempercepat pembangun-an daerah.

“Karena itu saya meminta parapejabat dari semua eselon berlom-ba untuk menunjukkan prestasidan kinerja terbaiknya,” tegasnya.Hal ini, sambungnya, guna me-mudahkan dirinya bersama WakilGubernur Joko Umar Said mela-kukan pemutasian pejabat sesuaikinerja dan kepangkatan.

“Terus terang, saya bukan tipepemimpin yang menghalang-halangi karir PNS atau pejabat.Saya tidak melakukan pemutasianini dengan pertimbangan kede-

katan. Kemampuan dan keca-kapan pejabat lah yang menjadipertimbangan,” tuturnya.

Wacana pemutasian kembalipejabat eselon II ini diaminiHelmi Arsyad, Kepala BadanKepegawaian Daerah (BKD)Lampung. “Itu sepenuhnya kewe-nangan gubernur. BKD hanyasebatas mengusulkan dan meng-kaji kepangkatan saja,” tandasnya.

Helmi mengungkapkan, selainuntuk mengisi jabatan yangkosong karena pejabatnya pen-siun, pemutasian juga masihdiperlukan untuk mendefini-tifkan beberapa jabatan yanghingga kini masih diisi olehpelaksana tugas (plt).

Jabatan yang masih diisi pltitu, kata Helmi, di antaranya,Sekretaris Komisi PemilihanUmum (KPU), Sekretaris DPRD,dan Kepala Badan PerencanaanPembangunan Daerah (Bappe-da).(rez)

TRIBUN/REZA

Page 9: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

SeptemberBerdarah

� 28 September1999, terjadidemonstrasimahasiswamenentangpenerapan UUPenanggulanganKeadaan Bahaya(PKB)

� Dalamdemonstrasi,mahasiswamenuju KomandoResot Militer

� ke halaman 15

SELASA, 29 SEPTEMBER 2009 | HALAMAN 9

www.tribunlampung.co.id

Tribun Lampung

PrakiraanCuaca

Sumber: Badan Meteorologi & Geofisika ( BMG ) Lampung, Selasa, 29 September 2009.

B. Lampung

04:32 WIB 11:52 WIB 15:00 WIB 17:56 WIB 19:04 WIB

Jadwal Shalat Bandar Lampung & SekitarnyaLamsel Tanggamus Lambar Way Kanan Lampura Tlg. Bawang Lamteng Metro Lamtim

Sumber: Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Lampung, Selasa, 29 September 2009.

Subuh Dzuhur Ashar Maghrib Isya’Berawan, 27,5 C

oBerawan, 33 C

oCerah, 32,5 C

oCerah, 33 C

oBerawan, 30 C

oCerah, 32 C

oBerawan, 33 C

oBerawan,

o33 CCerah, 33 C

oCerah, 33,5 C

o

TELEPONSEMUA BAGIAN:

0721-704777 (5 LINE)IKLAN:

0721-3585522 SIRKULASI:

0721-3585533,08127211010

HOTLINE PUBLICSERVICE:

08127212211

10 Tahun Jalan di Tempat� Peringatan Satu Dasawarsa UBL Berdarah

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Aliansi UBL Berdarah 28 Sep-tember 1999, Senin (28/9), mengadakan aksi unjuk rasamemperingati sepuluh tahun tragedi di depan UniversitasBandar Lampung (UBL) yang menewaskan dua mahasiswa.

“Aksi ini untuk mengingatkan semua pihak kalau kasuspelanggaran HAM (hak asasi manusia), khususnyatragedi UBL, belum selesai. Sampai saat ini, belum adakejelasan hukum mengenai kasus ini,” kata Dewa PutuAdiwibawa, koordinator aksi lapangan. “Padahal, tragediitu sudah terjadi sepuluh tahun lalu.”

Aliansi yang berunjuk rasa terdiri dari Unit KegiatanMahasiswa Bidang Seni (UKMBS) UBL, Unit KegiatanPenerbitan Mahasiswa (UKPM) Teknora UniversitasLampung (Unila), dan Liga Mahasiswa Nasional untukDemokrasi (LMND).

Beberapa organisasi lain yang menjadi solidaritasseperti Sarekat Rakyat Miskin Indonesia serta BadanEksekutif Mahasiswa (BEM) se-Lampung.

Aksi diawali pertunjukan teatrikal menceritakanbentrokan fisik antara para mahasiswa yang melakukandemonstrasi dengan aparat militer pada 1999. Para artismemerankan bagaimana dua orang mahasiswa Unila, YusufRizal dan Saidatul Fitriah,yangmeninggal dunia saat aksi.

� ke halaman 15

Semangat Agent of ChangePERISTIWAPERISTIWAPERISTIWAPERISTIWAPERISTIWA UBL berdarah yangterjadi sepuluh tahun laludisambut beragam olehberbagai elemen akademis.

Beberapa mahasiswa UBL,tempat berlangsungnyaperingatan, mengatakan,peringatan 28 September tidakcukup menarik minat merekasebagai mahasiswa.

Nelly, mahasiwa jurusanakuntansi, menuturkan, bahwajangan hanya menuntutpelanggaran HAM yang telahlewat saja. Karena, pelanggaranHAM sampai saat ini masih sajaterjadi dan dialami siapa saja

penduduk Indonesia.“Contohnya SARA, di Indone-

sia masih terlihat sekali SARAini,” tutur gadis yang keturunanTiong Hoa ini.

Berbeda dengan Nelly,Pembantu Rektor III Unila ProfDr Sunarto DM SH MH menu-turkan, pihaknya sangatmendukung serta menghargaiperingatan 28 September ini.“Ini akan menjadi catatantersendiri bagi pimpinanUniversitas,” tuturnya.

Sunarto mengungkapkan,

� ke halaman 15

TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARIWIBOWO

PERINGATAN 10 TAHUN - Para mahasiswa Lampung yang tergabung

dalam Aliansi UBL Berdarah, Senin (28/9), melakukan aksi

memperingati tewasnya Saidatul Fitriah dan Yusuf Rizal sepuluh tahun

lalu. Aksi itu mulai dari pembakaran ban hingga teatrikal.

Kekerasan TerbesarTRAGEDI UBL Berdarah tepat dipe-ringati 28 September kemarin. Sepuluhtahun lalu, dua mahasiswa Unila, YusufRizal dan Saidatul Fitriah, menjadi korbandalam peristiwa terkait aksi demonstrasimahasiswa seluruh Indonesia 1999.

Peristiwa itu disebut-sebut seba-gai peristiwa kekerasan terbesar diLampung. Selain dua korban, 44 orangmahasiswa luka-luka akibat tindakanaparat militer dan polisi di kampus Uni-versitas Bandar Lampung (UBL).

Peristiwa kekerasan ini terkait rang-kaian peristiwa sepanjang September1999, saat mahasiswa di hampir seluruh

Indonesia melakukan aksi demonstrasimenolak penerapan UU Penanggu-langan Keadaan Bahaya (PKB).

UU tersebut dianggap bertentangandengan HAM, mengancam kebebasanwarga negara, serta menguatkan kembaliposisi TNI.

Puncaknya, pada 24 September 1999,aparat TNI melakukan penembakanterhadap mahasiswa bernama Yap Yun Hapdan masyarakat di kawasan Semanggi,Jakarta. Ini terjadi sesaat setelah peme-rintah mengumumkan penundaan pem-

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Menjelangpenerimaan pegawai negeri sipil (PNS) diberbagai instansi pemerintah, masyarakat

Bandar Lampung ra-mai-ramai membuatkartu kuning.

“Kalau hari biasahanya sekitar 30 or-ang yang membuat

Sehari 300 Orang Buat Kartu Kuning

� Jelang Penerimaan CPNS Meningkat 1.000 Persen(kartu kuning). Sekarang sampai 300-an or-ang,” jelas Ahmad Suwandi, staf bagian pencarikerja Dinas Tenaga Kerja (Disnaker) KotaBandar Lampung, Senin (28/9).

Ahmad menduga, lonjakan pembuat kartukuning terjadi karena ada penerimaan padainstansi kehakiman, kejaksaan, dan lembagapemasyarakatan (lapas) di Kota Bandar Lampung.

“Kemungkinan pada tiga atau empat hari ke

depan, (pembuat kartu kuning) akan masihramai. Sebab, penutupan pendaftaran barusekitar tanggal tiga (Oktober),” ungkap Ahmad.

Tidak hanya mereka yang membuat baru,beberapa orang memperpanjang kartu kuningyang telah mereka miliki sebelumnya. “Kartukuning memang berlaku untuk dua tahun.

Kartu Kuning� Tidak dipungut biaya

� Syaratnya fotokopi KTP, Ijazahterakhir, pas foto

� ke halaman 15

SERAH TERIMA

JABATAN-

Pelaksana harian

Kepala Stasiun

TVRI Lampung

Rafles S Sos

memberikan surat

keputusan serah

terima jabatan

kepada Ir Sentot

SudarsonoMsi ,

selaku kepala LPP

TVRI Stasiun

Lampung yang

baru, Senin(28/9).

TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARI WIBOWO

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - SelainFraksi Partai Demokrat (FPD),enam fraksi di DPRD Kota BandarLampung telah menyerahkannama-nama anggota DPRD untukmengisi alat kelengkapan semen-tara DPRD Kota Bandar Lampungperiode 2009-2014.

“Walaupun belum terbentuk se-cara definitif, tetapi kami berusa-ha memiliki alat kelengkapan. Halini memudahkan kalau ada pela-

Kirim Surat ke Gubernur

� DPRD Bentuk Alat Kelengkapanporan masalah yang masuk keDPRD. Sebab, banyak masalahyang terjadi dan akan sulit kitamembantu kalau alat kelengkapantidak ada,” ungkap Ayub Sulaiman,Ketua Sementara DPRD KotaBandar Lampung, Senin (28/9).

Adapun alat kelengkapan yangsudah terisi nama adalah komisiA sampai D, badan legislasi daerah,badan kehormatan, badan musya-rawah, dan badan anggaran.

Meskipun sudah memilikinama, tetapi susunan personaliamasing-masing alat kelengkapanDPRD belum terbentuk.

Calon Ketua Definitif DPRDKota Bandar Lampung BudimanAS, secara terpisah, mengungkap-kan, setelah semua nama masukke dalam alat kelengkapan, inter-nal mereka kemudian memilih

� ke halaman 15

� ke halaman 15

Mana Petugasnya?HARIHARIHARIHARIHARI raya Idulfitri 1430 H sudahberlalu. Arus mudik dan arus balikpenumpang pada Lebaran tahun ini punsudah usai pada H+7 Senin (28/9).Namun, pelaksanaan operasi angkutanLebaran terpadu 2009 yang sempurna,masih jauh panggang dari api.

Banyak masyarakat yang masihbelum merasa nyaman, saat melakukanperjalanan mudik ke kampung halaman-nya masing-masing. Salah satunyaadalah Indra. Pada 17 September H-3,ia mudik ke kampung halamannya diCirebon, Jawa Barat.

Warga Kedaton itu memulai perjala-nan mudiknya dari Terminal Rajabasapada malam hari. Sekitar pukul 22.00WIB, bus ekonomi non-AC yang iatumpangi mulai bergerak menuju

Atap Bus Seperti Mau RontokBANDAR LAMPUNG, TRIBUN -Berbagai moda angkutanLebaran yang digunakanuntuk melayani arus mudikdan arus balik tahun inimenyisakan kesan negatifbagi sebagian masyarakat.

Bus, kereta api, dan kapalpenyeberangan yang disiap-kan ternyata belum memuas-kan banyak orang yang meng-gunakannnya.

Yasin, salah satu pemudikyang ditemui di TerminalRajabasa beberapa waktu lalu,mengeluhkan buruknya kon-disi sebagian besar bus eko-nomi yang beroperasi.

“Atapnya sudah banyakyang berkarat. Suaranya me-

sinnya pun berisik sekali. Boro-boro bisa istirahat dalamperjalanan, suara bus sangatmengganggu. Rasanya jen-dela, kursi, dan semua kom-ponen dalam bus itu sepertiakan rontok. Kok bisa ya busseperti itu diizinkan ber-operasi?” katanya.

Masih adanya kekurangandalam melayani pemudik padaLebaran kali ini diakui KepalaTerminal Rajabasa RuslanRoni. Termasuk, masih terta-namnya citra Terminal Raja-basa yang sangar dan identikdengan tindak kriminalitas.

“Saya akui masih ada ke-kurangan di sana-sini. Tapikami akan terus berupaya

membenahi kekurangan ter-sebut. Segala keluhan masya-rakat akan kami jadikan ba-han evaluasi,” ujarnya.

Kesan dan pengalamanyang tak indah saat menggu-nakan angkutan umum Leba-ran juga dirasakan para pe-mudik yang menggunakan KA.

Rita yang ditemui di StasiunTanjungkarang beberapa harisebelum Lebaran, mengakunyaris tak bisa bernapas saatduduk di salah satu gerbongKA Limex Sriwijaya yang akanmengangkutnya menuju Sta-siun Kertapati Palembang,Sumatera Selatan.

� ke halaman 15� ke halaman 15

Upaya Advokasi TerhentiSEPULUHSEPULUHSEPULUHSEPULUHSEPULUH tahun setelah tragedi UBL berdarah pada28 September 1999 lalu, belum terungkap pelakupembunuhan terhadap Saidatul Fitriah. Upayaadvokasi terhadap peristiwa tragis itu pun terhenti.

Menurut Wahyu Sasongko yang pernah menjadiKetua Tim Pencari Fakta tragedi tersebut, upaya yangterakhir kali dilakukan adalah menyampaikan hasiltemuan bukti-bukti peristiwa itu ke Kontras diJakarta yang diprakarsai oleh Teknokra.

“Tapi saya lupa kapan waktu pastinya. Saat itukami juga sempat berdiskusi dengan teman-teman diKontras,” ujarnya, Selasa (28/9).

Hingga saat ini, lanjut Wahyu, memang masih adasatu korban dari tragedi UBL berdarah yang statusnyabelum jelas, yaitu Saidatul. Pengungkapan terhadappelaku pembunuhan terhadap mahasiswi Unila itu

� ke halaman 15

Page 10: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

PARKIR

saptonggak kok..

orang saya mau mudiksaya titipin aja disini!!!

udah aman+murah..bapak mau

besuk yaaa..??!banyak amat bawaanya!

parkirnya dibayardulu yaa..

parkirajah

wuaaaaah..kalau gitu ya nanti

dulu.. musti ada itung-itungannya ituuuh..

PARKIR

SELASA

29 SEPTEMBER 200910 h�����tline public service

Anda menghadapi masalah gangguan telepon, listrik, air bersih, perparkiran, perizinan, dan pelayanan umum lainnya, kirimkaninformasinya kepada kami. Keluhan akan kami teruskan ke penanggungjawab pelayanan publik terkait, untuk dicarikanjawaban dan solusinya.Hubungi Oci di Telp: 0721-704777 ext.200. Faks: 0721-788276SURAT : Tribun Lampung, Jalan ZA Pagaralam No 83, Gedong Meneng, Rajabasa, Bandar Lampung.E-MAIL : [email protected]

SMSHotlinePublicService08127212211Wajib 100 PersenPasien Kelas III

editorialeditorial

SENINkemarin DPR mengesahkan enam Rancangan UndangUndang (RUU) menjadi Undang Undang (UU). Satu di antaraenam RUU yang kini telah sah menjadi UU adalah UU RumahSakit. UU ini menarik dibicarakan karena menyangkut hakmayoritas rakyat Indonesia berkenaan kebutuhan utamamereka untuk memperoleh layanan kesehatan dari negara.

Keberhasilan DPR menetapkan RUU yang dirancang pe-merintah --dalam hal ini Departemen Kesehatan RI-- menjadiUU Rumah Sakit, juga patut kita berikan apresiasi yang tinggi.Karena, UU ini merupakan terobosan baru, menyangkut ba-gaimana negara melayani kebutuhan kesehatan rakyatnyasebagai pasien.

Selama ini, sejak negeri ini merdeka, rakyat (pasien) dannegara --khususnya rumah sakit negeri-- hanya dilindungioleh payung hukum setingkat peraturan menteri kesehatansaja. Dalam praktiknya, payung hukum pemerintah tersebut,kurang berpihak kepada rakyat, tapi cenderung berpihakkepada penyelenggara rumah sakit negeri.

Maka, dengan disahkannya UU Rumah Sakit, kini kita sudahmemiliki payung hukum yang sangat kuat, utamanya untukmelindungi hak-hak rakyat atas layanan kesehatan dari negara.Itu sebabnya, kita patut menyambut gembira, karena UU Ru-mah Sakit yang kemarin disahkan itu, benar-benar berpihakkepada rakyat.

Point-point keberpihakan UU Rumah Sakit kepada rakyat,dapat dilihat dar bunyii pasal-pasal yang melindungi pasienkelas bawah. Misalnya, untuk RS negeri, harus semuanya kelasIII. Tidak boleh ada klasifikasi kelas dalam rumah sakit milikpemerintah.

Pasal tersebut mengusung semangat bahwa semua pasienharus mendapat pelayanan yang sama. Pelanggaran atas haltersebut akan dikenakan sanksi hukum. Artinya, tidak akanterjadi lagi pasien yang berduit bisa menikmati fasilitas yangpaling bagus di rumah sakit pemerintah, sementara rakyat yangtak berduit tidak mendapat layanan semestinya.

Memang, selama ini, seluruh RSUD membangun dan me-miliki kelas-kelas untuk perawatan pasien. Mereka yang mampumembayar, tentu akan berebut mendapatkan kelas 1 di RSUDuntuk mendapatkan layanan istimewa. Sementara rakyat ke-banyakan, harus berjejal-jelal di ruang kelas III dengan layananseadanya.

Semangat kerakyatan yang tercermin dari UU Rumah Sakitjuga bisa dilihat dari beberapa pasal lainnya. Misalnya, kini RSpemerintah, tidak boleh lagi menolak pasien. Semangat yangterkandung dalam pasal ini adalah bahwa rumah sakit harusmengutamakan hak pasien.

Terdapat juga “pasal kerakyatan’ yang melarang rumah sakituntuk meminta uang muka yang harus dibayar pasien. Tidakboleh ada perdagangan darah dan tidak boleh menolak pasiendengan alasan apapun. Selain itu, pasien boleh melaporkanapapun yang dia rasakan tidak nyaman di rumah sakit ke mediamassa.

UU ini juga mengharuskan rumah sakit swasta untuk me-nyediakan 25 persen dari kamar yang mereka miliki untukmelayani pasien kelas III. Pelanggaran atas pasal ini tentuterancam sanksi hukum.

Dan, bila RSUD hendak “mencari uang” dari bisnis rumahsakit, dengan fasilitas kelas satu untuk memberikan layananistimewa bagi mereka yang berduit, maka negara akanmendorong pemerintah daerah untuk membuat rumah sakitswasta sendiri.

Dengan lahirnya UU Rumah Sakit ini maka anggaran negarauntuk kesehatan, segera akan difokuskan bagi layanan pasienkelas III, pasien kelas rakyat bukan pasien “berdasi”..

Ke depan, kita sangat berharap kiranya sumah sakit negeridi seluruh Indonesia, termasuk yang terdapat di Propinsi Lam-pung, lebih meningkatkan lagi layanan kesehatan kepadarakyatnya, sesuai dengan semangat yang terkandung dalamUU Rumah Sakit yang baru disahkan itu.

Sebaliknya, kita tidak berharap mereka menjadi kontra pro-duktif, dengan menurunkan semangat layanannya, hanya ka-rena keharusan UU untuk menerima dan melayani pasienkelas III yang penuh dengan keterbatasan tapi membutuhkankesabaran dan ketelatenan yang tinggi. Karena, sesungguhnyamereka --para penyelenggara rumah sakit negara-- mendapatgaji dari pajak rakyat dan dari sumber kekayaan negara lainnya.Maka mayoritas rakyat pembayar pajak itulah yang harus merekaberikan layanan utama serta diperlakukan dengan baik.(*)

HALO hotline public service. Saya ingin mena-nyakan tarif parkir di Rumah Sakit DKT yangmahal. Sebab satu jam mesti bayar Rp 2000. Jikakendaraan bermalam dikenakan tarif Rp 4000.Apakah ini tidak merugikan pihak keluarga ataupasien? Mohon penjelasannya. Terima kasih.

Pengirim:+6281379029xxx

Akan LangsungDitindak

TERIMATERIMATERIMATERIMATERIMA kasih atas per-tanyaannya. Perlu kami sampaikan

bahwa tarif parkir di lingkungan RumahSakit Dinas Kesehatan Tentara (RS DKT) untukkendaraan roda dua adalah sebesar Rp 1000.

Jika kendaraan bermalam, maka dikenakanbiaya tambahan sebesar Rp 1000. Sedangkanuntuk kendaraan roda empat tarif parkirnya Rp2000. Jika kendaraan bermalam tidak dikena-kan biaya tambahan.

Terhadap informasi ini kami akan langsungmenindak petugas yang memungut biaya parkirdi luar ketentuan tersebut. Jika terbuktipetugas parkir akan kami kenakan sanksi baikteguran hingga pemecatan.

Hal ini diambil guna memberikan pelayanandan kenyamanan yang baik bagi pengunjungmaupun keluarga pasien di rumah sakitDKT.Demikian penjelasan kami.Terima kasih.

RidwanRidwanRidwanRidwanRidwanPerwira Seksi Tata Usaha Urusan Dalam

RS DKT Lampung

Tarif Parkir Mahal

Sistem Perhitungan Bunga Flatkomputer bisa membacaponsel dan terhubung denganmudah.

Jika ponsel terhubung, Andabisa masuk langsung kecontrol panel lalu cari iconphone and modem options.Akan muncul kotak dialog yangmeminta Anda untuk memasuk-kan data mengenai informasilokasi, Indonesia. Pilih tabmodems dan pilih modem yangAnda gunakan.

Pilih Advanced, lalu isikanAT+CGDCONT=1,”IP”,Telkomsel”lalu klik OK. Kemudian klik iconnetwork connections padacontrol panel. Anda bisalangsung memilih create a new

HALO hotline public service.Saya ingin bertanya bagaimanacara setting internet dan modempada Nokia 5310 Xpress musicdengan operator simpati? Terimakasih.

Pengirim:+628975749xxx

Mesti Memiliki DriverTERIMATERIMATERIMATERIMATERIMA kasih atas pertanya-annya. Untuk menjadikan Nokia5310 sebagai modem, bisamenggunakan koneksi baikbluetooth, infrared, maupunkabel data. Masing masingmemiliki driver agar perangkat

Setting Modem Nokia 5310connection, lalu klik next. Pilihconnect to the Internet, lalu next.

Pilih setup my connectionmanually, lalu klik next.

Pilih connect using a dial upmodem, lalu klik next.

Pilih modem yang digunakan(Nokia).

Masukkan ISP name, misalTelkomsel.

Isikan nomor akses untukSimpati yakni *99***1#parameter username danpassword Simpati, yakni : wapdan wap123 lalu klik finish.

EdwardEdwardEdwardEdwardEdwardAlva Cell

Plaza lotus Tanjung Karang

HALO hotline public service.Saya ingin mengajukan kreditdan ingin tahu bagaimanapenghitungan besarnya bungakredit per bulan? Bagaimanarumus penghitungan bungaflat? Mohon penjelasan.Terima kasih.

Pengirim:+62778722xxx

Angsuran BulananTetap Sama

TERIMATERIMATERIMATERIMATERIMA kasih atas pertanya-

annya. Bunga flat adalahsistem perhitungan sukubunga yang besarannyamengacu pada pokok hutangawal. Dengan menggunakansistem bunga flat, maka porsibunga dan pokok dalamangsuran bulanan akan tetapsama.

Misalnya besarnyaangsuran adalah Rp 1 jutadengan komposisi porsipokok Rp 750 ribu dan bungaRp 250 ribu. Maka sejakangsuran pertama hinggaterakhir porsinya akan tetapsama.

Untuk menghitung

besarnya angsuran denganmenggunakan sistem bungaflat ini sebenarnya cukupsederhana, misalnya Andahendak mengajukan kreditdengan flapon pinjaman Rp100 juta, maka pokokpinjaman Rp 100 juta.

Ambil contoh saja bunganya5 persen flat per tahun, tenorpinjaman tiga tahun angsuranper bulannya menjadi:

= (Rp 100 juta + (Rp 100juta x 5 persen x 3) /36 bulan

= Rp 115 juta / 36 bulan= Rp 3.194.444Di dalam angsuran sebesar

Rp 3.194.444 itu terdapat

porsi pokok sebesar Rp2.777.777 dan bungasebesar Rp 416.667 Dengandemikian jika kita hendakmelakukan early repaymentatau pelunasan awal, tinggaldihitung saja, kita sudahberapa kali kita membayarangsuran dan dikalikanjumlah porsi pokok hutangitu.

FirdausFirdausFirdausFirdausFirdausAccount Officer

BPR Lampung BinaSejahtera

Jalan W Mongonsidi BandarLampung

HALO Indosat. Saya penggunaIM3.Mengapa akhir-akhir ini sinyalIndosat sering hilang dan suara tidakjelas? Mohon Indosat jaringannyadiperbaiki. Terima kasih

Pengirim:+628576962xxx

Cover BTS di LuarKapasitas KemampuannyaTERIMATERIMATERIMATERIMATERIMA kasih atas pertanyaannya.Kami mohon maaf atas ketidaknya-manan saudara dalam berkomu-nikasi. Perlu kami sampaikan

HALO Indosat . Saya ingin menanya-kan seputar kartu Indosat. Bagaimanacara mengganti kode depan 0721 kartuStar One, jika saya berada di luar kota?Terima kasih.

Pengirim:+627219675xxx

Ketik *123# KodeArea Tujuan

TERIMATERIMATERIMATERIMATERIMA kasih atas pertanyaannya.Star One Jelajah adalah layanan.Bagi pelanggan Star One yangsering melakukan perjalananberpindah dari satu kota ke kotalainnya. Untuk mengaktifkanlayanan CDMA Star One Anda bisaregistrasi dengan cara mengetik-kan *123# kode area tujuan lalu

Sinyal Indosat Sering Hilang

wuaaah..

>%::%++!!?ini telpon bikinemosi ajah..!!

perasaan kita nggakdikasih tau ada

kayak gini..itu programbaru kaliiii..

sekarang kan macem-macem oooom..

saptoPROGRAM

telkom

wuaaah..

bruaaak..

YTH Telkom. Mohon kiranyasetiap program/produk Telkomyang diberikan kepada pelang-gan untuk diinformasikan ataukonfirmasi dahulu denganpelanggan. Jangan langsungdisetujui karena saya keberatanatas program telepon rumahtanpa abodemen Rp 50 ribu.Terima kasih.

Pengirim:+6285269031xxx

Ada ProsesPemberitahuanke Pelanggan

TERIMATERIMATERIMATERIMATERIMA kasih atas perta-

nyaannya. Telkom dalammenawarkan program adaproses greeting/ pem-beritahuan terlebih dahulukepada pelanggan. Padatahapan outbond callpetugas Telkom yangmenghubungi pelanggan,memberikan serta mengin-formasikan secara jelas danrinci mengenai paket yangditawarkan. Jika pelangganmenyetujui produk yangditawarkan ada proses inputdata dan semua datatersebut tersimpan dalamdata base milik Telkom. Data

Produk Dikonfirmasi Terlebih Dahulu

base memuat identitaspelanggan, kapan dihubungisiapa petugasnya dantanggal persetujuan.

Sehingga jika terjadikeluhan atau protes daripelanggan, maka Telkomtelah memiliki data yangmemuat data persetujuandari pelanggan. Karena pihakTelkom tidak akan meng-ambil keputusan sepihakyang dapat merugikanpelanggan.

Paulus IndrayatmaPaulus IndrayatmaPaulus IndrayatmaPaulus IndrayatmaPaulus IndrayatmaAsisten Manajer

Direct Chenel ManajemenTelkom Lampung

bahwa di daerah yang penduduknyapadat serta penggunaan HP-nyacukup tinggi memungkinkan coverBTS diluar kapasitas kemampuan-nya atau mengalami over target.Sehingga menggurangi kenyaman-an dalam berkomunikasi. Hal inibiasa terjadi saat momen hari raya.Kedepan pelayanan jaringan akansemakin kami tingkatkan untukmemberikan pelayanan yang lebihbaik kepada pengguna Indosat.

RistoRistoRistoRistoRistoHumas Indosat

Jalan Teuku UmarBandar Lampung

Cara Mengganti

Kode 0721

tekan tombol [Yes] atau [OK](tergantung ponsel yang digu-nakan).Sebagai contoh Anda inginberpergian ke daerah LampungTengah, maka Anda cukup ketikan*123#0725 lalu tekan tombol[Yes] atau [OK]. Setelah itu Andaakan menerima notifikasi dari StarOne. Layanan ini berlaku sampailima hari. Jika Anda ingin mem-perpanjang layanan ini Anda bisaketikkan *124# kode area.

Dan untuk mengetahui statusnomor jelajah berikut masaaktifnya. Cukup tekan *126. Danjika ingin Membatalkan Star OneJelajah Tekan *125#kode area.

RistoRistoRistoRistoRistoHumas Indosat

Jalan Teuku UmarBandar Lampung

Page 11: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

Tentang Rake AgustinDalam sidang tuntutan yang digelar beberapa waktu lalu, RakeAgustin dituntut pidana delapan bulan penjara karenamenerima penyerahan psikotropikaRake dituntut berdasar pasal 60 ayat 5 alinea kesatu UU RINomor 5 tahun 2007 tentang Psikotropika.Hasil tes urine yang dilakukan Direktorat Narkoba PoldaLampung pada tanggal 18 Maret 2009 menunjukan bahwa urineRake dinyatakan positifUrine tersebut mengandung zat metafetamina yang terdapatpada zat psikotropika golongon II berdasar UU RI No 5 thn 1997

Rake disidangkanuntuk kali pertamadi Pengadilan NegeriTanjungkarang Kamis30 Juli 2009

Rake Agusti merupakan SatuanBrimobda Polda Lampung

GRAFIS:TRIBUN LAMPUNG/HERMAWAN

crime story SELASA

29 SEPTEMBER 2009 11Tribun Lampung

Rambe Manalu Tetap

Bersikukuh pada PledoiBANDAR LAMPUNG, TRIBUN - JaksaWahyu Utari, menolak secarakeseluruhan apa yang disam-paikan Rambe Manalu terkaitpembelaan terhadap kliennya.Dalam sidang tuntutan yangdigelar beberapa waktu lalu, RakeAgustin (33), dituntut pidanadelapan bulan penjara karenamenerima penyerahan psiko-tropika. Rake dituntut berdasarpasal 60 ayat 5 alinea kesatu UURI No 5 tahun 2007 tentangPsikotropika.

Penolakan tersebut, jaksa sam-paikan pada sidang replik atautanggapan jaksa pada sidang yangdigelar di Pengadilan NegeriTanjungkarang Bandar Lampungpada Senin, (28/9) . Isi dari replikmenegaskan bahwa terdakwaterbukti sebagai pengguna psiko-tropika golongan II.

Dalam Berita Acara Peme-riksaan (BAP) yang disusunpenyidik, menunjukan bahwaRake mengakui telah meng-gunakan psikotropika jenis sabu-sabu. Sabu-sabu tersebut, iakonsumsi di Pelabuhan Panjangsetelah ia memperoleh dari Jekiyang kini masih buron.

Jaksa juga menegaskan bahwaketerangan yang diberikan saksidapat diakui keabsahannya, sebabpara saksi turut menyaksikan ujites urine. Selain itu berita acarapemeriksaan dibuat dan ditan-datangani Drs Sudjono WS AptMkes, selaku pejabat yang telahdisumpah. Jadi surat tersebutdapat menjadi alat bukti yang

cukup kuat dan menjadi alat buktiyang sempurna.

Usai pembacaan replik, Rambekuasa hukum Rake Agustin tetapbersikukuh pada pledoi, ataupembelaan yang disampaikanpada sidang yang digelar Rabu, 16September 2009. Ia tetap ber-pendapat bahwa kliennya tidakterbukti secara sah dan me-yakinkan telah bersalah mela-kukan tindak pidana menerimapenyerahan psikotropika.

Rambe mempertanyakan kepadamajelis hakim tentang adakah or-ang melihat, mendengar ataumengalami sendiri serta menyebutalasan dari pengetahuannya. Sebabdari fakta yang terungkap diper-sidangan tidak ada saksi yangmengungkapkan kebenaran peris-tiwa bahwa kliennya telah mene-rima penyerahan psikotropika jenissabu-sabu seperti apa yang dituduh-kan jaksa penuntut umum.

Selain itu Rambe menghendaki,idealnya pembuktian setidaknyaditunjukan dua alat bukti yang sah.Hasil pemeriksaan urine sematabelum cukup dijadikan alat buktiyang kuat. Sedang keteranganyang disampaikan terdakwa dalamBAP bukanlah alat bukti.

Pasal 189 ayat 1 KUHAP me-nyatakan bahwa keteranganterdakwa adalah apa yang terdakwanyatakan di sidang pengadilantentang perbuatan yang ia lakukanatau yang ia ketahui atau alamisendiri.Jesden Purba, hakim yangmemimpin persidangan menundasidang sampai Senin, (5/10).(jok)

Mustiar Temukan Granatsaat Buang Air Kecil

Poltabes Ringkus Lima

Pelaku Penipuan

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - AparatSatuan Reserse dan KriminalPoltabes Bandar Lampung me-nangkap komplotan penipuanyang berjumlah lima orang diLapangan Saburai, Minggu (27/)malam, pukul 21.00 WIB. Pe-nipuan ini berkedok penggandaanuang.

Adapuan kelima tersangkatersebut, yaitu Emon SampurnaJaya (42) warga Jalan Abdul KadirRajabasa, Amir Bangsawan (42)warga Kabupaten Way Kanan,Tuwi Yahono (30) warga Peru-mahan Bilabong TanjungkarangBarat, Resma Iwandansyah (49)warga Perumahan Tanjung Per-mai Tanjung Senang, Irwansyah(32) warga Kabupaten Way Kanan.

Komplotan ini berhasil mem-perdayai Hendril Efendi (24)warga Jalan Slamet Riyadi Peru-mahan Aman Jaya Blok F Nomor15 Kecamatan Telukbetung Se-latan. Hendril mengalami keru-gian uang sebesar Rp 150 jutadalam empat tahap.

Tahap pertama Hendril me-nyerahkan uang sebesar Rp 30juta, tahap kedua sebesar Rp 50juta, tahap ketiga sebesar Rp 30juta dan tahap keempat sebesarRp 40 juta. Peristiwa penipuan initerjadi pada 21 September lalu dirumah Emon.

Menurut keterangan dari sum-ber Poltabes, Hendril awalnyamengenal Emon sebagai pengu-saha jual beli mobil. Hendril punmengetahui kalau Emon bisamenggandakan uang. Yang mem-buat Hendril percaya, Emonpernah mendemonstrasikankeahliannya di depan Hendril.

Ketika itu, Emon merobek-robek daun singkong dan me-

masukkannya ke dalam celana.Setelah itu, daun singkong ter-sebut berubah menjadi uangtunai dengan pecahan Rp 50 ribusebesar Rp 2,5 juta. Emon punmenjanjikan pada Hendril akanmendapatkan uang sebesar Rp 8,4miliar.

Hendril yang terlanjur percayamenyerahkan uang yang dimintaEmon dalam empat tahap. Dalammenjalankan aksinya, Emontelah menghabiskan uang sekitarRp 50 juta sebagai biaya opera-sional. Uang tersebut digunakanuntuk membeli minyak, apel jindan peralatan lainnya.

Emon lalu mengajak Hendrilke pantai untuk membuang uangsebagai bagian dari ritual meng-hasilkan uang. Namun setelahditunggu-tunggu uang yangdijanjikan tidak jua datang.Akhirnya pada Minggu (27/9)malam, polisi meminta Hendriluntuk menghubungi Emon.Emon meminta uang sebesar Rp

9 juta.Mereka bertemu di Lapangan

Saburai. Saat akan transaksiitulah, kelima tersangka diringkuspolisi. Dari penangkapan, polisiberhasil mengamankan barangbukti uang tunai sebesar Rp 2,9juta, emas batangan palsu ber-jumlah 58 batang, alat-alat ke-dokteran, mobil Kijang Innovadengan nomor polisi BE 2988 BSdan dua buah ponsel.(kos)

Para Tersangka� Emon Sampurna Jaya wargaJalan Abdul Kadir Rajabasa

� Amir Bangsawan wargaKabupaten Way Kanan

� Tuwi Yahono warga Peruma-han Bilabong TanjungkarangBarat

� Resma Iwandansyah wargaPerumahan Tanjung PermaiTanjung Senang

� Irwansyah warga KabupatenWay Kanan

Terjaring Dalam RaziaANGGOTANGGOTANGGOTANGGOTANGGOTAAAAA Reskrim dari PoldaSumatera Barat ke BandarLampung pada 2 Maret 2009lalu, untuk melakukan raziaterhadap kendaraan Rake. RakeAgusti diduga terlibat pena-dahan yang terjadi di wilayahhukum Polda Sumatera Barat.

Selama razia gerak-gerikanggota Polri yang tinggal diJalan Asrama Brimob RawaLaut, Polda Lampung inimencurigakan, maka sekaliandilakukan pemeriksaan tesurine, sebab diduga turutmengkonsumsi psikotropika.

Hasil tes urine yangdilakukan Direktorat NarkobaPolda Lampung pada tanggal18 Maret 2009, menunjukanbahwa urine Rake dinyatakanpositif. Urine tersebut mengan-

dung zat metafetamina yangterdapat pada zat psikotropikagolongon II berdasar UU RI No5 tahun 1997.

Rake disidangkan untuk kalipertama di Pengadilan NegeriTanjungkarang, Kamis 30 Juli2009 lalu, Rake Agusti (33)anggota Satuan BrimobdaPolda Lampung, didakwa pasal60 ayat 5 dan pasal 62 UU RINo 5 tahun 1997 tentangPsikotropika.

Dalam dakwaan pertamadisebutkan, Rake tanpa hak danmelawan hukum telah memiliki,menyimpan dan atau membawapsikotropika. Sedang dalamdakwaan kedua disebutkanbahwa anggota Polri ini telahmenerima penyerahan psi-kotropika.(jok)(jok)(jok)(jok)(jok)

Polisi Tangkap Dua Residivis Pencurian Handphone

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Se-telah menyembunyikan diriselama empat bulan ke luar kota,dua pelaku pencurian dengankekerasan di GOR Saburai,Bandar Lampung, akhirnyadiringkus polisi, Minggu (27/9).

Supriyadi (27) yang kabur keWay Kanan, ditangkap polisi ditempat kerjanya di daerah JalanSultan Agung, Bandar Lam-pung, sekitar pukul 01.00 WIB.

Sedangkan Toini (24) yangbersembunyi di daerah IndoLampung, Tulangbawang, di-bekuk di rumahnya di JalanTeratai, Tanjung Senang, taklama setelah Supriyadi ter-tangkap.

Dua pemuda sekawan ini ter-libat perkara hukum karenatelah mengancam dan mengam-bil paksa dua unit ponsel milik

Andika Tama Putra dan Rudiasih.Peristiwa tersebut terjadi akhirMei silam, pukul 21.00 WIB.

Saat itu, sepasang kekasih inisedang asyik nongkrong di GORSaburai. Tiba-tiba, tiga orangyang berboncengan mengen-darai motor BE 6576 BO, meng-hentikan laju sepeda motornyadan mendatangi mereka.

Seorang di antaranya lang-sung mengacungkan sebilahgolok dan meminta ponsel yangdibawa Andika dan Rudiasih.Karena takut, keduanya me-nyerahkan barang yang di-minta. Usai mendapat dua pon-sel tersebut, Imam Syafei,Supriyadi, dan Toini pun tancapgas.

Beberapa waktu berselang,Imam ditangkap Polsekta Tan-jungkarang Barat, 9 Juni 2009.

Berdasarkan informasi yang di-peroleh dari tersangka, polisipun langsung memburu Supri-yadi dan Toini. Namun, ke-duanya keburu melarikan diri.

Saat ditemui di MapolsektaTkB, Supriyadi dan Toini takmenyangka polisi bakal me-nangkap mereka. Setelah me-nyembunyikan diri selama em-pat bulan, keduanya mengang-gap situasi telah aman, danpolisi tak akan menyambangimereka lagi.

Kepada penyidik, Supriyadimengungkapkan, dua ponselyang mereka rampas telah dijualdan uangnya dibagi tiga. Menurutresidivis yang tersandung kasuspenodongan pada 1999 ini, otakperencana aksi adalah Imam. Iadan Toini hanya diajak saja.

Saat menjalankan aksi, pria

Bersembunyi� Supriyadi kabur ke WayKanan, ditangkap polisi ditempat kerjanya di daerahJalan Sultan Agung, BandarLampung, sekitar pukul01.00 WIB

� Sedangkan Toini bersem-bunyi di daerah IndoLampung, Tulangbawang,dibekuk di rumahnya diJalan Teratai, TanjungSenang.

� Supriyadi dan Toini dijeratpasal 365 KUHP tentangPencurian dengan Ke-kerasan, junto pasal 368tentang Pemerasan danPengancaman

� Keduanya terancamhukuman sembilan tahunpenjara

yang pernah kecelakaan dankehilangan kaki kanannya inimengatakan hanya menunggudi motor yang dipinjamnya dariteman.

Hal yang sama diungkapkanToini. Residivis kasus pengani-ayaan yang beralamat di Jaga-baya II, Tanjungkarang Timurini mengatakan, ketika me-rampas barang milik korban, diaberada di belakang Imam. Iabahkan mengaku tidak tahukalau Imam sempat menga-cungkan golok pada korban.

Karena perbuatannya, Supri-yadi dan Toini dijerat pasal 365KUHP tentang Pencurian de-ngan Kekerasan, junto pasal 368tentang Pemerasan dan Pe-ngancaman. Keduanya teran-cam hukuman sembilan tahunpenjara.(her)

Mustiar pergi ke tempat ker-janya. Ia menceritakan padaatasannya bahwa ia mene-mukan granat.

Atasan Mustiar lalu mene-lepon Polsek TanjungkarangTimur. Pihak polsek me-minta bantuan kepada unitolah tempat kejadian per-kara (TKP) Poltabes BandarLampung. Unit olah TKPmeluncur ke lokasi pene-muan. Setelah dilihat, ang-gota Unit olah TKP me-yakini bahwa benda i tuadalah granat.

Unit olah TKP menghu-bungi Tim Jibom untuk dila-kukan pengamanan. Sekitarpukul 11.00 WIB, Tim Jibomdatang dan segera menga-mankan granat nanas meng-gunakan bomb blanket. Granatini dibawa ke Markas Brimob-da Polda Lampung.(kos)

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN -Mustiar menemukan satubuah granat nanas di dekattempatnya bekerja di JalanHayam Wuruk, Gang TanahMerah, Kelurahan Kedamai-an, Tanjungkarang Timur,Senin (28/9). Granat ini kinidibawa ke markas BrimobdaPolda Lampung untuk dila-kukan penelitian.

Kasat Reskrim Poltabes Ban-dar Lampung Kompol ArdianIndra Nurinta mengatakan,pihaknya belum bisa memas-tikan apakah granat tersebutmasih aktif atau tidak. Me-nurutnya kepastian tersebutmenunggu hasil penelitian dariTim Penjinak Bom (Jibom)Brimobda Polda Lampung.

“Kondisi granat sudah ber-karat. Hasil olah di lapangan un-tuk se- mentara did u g a g r a n a t

masih aktif. Kalau memangmasih aktif maka akan diledak-kan,” jelas Ardian saat ditemuidi ruang kerjanya usai mela-kukan pertemuan dengan TimJibom yang mengamankangranat nanas, Senin (28/9). Iajuga belum bisa menyebutkanasal granat tersebut.

Mustiar menceritakan, se-belum menemukan granat iasedang bekerja di sebuahtempat pengumpulan besibekas. Kemudian ia inginbuang air kecil. Mustiar lalupergi ke sebuah tanah kosongyang letaknya sekitar 20meter dari tempat ia bekerja.

Saat akan membuang airseninya, pria berusia 25 tahunini melihat benda aneh ter-selip di antara semak-semak.Mustiar pun mengambil ben-da tersebut. Mengetahuibenda itu adalah granat,

DIRINGKUS - Supriyadi dan Toini

tersangka perampasan handphone milik

Andika Tama Putra dan Rudiasih

berhasil diringkus anggota Polsekta

Tanjungkarang Barat, Minggu, (27/9).

TRIBUN LAMPUNG/HERIBERUS SULIS

TOLAK PEMBELAAN-

Rake Agustin, terdakwa

psikotropika yang sebelumnya

dituntut pidana delapan bulan

penjara karena menerima

penyerahan

psikotropika.Pembelaannya

ditolak Jaksa Wahyu Utari, pada

sidang yang digelar di

Pengadilan Negeri

Tanjungkarang Bandar

Lampung pada Senin, (28/9).

TRIBUN LAMPUNG/PERDIANSYAH

DARIDARIDARIDARIDARI kelima tersangka yang ditangkap, Emon adalah otakdari penipuan ini. Emon yang merancang agar penipuannyaberhasil. Emon berperan sebagai dukun yang bisa meng-gandakan uang. Pria bergelar haji ini mengaku bisamengobati orang dan mendatangkan uang.

Amir Bangsawan berperan sebagai orang yang berpura-pura sebagai paranormal dari Mesir. Ia juga adalah pemilikdari emas batangan palsu. Emas ini digunakan untukmeyakinkan calon korban. “Kepada korbannya, emas inidikatakan milik Emon,” ujar sumber di Poltabes.

Tuwi berperan sebagai orang yang pernah menjadi pasienEmon yang berhasil mendapatkan uang dari Emon. Tuwimengaku sebagai dokter yang bekerja di Rumah sakitAdvent. Resma berperan sebagai orang yang menyiapkanperalatan ritual dan administrasi. “Resma juga membuatsurat pernyataan bahwa korban tidak akan menuntut,” katasumber tersebut.(kos)(kos)(kos)(kos)(kos)

Emon Otak Penipuan

Page 12: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

SUMUR BOR

Trm Pmbtn SmrBor&Prbaikn Dgn Msn-Smpai Brhsl.Wkt Cpt Brgrnsi Hub:Mar-hakim Tlp.081369011940/260335

00002114B

SEWA KOMPUTER

KONSENTRASI PADA ACARA ANDA SOAL-

KMPTR BR KM TGNI:LCD PROJEKTOR(KCL-

&BSR) TRIPOD KCL,TRI PODRAKSASAKMRA

UTK VIDEOSHOTING,LAPTOP, PRSONI

KMPTR, HANDYCAM,CAMERA DLL.HBGRI-

YACOM TLP.0721-3679709 JL.TEUKU UMAR

NO.55 KEDATON00001963B

KACA PATRI

ASRI GLASS trima psnn kc patri, kcinlay,gravir,jasa BVL,bhn kaca patri Hub.-0721-7568868

00002007B

ALAT TELEKOMUNIKASI

FAMILY ELEKTRONIK MenyediaknRIQ& HT.Hb.0721-780153/08127914542

00001951B

TERAPI

Trpi sgl mcm skt JW/MDS:Stres,Trau-

ma,Dpresicms,Glsh,Tkt,EmosianPa-

nik,Latah,Krg PD,Slt Tdr,Problem Sek,-

Homo/Lsby,Mandul,Mual/Ngdm,Liver,-

Gnjl,Mgren Vrtigo,Asma,Maag,Alrgi,Drh

Tgg,Jntg,Stroke,Kngkr,Tmr,Kista,Gl

Kmplks.WIDI 747733300002117B

TEKHNISI

Mau jadi Teknisi HP handal,jago ukur,-

jumper,analisa,flash.Semua type HP-

&HP cina.Hub SEMOGA JAYA 0816406-

788,07219991999,7399333 perum Pe-

sona IndahSejahtera Bloka No.1 Suka-

rame Grs pasti bisa!!00001999B

INDOVISION

Lga Inggrs Sport & Mvie d INDOVISIONHb.07217352345/085269882345

00002095B

WEDDING ORGANIZER

VIDIA DECORASI Tnda/Plmnan(Gdg/rmh)ruangNikah/kmr rias pengantinfoto/shoting,orgen.Kntr Jl.ZA Pgr Alm,Jl.Ki-maja Jati13.7589222/709522

00002068B

BANDAR LAMPUNG

ALAT-ALAT

ALAT-ALAT PESTA

ZAM-ZAM TARUB Mnyewakn Tenda De-

korasi,Pgung,Kubah&Kursi Hub dr.H.Melli

Hermawan 081272729200/976999700002035B

ALAT MUSIK

HRG PROMO!SPK 15’PSF&AKTF MLAI 1,499-2,5JT/

PCS.KEYPA-50,PA-500 YMH PSR-S710,S910,-

450,LK-270,WK-1800,3JT.PKTSTDIO 12JT,GTR

IBNZCORT,FNDRSPEARS,DRUMSONOR,TAMA,-

TJW KRAOKE HYNDAI 30RB LGU PWR,,ABSLTE,PV-

ME,EW,ALES.GM MUSIC GAJAHMADA69.0721269-

407,081310415106,08131873108800002056B

ALAT OLAH RAGA

SENTRAL SPORT LAMPUNG srna prlk-pnolhraga,mnmbak,mmncing&refilgas-3300 psi Hb.7474800/081279528000Bu-ka s/d jam 8 malam

00002175B

ELEKTRONIK

KOMPUTER

P4+1,6+mon 15"950rb,P3+mon 625rbtrmsrvice kmptr pgl.9760503

00002072B

JASA

FINANCE

Bth danacpt! JminknBPKB mblminth95brk sdjmpt.7393188/081379459055

00002017B

Bth dana tunai dgn bunga murah &prsscpt. Mau kredit mtr kawan/siapapun Hub.07217511395 Yaya

00002044B

Bth pinjaman cepat jaminkan BPKBmobilmin th’85 & motor min 2001Hb.Edo 0721-7535203/081272827378

00002211B

BIRO JASA

PRINCESS-STIRMOBIL-SEJAK1983PERCAYAKAN STNK & SURAT-SURATPADAKAMI,JANGAN RAGU DALAM HALKEPERCAYAAN. . . . . . . JASARINGANTLP.257-555 SMS 08197922555(PST)TLP.703-555 SMS 08197997555(CAB)

00002025B

AGUNG LESTARI kendaraan BBN,baru-

STNK,mutasi kndraan,KIR,Izin Usaha

Tlp.0721-26818100002078B

BJS/PRVT stir WIDI MANDIRI antr

jmpt,grts.Brhadiah.Urus STNK Se-Indo-

nesia,KIR,SIM,PASPOR,SIUP JlP.Mo-

rotai 1A/B.782999/7477333300002101B

K888 Biro Jasa,BBN baru,STNK,mutasi,-Izin Usaha Tlp.0721-7343435

00002102B

PT.BRAVO911 JLSnjtGas,Karet&Api Mrk

Baretta Call22/32.JL/SW Dobrman/Rt-

wlr Jaga,Lat Investigator Rp350 Kls Sbt/

Mg Jl Bsuki Rhmt87 TBU,Hb485210/

0819 512188800002177B

Biro Jasa Group A 88AW antr jmptkrsus

stir mbl, urs SIM, STNK, BPKB & mutasi.

Fee ringan tlp.48521000002228B

KONSULTASI

Anda bth bntuan dlm hal kenaikanjabat-an,kelulusan tes pkrjaaan PNS,Swastadll.InsyaAllah 99% lulus Hub.0721-362-7845 (Bunda)

00002156B

Anda slt mlhrkan kondisi sunsangpinggulkcl pstinya oprsi caesarBth bntuan In-syaAllah90-100%sukss dg almi.Hb.0721-3627845(Bunda)

00002158B

SERVICE

CENTRAL SERVICE komporgas bsrkcl-smw mrk grnsi 1th.081272167289

00002074B

Servis pggl comp,laptop,print,net pemb.-prog 0721-470725/3590633

00002218B

***** MAJU JAYA TEHNIK ****** Penjualan AC Baru/Second

* Perawatan AC Rumah/Kantor* Prbaikn ACKulkas,Frezer,M.cuci

Jl.P.Antasari147 Tlp.9805000/9779892.Jl Ikan Tembakang31.-

472843/73370000002221B

SEDOT WC

Sedot WC penuh,pipa2 & wastafel mam-pet tnp bongkar hub.7400060

00002153B

TOP TV

Acr TV berlangganan Hemat.Ada Liga

Inggris Hb.7376004/081640761200002097B

KEPERLUAN

AIR MINUM

Buat depot air mnm UV&OZONE sys-

tem 16jtan,RO system 2jtan,sedia ttp

galon catridge membrane dll.Filter Air:-

atasi air kuning,bau,lumpur dll.Hb.784-

287/0815603283800002112B

KESEHATAN/ KECANTIKAN

SALON

Andri sln&spa llr,Msusu,Mrmph,rtsfcl,-

ttkwjh.Smbgrbt disc20% khssspa hr

sls&rb JlKimaja No14A1 Hb:747186900002100B

MOBIL DIJUAL

DAIHATSU

GEBYAR PAKET LEBARAN DAIHATSU

BARU 2009 BUNGA 3,5%,XENIA LI Dp

13jtan Ang 3,6jtan 4th,TERIOS Dp 22jtan

Ang 4,2jtan 4th,PU Dp 7,5jtan Ang 2,4-

jtan 4 th,LUXIO 1.5dDp 11jtan ang 3,9-

jtan 4th.dlm & luar kota.Prss cpt Hb:-

SIMON 7343981,08127219453600002106B

PAKET LEBARAN BUNGA RINGAN

.....XENIA Dp 13 Jtan.....

.....TERIOS Dp 22 Jtan.....

.....LUXIO Dp 11 Jtan.....

.....PICK UP Dp 7 Jtan.....

Berminat Hub: Sdr RUDIAN

TLP:0721-7407702,0812791467200002166B

MOBIL DISEWAKAN

RENTAL MOBIL & TRAVEL

Ze Rent Car 150-350rb pkt mbl+driver

hr/mgu/bln.AVZ,KUDA,GRANDIAINVA.-

3559995/787198/08154000089400002049B

***OONK RENTAL CAR****Sewakn mblinnv,avnza,xenia,kuda.-

Hb.747181300002059B

***ALFAN RENTCAR***

AVANZA,KJNG,INOVA,XENIA,-

SEDAN.7525657/08136970565700002061B

SIVA RENTAL: AVANZA, XENIA, LGXHUB 085269828811/0721-3541495

00002066B

A’AT RENT&JASA angktn kndraan

100%br,AVZ, INOVA,L IVING,L300, -

TRUCKFUSO.Mgu/bln.Hb.9900070/

936923200002076B

***LEBARAN PAKET 7/10 HR***Bns 1hr/THR lsg,stok sdkt Hb.7478377

00002082B

2008 Rental:AVANZA,XENIA, dll HRG50RB-250 RB Hb. Flexi 0721-9808018

00002109B

YGYA,BDG,JKT,PLG,L.LING,CRUP,-BKLJMB,INV,L300,XEN.Hp.0813792-77277

00002119B

JUAL BELI

OVER KREDIT

SUZUKI FUTURA PICKUP’08 u ushangktn.25jt angs 2,2Jt/bln.7356501

00002134B

PAKAIAN

KONVEKSI

ASIA KONVEKSI trm psnn kaos,jaket,-bordir,sablon,spanduk dll.Jl.Sltn AgungI.7423776/081379114611

00002031B

PENGUMUMAN

LOWONGAN KERJA

Dbthkn sgr pria u posisi ManagerDEPT

STORE.Pglmn dbdgnya.Antr/HbJl.P.Tir-

tayasa No.8A-8C.77226400001928B

Dbthkn sgr pria/wnt u pssi prmuniaga

DEPTSTORE,pglmn dbdgny antr/Hb Jl.-

PTirtayasa No8A-8C 77226400001929B

Bth cpt SalesAdm Lk/Pr S1/D3.akntnsi,-

Bs intrnt,Komp,Pglm min2th,Rjn,Cktn,Atr

Lsg k PT.YUNIKAR JAYA SAKTI.Jl.Urip-

Sumoharjo No.146G.Sulah Sukarame00002144B

Dcri Mekanik Kend Roda4(mobil) Brpg-lman.Hb.0721-771103(jam krj)

00002149B

Dbthkan tng oprasional u/dilatih/dididiksbg Kacab(10),Wkl Kacab(15),Adm(25),-Skret(15),Recept(10),Tim Survey(50),-OB (10),Syrt pnddidikan SMA Sdrjt,Lmrndbwa lsg ke Jl Yos Sudarso No.3 Sim-pang 3Bumi Waras (Nusantara) T.Betung

00002163B

Distributor CV.MAKMUR JAYA MULIA-Jl.Chairil Anwar No.9 Durian Payung-BDL,mbthkn SALES(py kndraan), ADM-(Diploma), DRIVER(B1)usia max35th

00002178B

Dicari koki u/ resto,pglmn chinese foodHb.Pak Agus 0721-7430807

00002182B

Dibutuhkan koki/tukang masak.Penga-laman Hub:0721-7571227

00002186B

Dbthkan sgr u/ Accounting,pengalamanmin 1 th & mengerti pajak. Antar Jl PTirtayasa No.208-209

00002223B

KEHILANGAN

STNK MIO B6455BVU An.Hendra Wi-jaya,KTP An.Yudi Rahman Hb:3562987

00002215B

STNK YAMAHA Vixion BE8584YE th09-Nosin.3C1210439 An.Fuji Haryono

00002217B

PROPERTI

RUMAH DIJUAL

Dijual tanah+rumah luas 1690m² Jl.ImamBonjol depan Blora Hub: 08127228327

00002088B

PrmDANAMON/Ktbru BlokD22 Jl Kadu-PdgII,TjkTmrLT120/LB84.085269830050

00002147B

RUMAH DIKONTRAKAN

Rmh Dkntrkn/Djl,Kdmaian BlokAD14&-Bkt Kncna Blok I-20A.259278.0812791-16666

00002145B

Rmh Lks strtegis cck u resto,sln,ktr dll.-Overkntrk 5th 50jt/th. LT860m²,LB405m,Lstrk4400,S.Bor,Pkr Ls,fullpaving.Hb-.081929816057

00002171B

Rmh Jl Cut Mutia Gg Jepara No.3 2KT.-Nego.0721-480710/085840871471

00002194B

TANAH DIJUAL

Tanah djual LS± 1HA,lksi pinggir Jl.RayaTgineneng-Metro,prspk bgs u/ bsnisHb:3554058/081172302

00002116B

WALLPAPER

Tersedia Banyak Koleksi&Corak Harga

Grosir Hub.Citra Jaya Jl.Laksamana

Malahayati No.26 Tlp 48243500002151B

BAJA RINGAN

MULTITRUSS Rngka atapbaja ringan-

brkwalitas,kuatantikarat,rgnpersisimdh-

&ekonomis7410068/0815402051100002014B

RUPA-RUPA

ALUMUNIUM

ABADI ALUMINIUM Specialis Kusen

pintu,Jendela,Partisi,Kaca dan Penjualan

Bahan Aluminium Jl.P.Antasari 19A.-

Hb:253468/0721749892900001276B

Maju Makmur: Trm psn Canopystnlisbsprg,kusen al, foldinggate,kreyJl.P.Moro-tai 69 Hb:7471238/7506855

00002085B

SPESIALIS KUSEN JENDLA,PARTISIPINTUALUMINIUM,FOLDINGGATE,-ROLING DOR,RAK ALM DLL.MURAHBRGRANSIHB:TOKO MITRA JL.SAM-RATULANGI NO33A TLP.7477282,-081379200333

00002096B

KARYA MURNI Jual alt2 hrdng,rkalro

ling,flding,ksen,vrtklblen,canopy,Expnd,-

Etlse,Awning dll.Jl Teuku Umar Ps Koga

No.1 Hb.78260.Jl Raya Natar dkt psr

Ntr Hb.9276700002225B

MESIN

Msn Tes BOM, POM, BOSH dll.Hatrid-

ge,Merlin,Taysan.Baru/bks grnsi ready

stok di solo.Hb:081129573000002070B

PELUANG USAHA

HERBAL TISU PEMBERSIH organ pria&

wnt,pnmbh gairah&thn lama,tnpaefek

smpg,cr agen,untung 100% & cck utk

Hotel Bbntang,Minibar,losmen,swalayan

dll.BPOM & BARCODEjg sdia mnmn se-

gar JAHE SUSU.Bs retur Hub.0859-

2172078900002064B

<<< HATI-HATI TERHADAP PENIPUAN YANG MENGATASNAMAKAN TRIBUN LAMPUNG, TRIBUN LAMPUNG TIDAK PERNAH MENGHUBUNGI PEMASANG IKLAN UNTUK KONFIRMASI JUAL BELI PRODUK YANG DIIKLANKAN. >>>

Tribun Lampungpringsewu regionSELASA

29 SEPTEMBER 200912

GEDONGTATAAN, TRIBUN - Herudin(19), warga Desa Negerikatonnyaris dihakimi massa akibatmencuri Hp milik Saiful Anwar(34), yang masih satu kampungdengan tersangka. Sebelumperistiwa pengeroyokan terjadi,petugas dari Polsek Gedong-tataan tiba dan mengamankantersangka di Mapolsek.

Kanitres Polsek Gedongtata-an, Aiptu Darwin mendampingiKapolsek Iptu Chandra Her-mawan mengatakan, kejadianberawal dari kedatangan tersa-ngka ke kediaman Saiful Anwarpada Minggu (27/9), sekitarpukul 08.00 WIB pagi.

Menurut dia, saat itu keda-tangan tersangka ke kediamankorban bertujuan untuk me-

minta agar Syaiful memperbaikisepeda motornya. Saiful dike-tahui berprofesi montir danpemilik bengkel sepeda motordi Desa Negerikaton.

“Saat tersangka datang, kor-ban sedang menguras sumur dibelakang rumah,” kata Darwin.

Mengetahui korban sedangmenguras sumur, tersangka me-nyelinap ke dapur rumah korbanlewat pintu belakang yang me-mang saat itu dalam keadaanterbuka.

Saat masuk ke dapur, kata Dar-win, tersangka diduga mengam-bil Hp Nokia tipe 7610 milikkorban yang diletakkan di dapur.Sejurus kemudian, tanpa dike-tahui Saiful tersangka pergi danmembawa kabur Hp miliknya.

Darwin mengatakan, menurutpengakuan Saiful kepada petu-gas, beberapa saat setelah tersa-ngka pergi, korban bermaksudmengambil Hp yang diletakkandi dapur. Sialnya saat itu Hpmiliknya telah raib.

“Korban kala itu mencurigaipelakunya Herudin. Tidak adaorang lain yang masuk ke dapurselain Herudin. Akhirnya diaberinisiatif mengejar Herudin,”urai Darwin.

Darwin menambahkan, saatkorban bertemu dengan ter-sangka di jalan Desa Negerika-ton, Herudin berniat membuangHp milik Saiful ke semak-semakdan berkelit tidak mencuri.

Ngotot tak mau mengakuiperbuatannya dan mencoba ka-

bur, akhirnya korban meneriakitersangka maling dan mengun-dang perhatian warga sekitar.

“Setelah mendapat laporandari warga, anggota kami me-luncur ke TKP. Hampir sajatersangka di-hakimi massa kalausaja petugas tidak cepat me-ngamankannya. Sebab pe-nga-kuan warga perbuatan tersang-ka sudah sering meresahkan,”kata Darwin.

Guna penyelidikan lebih lan-jut, tersangka dan barang buktikini diamankan di Mapolsek Ge-dongtataan.

Akibat perbuatannya, tersang-ka dijerat Pasal 362 KUHP ten-tang pencurian dan terancamhukuman lima tahun penjara.(end)

Herudin Nyaris

Dihakimi Massa

� Curi Hp Teman Sekampung

GEDONGTATAAN, TRIBUN - TimSembilan Partai Demokrat me-netapkan enam kandidat bakaldiajukan ke DPP Partai Demokratsebagai Bakal Calon Bupati Pesa-waran. Dari enam tokoh itu, SonyZainhard Utama mendapat du-kungan mutlak dari tujuh PAC se-Pesawaran.

Anggota Tim Sembilan, Iskan-dar Dinata, kepada sejumlah war-tawan, Senin (28/9) menga-takan, nama-nama tokoh itumerupakan hasil evaluasi TimSembilan pada setiap balon yangmerapat ke Demokrat sejak akhirAgustus lalu. “Tim Sembilanterdiri dari unsur DPP, DPD, danDPC Pesawaran,” kata dia.

Iskandar mengatakan, sembarimenunggu petunjuk pelaksa-na(Juklak) dan petunjuk teknis(Juknis) penjaringan dari DPP,

nama tokoh yang dihasilkan ituakan segera diajukan ke DPP gunaditetapkan sebagai balon bupatidari Demokrat. Keenam tokoh itu,menurutnya, berasal dari berbagailatar belakang profesi, mulai daripengusaha, birokrat, dan politikus.Di antaranya Djunaidi Djaya, HarisFadilah, AZP Gustimigo, M Nasir,Sutrisno Yuwono, dan Soni Zain-hard Utama.

Ketua Bappilu DPC DemokratPesawaran ini juga menuturkan,dari nama-nama itu, sosok SonyZainhard Utama mendapat duku-ngan dari tujuh PAC Demokrat se-Pesawaran. “Sony didukungsepenuhnya,” ujar dia.

Iskandar menambahkan, padapertengahan Oktober akan dike-tahui Cabup Demokrat padaPemilukada Pesawaran 2010. Inidimungkinkan setelah Tim

Tujuh PAC DukungSony di Pemilukada 2010� Cabup Demokrat Diumumkan Oktober

Kandidat Demokrat� Djunaidi Djaya� Haris Fadilah� AZP Gustimigo� M Nasir� Sutrisno Yuwono� Soni Zainhard Utama

Sembilan mengajukan ke enamnama tokoh itu ke DPP partaiDemokrat.

Dia juga mengatakan, De-mokrat tetap membuka komuni-kasi dengan partai lain gunakoalisi. Pasalnya, Demokrat tidakmemungkinkan mengusung ca-lon sendiri karena perolehankursi di DPRD Pesawaran tidakmencukupi.

“Kita akan tetap buka komu-nikasi dengan partai lain,” tu-tupnya.(end)

PENDAFTARAN penjaringanBalon Bupati DPD Partai Ama-nat Nasional (PAN) Pesawaranmasih sepi, Senin (28/9).

Sekretaris Bappilu PAN Pe-sawaran, Yaumul Qodari me-nyatakan, belum satupuntokoh atau tim sukses yangmendatangi sekretariat padahari pertama pendaftaranpenjaringan Balon BupatiPesawaran .

“Tadi pagi salah satu timsukses balon sudah ada yang

mengionfirmasi kami untukmendaftar, namun kami tu-nggu sampai siang belum jugahadir. Mungkin masih haripertama hingga banyak yangsedang melengkapai berkasuntuk pendaftaran” kata dia.

Dia mengatakan, menurutrencana pendaftaran penja-ringan balon bupati dari PANakan digelar hingga 11 Ok-tober mendatang.

Dari nama-nama yang men-daftar, dua diantaranya akan

diplenokan di tingkat DPDPAN Pesawaran dan akandibawa ke tingkat DPW gunaditetapkan sebagai balonbupati dari PAN.

“ Akan dilakukan verifikasiberkas pada 12 hingga 13Oktober mendatang. Ke-mudian pada 17 Oktoberpleno penetapan dua namaakan diajukan ke DPW. Plenoini akan menyertakan seluruhPAC yang ada di Pesawaran,”tutupnya.(end)

Penjaringan Balonbup PAN Sepi

PRINGSEWU, TRIBUN - PanitiaPenyelenggara Hari KeluargaBerencana (KB) Nasional Ka-bupaten Pringsewu telah me-nyiapkan teknis penyelengga-raan, tiga hari menjelang per-helatan nasional itu.”Secarapersentase kita belum bisa merin-ci sejauh mana persiapan yangtelah berjalan. Namun kita terusbekerja mempersiapkan segalasesuatunya, terutama yang me-nyangkut hal teknis,” ujar FirmanMuntako, Kepala BPM, PP KB danDesa, mewakili ketua panitiatingkat kabupaten, Zulkifli Ma-liki, Senin (28/9).

Ia pun mengungkapkan satuhari menjelang penyelenggaraanpada Kamis (1/10) mendatang,seluruh persiapan selesai dila-kukan. Panitia akan bekerja

secara maksimal mempersiapkansegala sesuatunya. “Kita berharappada Rabu (30/9) besok seluruhpersiapan selesai,” tuturnya.

Pada perhelatan itu, tak lupaakan menampilkan pagelaranwayang kulit yang rencananyaakan dipentaskan Bupati Sragen,Untung Wiyono dan Bupati

Wonogiri, Begug Purnomosidi.Adapun Bupati Karang Anyar,Rina Iriani akan berperan sebagaisinden dan mementaskan lakon“Turunnya Wahyu Makuthoro-mo”.

Lakon itu mengisahkan per-jalanan para kesatria Kurawa danPandawa dalam mencari wahyu

Rina Perankan Sinden pada Hari KB

Makuthoromo yang menjadi dasaruntuk menjadi raja (pemimpin)besar.

Wahyu Makuthoromo sendirimerupakan pelajaran tentangsifat dan prilaku yang harus dimiliki seorang pemimpin yangterangkum dalam Hasta Brata(delapan Prilaku). (ded)

GELAR PENDIDIKAN DAD -GELAR PENDIDIKAN DAD -GELAR PENDIDIKAN DAD -GELAR PENDIDIKAN DAD -GELAR PENDIDIKAN DAD -Ikatan Mahasiswa Muham-madiyah (IMM) STKIP Muham-madiyah Pringsewu menggelarpendidikan darul arqom dasar(DAD) bagi mahasiswa barupada 28-29 September 2009

Hadir dalam kegiatan itu,

Ketua Pengurus WilayahMuhammadiyah Lampung ,Nurfaiz Chaniago, danbeberapa pengurus daerahMuhammadiyah Pringsewu.

Dalam sambutannya, Nurfaizmengungkapkan, kader mudaMuhammadiyah harus memiliki

sikap loyal terhadap visi dantujuan dari pergerakanMuhammadiyah.

Kader-kader muda Mu-hammadiyah yang saat inisedang menempa ilmupendidikan, kelak akan menjadipemberi warna terhadap

pergerakan Muhammadiyah dimasa mendatang.

Kegiatan DAD IMM STKIPMuhammadiyah Pringsewutahun ini mengambil tema“Membangun Kader-kader yangMemiliki Loyalitas Tinggi.”(ded)(ded)(ded)(ded)(ded)

AgendaHari KB Nasional� 1 Oktober 2009

Pagelaran Seni Budaya KB Nusantara

dari 33 Provinsi

� 2 Oktober 2009

Ruwatan dan Pegelaran Wayang Kulit

Agenda Lainnya� Bhakti Sosial KB

� Pameran hasil produk lokal Pring-

sewu.

newsflash

TRIBUN LAMPUNG/ENDRA ZULKARNAIN

PERTENGAHAN OKTOBER - Anggota Tim Sembilan, Iskandar Dinata, dalam jumpa persnya, Senin

(28/9), menyampaikan bahwa Calon Bupati Pesawaran dari Partai Demokrat akan diumumkan pada

pertengahan Oktober mendatang.

KENYAMANAN

Guna menjaga

kenyaman arus

mudik dan arus

balik, Lebaran

tahun ini,

Polsek

Gedongtataan

membangun

posko

pengamanan

taktis

(poskotis).

Kehadiran

poskotis ini

diharapkan

mampu

membantu

kelancaran arus

mudik dan arus

balik Lebaran

tahun ini.

TRIBUN LAMPUNG/ENDRA ZULKARNAIN

Page 13: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

kotabumi region SELASA

29 SEPTEMBER 2009 13Tribun Lampung

<<< HATI-HATI TERHADAP PENIPUAN YANG MENGATASNAMAKAN TRIBUN LAMPUNG, TRIBUN LAMPUNG TIDAK PERNAH MENGHUBUNGI PEMASANG IKLAN UNTUK KONFIRMASI JUAL BELI PRODUK YANG DIIKLANKAN. >>>

NISSAN GRAND LIVINA 1,5XV, BE, sil-ver, th'08, tgn 1, km 29000,Vkool, TV.Hub:7199153 / 0811792381.

COU002080

Hrg 170Jt

Dijual cepat rmh siap huni, LT 180m2, LB 100m2,

4KT, 2KM, Jet pump, listrik 2200 watt, garasi, lokasi

Perum Taman Gunter 2 blok H 43 Jl.Imam Bonjol

Kemiling, nego. Hub : 081383622442

COU002042

Hrg 225 Jt

Dijual Ruko Jl. Raden Gunawan /BLPP Bundaran

Hajimena Natar Hub. 085269937136. Nego

COU002184

NEGO

Jl. Raden Di jual HONDA Tiger TH 2008 Bln 10,

tanpa perantara, warna hitam, BE Kodya, Hub.

081272555320/08127217242

COU002213

NEGO

Dijual 2 RMH Siap Huni LT 184 m2 LB 40 m2, KM 2, 5 KT, S.

Bor,Listrik 2 x 900 WATT.Lokasi Strategis. Jl. P. Antasari

Gg Mulya Jaya, Hrg Nego Hub. 0812 7130234/0813 79940156

COU002209

NEGO

Dijual cepat MINIBUS MITSUBISHI PS100 th. 1998, ada AC, Tape harga nego.Hub : 081369294322 / 081369122136

COU002199

NEGO

HUB :

704777 PIPIT

MENGGALA, TRIBUN - Dua pelakupembobol rumah Kirdi wargaLebuh Dalem, Menggala, Tu-langbawang dibekuk petugasPolres Tulangbawang, Minggu(27/9) pukul 21.00 WIB.

Mereka adalah Wahyudi (21),tetangga korban dan NyomanMulyadi alias Datuk (24), wargaCakat Raya, Menggala, Tulang-bawang.

Kasat Reskrim AKP Dery AgungWijaya mendampingi KapolresAKBP Benny Ali mengatakan,kedua tersangka melakukan aksikejahatannya saat pemilik rumahsedang mudik lebaran, Selasa(22/9) pukul 19.30 WIB.

Pelaku memasuki rumah kor-ban dengan cara merusak gem-

bok pintu bagian depan. Ke-mudian, mereka menjarah ba-rang-barang korban berupa DVDMitochiba dan obat pembasmirumput (Roundup) sebanyakempat liter.

Kedua pelaku berhasil dibekuksetelah lima hari melakukan niatjahatnya itu. Saat ini, merekadiinapkan di hotel prodeo PolresTulangbawang. Selain itu, petugasjuga mengamankan barang buktiberupa DVD dan obat pembasmirumput.

Mereka dikenakan Pasal 363Kitab Undang-Undang HukumPidana tentang pencurian denganpemberatan. ”Ancaman kurunganpenjara, maksimal sembilan ta-hun,” tandas Dery.(dik)

Dua Pembobol Rumah Dibekuk

SARIO (60), warga Lebuh Dalem Kecamatan MenggalaTulangbawang turut diamankan polisi. Dia diduga telah membelibarang hasil curian Wahyudi dan Nyoman Mulyadi. “Saya tidaktahu jika obat pembasmi rumput tersebut, barang curian,” akuSario kepada petugas saat diperiksa.

Ia membeli Roundup sebanyak dua liter seharga Rp 100 ribu.Harga itu sama dengan harga di pasaran Rp 50 ribu per liter.”Ketika saya membutuhkan obat tersebut, datang Wahyudimenawarkannya kepada saya. Karena malas untuk jalan ke warung,maka saya membelinya,” kata pria tersebut.

Status Sario menurut Kasat Reskrim Polres Tulangbawang AKPDery Agung Wijaya belum dapat ditetapkan sebagai tersangka.Soalnya, polisi belum memiliki bukti yang kuat untukmenjadikannya sebagai penadah. ”Saat ini, masih dalampemeriksaan intensif,” tukasnya.(dik)

Sario Ikut Diamankan

KOTABUMI, TRIBUN - Sedikitnya 69pasien diare terpaksa mendapatperawatan di Rumah Sakit (RS)Ryacudu Kotabumi, LampungUtara (Lampura) dalam satu bulanterakhir. Sebagian besar penyakititu diderita oleh anak anak.

17 pasien di antaranya masihmenjalani perawatan di RS ter-sebut. 10 pasien di ruang pera-watan anak, dua pasien di ruangperawatan VIP B, dan lima pasiendi ruang perawatan VIP A. Merekayang masih dirawat rata rataberumur lima bulan hingga satutahun.

Lia (22), ibu Faisya (5 bulan)pasien diare yang ditemui TribunLampung di RS Ryacudu menga-takan, sebelum dibawa ke rumahsakit, sejak dua malam terakhiranak terus buang air, rewel, dan

lemas. ”Karena itu, saya langsungmembawanya ke rumah sakit,”terangnya.

Gejala serupa dialami Rizki (8bulan). Tini (28), ibu Rizkimenuturkan, anaknya mengalamidiare sudah lima hari sebelumakhirnya dirawat tim medis. “Wak-tu itu, dalam sehari anak sayabuang air besar hingga tiga kali.Syukurlah kondisinya sekarangsudah membaik,” ungkapnya.

Menurut Dr Nazlia Hanum SpA,anak-anak mudah terkena penya-kit diare karena mereka belumkuat terhadap serangan penyakit.”Zat antibodi pada anak jumlah-nya lebih sedikit dibandingkanorang dewasa, sehingga anakanak mudah sekali terserangpenyakit,” jelasnya.

Menurut Nazlia Hanum, selama

ini banyak orangtua cen-derung menganggapenteng apabila bayi atauanaknya mengalami gejaladiare. Sering kali ketika di-periksa ke dokter, pen-derita sudah dalam kea-daan terlambat, lemas, ataukekurangan cairan.

Pada bayi berumur ku-rang dari satu bulan, dinya-takan diare bila frekuensibuang air besar sudahlebih dari empat kali se-hari. Sedangkan untukbayi di atas satu bulan, bilafrekuensi buang air besarlebih dari tiga kali.

Dikatakan Hanum, dia-re juga dapat mengaki-batkan kematian karenatubuh mengalami dehid-rasi atau kekurangan cai-ran dan elektrolit. Jadisetiap orangtua harus me-ngenali tanda tanda de-hidrasi. Misalnya, anak

memperlihatkan gejala kehau-san, berat badan turun, danelastisitas kulit berkurang. Ini bisadilakukan dengan cara mencubitkulit dinding perut. Bila terjadidehidrasi, maka kulit dindingperut akan lebih lama kembalipulih.

Selain itu, tanda tanda yangperlu dikenali adalah mata danubun ubun besar tampak cekung,selaput lendir bibir, mulut sertakulit tampak kering.

Apabila terjadi gejala dehidrasiseperti itu, maka upaya yangdisarankan adalah memberi anakminum satu gelas air setiap kalibuang air besar.

Selain cairan oralit, pengo-batan pertama bisa diberikandengan larutan garam atau la-rutan air tajin dicampur ga-ram.(ang)

RS Ryacudu

Rawat 69

Pasien Diare

� Bisa Sebabkan Kematian

KEPKEPKEPKEPKEPALAALAALAALAALA Bidang PencegahanPenyakit Menular, DinasKesehatan (Diskes) Lampura drDjoko Trimoyo mengatakan,penyebab diare karena adaperadangan usus yang tidakjarang juga menimpa anakpenderita gizi buruk sepertikekurangan zat putih telur ataukeracunan makanan.

”Penyakit diare dapatditularkan melalui tinja yangmengandung kuman diare,melalui air sumur atau airtanah yang tercemar kuman,atau makanan dan minumanyang terkontaminasi kumandiare,” terang dia.

Faktor lainnya, tandas Djoko,karena infeksi pada saluranpencernaan yang disebabkanbakteri, virus, atau parasitseperti cacing, protozoa, ataujamur.

”Jika penderita mengalamikekurangan cairan dalam tubuhdapat menyebabkan kematianterutama pada bayi dan anakusia di bawah lima tahun,”katanya.

Menurut Djoko, gejalapenderita diare umumnya

ditandai dengan buang airbesar yang berkali-kali, tinjaencer, dan kadang muntahmuntah. Karena itu, diare kerapjuga disebut muntaber (muntahberak).

Karena itu, pihaknyamengimbau kepada masya-rakat agar menjaga kebersihanlingkungan juga membiasakanpola hidup bersih dan sehat

(PHBS). PHBS di dalam rumahantara lain memberi ASIeksklusif, menggunakan airbersih, mencuci tangan dengansabun kemudian dibilas denganair bersih, menggunakanjamban sehat, memberantasjentik nyamuk seminggu sekali,makan buah dan sayur setiaphari, berolahraga dan tidakmerokok.(ang)(ang)(ang)(ang)(ang)

Biasakan Pola Hidup Sehat

TRIBUN LAMPUNG/ANUNG BAYUARDI

LEMAS - Eka (2) salah satu balita yang terkena diare masih menjalani

perawatan di RSUD Ryacudu, Lampura. Kondisi balita itu tampak masih

lemas.

tanda tanda diare� Buang air besar yang berkali kali dalam sehari

� Tinja encer

� Terkadang muntah muntah atau disebut juga muntaber (muntah berak).

� Mata dan ubun ubun besar tampak cekung

� Mulut serta kulit tampak kering

pola hidup bersih dan sehat� Memberi ASI eksklusif

� Menggunakan air bersih,

� Mencuci tangan dengan sabun kemudian dibilas dengan air bersih

� Menggunakan jamban sehat

� Memberantas jentik nyamuk seminggu sekali

� Makan buah dan sayur setiap hari

� Berolahraga dan tidak merokok

� Membuang sampah pada tempatnya

� Mencuci tangan sehabis buang air kecil atau besar dengan sabun

KOTABUMI, TRIBUN - Disiplin PNSPemerintah Kabupaten LampungUtara (Pemkab Lampura) patutdipertanyakan. Pasalnya, hinggaSenin (28/9) jumlah PNS yangmasuk kantor masih sedikit.

Pantauan Tribun LampungSenin pukul 13.00 WIB di ruanganbagian Administras PembangunanPemkab Lampura sudah tertutuprapat. Sementara ruangan BagianPerekonomian terbuka tetapi tidakada PNS yang duduk atau bekerja.Lalu, di DP2KA, Dispenda hanya 75persen PNS yang masuk kantor.

Menurut salah satu PNS yangnamanya enggan disebutkan,pegawai yang masuk kerja hanyamengikuti apel dan mengisi daftarhadir. Setelah itu mereka bera-lasan ada kepentingan, dan ada

keperluan lalu meninggalkanruangan kerja.

”Hal tersebut sudah biasa dilaku-kan oleh aparat pemerintah setelahlibur lebaran. Kebanyakan merekadatang jam delapan pagi, kemudianmengisi absen, lalu pergi,” te-rangnya. ”Mungkin mereka pu-lang karena pekerjaan di kantormasih sedikit. Satu-dua jam selesailalu pulang,” akunya.

Sementara Kepala BKD LampuraAsmdi Ismai mengatakan, pihaknyahingga kini masih melakukan pan-tauan terhadap tingkat kehadiranPNS setelah libur lebaran.

”Meskipun belum ada hasil akhirpemantauan namun diperkirakanjumlah PNS yang tidak masukhanya sekitar lima persen,’’ tegasdia.(ang)

Disiplin PNS LampuraMasih Rendah

KOTABUMI, TRIBUN - Sebanyak enamnarapidana (napi) warga binaanRumah Tahanan (Rutan) Kelas IIB Kotabumi, Lampung Utara(Lampura) memperoleh remisibebas. Mereka adalah Suyatno,Yopi Krismanopo, Andi Setiawan,Pendi Tiada, Aripin, dan Medi.

Selain itu, 137 napi juga wargabinaan Rutan Kelas II B Kotabumi,

Lampung Utara (Lampura) mem-peroleh remisi pemotongan masatahanan.

Kasubsi Pelayanan TahananRutan kelas II B Kotabumi ZahrialLiantana mewakili Kepala RutanM Latief mengatakan, remisisudah diusulkan dan diputuskan.”Keputusan dikeluarkan olehkantor Wilayah Departemen

Enam Napi Dapat Remisi Bebas

� 137 Orang Pengurangan Masa Tahanan

TULANGBAWANG BARAT, TRIBUN -Jumadi (40), warga Makarti RK 05,Kecamatan Tumijajar, KabupatenTulangbawang Barat beserta duarekannya Paran (40) dan Sujar(33) mendapati senjata api (senpi)berikut dua butir amunisi aktif.

Mereka mendapati senpi itu saatsedang mencari ikan di kali WayPisang, Kampung Makarti RK 05,yang mulai mengering karenakemarau, Minggu (27/9) pukul10.00 WIB.

”Waktu menggaruk-garuk lum-pur, tangan saya menyentuh besi.Setelah saya angkat ternyatabenda tersebut sebuah pistol.Kemudian, bersama Paran danSujar, saya melaporkan hasiltemuan itu ke Kepala KampungMakarti Budiyanto,” ujar Jumadi.

Selanjutnya, kata dia, olehKakam tersebut dilaporkan keMapolsek Tulangbawang Udik.

Kapolsek TBU AKP Yudi Pris-tiwanto mengatakan, senpi ter-sebut senjata api rakitan danjenisnya revolver/non organik.”Jika dilihat kondisi fisiknya, ke duaamunisi tersebut masih aktif,”katanya.

Sementara ini senjata tersebutdiamankan di Mapolsek TBU.Mengenai kepemilikan barangtersebut, pihaknya belum me-ngetahui. Kapolsek mengimbauagar barang siapa telah mene-mukan senpi atau benda-benda,serta hal-hal yang mengarah ketindak pidana untuk segera me-laporkan ke pihak yang ber-wajib.(dik)

Jumadi Temukan

Pistol di Way Pisang

Hukum dan HAM Lampung diBandar Lampung,” terang Zahrial,Senin (28/9).

Sementara di tempat terpisah diLembaga Pemasyarakatan (Lapas)Anak kelas 1 A Kotabumi, Lampura,juga memberikan remisi potonganmasa tahanan kepada 98 napi dandua orang dinyatakan bebas lang-sung.(bon)

napi bebas� Suyatno

� Yopi Krismanopo

� Andi Setiawan

� Pendi Tiada

� Aripin

� Medi

TRIBUN LAMPUNG/ROBERTUS DIDIK BUDIAWAN

DIPERIKSA - Wahyudi (21) dan Nyoman Mulyadi alias Datuk (24), dua tersangka pencuri di rumah Kirdi warga Lebuh Dalem, Menggala,

Tulangbawang sedang menjalani pemeriksaan di Mapolres Tulangbawang.

Page 14: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

kalianda regionSELASA

29 SEPTEMBER 200914Tribun Lampung

Korupsi Genset tak

Langgar Aturan

� Sidang Tertunda sampai Pekan Depan� JPU tak Mampu Hadirkan Saksi Ahli

KALIANDA, TRIBUN - Sidang kasuskorupsi pengadaan genset milikPerusahaan Daerah Air Minum(PDAM) Tirta Jasa tahun 2003senilai Rp 140 juta denganterdakwa mantan Direktur PDAMRusli Isya dan Kepala BagianAdministrasi Keuangan Tjikyani,Senin (28/9) tertunda.

Jaksa penuntut umum (JPU)Sunarno SH tidak dapat meng-hadirkan saksi ahli dari BadanPemeriksa Keuangan (BPK) padaagenda sidang. Ketua MajelisHakim, Amirul Umam SH, Senin(28/9) mengatakan, sidangbeberapa kali tertunda akibattidak hadirnya saksi ahli dipersidangan oleh JPU.

“Sidang pekan depan akandilanjutkan pada agenda sidangtuntutan terdakwa,” ujarnya.Pernyataan ini sekaligus me-mentahkan permintaan JPU yangmerencanakan agenda meng-hadirkan saksi ahli pada sidanglanjutan pekan depan.

Terdakwa Rusli Isya mengata-

kan, pada sidang sebelumnya,Santoso, saksi ahli dari BadanPemeriksa Keuangan Provinsi(BPKP) Lampung pernah diha-dirkan di persidangan. “Dariketerangan saksi pengadaangenset tidak merugikan negara,”ujarnya.

Pasalnya, pengadaan barangyang dilakukan PDAM dikeloladengan anggaran sendiri tanpamemakai APBD dan pengelolaan-nya masuk dalam Rencana Anggar-an Keuangan Pemerintah (RKAP)dan tidak melanggar Keppres No80 Tahun 2003. “Tidak ada indikasimerugikan negara,” katanya.

Pada sidang 31 Agustus lalu,kata Rusli, Santoso menjelaskanbahwa pengadaan barang yangdilakukan Badan Usaha MilikDaerah (BUMD) tidak diwajibkantunduk pada Keppres No 80Tahun 2003 tentang PengadaanBarang dan Jasa. Terpenting,menurutnya, panitia di PDAMmemiliki standar operasionalprosedur (SOP) atau prosedur

Sidang Lanjutan� Sidang kasus korupsipengadaan genset milik PDAMTirta Jasa tahun 2003 senilai Rp140 juta dengan terdakwamantan Direktur PDAM RusliIsya dan Kabag AdministrasiKeuangan Tjikyani, kemarintertunda

� Sidang pekan depan akandilanjutkan pada agenda sidangtuntutan terdakwa dan memen-tahkan permintaan JPU yangmerencanakan agendamenghadirkan saksi ahli

� Pengadaan barang yangdilakukan PDAM dikeloladengan anggaran sendiri tanpamemakai APBD dan pengelola-annya masuk dalam RencanaAnggaran Keuangan Peme-rintah (RKAP)

� Tidak melanggar Keppres No80 tahun 2003 dan tidak adaindikasi merugikan negara

� Sumber dana murni dariPDAM dan bukan danapemerintah dan PDAM memilikiprotap sendiri

tetap dari barang yang akan dibeli.“Maka aturan yang ada bisa dike-sampingkan,” katanya.

Pengadaan barang di PDAMtidak berhubungan dengan Kep-pres No 80 tahun 2003 karenasumber dana murni dari PDAMdan bukan dana pemerintah.Adapun PDAM juga memilikiprotap sendiri.

“Setahu saya PDAM sudahpunya prosedur tapi belum tetap-kan dan di formalkan saja. Tahapdemi tahap untuk pengadaanbarang internal PDAM sudahada,” ujar Rusli mengutip pernya-taan Santoso.

Tahapan pengajuan meliputi,usulan dari kepala cabang/unit kedirektur. Langkah selanjutnya,direktur menyerahkannya kebagian teknik, operasional dankeuangan. Setelah survey dananalisis, dan mendapat perse-tujuan direktur, tahap selanjutnyaialah pemilihan rekanan lang-sung atau lelang, dan pengawasanpengerjaan.(fer)

Gakindo Toleransi Tender Ulang

� Proyek Pagar Rumdis Pengadilan Negeri LamselKALIANDA, TRIBUN - Dua asosiasikontraktor Gabungan PengusahaKonstruksi Indonesia (Gapkindo)dan Gabungan Kontraktor Indo-nesia (Gakindo) Lamsel me-nunda rencana memolisikanpanitia tender lelang pemba-ngunan pagar rumah dinas PNKalianda.

Gapkindo dan Gakindo mem-beri toleransi pada panitia untukmenggelar tender ulang pe-laksanaan proyek Rp 535.000.000yang dianggarkan lewat DIPAMahkamah Agung 2009 itu.

Ketua Gapkindo Lamsel, NurHusin mengatakan, penundaanini disebabkan hasil musayawarahantarrekanan yang kembali mem-beri kesempatan bagi panitiauntuk menender ulang. “Bilatidak diindahkan maka rencanamemolisikan akan langsung kitalakukan,”ujarnya, Senin (28/9).

Langkah dua asosiasi itu men-dapat dukungan dari asosiasi kon-

traktor lainnya, yakni Gapensi,Aksindo, dan Gapeksindo.

Ketua Gakindo Lamsel, Syaiful-loh Musa mengatakan, pihaknyatelah mempersiapkan bukti awalkecurangan hingga pelanggaranprosedur yang diatur dalam do-kumen kontrak merujuk KeppresNo 80 tahun 2003 tentang Penga-

daan Barang dan Jasa. “Semuabukti kecurangan sudah kitasiapkan,’ ujarnya. “Tinggal kitamenunggu hasil tuntutan untukmelakukan tender ulang saja,”tambahnya.

Panitia tender proyek pagarrumdis, Sarimun Nandar dan YudiAryanto membantah keterlibatan

mereka dalam kepanitiaan tenderlelang itu. Pejabat dari DinasPekerjaan Umum Lamsel yangdiperbantukan dalam kepanitiaantender itu mengaku tidak me-ngetahui bila dua namanya masukdalam kepanitiaan tender lelangproyek.

“Kami tidak tanda tangan kon-trak,” ujar Sarimun, sambil me-nambahkan bahwa dirinya hanyasebatas terdaftar dalam kepanitia-an.

Mantan Kepala Seksi Pengair-an Dinas PU Lamsel ini mengaku,keterlibatan PU Lamsel dalamproses tender di pengadilanhanya sebatas pada pelaksanaanproyek rehabilitasi rumah dinasPN dan pembuatan prototipekantor PN Kalianda saja.

“Untuk kepanitiaan tenderproyek pagar rumah dinas PN kamitidak tahu. Bahkan pihak PNsendiri tidak ada koordinasidengan kita,” katanya. (fer)

TRIBUN LAMPUNG/TRI YULIANTO

PADAT - Arus balik di Bakauheni tetap padat, Senin (28/9). Guna mengatasinya PT Indonesia Ferry

membuka loket tambahan untuk mengatasi lonjakan arus balik.

UU Susduk Masih Multitafsir

� Badan Khusus Tatib Konsultasi ke MendagriKALIANDA, TRIBUN - Sejumlahenam unsur Pimpinan BadanKhusus Tata Tertib (tatib) dan AlatKelengkapan DPRD LampungSelatan hari ini (29/9) akanberkonsultasi kepada Mendagriguna membahas unsur pimpinanDPRD dan alat kelengkapan yangmasih memicu perdebatan.

“Sebab, peraturan pemerintah(PP) mengenai UU Susduk No27 Tahun 2009 belum keluar,” ujarAzmi Aziz, Ketua Badan KhususTatib, Senin (28/9).

Dia mengatakan, sampai saatini Badan Khusus Tatib DPRDLamsel masih membahas hak dankewajiban dewan yang bersifatumum. Padahal, pembahasan tatibpimpinan alat kelengkapan sa-ngat krusial.

Wakil Ketua Badan Khusus Tatib,Komiruddin LC mengatakan,pembahasan dan pengesahan tatibsangat penting karena merupakan

pedoman kerja DPRD Lamsel dimasa mendatang. Berdasarkanrapat kemarin, konsultasi keMendagri merupakan kesepakatankarena PP penjelasan dari susunan

kedudukan DPRD belum keluar.“UU Susduk masih multitafsir.

Apakah ketua DPRD definitifdapat langsung diparipurnakanatau menunggu PP susduk yang

baru. Begitupun tentang alatkelengkapan DPRD, sepertikomisi, Badan Legislasi, BadanKehormatan, dan lainnya belumjelas,” ujarnya.(fer)

KETUA KETUA KETUA KETUA KETUA Sementara DPRD, Siti Farida hampirdipastikan bakal menduduki Ketua Definitif DPRDLamsel. SK DPP Partai Demokrat nomor 276/RKMD/DPP.PD/VIII/2009 menegaskan Siti Faridadirekomendasikan sebagai Ketua DPRD. “Suratrekomendasi dari DPP telah kita serahkan hari ini(kemarin,-red-red-red-red-red) ke Sekretariat DPRD,” kataSekretaris DPC Partai Demokrat Lamsel, I KetutWartadinata, Senin (28/9).

Tiga nama lainnya yang bakal menempatiposisi kursi pimpinan DPRD Lamsel sebagaiwakil ketua pun telah muncul. Berdasarkan suratyang diterima Sekretariat DPRD darirekomendasi tiap parpol peraih kursi terbanyak,PDI Perjuangan, Partai Amanat Nasional, danPartai Keadilan Sejahtera bakal mengisipimpinan DPRD Lamsel sesuai UU Susduk No27/2009.

Wakil Ketua Sementara Hendry Rosyadi (PDIP)

Siti Isi Posisi Ketua Definitifdipastikan akan mengemban wakil ketua sesuaiSK nomor 2758/IN/DPP/VIII/2009 tanggal 25Agustus tentang petunjuk pelaksanaanpenetapan pimpinan DPRD dan Ketua FraksiDPRD PDIP. “Bersamaan turunnya SK DPP,rekomendasi nama kader yang akan menempatiposisi wakil ketua langsung kita kirimkan kesekretariat DPRD,” urai Sekretaris DPC PDIPLamsel, Hipni, kemarin.

Adapun wakil ketua dewan lainnya bakal diisiAzmi Azis (PAN). Ini sesuai dengan penunjukanKetua Badan Khusus Tatib Ketua Definitif yangtertuang dalam SK DPD PAN nomor 0802/A/KPTS/K S/297/VIII/2009 tanggal 28 Septem-ber 2009.

Sementara, unsur pimpinan dewan lainnyabakal diisi kader Partai Keadilan Sejahtera,Antoni Imam. “Insya Allah saya yang bakalmengisinya,” ujarnya.(fer)(fer)(fer)(fer)(fer)

KETUA KETUA KETUA KETUA KETUA Panitia Tender Pagar Rumdis PN Kalianda, ArryRizka, ST mengaku masih melakukan evaluasi denganpanitia lainnya terkait kisruhnya tender proyek itu.

Dia mengatakan proses koordinasi dengan kepanitiaantender yang lain telah lama dilakukan. Proyek rehabilitasidi PN Kalianda sudah berjalan dalam beberapa tahap. “Kitamelibatkan petugas dari dinas PU untuk membantupelaksanaannya, mengingat mereka memiliki sertifikasiuntuk melaksanakan tender,” tegasnya.

Dia meminta rekanan untuk menunggu hasil prosesevaluasi yang saat ini sedang dilakukan panitia. Hasilnyaakan diumumkan pada 5 oktober mendatang. “Semuapeluang untuk tender ulang ada, hanya saja menungguhasil proses evaluasi,” tutupnya.(fer)(fer)(fer)(fer)(fer)

Peluang Tetap Ada

Arus Balik Padati BakauheniPEMUDIKmasih terus memadatipelabuhan Bakauheni. Penum-pang pejalan kaki mulai ramai saatpukul 10.00 WIB hingga 12.00WIB, Senin (28/9). PT Indone-sia Ferry membuka tiga loketuntuk mengatasinya.

Adapun arus balik penggunasepeda motor juga mengalamikepadatan pada jam yang sama.PT IF membuka satu loket, yakniloket khusus sepeda motor de-ngan dua lajur. Sementara ken-daraan pribadi dan bus datangsecara periodik, yakni pada siangdan sore hari.

Arus balik di Pelabuhan Bakau-heni, Lampung Selatan cen-derung berjalan secara runtut. Iniberbeda dengan Pelabuhan Me-rak Banten yang langsung melon-jak drastis saat didatangi pemudik.

Zailis Anas, Manajer Opera-sional PT Indonesia Ferry (IF),

beberapa waktu lalu menjelaskan,kenaikkan penumpang di Bakau-heni dan Merak berbeda. Jika diMerak pemudik seperti terkenabatas waktu dan ingin cepatsampai tujuan agar bias mera-yakan Idul Fitri di kampunghalaman. Dengan begitu, keda-tangannya secara bersamaanmengakibatkan lonjakan.

Adapun arus balik di Bakauheni,penumpang lebih santai karenamereka tidak dibatasi waktu.Kedatangan penumpang dise-suaikan masa aktif di tempat kerjamasing-masing. Ini juga menjadisalah satu penyebab kemacetandi Merak, sedangkan di Bakau-heni berlangsung lancar meskitetap padat.

Menurut I Putu Widiatmaja, stafPT IF yang mendampingi Zailis,berdasarkan data riil, penumpangpejalan kaki dari Merak mencapai

puncaknya dengan jumlah 41.057pemudik saat H-4. Dan jumlah to-tal dari H-7 sampai H-1 mencapai127.657 pemudik.

Adapun jumlah pemudik diBakauheni jumlah pemudik men-capai puncaknya dengan angka28.826 pemudik saat H+6, dengantotal dari H+1 hingga H+7 pukul15.25 WIB mencapai 127.088penumpang. Selisih denganjumlah pemudik di Merak ber-selisih 569 dan tertutup padamalam hari.

Menurut Putu, pemudik me-madati Merak saat H-4 sampai H-1, sedangkan di Bakauheni sepan-jang H+ terjadi aliran penumpangyang jumlahnya hampir sama perharinya. Dari waktu kedatanganpemudik maka di Bakauheni lebihberjalan secara berangsur-angsur,tidak drastis dalam empat hariseperti di Merak. (tri)

Hasil Pemeriksaan� KMP Panorama tidakmengalami kerusakan dantengah menunggu jadwaloperasi dari PT Indonesia Ferry

� Adpel melakukan pemotretandan pemeriksaan bawah lautpada Senin kemarin pukul 6.30WIB

� Kondisi lunas dan lambungkapal dalam kondisi baik

� Hanya ada goresan yangmengenai cat di sirip bagian kirilunas

� Adpel Bakauheni menyetujuikapal dapat beroperasi kembalidan tinggal menunggu kepu-tusan dari Marine Inspektoratdan penjadwalan dari PT IF

Tim Memeriksa dari Bawah Laut

� Adpel Pastikan Panorama dapat BeroperasiKALIANDA, TRIBUN - AdministratorPelabuhan (Adpel) Bakauhenimenegaskan bahwa kapal roroKMP Panorama tidak mengalamikerusakan dan tengah menung-gu jadwal operasi dari PT Indone-sia Ferry.

Petugas adpel Syamsu Rizal,mewakili Kepala Adpel BakauheniRochadi, mengatakan, adpelsudah memotret bagian bawahkapal. “Hasilnya tidak ada ma-salah,” ujarnya, Senin (28/9).Menurutnya, kondisi lunas danlambung kapal dalam kondisi baik.“Hanya ada goresan di sirip bagiankiri lunas, itupun hanya menggo-res cat saja,” tambahnya.

Adpel melakukan pemotretandan pemeriksaan bawah laut padaSenin kemarin pukul 06.30 WIB.Pemeriksaan berlangsung selamasatu jam. Hasilnya lunas kapalmilik PT Jembatan Lampung(Jemla) terlindungi karena ada-nya sirip di sisi kanan dan kirikapal. Bahkan propeller kapalpun masih ada di bagian dalamsirip itu. “Sirip itu yang melindungibagian bawah kapal,” ujarnya.Syamsul mengatakan, jika tak ada

sirip, lunas kapal bakal terkenagoresan. Goresan di sirip didapatimemiliki panjang 40 meter kearah belakang. Sejatinya, saatterdampar kapal tidak tergores.Goresan muncul karena tarikandari kapal tug boat (penarik).

Karena arus angin yang kuat,kata Syamsul, meyebabkan kapalterdampar. Menurutnya, jika kapalbisa melawan penyebab dari luar,maka goresan itu bisa dicegah.“Kesimpulan dari pemeriksaanjuga menjelaskan saat kejadiankapal sandar saja, tidak adabenturan,” kata Syamsul.

Syamsul juga mengatakan,kandasnya kapal yang dinahkodaiJarkoni itu diakibatkan faktoralam. Saat itu angin berhembusdengan kecepatan 30 knot danarus bawah air mencapai minustujuh. Kondisi itu, menurut dia,tidak bisa dilawan oleh kapal yangmengangkut 486 penumpangdalam kendaraan, delapan sepedamotor, 91 kendaraan pribadi, duaunit mobil pick up, 23 Colt diesel,satu unit bus besar, 10 unit trukFuso, dan tiga tronton.

Sebenarnya, ujar Syamsu Rizal,

jika tidak terdorong arus danangin kapal bisa melanjutkanperjalanan karena kedalaman lautdi sebelah kanan kapal mencapai10 meter. Adpel Bakauheni sudahmenyetujui kapal dapat berope-rasi kembali. “Tinggal menunggukeputusan dari Marine Inspekto-rat dan penjadwalan dari PT IFsaja,” ucapnya.(tri)

Page 15: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

metro region SELASA

29 SEPTEMBER 2009 15Tribun Lampung

Dalam rilisnya, aliansi memintapemerintah mengusut tuntasseluruh kasus pelanggaran hakasasi manusia (HAM). Juga,memberikan sanksi tegas kepadapara pelanggar HAM dan pelakutindakan represif.

“Isu pelanggaran HAM sampaisaat ini masih diendapkan pe-merintah,” ujar Dewa.

Aksi damai yang dilakukansekitar 40-an mahasiswa tersebutsempat membuat macet JalanZainal Abidin Pagaralam.

Aliansi pun akan melakukan

aksi lanjutan berupa diskusi untukmengusut tuntas tragedi UBL.Mereka berharap dukungan uni-versitas dan lembaga lain turutbergabung.

Itikad baik penguasa, baikeksekutif maupun legislatif,menjadi kunci menyelesaikankasus pelanggaran HAM yangterjadi, termasuk Tragedi UBL 28September 1999.

“Saat ini, sulit untuk mem-bicarakan permasalahan HAMyang terjadi pada masa lalu,”ungkap Triyono Awaluddin, StafSipil Politik Lembaga BantuanHukum (LBH) Bandar Lampung.

Sebab, sambung Triyono, adasebuah hal yang sifatnya sistematisberusaha menghilangkan kasus-

kasus HAM yang terjadi.Kasus Tragedi UBL pun, lanjut

Triyono, tak lepas dari hal ter-sebut. Ia mengungkapkan, sete-lah dicari fakta mengenai TragediUBL oleh sebuah tim, kasuskemudian diserahkan kepadaDPRD Provinsi Lampung padatahun 2000.

“Tetapi, setelah itu mandeg.Kasus itu hilang begitu sajasekarang,” kata Triyono yangmenjadi saksi hidup Tragedi UBL.

Kasus HAM saat ini, Triyonomelanjutkan, hanya menjadipembicaraan politik untuk kepen-tingan para penguasa saja.

Triyono mengungkapkan, mes-kipun LBH terus menyuarakanmengenai kejahatan HAM yang

terjadi, tetapi mereka pun tidakbegitu yakin akan penyelesaianmasalah HAM. “Persentase pe-nyelesaian (kasus HAM) sangatkecil,” ujar Triyono.

Meskipun demikian, penga-wasan terhadap penyelesaiankasus HAM harus terus dilakukan.

“Kami bisa melakukan kam-panye secara dialogis denganmembahas terus penyelesaiankasus HAM yang terjadi,” jelasTriyono.

Aksi jalanan, Triyono me-nuturkan, bukan lagi menjadisolusi karena kebijakan peme-rintah yang sudah berbeda.Pemerintah tidak lagi represif danmempersilakan unjuk rasa dijalan.(rid)

10 Tahun Jalan

di Tempat

� dari halaman 9

berlakuan RUU PKB (dikenaldengan peristwa Semanggi II).

Pascaperistiwa tersebut, terjadipeningkatan aksi-aksi penolakanterhadap RUU PKB serta soli-daritas terhadap korban Semang-gi II di beberapa wilayah Indo-nesia. Salah satunya aksi demon-strasi di Lampung, 28 September1999, dan di Palembang, 5 Ok-tober 1999.

Namun, aparat kepolisian danTNI meresponnya dengan melaku-kan penembakan dan kekerasankepada para demonstran yangmenewaskan dua mahasiswa Univer-

sitas Lampung dan Meyer Ardian-syah, mahasiswa IBA Palembang.

Saat ini, proses hukum kasuskekerasan terhadap mahasiswa iniberhenti. Jaksa Agung menolakuntuk melakukan penyidikandengan alasan masih adanya reko-mendasi DPR periode 1999-2004yang menyatakan tidak adanyapelanggaran berat bagi kasus ini.

Unila pernah membentuk timpencari fakta yang terdiri darigabungan dosen (Wahyu Sa-sangko, salah satunya), LembagaBantuan Hukum (LBH), aktivismahasiswa, dan elemen lain yangterlibat.

Pada peringatan UBL berdarahdelapan tahun lalu, Rektor Unilasaat itu Prof Dr Ir Muhajir Utomomenelurkan wacana untuk mem-

beri penghargaan kepada Rizaldan Saidatul. Dua gedung pusatkegiatan mahasiswa (PKM) akan

diberi nama Saidatul Fitriah danYusuf Rizal. Namun hingga saatini, hal itu belum terlaksana.(ans)

Kekerasan

Terbesar

� dari halaman 9

pimpinan masing-masing.“Penetapannya nanti baru akan

dilakukan oleh ketua definitif,”kata Budiman.

Penetapan ketua definitif

belum memiliki agenda yangpasti. “Hari ini surat pengantaruntuk pelantikan ketua definitifsudah dikirim ke gubernur. Beliauyang akan menetapkan jadwalpelantikan ketua definitif,” jelasAyub.

Sedangkan, FPD belum me-masukkan nama anggota alatkelengkapan karena ketua fraksi

Ferry Prisal Parinusa sedangberada di luar kota.

“Ada kerabatnya yang sakit.Wewenang memasukkan namaada di ketua fraksi,” tutur Bu-diman.

Kemungkinan, lanjut Budi-man, dalam satu atau dua hari,nama-nama tersebut sudah akandimasukkan.(rid)

Kirim Surat

ke Gubernur

� dari halaman 9

“Keretanya jorok banget. Udaradi dalam gerbong sangat pengapdan panas. Saya terpaksa me-nunggu di luar sebelum keretaberangkat. Bisa pingsan saya kalaududuk di dalam terus,” tukasnya.

Sama dengan angkutan darat,pelayanan angkutan umum per-

airan pun masih dirasakan kurangmaksimal. Saat Tribun Lampungmelakukan perjalanan dari Pela-buhan Merak menuju PelabuhanBakauheni menggunakan KapalFerry Various 5, banyak penum-pang yang mengeluhkan keber-sihan kapal yang tak terjaga.

“Banyak sampah berserakan.Bekas muntahan orang yangmabuk laut, sepertinya juga tidaksempat dibersihkan,” tutur salahsatu penumpang.

Sementara, berdasarkan data PosPengamanan Utama Operasi Ketu-pat Krakatau di Mapolda Lampung,sejak 13 September hingga 23 Sep-tember lalu, sudah terjadi 32 kasuskecelakaan lau lintas (lakalantas)di seluruh wilayah Lampung.

Dari jumlah lakalantas tersebut,30 orang meninggal dunia, 15orang menderita luka berat dan17 orang luka ringan. Kerugianmateri akibat lakalantas tersebutmencapai Rp164.700.000.(pen)

Pelabuhan Bakauheni, tak lamasetelah ia mengempaskantubuhnya di kursi deretantengah bus tersebut.

Setelah membayar ongkossebesar Rp 17 ribu plus Rp1.000 untuk peron, ia teringatsesuatu. Kebiasaannyamembaca surat kabar danmenonton siaran berita ditelevisi mengingatkannya kalauseharusnya ada dua personelpolisi yang mengamankansetiap bus.

“Kok tidak ada polisi yangmenjaga di dalam bus ini ya?

Harusnya kan ada. Tidak pedulibus AC maupun ekonomi,”ujarnya.

Sebelumnya, KepolisianDaerah (Polda) Lampungmemang berjanji menempatkandua petugas berseragam dinaslengkap dengan senjata laraspanjang di setiap bus.

Janji itu dilontarkan saat apelgelar pasukan operasi ketupatkrakatau 2009 di LapanganKorpri, Sabtu (12/9) lalu.

Dengan kekuatan 4.907petugas, Polda Lampung jugaberjanji menempatkan duaanggotanya di dalam kapalpenyeberangan dari PelabuhanBakauheni menuju PelabuhanMerak Banten dan arahsebaliknya. Ada 50 anggotaBrimob yang didatangkan

khusus dari Mabes Polri untukmengamankan para penum-pang kapal dalam setiappenyeberangan.

Selain itu, 60 personelBrimob Polda Lampung jugadisiagakan untuk menga-mankan pemudik yangmenggunakan kereta api (KA).Ada dua anggota yang ditem-patkan dalam setiap perjalananrangkaian KA. Pemudik yangmenggunakan sepeda motorjuga dijanjikan akan dikawalanggota patroli jalan raya (PJR).

“Mungkin saat itu personelkami sedang bertugas semua.Sehingga tidak semua bus bisadijaga. Apalagi saat itu sedangpuncak arus mudik,” jelasKabid Humas Polda Lampung,AKBP Fatmawati.(pen)(pen)(pen)(pen)(pen)

Mana

Petugasnya?

� dari halaman 9

Atap Bus Seperti

Mau Rontok

� dari halaman 9

Campur Sari dalam HUT Unila� Siapkan Dana Rp 120 Juta

BANDAR LAMPUNG, TRIBUN - Campursari akan dihadirkan pada malampuncak peringatan Dies NataliesUniversitas Lampung (Unila).Tutur hadir pula pada malampuncak, Minggu (6/10) kreati-vitas mahasiswa Unila dalampertunjukan seni teater.

Pembantu Rektor III Unila ProfDr H Sunarto DM SH MH menu-turkan, sebagai penanggung jawabkegiatan pada peringatan DiesNatalies tahun ini, dirinya akanmenghadirkan nuansa berbedadengan Dies Natalis sebelumnya.

Sunarto mengatakan, padaHUT ke-44, Unila lebih mening-katkan keikutsertaan elemen ma-hasiswa dalam setiap agendanya.

“Bahkan, mahasiswa sebenarnyadipaksa untuk terlibat berparti-sipasi,” sahutnya dengan bercanda.

Hampir selama sepuluh tahunterakhir ini, peringatan DiesNatalis terkesan hanya diperun-tukkan bagi kalangan pegawai,

dosen, maupun pejabat uni-versitas saja. Akibatnya, mahasiswayang notabene penghuni ter-besar universitas menjadi tidakbegitu peduli.

Berdasarkan pengalaman terse-but, Sunarto mengungkapkan,kali ini timnya menyusun berbagairangkaian agenda. Bahkan, agen-da-agenda itu tidak hanya me-libatkan elemen yang ada di uni-versitas namun juga pihak lainseperti siswa SMA.

Seperti, Lomba Cepat TepatMIPA SMA se-Lampung pada 8-10September lalu dan lomba grafitypada 4 Oktober mendatang.

Dalam Dies Natalis tahun inijuga terdapat jenis perlombaanbaru yaitu lomba MTQ, lombawebsite dan blog fakultas, dosendan Lembaga kemahsiswaan(LK), lomba olahraga tradisonal,lomba aerobik dan jalan sehat.

Tak hanya itu, terdapat pulabeberapa kegiatan bakti sosial

seperti penghijauan denganmenanam 300 bibit pohon tan-jung dan bungur, donor darah,penyuluhan kesehatan, sertaberobat gratis.

Sunarto menuturkan rang-kaian tersebut akan berlangsungberuntun mulai 1 Oktober hingga6 Oktober. “Ditandai denganbazar dan pameran pada 1 Okto-ber tersebut,” ujarnya sambilmenjelaskan dalam bazar dan pa-meran akan diikuti 35 stan krati-vitas mahasiswa, univeristas, danperusahaan sponsor pendukung.

Diakui Sunarto, mengadakankegiatan ini bukan perkaramudah, apalagi dengan keterse-diaan dana yang tidak berbedadengan tahun sebelumnya.

“Dengan dana yang sama,namun harus berlangsung kegia-tan tiga perempat lebih banyak,”urainya dengan menambahkandana yang dibutuhkan sekitar Rp120 juta.(ans)

METRO, TRIBUN - Sekitar 10 persen dari 44armada bus ekonomi yang beroperasi selamaarus mudik dan balik Idul Fitri 1430 Hijriahtidak memiliki stiker laik jalan. Hal itu sangatdisayangkan mengingat keselamatan penum-pang tidak terjamin.

Korwil Yayasan Lembaga Konsumen Indo-nesia (YLKI) Metro Amrullah mengungkapkanhal itu berdasarkan pengaduan yang diterimadan pemantauan tim YLKI Metro selama H 7sampai dengan H+7 selama arus mudik dan balikdi Terminal 16C Mulyojati, Metro.

“Selain itu, hampir seluruh armada busekonomi tidak memakai karcis. Kemudian,

10 Persen Bus

Tidak Berstikerjuga tidak mencantumkan tarif resmi di dalamarmada bus. Hal ini tentunya amat rentanterhadap pelanggaran ketentuan tarif resmiangkutan Lebaran,” ujarnya, Senin (28/9).

Dari hasil pengaduan dan pantauan tersebut,YLKI juga memperoleh pengaduan ada awakbus ekonomi yang tidak mengenakan sera-gam. Akibatnya, calon penumpang sulitmembedakan antara awak bus, calo, ataupunorang orang yang beriktikad tidak baik.

“Masyarakat juga mengeluhkan masihminimnya fasilitas yang dimiliki terminal,seperti WC umum yang tidak dilengkapi em-ber dan kotor juga kurang air,” ungkapnya.

Hal-hal terpenting, yaitu faktor keamanan,keselamatan, dan kenyamanan konsumen,masih belum terpenuhi. Terutama oleh armadamaupun dan awak bus ekonomi.

“Hal ini merupakan pelanggaran terhadaphak konsumen yang dijamin dalam UUPerlindungan Konsumen Nomor 8 Tahun1999 pasal 4 huruf a,” tegasnya.

Untuk itu, ia mengimbau hal tersebuthendaknya menjadi bahan evaluasi bagiinstansi terkait agar ke depan ada perubahanyang lebih baik. Selain itu, juga mengun-tungkan bagi masyarakat Metro pada khusus-nya dan Lampung pada umumnya.(nas)

(Korem) Garuda Hitam di jalanTeuku Umar. Saat melintasiKomando Rayon Militer (koramil)di Jalan ZA Abidin Pagaralam,mahasiswa bentrok dengantentara.

� Mahasisa FISIP Unilaangkatan 1997 Yusuf Rizaltewas tertembak

� Mendengar temannya tewas,ribuan mahasiswa Unilamendatangi lokasi kejadian yangmemicu bentrokan lebih besar

� Saat itu, Saidatul Fitriah,fotografer pers kampus UKPM

Teknokra, datang untukmendokumentasikan peristiwa.Namun nahas, ia terkenapukulan aparat di kepalanga

� Nyawa Saidatul Fitriah taktertolong setelah lima haridirawat di rumah sakit.Mahasiswa FKIP Unila angkata1996 ini mengembuskan napasterakhirnya pada 3 Oktober

� Setahun kemudian, Unilamembentuk tim pencari fakta

� Sampai saat ini, kasus inijalan di tempat tanpapenyelesaian

September Berdarah

SUKADANA, TRIBUN - Selain rumahibadah umat muslim, Masjid Is-lamic Center Sukadana, LampungTimur belakangan ini juga seringdijadikan sebagai tempat persing-gahan. Mengapa bisa begitu?

Sebab, pada Lebaran kali ini,banyak pemudik yang meman-faatkan masjid terbesar dantermegah di Lamtim ini untukberistirahat sejenak atau sekadarmelepas lelah.

Dedi, satpam Masjid IslamicCenter, Senin (28/9), menya-

takan, hal itu sudah berlangsungsejak memasuki H 5 Lebaran.Selain beristirahat, banyak jugapemudik yang mampir untukmelaksanakan salat.

“Ramai ramainya pemudikyang singgah di sini biasanya padawaktu duhur. Jadi, sekalianistirahat dan juga melaksanakanibadah salat,” katanya.

Menurut Dedi, alasan lainnyaadalah karena lokasi Masjid Is-lamic Center yang strategis,nyaman, dan aman. Sebab, masjid

ini berada di pinggir jalan lintaspantai timur (jalinpantim).

“Kebanyakan pemudik yangmampir ke sini berasal dari wilayahyang jauh, seperti Riau, Bengkulu,Jakarta, Jawa, Tangerang, Bogor,Bandung, dan Serang,” ungkapnya.

Andre, pemudik dari Purworejo,Jateng menuju Jambi, menga-takan hal senada. Malah, ia sangatmenyarankan agar para pemudikyang melalui jalinpantim untukberistirahat sejenak di Masjid Is-lamic Center.

“Tempatnya bersih dan nya-man. Jadi, bagus untuk tempatsinggah sejenak bagi para pe-mudik,” tuturnya.

Ungkapan serupa dikatakanIwan, warga Palembang, Sumsel,yang akan pulang bersama ke-luarganya ke Bogor, Jabar.

“Ya, ini memang baru pertamakalinya saya dan keluarga mampirdi sini. Tapi, tempatnya memangnyaman dan bersih. Jadi cocokuntuk tempat istirahat atausinggah,” tuturnya.(eka)

Islamic Center Favorit Pemudik

TRIBUN LAMPUNG/NASHRULLAH HAQIYUDDIN

PASANG STIKER - Bus AKDP jurusan Rajabasa-Metro ini ditempeli stiker oleh sang pemilik.

saat ini pun menjadi bias.“Karena peristiwanya sudah

sekian lama tidak diungkap.Juga karena saat itu banyakkelompok yang melakukanadvokasi terhadap tragedi itu.Kelompok-kelompok itu masing-masing ingin eksis dancenderung menutup diriterhadap bukti-bukti yangsudah mereka kumpulkan,”jelasnya.

Harusnya, Wahyu menam-bahkan, hasil temuan ataubukti-bukti yang didapatkankelompok-kelompok itu dibukadan dibahas bersama. Namunsayangnya, hal itu tidak terjadi.Kelompok-kelompok itu lebihmempertahankan egonya

masing-masing ketimbangmengungkap tragedi kema-nusiaan tersebut.

Wahyu dan beberapa aktiviskemudian membentuk timpencari fakta independen danberpisah dari kelompok-kelompok tersebut. Menurut-nya, memang sudah adapelaku pembunuhan duamahasiswa Unila yangdisidangkan.

“Meskipun saat itu kamitidak puas dengan hasilpersidangannya. Namunsetidaknya sudah ada pelakuyang diproses secara hukum,”imbuhnya.

Wahyu berharap adanyasolidaritas dari para jurnalisuntuk bersama-sama melaku-kan advokasi terhadap trageditersebut. Agar para jurnalisdiingatkan, bahwa masih adapekerjaan rumah bagi merekadengan meninggalnya rekan

mereka. Sehingga, peristiwa itubisa terungkap.

“Saat ini saya hanya melihatperingatan seremonial saja tiaptahunnya, plus diskusi.Sedangkan upaya advokasisudah berhenti. Saya bahkanpernah menawarkan untukmenghidupkan lagi advokasiterhadap tragedi tersebut,”ungkapnya.

Namun, lanjutnya, tidak adatanggapan dari para jurnalis.Mungkin karena korbanhanyalah seorang jurnaliskampus.

“Padahal, seharusnya tidakada pembedaan antara jurnaliskampus dan jurnalis media lain.Apalagi saat itu korban sedangmelakukan kegiatan jurnalistik.Harusnya lingkar intinya parajurnalis yang bergerak. Karenadunia jurnalistik masih rentanterhadap kekerasan,”pungkasnya.(pen/rez)(pen/rez)(pen/rez)(pen/rez)(pen/rez)

Upaya Advokasi

Terhenti

� dari halaman 9

Sehari 300 Orang

Buat Kartu Kuning

� dari halaman 9

Tetapi, harus diperpanjang setiapenam bulan sekali,” kata Ahmad.

Untuk membuat kartu kuning,pencari kerja harus membawa fotokopi KTP, ijazah terakhir, dan pas

foto. Ahmad mengungkapkan,pembuatan kartu kuning tidakdipungut biaya.

Sebagian besar pembuat kartukuning memiliki pendidikanterakhir SMA. Nia Restianti (22)yang sedang memperpanjangkartu kuning miliknya, mengakuingin mendaftar pada lapas.

Mahasiswi Fakultas Ekonomi

Universitas Lampung angkatan2005 ini menggunakan ijasahSMA untuk memperpanjangkartu kuning. Ia pun meng-ungkapkan tidak ada biaya yangdiminta petugas.

“Itu terserah masing-masingorang mau kasih uang atau tidak.Tetapi, saya nggak dimintai biaya,”ungkap Nia.(rid)

unila akan terus menyeriusimasalah ini. “Memang sayaakui, saya baru memegangtampuk pimpinan ini. Namunbila memang secara konsti-tusi maupun dari berbgai pihakkuat maka mengapa tidak,”sahutnya.

Bahkan Sunarto mengatakandirinya sangat berharapsemangat agent of changeSaidatul dan Rizal bisa menularke tubuh seluruh mahasiswaUnila saat ini.

“Gampang sekali kalau hanyamengesahkan nama tersebut digedung, namun bagaimanamempertahankan kobaranperjuangan itu yang mestidiprioritaskan,” tegasnya.(ans)(ans)(ans)(ans)(ans)

Semangat Agent

of Change

� dari halaman 9

BUAT KAPAL -

Dua orang

pekerja sedang

menyelesaikan

pembuatan

kapal di

kampung Arnas

Lempasing

Senin (28/9).

Pembuatan

kapal ini

memakan waktu

hingga dua

bulan, sebelum

akhirnya kapal

ini bisa berlayar.

TRIBUN LAMPUNG/MARZULI ARI WIBOWO

Page 16: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

Metro RegionSELASA29 SEPTEMBER 2009

Halaman 16

Tribun Lampung

www.tribunlampung.co.id

TELEPON SEMUA BAGIAN: 0721-704777 (5 LINE) � IKLAN: 0721-3585522 � SIRKULASI: 0721-3585533, 08127211010 HOTLINE PUBLIC SERVICE: 08127212211

NAMA NAMA NAMA NAMA NAMA aslinya Eko Santoso. Namun, oranglebih mengenalnya dengan nama Mulyono.Ia adalah seorang perajin gitar, baikakustik maupun listrik, di Pujodadi,Kecamatan Trimurjo, Lampung Tengah.

Kemampuannya membuat gitar diper-oleh ketika bekerja di sebuah pabrik gitarbesar di Jakarta. Bahkan ia sempatdikirim oleh perusahaan tersebut untukmengasah keahliannya di Korea Selatanselama satu tahun. Hal itu terjadi padatahun 1992 silam.

Namun, satu tahun kemudian Ekomemutuskan untuk berhenti. Menurutnya,hal tersebut dilatarbelakangi tidak adanyakemajuan karir dan pendapatan yang iaperoleh di perusahaan itu. Setelah itu, priatamatan SMA ini memilih melanjutkanusaha milik orangtuanya di Jepara, JawaTengah.

“Kami pernah punya usaha ukir jeparayang cukup maju. Hasil kerajinan itubahkan diekspor hingga ke Inggris, Korea,dan Kuwait,” jelasnya.

Namun, pada tahun 2001, keberuntung-an tidak berpihak kepadanya. Ketika itu,banyak terjadi hal tidak terduga yangmembuat usaha keluarganya bangkrut.

“Ibu saya mengalami kecelakaan ketikaturut mengantar barang pesanan. Bebera-pa bulan kemudian, saya mengalamikecelakaan hingga menyebabkan mobilsaya terbakar,” ungkap pria bertubuhmungil ini.

Tiga tahun kemudian, Eko mulai mem-buka usaha pembuatan gitar di Solo, JawaTengah. Sampai kemudian ia memutuskan

tokoh kita

untuk hijrah ke Pujodadi, Trimurjo, Lamteng,kampung halaman sang istri.

Perlahan, usahanya ini membuahkanhasil yang lumayan. Order dari toko-tokoalat musik dan perorangan pun mulaiberdatangan. Namun, karena modal yangdimiliki masih terbatas, hingga kini Ekobelum mampu menangani banyak pesanan.

Menurut dia, membuat gitar listrik danakustik bukanlah hal mudah. Diperlukanbeberapa keahlian sekaligus untuk bisamembuatnya.

“Pembuat gitar harus bisa menukang,menyemprot cat dan memadukan warna,menyablon, dan juga mampu bermaingitar,” ungkapnya.

Dibantu dua pekerjanya, Ekomampu memproduksi 25 buahgitar listrik dan empat lusin gitarakustik dalam satu bulan.

“Untuk gitar listrik, harganyamulai Rp 1 juta. Bahkan pernah adayang membeli seharga Rp 4 juta,”tuturnya.

Mengenai bahan, iamengatakan menggunakan kayumaple untuk leher gitar dan kayumahoni untuk bodi. Sedangkanuntuk finger board menggunakankayu rosewood atau yang lebihdikenal dengan nama sonokeling.

Untuk membuatnya, dia menggunakanperalatan-peralatan listrik yang masihsederhana. Karena itu, ia berharappemerintah daerah bisa memberikanbantuan, baik modal atau pun peralat-an.(leo)(leo)(leo)(leo)(leo)

Sempat Belajar hingga ke Korsel

BiofileNAMA Eko Santoso � SAPAANMulyono � ALAMAT Pujodadi,Trimurjo, Lamteng � TTL Jepara,15 Oktober 1969 � PENDIDIKANSMA � ISTRI Ambarlia � Anak Rafif

Berkas Akan

Dilimpahkan

Awal Oktober� Kasus Dugaan Korupsi RSUAY Metro

METRO, TRIBUN - Waktu persi-dangan kasus dugaan korupsipembangunan gedung kamaroperasi (GKO) RSU Ahmad YaniMetro senilai Rp 1,1 miliar sema-kin dekat. Kejaksaan Negeri (Ke-jari) Metro akan melimpahkanberkas kasus tersebut kepadaPengadilan Negeri (PN) Metroawal Oktober ini.

Berkas setebal lima sentimeterdengan jumlah sekitar 750 ha-laman itu sebelumnya akan dise-rahkan kepada jaksa penuntutumum (JPU), Selasa (29/9). Ber-kas kasus yang merugikan negarasekitar Rp 100 juta tersebut terdiridari tiga bundel yang berisi per-kara empat tersangka.

“Saat ini, semua berkas sudahsiap dan dakwaan tinggal di-printout,” kata Kajari Metro RiyoWilyarto kepada Tribun Lampungdi kantornya, Senin (28/9).

Kepala Seksi Tindak PidanaKhusus (Kasipidsus) Kejari MetroKirno menambahkan, berkas ter-sangka Masykur dan Hendarsyahterpisah, masing-masing satuberkas. Sedangkan berkas WarsoKarta Sentika dan Tantowi Jaya

Sila disatukan menjadi satu bun-del.

“Pelimpahan berkas perkara di-lakukan setelah keempat tersang-ka mengalami perpanjangan ta-hanan kejaksaan sampai dua kaliselama 30 hari terhitung sejak 1September lalu,” jelasnya.

Sebelumnya, keempat tersang-ka mulai ditahan oleh KejariMetro selama 20 hari (3-22 Juni2009). Masa penahanan merekalalu diperpanjang oleh JPU selama40 hari (23 Juni-1 Agustus 2009).

“Kemudian ketua PN kembali

memperpanjang masa tahananpada 2-31 Agustus dan terakhirpada September ini,” lanjut Kirno.

Dalam berkas perkara tersebut,Kejari Metro mengancam ter-sangka dengan dakwaan primerpasal 2 ayat 1 jo pasal 18 UU No31/1999 jo UU No 20/2001 pasal55 ayat 1 KUHP jo pasal 64 ayat 1KUHP. Sedangkan dakwaan subsi-der yang dikenakan meliputi pa-sal 3 jo pasal 18 UU No 3/1999 joUU No 20/2001 jo pasal 55 ayat1 KUHP jo pasal 64 ayat 1 KU-HP.(nas)

KAJARI KAJARI KAJARI KAJARI KAJARI Metro Riyo Wilyarto mengaku belum mengetahui rencanapelantikan salah satu tersangka, Masykur. Pasalnya, pihaknyabelum menerima surat dari Komisi Pemilihan Pemilu (KPU) Metroterkait rencana tersebut.

“Sampai saat ini belum ada. Surat atau permintaan untukmenjenguk pun belum ada,” ujarnya kepada Tribun Lampung, Senin(28/9).

Menurutnya, selama ini status Masykur dan ketiga tersangkalain masih tahanan kejari. Jadi, segala hal yang menyangkutmereka harus melalui kejaksaan.

Kalau pun nantinya KPU Metro menyampaikan surat permintaanuntuk pelantikan Masykur, pihaknya harus mempelajarinya terlebihdahulu. Baru kemudian akan memutuskan boleh atau tidakmelaksanakan pelantikan di lapas,” tandasnya.(nas)(nas)(nas)(nas)(nas)

Kejari Belum Terima Surat KPU

KOTA GAJAH, TRIBUN - LampungTengah segera menerima danaalokasi khusus (DAK) bidang pen-didikan tahun 2009. Dana senilaiRp 53,58 miliar tersebut dialo-kasikan untuk 171 SD negeri di28 kecamatan.

Nah, penandatanganan suratperjanjian pemberian bantuan(SPPB) dilakukan di SMAN 1 KotaGajah, Senin (28/9). Hadir dalamacara tersebut 171 kepala SD pene-rima bantuan dan Dinas Perenca-naan Pembangunan dan KeuanganDaerah (DPPKD) Lamteng.

Kepala Bidang Perencanaan Di-nas Pendidikan Lamteng SyariefHusen di sela-sela acara menutur-kan, DAK diperuntukkan mere-habilitasi sebanyak 567 ruang ke-las yang berada di 171 sekolah ter-sebut.

“Dana tersebut terdiri atas DAKdari APBN Rp 48,18 miliar dandana pendamping dari APBD Rp

5,39 miliar,” jelasnya.Dalam pertemuan itu, para ke-

pala sekolah turut pula dijelaskanteknis penggunaan dana terse-but. Pengarahan semacam ini ber-tujuan untuk menghindari terja-dinya penyimpangan atau masa-lah di hari kemudian.

“Dalam pelaksanaannya, parakepala sekolah juga harus menga-cu pada buku panduan teknisyang telah diberikan. Panduanteknis tersebut berdasarkan Per-mendiknas Nomor 3 Tahun2009,” tambahnya.

Proses pengucuran DAK 2009memang berbeda dibandingkantahun sebelumnya. Bila tahun se-belumnya dana tersebut di-transfer melalui rekening Disdik,namun sekarang melalui reke-ning daerah.

Menurutnya, Disdik bertugasmemberikan rekomendasi usulanpemberian bantuan dana. Baru

kemudian DPPKD yang mencair-kan dana tersebut.

Tahun sebelumnya, DAK diprio-ritaskan bagi sarana fisik dan

METRO, TRIBUN - Petugas Satreskrim Polresta Metroberhasil menangkap basah lima tersangka penjudi,Jumat (25/9) sekitar pukul 17.00 WIB. Saat dibekuk,kelimanya sedang asyik bermain judi leng di rumahDedi, Jalan Teuku Umar 15B Barat, Kelurahan Imo-puro, Metro Pusat.

Mereka adalah Parmin W (56), Sularno (33) danH Darmawan (35), ketiganya warga 15B Barat. Lalu,Desmanto (36), perantauan asal Kalimantan Barat,dan Y Prasetyo (33), warga Hadimulyo Barat, Metro.

“Kami menangkap mereka setelah mendapatlaporan dari masyarakat bahwa ada warga yang se-dang bermain judi,” ujar Kaur Binops SatreskrimPolresta Metro Aiptu Agus Setiawan, Senin (28/9).

Dari tangan para tersangka, polisi menyita barangbukti berupa uang tunai Rp 2.723.000, dua set karturemi, dan koran yang digunakan untuk alas tempatduduk.

Dalam penggerebekan tersebut, petugas meng-amankan uang senilai Rp 169 ribu dari tangan Su-larno. Lalu dari Parmin Rp 128 ribu, Darmawan Rp153 ribu, dan Desmanto Rp 2.113.000.

“Selain itu, kami juga mengamankan uang setsenilai Rp 10 ribu yang digunakan untuk membelirokok sebagai teman bermain judi,” kata Agus.

Di hadapan petugas, Sularno mengaku baru kalipertama berjudi dan itu hanya dilakukan untukmenghabiskan waktu.

“Kami memang sengaja bermain judi di rumah Dediyang dalam keadaan kosong. Sebab, pemilik rumahmasih ada ikatan saudara dengan Desmanto,” ujarnya.

Menurut Agus, kelima tersangka akan dikenakanpasal 303 KUHP tentang Perjudian dengan pidana

Polresta Ringkus Lima Penjudi

kurungan maksimal 10 tahun atau denda Rp 25 juta.Untuk mempertanggungjawabkan kesalahanmereka, para tersangka kini ditahan di PolrestaMetro sambil menunggu proses hukum selanjut-nya.(nas)

DAK Rp 53,58 Miliar Segera Cair

� Dialokasikan untuk 171 SD di Lamtengpeningkatan mutu pendidikan.Sedangkan pada tahun ini hanyadiprioritaskan untuk pembangun-an fisik.(leo)

KABID KABID KABID KABID KABID Perencanaan Disdik Lamteng Syarief Husen memasti-kan pengelolaan DAK 2009 akan diawasi secara ketat.Menurutnya, bila pengelolaan dana tersebut tidak sesuaidengan petunjuk teknis yang diberikan, itu dapat dikategori-kan sebagai penyimpangan.

“Mengenai spesifikasi atau standar rehabilitasi mengacupada Permendiknas tersebut, tepatnya pada lampiranempat,” jelasnya.

Syarief menjelaskan, pengawasan akan dilakukan olehbeberapa instansi terkait, seperti BPK/BPKP, inspektoratkabupaten, dan inspektorat jenderal. Ia berharap danatersebut dikelola dengan baik dan tidak terjadi penyimpang-an.

Jika dana untuk merehabilitasi ruang kelas tersisa,lanjutnya, dapat digunakan untuk merenovasi kamar mandisekolah. Apabila masih ada kelebihan juga, dapat jugadigunakan untuk merehabilitasi perpustakaan.(leo)(leo)(leo)(leo)(leo)

Diawasi secara Ketat

METRO, TRIBUN - Tindak pidana diKota Metro selama setengah bulanterakhir mengalami peningkatan,khususnya kasus pencurian ken-daraan bermotor (curanmor). Darienam kasus curanmor yang dita-ngani Polresta Metro, baru satukasus yang berhasil diselesaikan.

Selain curanmor, Polresta Me-tro juga menemukan tiga kasuspenipuan gelap yang semuanyaberhasil diselesaikan. Lalu, tigakasus pencurian biasa yang belumdiselesaikan, satu kasus perkosaan,dan satu kasus judi.

“Total jumlah tindak pidana 15kasus dan yang berhasil diselesai-kan enam kasus,” kata KabagopsPolresta Metro AKP M Rivai Ar-van, Senin (28/9).

Hal tersebut, menurut Rivai, me-rupakan hasil Operasi Ketupat 2009selama 16 hari yang berakhir hariSenin (28/9) pukul 24.00 WIB.Dalam operasi yang mulai digelarsejak 12 September itu, selainmengantisipasi tindak kriminalitas,aparat Polresta Metro juga me-mantau pergerakan arus mudik danarus balik Lebaran 2009.

“Secara umum, situasi keaman-an relatif kondusif. Ketertiban lalulintas cukup baik, meskipun be-berapa pelanggaran masih terjadi.Di antaranya, pengendara sepedamotor tidak memakai helm, me-langgar rambu lalu lintas, danangkot ngetem yang mengakibat-kan macet,” jelasnya.

Menurutnya, arus mudik danbalik selama Operasi Ketupat jugacukup lancar. Memang ia meng-akui sempat terjadi penumpukanpenumpang di terminal. Tapi, ma-salah itu dapat segera diatasi oleh

pihak angkutan.“Sedangkan tarif angkutan

cenderung stabil meski petugassempat menegur keras beberapaangkutan kota yang menaikkantarif secara sepihak,” ungkapnya.

Lebih lanjut, Rivai mengatakanbahwa selama Operasi Ketupat,jumlah kecelakaan lalu lintas yangterjadi ada empat kasus. Menu-rutnya, dalam insiden itu, tigaorang tewas, satu luka berat, danempat luka ringan. Sedangkankerugian material diperkirakanmencapai Rp 2,1 juta.(nas)

Kasus Curanmor Meningkat

� Selama Operasi Ketupat 2009

TRIBUN LAMPUNG/NASHRULLAH HAQIYUDDIN

BARANG BUKTI - Petugas Satreskrim Polresta

Metro sedang memeriksa barang bukti yang disita

dari tangan tersangka penjudi remi, Senin (28/9).

TRIBUN LAMPUNG/EKA ACHMAD SOLIHIN

SINGGAH - Dari Purworejo, Jawa Tengah menuju Jambi, Andre dan keluarganya menyempatkan beristirahat di Masjid Islamic Center,

Sukadana, Lampung Timur, Senin (28/9).

TRIBUN\/LEO

Page 17: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

Super BallHalaman 17Selasa, 29 September 2009

Super Sibuk karena AdikMenikahKHLOE KHLOE KHLOE KHLOE KHLOE Kadarshian, adik kandungbintang cantik Hollywood Kim KadarshianSenin (28/9) kemarin mengakhiri statuslajangnya dengan menikahi bintangbasket Lamar Odom. Kim menjadi orangpaling sibuk membantu persiapanpernikahan sang adik. Apalagi kalaubukan kesibukan menyiapkan tetek-bengek perlengkapan pernikahan.

halaman 24

Puyol Ragu Barca Pertahankan Gelar

DINAMO KIEVDINAMO KIEVDINAMO KIEVDINAMO KIEVDINAMO KIEVBARCELONABARCELONABARCELONABARCELONABARCELONA VS

LIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ONLIVE ON

Rabu (30/9) pukul

01.30 WIB

AP PHOTO/ANDREY LUKATSKY

JUARA bertahan Liga Champi-ons, Barcelona, akan melakonilaga kedua di Grup F LigaChampions menjamu tim wakilUkraina, Dynamo Kiev, diCamp Nou, Rabu (30/9)dinihari. Secara matematis Kievbukanlah lawan yangmenakutkan bagi Blaugrana.

Tapi fakta di lapangan bisasaja berbalik. Meski hanyaberstatus sebagai tim kelas

kedua di ranah Eropa, Kiev tak bolehdiremehkan. Mereka sedang bagus-bagusnyadengan tak terkalahkan di 15 laga kompetisimusim ini.

Apalagi Kiev kini memiliki sosok strikerberpengalaman, Andriy Shevchenko. Meskitak sehebat beberapa tahun lalu, Barcelonatetap harus mewaspadai mantan striker ACMilan dan Chelsea tersebut.

Sheva memiliki memori bagus 12 tahunlalu di Camp Nou. Striker Ukraina itu

pernah menjadi mimpi buruk ElBarca pada pertemuan terakhir

kedua tim yang berlangsung 5November 1997.

Saat itu, Barcamenyerah dengan skor

0-4 di Camp Nou.Sheva jadi sosok

menakutkandengan

mencetakhattrick ke

gawangBarca.

An-ca-

man Sheva semakin nyata setelah striker 32tahun itu menyatakan sangat enjoy bermainbersama tim yang pertama kali membesarkannamanya.

“Saya enjoy bermain kembali untukDynamo dan bisa membantu tim ini. Jikasaya mencetak gol itu sangat bagus tapi jikatidak saya tidak takut karena tim ini masihakan oke. Lebih senang lagi kalau tim sayamenang,” kata Sheva dilansir UEFA.com, Senin(28/9).

Gertakan Sheva bukanlah gertakan sambalyang tidak mendasar. Saat ini Kievmemimpin Grup F berkat kemenangan 3-1atas Rubin Kazan di partai pembuka duapekan lalu. Ini membuktikan tim ini sedangberada dalam kondisi on fire yang siap tempur.

Gairah Sheva semakin membuncah karenaingin meloloskan Kiev dari fase grup LigaChampions yang terakhir kali dirasakan pada1998/99.

Sadar akan kerasnya persaingan di Grup Fkarena berhadapan dengan Barca dan InterMilan, maka Sheva berjanji takkanmelewatkan satu laga pun dengan kekalahan.

“Yang sebenarnya terjadi, saya agak kakubermain untuk Kiev di Champions karenasudah 10 tahun saya tak bermain untukmereka. Tapi kali ini harus sungguh-sungguhkarena kami berada di grup yang sulit, kamiharus mengumpulkan banyak poin untuklolos,” katanya.

Berbekal segudang pengalaman gemilang diajang Champions bersama klub-klub besarEropa seperti AC Milan yang pernahdiantarkannya meraih juara Champions,Sheva dipastikan akan melakoni laga inidengan percaya diri.

Tapi Sheva harus melewati tembok-temboktangguh Barca seperti Carles Puyol, RafaelMarquez, atau Gerrard Pique. Absennyastopper anyar Dmytro Chygrynski karenacedera tak akan memengaruhi lini belakangBarca.

Sebaliknya, Sheva juga harus memastikanlini belakang timnya tampil solid. Mesin gol

baru Barca, Zlatan Ibrahimovic, sedangdalam performa terbaiknya dengan selalubikin gol dalam lima laga di La Liga.

Meski masih didera cedera engkel, Ibradipastikan akan tetap menjadi pilihanutama. Ia akan mendapat dukungan dari sianak ajaib Lionel Messi dan the rising starPedro Rodriguez. Pedro menggantikan posisiThierry Henry yang cedera saat melawanMalaga. Sedangkan winger muda lainnya,Bojan Krkic, masih menjalani perawatan.

Performa apik di La Liga ditambahbermain di rumah sendiri, membuat Barcarelatif diunggulkan. Apalagi kualitas parapunggawa juara bertahan itu tentusetingkat di atas rekan-rekan Sheva.

Barca tentu tak ingin melepaskan lagakandang, setelah di matchday pertama hanyabermain imbang 1-1 dengan tuan rumahInter Milan.

Menang atas Kiev berarti memuluskanlangkah mereka lolos di babak penyisihangrup untuk misi mempertahankan gelarjuara bertahan Champions.(Persda Network/cen)

Organisasi TimKAMI KAMI KAMI KAMI KAMI sekarang kembali menolehke Liga Champions setelahmelakukan pemulihan staminadari beberapa pertandingan.Kami akan menghadapi tim yangsering melakukan tekanan danitu saya prediksi akanmenyulitkan.

Dynamo Kiev tim yang memilikisemangat dan mereka akanbekerja keras mengalahkan kami.Hanya dengan organisasi tim dankekompakan para pemain, kamimampu mengatasi mereka.(cen)(cen)(cen)(cen)(cen)

*) Pep Guardiola, *) Pep Guardiola, *) Pep Guardiola, *) Pep Guardiola, *) Pep Guardiola, PelatihBarcelona, dilansir goal.com

KonsentrasiSASASASASAYYYYYA A A A A tahu di grup ini Barcelonadan Inter Milan memilikikesempatan besar untuk lolosdari fase penyisihan grup. Tapikami telah membuktikan mampumendapatkan poin dan itu adalahbekal berharga ke Camp Nou.

Siapa pun mengetahui, saat iniBarca adalah tim terbaik dunia.Tapi itu tak menutupkemungkinan mereka bisa kalahdari kami. Kami harus konsentrasidengan tidak memberikan merekaleluasa menguasai bola.(cen)(cen)(cen)(cen)(cen)

*) Ser*) Ser*) Ser*) Ser*) Sergei Rebrgei Rebrgei Rebrgei Rebrgei Rebrovovovovov,,,,, Pelatih DynamoKiev, dilansir newyorkstime

Empat Pertemuan Terakhir11111 9 99 99 99 99 97 / 17 / 17 / 17 / 17 / 1 9 9 89 9 89 9 89 9 89 9 8 Champions Kiev 3-0 Barcelona

11111 9 99 99 99 99 97 / 17 / 17 / 17 / 17 / 1 9 9 89 9 89 9 89 9 89 9 8 Champions Barcelona 0-4 Kiev

1 9 9 3 / 1 9 9 41 9 9 3 / 1 9 9 41 9 9 3 / 1 9 9 41 9 9 3 / 1 9 9 41 9 9 3 / 1 9 9 4 Champions Kiev 3-1 Barcelona

1 9 9 3 / 1 9 9 41 9 9 3 / 1 9 9 41 9 9 3 / 1 9 9 41 9 9 3 / 1 9 9 41 9 9 3 / 1 9 9 4 Champions Barcelona 4-1 Kiev

Empat Partai TerakhirBARCELONABARCELONABARCELONABARCELONABARCELONA

111117 - 0 9 - 2 0 0 97 - 0 9 - 2 0 0 97 - 0 9 - 2 0 0 97 - 0 9 - 2 0 0 97 - 0 9 - 2 0 0 9 Champions Inter 0-0 Barcelona

2 0 - 0 9 - 2 0 0 92 0 - 0 9 - 2 0 0 92 0 - 0 9 - 2 0 0 92 0 - 0 9 - 2 0 0 92 0 - 0 9 - 2 0 0 9 Primera Barcelona 5-2 Atletico

2 3 - 0 9 - 2 0 0 92 3 - 0 9 - 2 0 0 92 3 - 0 9 - 2 0 0 92 3 - 0 9 - 2 0 0 92 3 - 0 9 - 2 0 0 9 Primera Santander 1-4 Barcelona

2 7 - 0 9 - 2 0 0 92 7 - 0 9 - 2 0 0 92 7 - 0 9 - 2 0 0 92 7 - 0 9 - 2 0 0 92 7 - 0 9 - 2 0 0 9 Primera Malaga 0-2 Barcelona

DYNAMO KIEVDYNAMO KIEVDYNAMO KIEVDYNAMO KIEVDYNAMO KIEV

1 2 - 0 9 - 2 0 0 91 2 - 0 9 - 2 0 0 91 2 - 0 9 - 2 0 0 91 2 - 0 9 - 2 0 0 91 2 - 0 9 - 2 0 0 9 Piala Liga Metalist 0-1 Kiev

111117 - 0 9 - 2 0 0 97 - 0 9 - 2 0 0 97 - 0 9 - 2 0 0 97 - 0 9 - 2 0 0 97 - 0 9 - 2 0 0 9 Champions Kiev 3-1 Rubin Kazan

2 0 - 0 9 - 2 0 0 92 0 - 0 9 - 2 0 0 92 0 - 0 9 - 2 0 0 92 0 - 0 9 - 2 0 0 92 0 - 0 9 - 2 0 0 9 Premier Metalist 1-2 Kiev

2 5 - 0 9 - 2 0 0 92 5 - 0 9 - 2 0 0 92 5 - 0 9 - 2 0 0 92 5 - 0 9 - 2 0 0 92 5 - 0 9 - 2 0 0 9 Premier Kiev 2-0 Zorya Luhansk

Bursa PrediksiBEST ODDS:BEST ODDS:BEST ODDS:BEST ODDS:BEST ODDS: 1 (1.17) x (12.01) 2 (22.50)

PADDY POWER:PADDY POWER:PADDY POWER:PADDY POWER:PADDY POWER: 1 (1/8) x (6/1) 2 (18/1)

SOCCERSSOCCERSSOCCERSSOCCERSSOCCERSTTTTTAAAAATS:TS :TS :TS :TS : 1 (53%) x (27%) 2 (20%)

Andriy Shevchenko

TIM mana pun yang menyandang statusjuara bertahan Liga Champions dipastikanakan memikul beban berat. Hal ini takterkecuali dengan Barcelona yang musimini masih dibayang-bayangi mamputidaknya mereka mempertahankan gelarbergengsi di level Eropa tersebut.

Tradisi Champions yang tidak pernahmemberikan kesempatan kepada tim juarabertahan mempertahankan gelar juarauntuk kedua kali menjadi alasan utamaBarca tak berani sesumbar menargetkanjuara Champions musim ini.

Kapten Barca, Carles Puyol, pun masihmenyangsikan timnya akan meraih suksesseperti musim lalu. Puyol memprediksi,“Akan tiba suatu masa di mana Barcaakan terpeleset.”

Bek kiri Barca, Eric Abidal, jugamengakui tahun ini akan menjadi musimyang sulit bagi El Catalan. Tapi ia masihmenyisakan optimisme sekaligus yakinmenjadi tim pertama yang mampu

memenangi Liga Champions dua musimberturut-turut.

“Kami semua tahu seluruh partai di LigaChampions sulit dimenangi tapi kamisudah siap untuk yang satu ini. Tentunyaini harus dilalui dengan kerja keras,” katabek kiri Barca, Eric Abidal, di situs resmiklub.

Bek asal Perancis itu mengungkapkankemenangan atas Dynamo Kiev akanmenimbulkan rasa kepercayaan diri yangberbeda. Menurutnya akan ada dampakoptimisme tinggi untuk mempertahankangelar jika menang di laga kedua ini.

“Kemenangan di Liga Champions akanmemberikan kepercayaan diri yang berbeda.Kiev menang di laga pembuka sedangkankami hanya seri. Laga ini akan sangathebat dan kami telah menyiapkan diri.Kami akan meraih gelar La Liga dulu dankemudian gelar Champions menjadi targetselanjutnya,” ujar Abidal.(Persda Network/cen)

Ulasan Rebrov Ulasan Guardiola

AP PHOTO AP PHOTO

AP PHOTO

Carles Puyol

Rekaman Pertemuan Kedua tim sudah bertemu

sebanyak delapan kali dengan rekor

Barca menang empat kali dan Kiev

menang tiga kali.

Kiev pernah mengalahkan Barca di

Camp Nou dengan skor telak 4-0

pada babak penyisihan grup Liga

Champions 5 November 1997. Andriy

Shevchenko saat itu menjadi

pahlawan dengan mencetak hattrick

di babak pertama.

Kiev, yang sukses melaju ke

perempatfinal musim itu, juga

mengalahkan Barca 3-0 pada leg

kedua yang berlangsung di Kiev.

Barcelona menang agregat 4-5

melawan Kiev babak putaran pertama

Liga Champions musim 1993/94.

Setelah kalah 1-3 di leg pertama,

Barca menang 4-1 di laga home

lewat gol-gol Michael Laudrup, Jose

Maria Bakero (2), dan Ronald

Koeman.

Match Background Barcelona mengalami kekalahan

terakhir dari tim asal Ukaraina di

Camp Nou saat dikalahkan 2-3 oleh

FC Shakhtar Donetsk. Tapi saat itu

Josep Guardiola dkk sudah lolos ke

babak penyisihan grup.

Kiev pernah melawan tim Spanyol,

Valencia, di Piala UEFA putaran babak

32 besar musim lalu. Dua gol berasal

dari Artem Kravets dengan skor 2-2

seri di Mestalla dan kemudian

mereka unggul agregat gol away

setelah di laga home bermain imbang

lagi dengan skor 1-1.

Kiev hanya kemasukan satu gol di

tiga laga dan mengumpulkan empat

poin dalam kunjungan mereka ke

kandang lawan di Liga Champions.

Sebagai pemain, Pelatih Barcelona

Guardiola terlibat langsung dalam dua

laga away and home melawan Kiev di

babak penyisihan grup Champions

1991/92. Guardiola juga berada

dalam tim Barcelona saat

mengalahkan Kiev di putaran pertama

dua musim berikutnya.

Shevchenko tidak sendirian saat

bertandang ke Camp Nou tahun

1997. Kiper Olexandr Shovkovskiy

juga masuk dalam line up Kiev di

mana saat itu Carles Puyol menjadi

pemain cadangan yang tidak

dimainkan.

Shevchenko juga terlibat bersama

Milan saat mengalahkan Barcelona

pada semifinal Champions 2005/06.

Live on TV

BARCELONA VS KIEVBARCELONA VS KIEVBARCELONA VS KIEVBARCELONA VS KIEVBARCELONA VS KIEV

Rabu (30/9)pukul 01.30 WIB

MUENCHEN VS JUVENTUSMUENCHEN VS JUVENTUSMUENCHEN VS JUVENTUSMUENCHEN VS JUVENTUSMUENCHEN VS JUVENTUS

Kamis (01/10)pukul 01.30 WIB

RUBIN KAZAN VS INTER MILANRUBIN KAZAN VS INTER MILANRUBIN KAZAN VS INTER MILANRUBIN KAZAN VS INTER MILANRUBIN KAZAN VS INTER MILAN

Rabu (30/9)pukul 01.45 WIBVISION 1

Siaran Tunda

FIORENTINA VS LIVERPOOLFIORENTINA VS LIVERPOOLFIORENTINA VS LIVERPOOLFIORENTINA VS LIVERPOOLFIORENTINA VS LIVERPOOL

Rabu (30/9)pukul 03.45 WIB

MAN UNITED VS WOLFSBURGMAN UNITED VS WOLFSBURGMAN UNITED VS WOLFSBURGMAN UNITED VS WOLFSBURGMAN UNITED VS WOLFSBURG

Kamis (01/10)pukul 03.45 WIB

Tribun Lampung

*) Jadwal sewaktu- waktu dapat berubah

Page 18: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

18 SELASASELASASELASASELASASELASA

26 SEPTEMBER 2009 soccer hot newssoccer hot news

PREMIER LEAGUEPREMIER LEAGUEPREMIER LEAGUEPREMIER LEAGUEPREMIER LEAGUE

Sunderland 5-2 Wolves (8' Darren

Bent-pen, 48' Kenwyne Jones-pen,

70' Kenwyne Jones, 73' Michael

Turner, 90' Darren Bent; 50' John

Mensah-bd, 55' Kevin Doyle)

Klasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen Sementara

1.Man United 7 6 0 1 17-6 1 8

2.Chelsea 7 6 0 1 16-6 1 8

3.Liverpool 7 5 0 2 22-10 1 5

4.Tottenham 7 5 0 2 17-10 1 5

5.Arsenal 6 4 0 2 18-8 1 2

6.Man City 5 4 0 1 11-6 1 2

7.Aston Villa 6 4 0 2 9-5 1 2

8.Sunderland 7 4 0 3 14-11 1 2

9.Everton 6 3 0 3 8-10 9

10.Wigan 7 3 0 4 7-13 9

11.Burnley 7 3 0 4 5-15 9

12.Stoke City 7 2 2 3 5-9 8

13.Bolton 6 2 1 3 8-9 7

14.Birmingham 7 2 1 4 4-6 7

15.Blackburn 6 2 1 3 6-9 7

16.Wolves 7 2 1 4 7-13 7

17.Fulham 6 2 0 4 4-8 6

18.West Ham 5 1 1 3 5-6 4

19.Hull City 7 1 1 5 6-19 4

20.Portsmouth 7 0 0 7 3-13 0

TTTTTop Scorer:op Scorer:op Scorer:op Scorer:op Scorer:

8 gol:8 gol:8 gol:8 gol:8 gol: Fernando Torres (Liverpool)

7 gol:7 gol:7 gol:7 gol:7 gol: Darren Bent (Sunderland)

6 gol:6 gol:6 gol:6 gol:6 gol: Wayne Rooney (Man

United), Didier Drogba (Chelsea)

5 gol: 5 gol: 5 gol: 5 gol: 5 gol: Jermain Defoe (Tottenham),

Louis Saha (Everton)

4 gol: Robbie Keane (Tottenham),

Gabriel Agbonlahor (Aston Villa),

Emmanuel Adebayor (Man City)

LA LIGALA LIGALA LIGALA LIGALA LIGA

Mallorca 3-0 Valladolid (4' Nunes,

70' Aritz Aduriz, 72' Borja Valero)

Almeria 2-2 Racing Santander (17'

Albert Crusat, 89' Kalu Uche; 59'

Mohamed Tchite, 71' Mehdi Racen)

Osasuna 1-0 Sporting Gijon (56'

Javad Nekounam-pen)

Espanyol 0-0 Xerez

Real Zaragoza 3-0 Getafe (17'

Francisco Pavón, 24' Enrique Tapias,

81' Enrique Tapias)

Deportivo La Coruña 1-0 Villarreal (8' Juca)

Klasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen Sementara

9.AS Roma 6 2 2 2 12-12 8

10.Lazio 6 2 2 2 6-7 8

11 AC Milan 6 2 2 2 3-6 8

12 Bari 6 1 4 1 6-4 7

13 Cagliari 6 2 1 3 5 -6 7

14 Napoli 6 2 1 3 8-11 7

15 Palermo 6 1 3 2 7-8 6

16 Bologna 6 1 3 2 4-5 6

17 Siena 6 1 1 4 7-11 4

18 Catania 6 0 3 3 6-10 3

19 Atalanta 6 0 2 4 2-8 2

20 Livorno 6 0 2 4 1-8 2

TTTTTop Scorer:op Scorer:op Scorer:op Scorer:op Scorer:

8 gol:8 gol:8 gol:8 gol:8 gol: Antonio Di Natale (Udinese)

5 gol: 5 gol: 5 gol: 5 gol: 5 gol: Marek Hamsik (Napoli),

Diego Milito (Inter)

4 gol:4 gol:4 gol:4 gol:4 gol: Sergio Pellissier (Chievo),

Francesco Totti (AS Roma)

3 gol:3 gol:3 gol:3 gol:3 gol: Takayuki Morimoto (Catania),

David Trezeguet (Juventus), Daniele de

Rossi (AS Roma), Giampaolo Pazzini

(Sampdoria), Stevan Jovetic

(Fiorentina), Samuel Eto’o (Inter Milan),

Alberto Gilardino (Fiorentina), Julio Cruz

(Lazio), Daniele Mannini (Sampdoria)

LIGA CHAMPIONSLIGA CHAMPIONSLIGA CHAMPIONSLIGA CHAMPIONSLIGA CHAMPIONS

Jadwal Matchday IIJadwal Matchday IIJadwal Matchday IIJadwal Matchday IIJadwal Matchday II

Rabu (30/9) dinihariRabu (30/9) dinihariRabu (30/9) dinihariRabu (30/9) dinihariRabu (30/9) dinihari

Grup EGrup EGrup EGrup EGrup E

Fiorentina v s Liverpool

Debrecen v s Lyon

Grup FGrup FGrup FGrup FGrup F

Rubin Kazan v s Inter Milan

Barcelona v s Dynamo Kiev

Grup GGrup GGrup GGrup GGrup G

Unirea v s Stuttgart

Rangers v s Sevilla

Grup HGrup HGrup HGrup HGrup H

Arsenal v s Olympiacos

AZ Alkmaar v s Standard

Kamis (01/10) dinihariKamis (01/10) dinihariKamis (01/10) dinihariKamis (01/10) dinihariKamis (01/10) dinihari

Grup AGrup AGrup AGrup AGrup A

Muenchen v s Juventus

Bordeaux v s Maccabi

Grup BGrup BGrup BGrup BGrup B

Man United v s Wolfsburg

CSKA Moskow v s Besiktas

Grup CGrup CGrup CGrup CGrup C

AC Milan v s Zurich

Real Madrid v s Marseille

Grup DGrup DGrup DGrup DGrup D

APOEL v s Chelsea

Porto v s Atletico Madrid

Data Fakta

Hasil Minggu (27/9)Hasil Minggu (27/9)Hasil Minggu (27/9)Hasil Minggu (27/9)Hasil Minggu (27/9)

1.Real Madrid 5 5 0 0 16-2 1 5

2.Barcelona 5 5 0 0 16-3 1 5

3.Sevilla FC 5 4 0 1 12-3 1 2

4.Mallorca 5 3 1 1 10-3 1 0

5.Deportivo 5 3 0 2 9-6 9

6.Bilbao 5 3 0 2 5-7 9

7.Valencia 5 2 2 1 11-9 8

8.Zaragoza 5 2 1 2 7-7 7

9.Osasuna 5 2 1 2 5-6 7

10.Espanyol 5 2 1 2 5-7 7

11.Almeria 5 1 3 1 5-5 6

12.Getafe 5 2 0 3 7-8 6

13.Tenerife 5 2 0 3 3-9 6

14.Sporting 5 1 2 2 4-7 5

15.Santander 5 1 2 2 7-12 5

16.Valladolid 5 1 1 3 5-10 4

17.Málaga 5 1 0 4 5-7 3

18.Atletico 5 0 3 2 7-13 3

19.Villarreal 5 0 2 3 4-8 2

20.Xerez 5 0 1 4 0-11 1

TTTTTop Scorer:op Scorer:op Scorer:op Scorer:op Scorer:

6 gol: 6 gol: 6 gol: 6 gol: 6 gol: David Villa (Valencia)

5 gol:5 gol:5 gol:5 gol:5 gol: Zlatan Ibrahimovic

(Barcelona), Lionel Messi

(Barcelona), Cristiano Ronaldo (Real

Madrid)

3 gol:3 gol:3 gol:3 gol:3 gol: Karim Benzema (Real

Madrid), Roberto Soldado (Getafe),

Walter Pandiani (Osasuna)

SERIE ASERIE ASERIE ASERIE ASERIE A

Lazio 1-1 Palermo (84' Mauro

Zarate; 75' Edison Cavani)

Parma 0-2 Cagliari (8' Jeda, 58'

Daniele Dessena)

Napoli 2-1 Siena (49' Marek Hamsik,

64' Marek Hamsik; 56' Massimo

Maccarone)

Udinese 2-0 Genoa (81' Antonio Di

Natale, 88' Simone Pepe)

Juventus 1-1 Bologna (24' David

Trezeguet; 90' Martins Adailton)

Chievo 1-1 Atalanta (77' Sergio

Pellissier; 72' Simone Tiribocchi)

Catania 1-1 AS Roma (22' Takayuki

Morimoto; 90' Daniele De Rossi)

AC Milan 0-0 Bari

Klasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen SementaraKlasemen Sementara

1.Sampdoria 6 5 0 1 11-5 1 5

2.Juventus 6 4 2 0 11-4 1 4

3.Inter Milan 6 4 1 1 12-4 1 3

4.Fiorentina 6 4 1 1 7-4 1 3

5.Udinese 6 3 2 1 10-7 1 1

6.Genoa 6 3 1 2 11-10 1 0

7.Parma 6 3 1 2 7-8 1 0

8.Chievo 6 2 2 2 7-5 8

LIVERPOOL akan mengunjungi StadionFirenze di Kota Florencedengan kondisi siaptempur. The Reds datangberbekal empat ke-menangan beruntun diPremier League.

Pekan demi pekan,penampilan Liverpoolsemakin solid. Bahkan,dalam laga terakhirnya,Liverpool menang telak6-1 atas Hull City.

Kini mereka membidiktuan rumah Fiorentinasebagai korban selanjut-

nya di pentas Liga Champions padamatchday II Grup E, Rabu (30/9) dinihari.Sebelumnya The Reds menang 1-0 atasDebrecen pada matchday I di Anfield.

“Penampilan tim semakin bagus. Sayapikir ini persiapan ideal bagi kami untuktampil di Liga Champions tengah pekannanti,” sebut Pelatih Liverpool, RafaelBenitez, kepada Sky Sports.

Benitez semakin senang karena dua pemainyang paling ia andalkan, Steven Gerrard danFernando Torres, terus tampil apik.

Bahkan, Torres terus mengganas denganmencetak hattrick ke jala Hull dan dua golsaat lawan Bolton di pekan sebelumnya.

“Tugas penyerang adalah mencetak goldan ketika bisa mencetak tiga gol tentu ituluar biasa. Saya senang karena penampilansaya dan tim terus membaik, dan sayaterus berlatih untuk mencapai kondisi 100persen,” ujar Tores di situs resmi klubnya.

Kebangkitan The Reds dan Torres akanmenjadi ancaman bagi Fiorentina. Karenan-ya mereka harus fokus dan melakukanpersiapan sebaik mungkin.

Masalah absennya striker AlbertoGilardino akibat skorsing dua laga sertapengunduran diri Presiden Klub, AndreaDella Valle, sejenak harus mereka lupakanjika tak ingin dipermalukan.

Setelah takluk dari Olympique Lyon dimatchday I pada 16 September lalu, Fiorenti-na memang tidak punya pilihan selainmenang atas Liverpool untuk menghidupkankans lolos ke babak knock out 16 besar.

“Kami tahu Liverpool tim yang superior,tetapi kami akan menghadapi merekadengan kualitas kami, determinasi dankeinginan. Kami akan bermain dengan cara

LiverpoolvsFiorentina

Terus Torres!

Siaran Tunda

Rabu (30/9)pukul 03.45 WIB

ARSENAL pernah mencatatrekor mengagumkan di pentasLiga Champions. The Gunnerstak terkalahkan dalam limatahun di laga kandang.

Rekor tersebut baru terhentisetelah Arsenal takluk dariManchester United dengan skor1-3 di Stadion Emirates padasemifinal musim lalu.

Kini pasukan muda ArseneWenger mencoba merajutkembali catatan manistersebut. Setelah menekukCeltic di babak playoff, CescFabregas dkk siapmenghempaskan wakil Yunani,Olympiakos, pada matchday IIGrup H, Rabu (30/9) dinihari.

AC AC AC AC AC MILAN MILAN MILAN MILAN MILAN kembali menuai

hasil mengecewakan.

Menghadapi tim promosi Bari di

giornata keenam Serie A Italia,

Senin (28/9) dinihari, pemain

Milan mandul hingga harus puas

bermain imbang tanpa gol.

Duel di Stadion San Siro ini

seharusnya menjadi panggung

pembuktian Milan setelah tunduk

oleh Udinese midweek lalu.

Sayang, Milan gagal

menampilkan performa

superior. Duet Ronaldinho dan

Klas-Jan Huntelaar tak bertaji.

Kondisi ini semakin

memperparah produktivitas lini

depan Milan musim.

Bayangkan, hingga pertandingan

keenam, I Rossoneri baru

mencetak tiga gol.

“Kami memang lemah dalam

penyelesaian akhir, tapi kami

harus bersatu dan membantu

LIVERPOOL -LIVERPOOL -LIVERPOOL -LIVERPOOL -LIVERPOOL - Seorang

Pangeran asal Arab Saudi,

Pangeran Faisal bin Fahad bin

Abdullah, berniat membeli

Liverpool. Ia siap

menggelontorkan hingga 350

juta pounds guna membeli 50

persen saham The Kop. Dia

cukup optimistis jika

tawarannya bakal membuat

para pemilik saat ini, Tom Hicks

dan George Gillet, tergiur.

Pasalnya, Liverpool tengah

terlilit hutang cukup besar.

REAL MADRID -REAL MADRID -REAL MADRID -REAL MADRID -REAL MADRID - Pemain-

pemain bintang Real Madrid

mulai bertingkah. Kaka kesal

karena dibangku cadangkan

ketika timnya berhadapan

dengan Villarreal tengah pekan

lalu. Dia menilai arsitek asal

Cile itu telah salah melakukan

rotasi pemain. Sementara

Cristiano Ronaldo selalu marah-

marah setelah diganti dalam

dua laga terakhir melawan

Villarreal dan Tenerife.

Tidak ingin situasi bertambah

buruk, Pelatih Manuel Pellegrini

angkat bicara. Secara singkat

dia menjelaskan bahwa Kaka

dan Ronaldo adalah pemain

kunci Madrid dan bukanlah

pemain yang masuk dalam

daftar rotasi seperti yang

dipikirkan.

ROONEY -ROONEY -ROONEY -ROONEY -ROONEY - Rencana Wayne

Rooney gantung sepatu memang

masih lama mengingat usianya

baru 23 di tahun ini, namun

bomber Manchester United dan

Inggris itu sudah mengikuti

kursus kepelatihan. Rooney

akan mengikuti kursus untuk

mendapat sertifikasi dari

Asosiasi Sepakbola Eropa

(UEFA) yang akan digunakan

untuk berkarier sebagai pelatih

setelah pensiun sebagai

pemain. Dalam mengikuti

kursus kepelatihan itu, Rooney

bergabung bersama beberapa

rekannya di MU seperti Rio

Ferdinand, Paul Scholes, dan

Edwin van der Sar.

BINTANG muda InterMilan Davide Santoningin membayarkesalahannya saatlaga away Grup F LigaChampionsmenghadapi tuanrumah Rubin Kazan diStadion Tsentralnyi,ibukota Rusia ProvinsiTatarstan, Rabu (30/9) dinihari.

Full back Intertersebut merasabersalah hingga timnya kalah0-1 dari Sampdoria di ajangSerie A Italia, Minggu (27/9).

“Saya menengok ke depan diLiga Champions menghadapiRubin Kazan. Ini akanmemberikan kamikemungkinan menghapuskekalahan di Genova. Sayaingin berpikiran positif ataskesalahan saya denganmemberikan yang terbaik diChampions,” kata Santondilansir Goal, Senin (28/9).

Inter mengawali langkahnyadi Liga Champions musim inidengan kurang mulus. Di lagaperdana Grup F menghadapijuara bertahan Barcelona, timasuhan Jose Mourinho hanyabermain imbang meski tampildi kandang.

kami,” tegas Pelatih Fiorentina, CesarePrandelli, dilansir Goal.

Ya, Fiorentina butuh penampilan hebat,utamanya di kandang jika tidak inginkembali numpang lewat di fase grupseperti edisi musim lalu.

Di Liga Champions musim 2008/09,tim peringkat empat Serie A 2008/09 inihanya mampu meraih dua poin darikemungkinan sembilan poin di kandang.

Meski begitu, La Viola punya alasanuntuk optimistis saat menjamu Liverpool

soccer short

KERUSUHAN antar suportersenantiasa mewarnai setiappertandingan klub Italia melawanInggris di Liga Champions. Ini tak lainkarena kebiasaan kedua kelompoksuporter menegak minumanberalkohol sebelum dan sesudahpertandingan.

Untuk mengantisipasi kerusuhandalam duel Fiorentina versus Liverpooldi Stadion Firenze, Florence, Selasa (29/9) waktu setempat, Kepala Distrik KotaFlorence, Andrea de Martino,mengeluarkan larangan penjualan

No Alkoholminuman beralkohol selama kunjunganLiverpool ke kota tersebut.

Sebagaimana yang dilansir Goal,larangan tersebut berlaku sejak Senin(28/9) malam pukul 21.00 hingga Rabu(30/9) pukul 02.00 pagi waktusetempat, beberapa jam setelahpertandingan kedua tim.

Namun khusus restoran dan tempat-tempat bisnis dibebaskan dariperaturan tersebut. Fans yang diketahuiminum minuman beralkohol di tempatumum akan ditindak tegas oleh pihakpolisi. (Persda Network/*)

Fiorentina (4-4-2):Fiorentina (4-4-2):Fiorentina (4-4-2):Fiorentina (4-4-2):Fiorentina (4-4-2): Frey, Pasqual, Kroldrup,

Dainelli, De Silvestri; Donadel, Jorgensen,

Montolivo, Jovetic; Mutu, Vargas

Absen:Absen:Absen:Absen:Absen: Gilardino (sanksi)

Pelatih:Pelatih:Pelatih:Pelatih:Pelatih: Cesare Prandelli

Liverpool (4-2-3-1):Liverpool (4-2-3-1):Liverpool (4-2-3-1):Liverpool (4-2-3-1):Liverpool (4-2-3-1): Reina; G Johnson,

Carragher, Skrtel, Insua; Mascherano, Lucas; Kuyt,

Gerrard, Benayoun; Torres

Absen: Absen: Absen: Absen: Absen: Aquilani, Agger (cedera)

Pelatih :Pelatih :Pelatih :Pelatih :Pelatih : Rafael Benitez

PRAKIRAAN PEMAINPRAKIRAAN PEMAINPRAKIRAAN PEMAINPRAKIRAAN PEMAINPRAKIRAAN PEMAIN

setelah meraih hasil bagus di dua lagaterakhir Serie A dengan menang 2-0 atasSampdoria (23/9) dan 1-0 atas tim sekotaLivorno (26/9).

Untuk pengganti Gilardino, Prandelli bisamengoptimalkan peran striker saratpengalaman asal Rumania, Adrian Mutu.Di laga itu, Mutu bermain 30 menit. “Sayamenyukai pemain seperti Mutu. Dia pemainyang kami perlukan dan semoga kondisinyasegera fit 100 persen,” sebut Prandelli.

Di lini tengah, mantan pelatih AS Romaini berharap gelandang asal Serbia, StevenJovetic, bisa tampil dalam top form untukmengimbangi lini tengah Liverpool yangbakal dipimpin sang skipper, StevenGerrard.(Persda Network/had/ka)

Inter MilanvsRubin Kazan

Santon Ingin Bayar DosaMenang di laga

kedua menjadi hargamati bagi Inter jikaingin mulus menapakilangkah keluar daribabak penyisihankompetisi terakbar didaratan Eropatersebut. Apalagilawan yang dihadapitak begitu berat.

Striker Inter Milan,Samuel Eto’o, terlihatsangat antusias

menyambut laga away ini.Bomber asal Kamerun inimengaku sangat inginmencetak gol di luar San Siro.Dia ingin membuktikanbahwasanya dia tidak hanyajago kandang.

“Saya sangat senangmampu mencetak beberapa goldi pertandingan home. Tapiakan lebih senang lagi kalaubisa mencetak gol di luar SanSiro. Ini akan menjadi inspirasitersendiri bagi anak-anakKamerun yang ingin menjadiseperti saya,” kata Eto’o.

Sayangnya, Inter tidakdiperkuat gelandang WesleySneijder yang didatangkan dariReal Madrid. Gelandang asalBelanda tersebut mengalamicedera otot.

Tanpa Sneijder, Mourinhoharus berpikir keras untukkeseimbangan lini tengahnya.Meskipun lini depan dijaminaman dengan adanya Eto’odan Diego Milito, tapi aliranbola ke depan dikhawatirkantersendat tanpa sosok Sneijder.

Mourinho juga meninggalkanThiago Motta dan bomberDavid Suazo yang juga belumpulih total.

The Special One kini berharapbanyak pada gelandang DejanStankovic yang sudah beradadalam kondisi prima sertaEsteban Cambiasso yang barupulih dari cedera lutut.Keduanya ikut serta bersamaskuad terbang ke Rusia.

Rubin Kazan menyambutlaga ini dengan antusias. Inilahkali pertama tim asal Rusia itumenjadi tuan rumah laga homeLiga Champions. Sebelumnyamereka kalah 1-3 dari DynamoKiev dalam laga away.

Dilihat dari segi materipemain, Inter tentu lebih ungguldibanding Kazan. Wakil Rusiaini hanya memiliki dua pemainyakni gelandang Macbeth Sibayadan Alejandro Domínguez yangberpengalaman menghadapitim-tim Eropa terutama yangberasal dari Italia.

Kazan baru bermainsebanyak lima kali di laga homedi pentas Eropa dengan rekordua kali menang, dua kalikalah, dan sekali seri.

Ini berbanding jauh denganInter yang sudah membukukantiga kemenangan dan hanyasekali kalah dari enam kalikunjungannya ke Rusia.(Persda Network/cen)

Vision1

Live on

Rabu (30/9)pukul 01.45 WIB

Merajut Rekor Kandang

OlympiakosvsArsenal

Sebelumnya Arsenal belumpernah bertemu Olympiakos.Namun mereka memilikicatatan bagus melawan klub-klub asal Yunani.

Tim asal London Utara inihanya kalah dua kali dari 10pertemuan dengan klubYunani, selebihnya lima kalimenang dan tiga seri.

Sebaliknya Olympiakoshanya dua kali menang dan 11kali kalah dari 16 kali bentrokdengan tim Inggris.

Mereka selalu kalah dalamdelapan kali kunjungannya keInggris, dengan kemasukan 27gol dan hanya mencetak satugol.

Arsenal memangdiunggulkan, bahkan menjadifavorit juara Grup H. Namunstriker Robin van Persiemengingatkan rekan setimnyauntuk tetap fokus dan tidakmeremehkan kekuatanOlympiakos.

“Saya pikir kami semuatahu bagaimana bekerja dalamsepakbola. Ketika Anda tidakmemberikan kemapuan 100persen, tim manapun bisamengalahkan Anda, bahkantim yang sangat lemah,” paparpemain asal Belanda tersebut.

Arsenal sudah kembali bisadiperkuat bintang mudaInggris, Theo Walcott, yangsudah sembuh dari cederapunggung. Manajer ArseneWenger pun mengisyaratkanwinger berusia 20 tahun inimasuk skuad.

“Dia (Walcott) memilikipeluang berada dalam skuadtapi tidak menjadi starter. Diahanya bermain 45 menit sejakJuni,” ujar Wenger seperti yangdilansir The Sun.

Sementara kubu Olympiakostak mau muluk-muluk. Hasilseri sudah cukup bagi timasuhan Zico ini. Kemenangan1-0 atas AZ Alkmaar padamatchday I menjadi modaluntuk mengunjungi StadionEmirates.

Zico akan mengandalkan bekasal Swedia, Olof Mellberg,untuk menghadang laju parabomber The Gunners. Mellbergyang pernah bermain diPremier League bersama AstonVilla tahu betul gayapermainan Van Persiedkk.(Persda Network/ka)

Milan Masih Mandulstriker dalam menciptakan

pergerakan berbahaya,” ujar

kiper Milan, Marco Storari,

dilansir Goal.

Hasil imbang ini pun tak

mampu mengangkat posisi

Milan di klasemen

sementara. Mereka masih

terlempar dari posisi 10

besar tepatnya di posisi 11

dengan poin delapan.

Meski gagal meraih

poin penuh, Allenatore

Milan, Leonardo Araujo,

tetap bersyukur karena

timnya terhindar dari

kekalahan.

“Bari bermain baik

dan kami sangat berjuang

keras menghadapi mereka.

Mereka mengandalkan

kedua pemain sayapnya

dalam membangun serangan.

Namun, pada akhirnya kami

harus puas dengan kinerja para

pemain belakang, karena kami

hampir kalah di pertandingan

ini,” ujarnya dikutip Sky Sports.

(Persda Network/ka)(Persda Network/ka)(Persda Network/ka)(Persda Network/ka)(Persda Network/ka)

AP PHOTO/SANG TAN

RAYAKAN GOL - Kapten Arsenal, Cesc Fabregas (atas), merayakan golRobin van Persie ke gawang Fulham di ajang Premier League, Sabtu(26/9). Arsenal membidik kemenangan melawan Olympiakos padamatchday II Liga Champions, Rabu (30/9).

AP PHOTO/TIM HALES

KONTROL BOLA - Striker Liverpool, Fernando Torres (kiri), mengontrol bola dibayangipemain Hull City, George Boateng, pada partai Premier League di Stadion Anfield, Sabtu (26/9). Torres menjadi ancaman bagi Fiorentina pada matchday II Liga Champions, Rabu (30/9).

Davide Santon

Ronaldinho

Tribun LampungSELASA

29 SEPTEMBER 2009

Page 19: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

SELASA SELASA SELASA SELASA SELASA 29 SEPTEMBER 2009 HALAMAN 19

● Gossip of the Day!

Laris Jualan BukuGITA GUTAWA memangmultitalenta. Cantik, masihmuda, punya suara sopranyang jarang dimilikipenyanyi wanita Indone-sia, serta berprestasi jugadi bidang akademis. Satulagi, ia juga ternyata punyabakat marketing. Terbuktiketika Gita dengan fasih-nya menjajakan bukuminibiografi ‘Kotak MusikGita’ saat acara talk showbuku tersebut di GramediaMatraman, Jakarta Timur,baru-baru ini.

Kesibukan yang menggu-nung tak memberatkanlangkah penyanyi 16tahun ini untuk ikutmempromosikan bukuyang ditulis AndanariYogaswari tersebut. Hasil-nya lebih dari lumayan.Hanya dalam temposebulan, buku terbitanGagas Media itu sudahcetak ulang.

Dan penyanyi bernamaasli Aluna Sagita Gutawaini pun sumringah kerjakerasnya tak sia-sia.“Sekarang lagi promobuku. Di sini penjualanbuku terbanyak, lho.Sekarang lagi book signing.Senang dalam sebulan initercetak cukup banyak, jadi

kemungkinan bisacetak lagi,” jelas

Gita yang barusaja merilis

album keduan-ya, HarmoniCinta.

Tak sekadarjadi market-ing, Gitajugaternyataikutterlibatdalam

penyusu-nan buku

yang dibagi

Reunian di Gunung Everest

KIPRAH Agnes Monicayang sukses menyihirpuluhan ribu warga KoreaSelatan pada Asia SongFestival (ASF) 19-20September masih terus jadiperbincangan. Terlebihsetelah video rekamanpertunjukannya ditayang-ulang di saluran televisiSBS Korea pada 24September lalu.

Tak tanggung-tanggung,sejumlah warga Korselmelalui blog pribadimereka menyebut Agnessebagai Britney Spearsdari Indonesia.

Di ajang internationalyang diikuti para penya-nyi terbaik Asia, Agnesmembawakan tiga lagu.Dan hampir 40 ribupenonton yang memadatiSeoul World Cup Stadiumtersihir dengan aksienergik salah satu penya-nyi panggung terbaikIndonesia ini.

Lagu pertamanyaadalah Shake it Off (mem-

Empat Kiat Sukses Gita

Nggak Berisik Waktu Rapat

menjadi side A (terdiri 94halaman) dan side B(terdiri 98 halaman).Jadwal kerjanya yangpadat, dan beragam,membuat penyusunanbuku ini memakan waktusatu tahun.

Dengan cerdas, DutaPendidikan SampoernaFoundation ini pun lantasberpromosi soal bukunya.“Kalau kalian inginmengenal Aluna Sagita yabaca saja di sini. Semuanyaada, mulai dari cara makeup, dan nyanyi. Semua apaadanya. Ada sisi nervous,demam panggung, dannangis. Tak hanya soalremaja, tetapi ada tips dariguru tentang bagaimanacaranya ngajak yang enak,proses rekaman, tugasproduser, dan arranger,”paparnya.

Gita menuturkan, apayang diraihnya selama inibukan hasil yang instant.Alih-alih dengan disiplin,

dan kerja keras. “”Sepertiditulis juga di buku, akusudah berlatih vocal sejakkelas dua SD. Ketika teman-teman sebayaku asyikbermain, aku malah sibukteriak-teriak mengolahvocal,” kenang gadiskelahiran Jakarta 11 Agus-tus 1993 ini.

Namanya mulai mencuatpada 2005 saat berduetdengan band pop ADA banddalam lagu ‘Yang TerbaikBagimu’. Dua tahun kemudi-an, Gita meluncurkan albumself-titled yang merupakanalbum perdananya.

Dan, terungkap di bukutersebut, awalnya ia sempatmerasa sedikit kaget denganpenggunaan nama GitaGutawa, dan bukannyaAluna Sagita dalam coveralbum. Toh, secara taklangsung perubahan nama --yang kental dengan namasang ayah, Erwin Gutawa--itu jadi daya pikat.

Dan sejak itulah nama

Gita Gutawa berkibar. Takhanya di panggung musikIndonesia, tapi juga meram-bah di dunia internasional(diantaranya memenangievent ‘The 6th InternationalNile Children Song Festival‘yang digelar di Mesir).

Penyanyi yang terpilihsebagai The Most FavoritedPop Soloist versi SCTV MusicAward 2008 ini menegaskan,dirinya ingin berbagipengalaman, dan syukur-syukur bisa memberiinspirasi untuk pembacalewat buku minibiografinya.“Di sini aku enggak merasapaling tahu dan sempurna.Tapi, intinya, aku inginberbagi dan banyak belajardari buku ini. Insya Allahini bisa memberikan se-suatu yang bermanfaat danmenjadi acuan aku untuklebih baik lagi,” harap dutabudaya Indonesia untukfestival budaya Dunia diKorea Selatan ini. (PersdaNetwork/den/*)

DI DI DI DI DI usia terbilang muda, talenta Gita

Gutawa sudah bersinar di berbagai

bidang. Terlalu banyak jika dirunut

satu persatu. Pada 2009 saja

misalnya, albumnya “Harmoni Cinta”

laris manis, ia pun didapuk menjadi

duta pendidikan Sampoerna

Foundation, meraih rangking terbaik

di Binus International School, dan

jadi duta budaya Indonesia ke

festival budaya Dunia di Korea

Selatan.

Banyak sekali memang penghar-

gaan yang diraih putri Erwin Gutawa

dan Lutfi Andriani ini. Lantas, apa

resepnya hingga Gita bisa meraih

sedemikian banyak prestasi? Nah,

di buku ‘Kotak Musik Gita’, ia

menyebut empat resep keberhasi-

lannya, berikut rangkumannya:

1. Niat Kuat1. Niat Kuat1. Niat Kuat1. Niat Kuat1. Niat Kuat

“Nggak ada gunanya mengambil

keputusan hanya karena bujukan

orangtua atau ikut-ikutan teman.

Nantinya, kita sendiri yang akan

menjalani semua prosesnya, manis

pahitnya.”

2. Restu Orangtua2. Restu Orangtua2. Restu Orangtua2. Restu Orangtua2. Restu Orangtua

“Mama dan Papa sudah

mengenal kita sejak kecil, mereka

pasti lebih tahu batas kekurangan,

kelebihan, dan kemampuan kita.

Jangan cemberut dulu kalau

mereka nggak mengizinkan kamu

berkarier di usia belia. Coba,

introspeksi diri dulu, baru minta

restu mereka..”

3. Sekolah Nomor Satu3. Sekolah Nomor Satu3. Sekolah Nomor Satu3. Sekolah Nomor Satu3. Sekolah Nomor Satu

“Tugas utama kita adalah belajar

untuk bekal saat dewasa nanti.

Jangan sampai karier membuat

kita lupa lupa ngerjain PR, atau

belajar menghadapi ulangan di

sekolah. Pastikan kita bisa

mengatur waktu “

4. 4. 4. 4. 4. BehaveBehaveBehaveBehaveBehave!!!!!

“Berkarier di usia muda juga

berarti aku harus lebih pintar

bersikap, karena aku bekerja di

dunia orang dewasa. Misalnya nih,

aku harus belajar menghargai

mereka yang lebih tua. Sebisa

mungkin nggak berisik waktu ikut

rapat, disiplin waktu, dan nggak

boleh gampang ngambek. Dengan

begini, para orang dewasa yang

bekerja bersama dengan aku pun

akan bisa menghargai aku, dan

nggak memperlakukan aku seperti

anak kecil.” (Persda Network/*)(Persda Network/*)(Persda Network/*)(Persda Network/*)(Persda Network/*)

Sihir Warga Korsel Bergoyangbuatnya jadi the bestperformer pada ajangserupa 2008 lalu), diikutilagu baru yang belumdirilisnya, Temperature(versi baru dari lagu Takada Logika), dan sebuahlagu permintaan daripanita yakni Heal TheWorld sebagai penghorma-tan untuk mendiangMichael Jackson.

Dikutip dari situsindonesianheartthrobsejumlah blogger asalKorea Selatan menyuara-kan pujian untuk Agnes.“Agnes mencuri per-hatian. Saat kami akanpulang, ia menyentakdengan lagu Heal TheWorld yang membuatsemua orang terpaku.Hebatnya, setelah selesai,ia meminta penoton untukmenyanyikan bersamasecara accapela. Dan itumembuat kami terkesan,”ujar seorang blogger,Aachan yang mengakudatang ke stadion.

Blogger lain, blognaver ,mengomentari, “Ia takhanya bernyanyi, tapi jugaberbicara dengan penon-ton. Dan bahasa Inggrisn-ya sangat bagus. Ia seperti‘We Will rock you (stamp-stamp-clap-clap) danmembuat semua orangtergelitik ikut bergerakdengannya. Padahal,biasanya publik Koreapemalu. Untungnya iabisa merubah kami jadienergik.”

Lucunya, di blognyayang penuh dengan fotoAgnes dan ditulis dalamaksara Korea Selatan, iamenuliskan kalimatberhuruf latin “Saya jatuhkamu..”. Yang maksudnyamungkin ‘saya jatuh cintasama kamu’

Sanjungan yang berlebi-han dilontarkan bloggerbernama bananadiet. Iamenulis,”Sebuah mutiaraditemukan di Asia SongFestival. Dari sejumlahpenyanyi dari berbagai

negara, saya menemukanartis berbakat, BritneySpears dari Indonesia,Agnes Monica.”

Dahsyatnya, lagu HealThe World itu sebenarnyadatang secara dadakan.Sehari jelang manggung,panitia memberitahukanbahwa closing ceremonyakan ditutup dengan laguMichael Jackson tersebut.

Tujuannya mengingat-kan bahwa salah satutujuan ASF adalah ikutmembantu memerangikelaparan di sejumlahnegara miskin. Nah, takdinyana ternyata Agnesdipercaya jadi penyanyipenutup.

Dengan persiapan hanyasehari, faktanya ia bisamenyihir penonton. Takhanya membuat 40 ribupenonton ikut melambai-kan tangan, tapi juga ikutmenggoyangkan tubuh,dan bahkan merebut hatimereka. Salut! (PersdaNetwork/den)

INDONESIANHEARTTHROB

BAK BAK BAK BAK BAK dalam cerita novel, tiga

perempuan usia 30-an reunian

SMA di Gunung tertinggi dunia,

Mount Everest, Himalaya.

Ketiganya berdomisili di

Indonesia, Malaysia, dan

Amerika Serikat.

Itulah kelakuan presenter

Tamara Geraldine (35).

Bersama dua teman semasa

di SMA Tarakanita, ia

melakukan perjalanan penuh

kenangan ke Tibet selama

sepuluh hari.“Kami bertiga

cewek. Mereka ada yang

tinggal di Amerika, ada yang di

Kuala Lumpur. Pokoknya,

kami ketemu di Beijing, lalu

ke Lhasa bareng-bareng,”

tuturnya saat dihubungi

beberapa waktu lalu. Saat itu

ia tengah bersiap kamping di

tepi danau.

Tamara yang berangkat dari

Jakarta pada 19 September

2009 ini rencananya akan

pulang ke Jakarta pada Selasa

(29/9) ini. Apa saja yang

dilakukan di sana? “Macam-

macamlah, kemping, berkun-

jung ke Lhasa, naik Everest,

beryoga,” ujarnya.

Menurut dia, pengalaman

ke Gunung Everest tidak bisa

dibeli dengan uang. Meski

punya uang banyak pun, naik

gunung harus tetap hiking.

Namun, ia juga meminta

bantuan sherpa sebagai

penunjuk jalan.

“Sherpa-nya cowok. Aku

sempat ngos-ngosan, tapi aku

bisa ke base camp Gunung

Everest di ketinggian 5.200

kaki lho. Lalu kami lanjut

hingga 7.000 kaki,” katanya.

Sebagai bukti bahwa dirinya

sudah menginjak Everest —

meski tak sampai puncak—,

Tamara sudah memasang foto

di facebook. “Aku sudah

letakkan foto ompung-ku di

Mount Everest. Fotonya sudah

aku pasang di Facebook

sebagai bukti, ha-ha-ha...,”

ujarnya tertawa lepas.

(Persda Network/(Persda Network/(Persda Network/(Persda Network/(Persda Network/

kompas.com)kompas.com)kompas.com)kompas.com)kompas.com)

Jadi MucikariAKTRIS seksi Julia Perez tak kesulitan memerankanadegan jadi mucikari. Ia mengaku sudah tahu bagaimanaseluk-beluk seorang mucikari hingga mudah saja bagin-ya melakoni peran tersebut dalam film terbaru ‘JadiinGue Cewek Simpanan.”

Jupe dikisahkan menjadi germo handal yang harusmendidik Acha Septriasa dari perempuan lugu menjadiperempuan panggilan profesional. Di film ini, ia pun beraduakting dengan Ayu Azhari. “Gitu deh peranku di film ini.Aku ngajarin Acha bagaimana bisa jadi istri simpanan yanghebat. Rasanya biasa saja, aku tahulah gimana mucikari itu,”ujar Jupe santai. (Persda Network/vvn)

Acha Perpanjang CutiKuliah demi Nyanyi

AKTRIS Acha Septriasadi simpang jalan. Niatawal ia merambah duniamusik mumpung sedangcuti dari kuliahnya disebuah universitas diMalaysia. Apa lacur,magnet dunia hiburanterus menariknya hinggaia memperpanjang cuti.

Apa akan cuti kuliahselamanya? Icha men-gaku sedikit bingungmengambil keputusan.“Kan gue cuti kuliahlagi. Kita lihat saja nanti.Nggak bisa diprediksi.Daripada nanti kalau

aku bilang kapan terussalah,” jelas Acha saatditemui di acara DahsyatRCTI, di Studio 6 RCTI,Kebon Jeruk, JakartaBarat, Senin (28/9).

Mantan kekasihIrwansyah ini cuti kuliahagar lebih fokus padapromo albumnya. “Akujuga kan lagi promoalbum, kalau kepotongtakutnya nggak fokus.Jadi mendingan fokusinnyanyi,” tutur Icha yangjuga merangkap jadiproduser albumnya. Demi kesuksesan

album solo perdana,Acha tak segan menga-men di berbagai tempat.Dengan bayaran minimsekalipun.

“Aku nyari panggungsendiri. Kadang akusama keluarga pergi kekafe, nyanyi-nyanyisendiri biar orang padadatang. Buat aku sendiri,nominal bukan numberone. Kalau rezeki yangdidapat segitu ya itubonusnya aja,” tuturAcha dikutip dariinilah.com. (PersdaNetwork/*)

Tamara GeraldinePERSDA NETWORK/ISMANTO

Julia Perez KAPANLAGI

Gita Gutawa

PERSDA NETWORK/ISMANTO

Tribun Lampung

Page 20: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

20 SENINSENINSENINSENINSENIN

29 SEPTEMBER 2009 lusotorM P Tribun Lampung

BANYAK yang mengeluh kalau banskubek ring 14 inci rentan bocor.Penyebabnya beragam, mulai dariban dalam yang tiba-tiba tekanananginnya berkurang lalu kempis, pis,pis. Ada juga akibat ban luar yanggampang terkena benda tajam dijalan.

Memang bocornya ban menjadi

PAT pat gulipat, ban luarbisa ngelipat. Bukankarena abis melindasketupat, Bro! Terlebihsampai makan ketupatsegala. Wah ngaco. Mak-sudnya bukan itu. Tapikarena lingkar ban yangbersentuhan dengan pelekkerap meleset. Posisinyajadi nggak center. Ini bisabikin roda geal-geol.

Kejadian ini dialamilangsung Ullie Gumilar,desain grafis MOTOR Plusdi Honda Vario miliknya.Katanya juga, tandalingkar ban yang bersentu-han sama pelek kerapberubah. Apalagi setelahdipompa karena bansedikit rada kempes. Bakallangsung meleset daripemasangan awal.

Bagian pinggir ban itubahasa tekniknya disebutrim line alias sisi ban.Bagian ini nih yangbersentuhan langsungdengan bibir pelek.Makanya dijadikanpatokan saat pemasangan.Tentunya sebagai pe-

PENGGANTIAN ban atau roda diajang kontes modif memang menjadinilai plus. Bisa ganti ukuran diame-ter misalnya dari ring 14 ke 17 ataupenggantian lebar telapak. Hal inibiasanya karena penggunaan pelekcustom yang akhir-akhir ini uku-rannya semakin dahsyat aja. Misalpelek ring 14 dengan lebar telapak 8inci. Ini suatu hal yang sudah jamakdi kontes modifikasi.

Telapak pelek yang sudah berubahsecara drastis tentunya juga menun-tut pemilihan ban yang sesuai. Bisadikatakan ban dengan ukuranminimal 120 sudah menjadi suatukeharusan. Baik untuk ukuran ring14, 16 ataupun 17. “Semakin lebarpelek dan ban sepertinya semakinekstrem. Itu pasti jadi nilai lebih saat

SKUBEK atau skuterbebek yang mengaplika-si ban dengan lingkar 16inci tidak banyak. Sebutaja hanya diisi SuzukiSkywave 125, YamahaNouvo dan ban bela-kang Minerva GTR 150.Mungkin karena tidakterlalu banyak tadi makaprodusen ban punbelum terlalu bermain diukuran ini. Tercatathanya beberapa merekban yang menyediakanring 16. Kabar yangkurang bagus nih buatpengguna pelek denganlingkar roda seperti itu.

Skubek Gampang Bocor Ban

Jangan Salahkan Ban!

Tidak Banyak Pilihan

“Makanya kita peng-guna Skywave radasusah ganti ban denganukuran yang rada lebar.Itu karena pilihan ring16 sangat sedikit,” kataHerryadhi Novianto,pengguna Skywave.Memang kadang bikerssenang mengganti banyang sedikit melebihistandarnya. Misalnyasaja pengguna Skywaveyang dibekali ban 80/90-16 di belakang inginup-grade menjadi 120/80-16.

Saat ini hanya bebera-pa merek karet bundar

yang menyediakanukuran ini. MisalnyaSwallow. Merek yangcukup akrab dengankomunitas modifikasi inisepertinya mengertikebutuhan penggunapelek ring 16. Swallowmengeluarkan beberapatipe yang dilengkapiukuran tadi. Misal StormSP yang memilikiukuran 130/80-16. Jugaada Venom SB-109memiliki beberapapilihan mulai 70/90,90/90, 90/80 dan 100/80-16.

Selain itu masih darimerek yang sama adaStorm SB-106 yangberukuran 90/90, 100/80 dan 110/80-16.Berikutnya ada seriThunder SB-108 ukuran80/80, 90/80, dan 100/80-16.

Sementara itu IRCpunya line up di NR 72.Ukuran yang disediakan70/90 dan 80/90-16. DiPRJ kemarin IRC jugamelaunching ukuran baruyaitu 120/80-16. Banbaru ini diberi label NR67.

Merek lain yang tersisapenyedia ban ukuran iniadalah BridgestoneBattlax. Ada ukuran100/80-16 yang mempu-nyai seri G 527 F. Masihada dua seri lagi yaitu130/90-16 VT 01F dan130/90-16 VT 01R yangsebenarnya direkomen-dasikan buat Harley-Davidson. (Nurfil/motorplus)

Awas, Ban Luar ‘Ngelipat’

momok bagi pemilik skubek. Namunsebelum menyalahkan prodesen ban,ada baiknya telusuri asal masalahitu. “Sampai saat ini belum adaklaim ban skubek sering bocor.Pernah ada satu masalah permu-kaan ban benjol, tapi enggak bocor,”ujar Sartono Aji Prabowo dari bagianklaim dealer Suzuki Indomobil,

Bintaro. Ini tidak berpen-

garuh dari ukuran banskubek yang lebih kecildari bebek atau sport.Asal ban lulus ujiquality control daripabriknya dan tidakada yang cacat, pastin-ya enggak masalahdipakai.

“Namun ban bisaawet dipakai asalpemilik motor rajinmenjaga tekanan anginsesuai yang dianjur-kan,” jelas Dwi Juwonoakrab disapa DJ,technical Support ban FDR.

Masalahnya, kebanyakan pemilikmotor sering mengabaikan tekananangin ban. Apalagi kalau ban luarsudah tipis, siap-siap saja dihadangoleh masalah ban. “Biar aman, kalaugaris tengah ban luar sudah mulaimenipis mending segera ganti,”terang Bowo.

Bila ban dalam sudah seringdiganti tapi masih juga cepatbocor, coba cek dengan telitibagian ban luar. “Biasanya adabenda tajam kecil nyelip di antara

permukaan ban. Saat dapat bebanberat, benda ini bisa merobek bandalam,” bilang mekanik berbadangempal ini.

Satu lagi kelalaian pemilik motor,biasanya malas untuk menuntunsaat ban kempis. Jadi motor tetapdikendarai dalam kondisi gembos.“Selain ban dalam bisa hancur,lelaku ini juga dapat mengikis bitatau karet dasar bagian dalam banyang melapisi kawat ban,” terangDJ.

Inilah yang bikin bagian dalamban jadi kasar. Tanda yang mudahdienali, kalau ban dikeluarkan daripelek banyak sampah karet serpihanban. Kalau kondisi ban luar sudahbegini mending ganti segera digantibaru.

Terakhir, biar aman untuk peng-gantian ban dalam baru, disarankanpilih karet bundar branded. Maksud-nya sudah punya nama dan merekbeken. Itu karena sekarang inibanyak beredar ban dalam buatanCina yang kualitasnya alakadar dandijual dengan harga murah.(belo/motorplus)

FOTO/BELA

Dorong ban gembos bikin ban mudah cacat

FOTO/BELA

Kotoran dari bit ban bisa sebabkankebocoran.

FOTO/BELA

Bisa merobek ban dalam. Baiknya kasihpelapis

FOTO/BELA

Kotoran dari bit ban bisa sebabkankebocoran

Ban Lebar Skubek

Incaran Penggila Kontes Modifkontes,” kata Topo Goedhel Atmodjodari Tauco Custom yang langgananikut kontes.

Taunya pasar penggila kontes inibelum dipenuhi oleh semua merekban. Hanya segelintir produsen yangberani menghadirkan ukuran bansuper lebar. Malah kadang ada merekyang meyediakan ukuran tadi tapisangat susah untuk didapatkan.Misalnya Kenda yang punya ukuran140/70-14.

“Kita pernah dapat awal tahunkemarin tapi sekarang sudah enggakada lagi,” kata Dadan AR, juraganrumah modifikasi Matic Projekt,Cimahi, Bandung.

Dadan dan komunitas modifikasidi Bandung sampai saat ini masihmencari ban merek ini. “Setidaknya

itu menjadi alternatif kita dibanding-kan Deli Tire yang memang jauhlebih gampang untuk didapatkan,”lanjutnya.

Begitu juga dengan merek Shinko.Ban ini sangat terbatas keberadaan-nya karena masih impor dan belumada agen resminya di Indonesia.“Gue aja sengaja pesan ke Singapura,satu ban bisa jatuh harganya hampirRp 1 juta,” kata Antonius Chandra,bos Ton’s Chrome yang pernahmenggunakannya.

Karena keterbatasan merek tadimaka Deli Tire atau Swallow menjadialternatif pilihan yang paling banyakdigunakan. Produsen karet bundarini hadir dalam banyak pilihanukuran. Mulai dari 120/70-14sampai dengan yang terlebar, adalah

ukuran 160/60-14.Untuk tipe kembangan, Deli Tire

juga kasih beberapa alternatif. Mulaidari X-Worm, Strom SP, sampai yangterbaru City Gripper. Ukuran 120

sampai 140 harganya Rp 250 ribusampai Rp 300 ribu.

Sedangkan 160/160-14 diperkenal-kan di harga Rp 550 ribu. (TimMotorplus)

doman agar tidak melesetsaat dipasang.

Trus, apa efeknya kalaudipasang nggak sesuaisama rim line. “Kalauenggak, akibatnya goyangsaat kecepatan tinggi. Efekkelanjutannya rim linebisa terlipat. Ini bisaterjadi enggak cuma diskubek,” yakin Nasrudin,Technical Service Staff, PTSuryaraya RubberindoIndustries (SRI), produsenFederal dan FDR.

Supaya skubek tidakikutan goyang Inul,perhatikan baik-baikketika pasang ban. Batasrim line dan bibir Inul ehsalah, kok jadi Inul mulusih, maksudnya samabibir pelek getooo. Dibikindeh garis di rim linesebagai batas ideal.

Bibir pelek yangmenempel tidakboleh lebih darigaris (gbr. 4).“Kerengganganbibir dan garismesti sama. Kalausetengah lingka-ran, renggangnyaada yang beda. Inibisa menyebabkankelipat,” wantiNasrudin yangberkantor dikawasan Cileung-si, Jawa Barat.

Ada cara palingmudah supaya sisidalam pelekmenempel pas dirim line. Idealnyasih, lepaskan rodadari motor. terlebih

ketika menambal banbocor.

Pastinya repot kan.Sebagai panduan, isiangin perlahan sampaimelebihi ukuran tekananstandar (gbr. 5). Misal,sampai 40 psi. Terus,kempeskan perlahansambil ngepasin jarak rimline dengan bibir pelek.

PELEK BERMASALAHBan ngelipat bisa juga

terjadi karena kondisibibir pelek bermasalah(gbr. 6). Misal ada bagianyang agak tajam atautidak rata. Saat banditekan, beban dari bobotmotor lama-lama bisabikin rim line tertarik.“Makanya, pastikankondisi bibir pelek jugatidak bermasalah. Kejadi-an begini sering terjadipada pelek aftermarket,”kata Nasrudin. (Niko/motorplus)

FOTO-FOTO: BELA

SELASA

29 SEPTEMBER 2009

Page 21: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

21SELASASELASASELASASELASASELASA

29 SEPTEMBER 2009hoppingS ‘Jurus Maut’

ADA sebuah leluconberbentuk teka-teki: apabedanya Bulan denganMatahari? Jawabanresminya tentu Andasudah tahu. Tapi jawa-ban ngawur dari teka-tekiini adalah: kalau Bulanbisa ngomong, kalau diMatahari (nama toko)ada diskon! He-he-he,memang lelucon basi.Kalau dalam istilah anakmuda, garing!

Lelucon itu palingtidak menunjukkanbahwa toko eceran (ritel)nyaris identik denganprogram potongan hargaatau diskon. Pada“musim diskon”, toko-toko itu memajangtulisan besar-besarberupa persentasipotongan harga sebesar20%, 30%, 50%, ataubahkan tawaran diskonfantastis hingga 70%.Pengelola toko berharap,orang yang lewat akanmenengok. Syukur-syukur kalau akhirnyamereka tertarik danakhirnya membelibarang.

Apakah strategi iniselalu berhasil?

Sayangnya, kebanya-kan iya. Tengok sajapusat-pusat perbelan-jaan saat merekamenggelar acaradiskon besar-besaran.Pembeli ramai berda-tangan dan berebutmembeli barang yangdiberi harga khusus.Penjualan diberitakan

meningkat. Begitupaling tidakketerangan resmidari bagian

Diskon RayuanBerapapun besarnya, potongan harga umumnya mampumembuat calon pembeli tertarik. Membeli adalahkeputusan emosional. Karena itulah penjual harus pandai-pandai bermain siasat.

humas toko itu kepadapara wartawan.

Cerita paling heboh diJakarta adalah ketikaprodusen alas kakiplastik “Crocs” mengge-lar diskon besar-besaransampai 70%, Mei 2009, dipusat perbelanjaanSenayan City. Calonpembeli mengularsampai berpuluh meter.Berjam-jam mereka relaantre hanya untuksekadar bisa masuk kedalam ruang penjualan.Ketika selesai bertransak-si, umumnya pembelimenenteng belanjaansampai beberapa tassekaligus.

Rupanya fenomena ituternyata bukan sematamasalah harga. Ceritan-ya tak jauh berbedaketika sebuah tokopermata, di mal yangsama, menggelar diskonuntuk produk yangharganya tidak bisadibilang murah. Jutaanrupiah! Pembeli tetapmengular. Mereka jugamasih rela menungguberjam-jam, sampai kakiterasa kesemu-tan.(Thomas TjahjoWidyasmoro/Intisari)

Wanita Tahan LamaBerbelanja

Ketimbang Pria

ADA pendapat bahwadiskon, sale, potonganharga, apapun namanya,konon paling diminatikaum wanita. Dugaan itumasuk akal. Penelitianmenyebutkan, kaumperempuan memang lebihbanyak dan lebih tahanmenghabiskan waktunyadi pusat perbelanjaandibanding lelaki, meskimereka tidak selalumembeli sesuatu.

Penelitian mutakhirmalah menyatakan,belanja bisa membuatperempuan lebih sehat,karena selama menjalan-inya emosi merekacenderung positif.Padahal diskon sebenarn-ya bisa menarik bagisiapa saja, lelaki danperempuan. Diskonmerangsang siapapundia, untuk menimbang-nimbang apakah barangini bisa dibeli atau tidak(bukan dibutuhkan atautidak). Di saat-saat sepertiitu, pesan para ahliperencanaan keuanganagar kita tidak membelisesuatu berdasarkankeinginan tapi kebutu-han, seolah bagai anginlalu.

Keputusan seseorangdalam membeli suatubarang sesungguhnyaemosional, seperti ditulisBrian Tracy, pakarpemasaran AmerikaSerikat (AS) dalam

bukunya “The Psycholo-gy of Selling” (diterbitkanBhuana Ilmu Populer2007). Karena itu kepadapara penjual, Tracyberpesan: jangan pernahberpikir tentang cara-cara menjual secararasional, melainkanemosional. PenjelasanTracy, pada dasarnyaemosi manusia(dalam hal ini calonpembeli) amatberagam. Dalammemutuskan ataubertindak, emositerkuatlah yang akanmenentukan. Jadi adasemacam pertarunganemosi dalam diri manu-sia. Para penjual harussadar hal itu, sehinggamereka harus bisameningkatkan emosi“positif” pembeli.

Sebenarnya pembelimulai berpikir tentangmanfaat ketika ia pertamakali tertarik kepada suatubarang. Tapi di sisi lain,ia punya ketakutan untukberbuat kesalahan jikamembelinya. Entahperasaan takut kema-halan, tidak berguna,tidak awet, dsb. Nah, disaat itulah penjual haruspandai-pandai menghi-langkan rasa takut daripembeli. Misalnya,penjual bisa bertindakdengan cara memberipotongan harga.

Dari sisi psikologispembeli, tulisan besar“diskon 50%” sajasudah dapat merang-sangnya untuk meng-hampiri sebuahbarang. Apabila sudahtertarik, maka ia mulaimemperhatikan corakdan bentuknya.Menghitung besarnyadiskon dari hargaaslinya. Dan tanpaperlu berpikirpanjang lagi, lang-sung bergegasmenuju kasir. Kalautidak bawa uangkontan, ya gesek kartukredit saja. Beres.(TjahjoWidyasmoro/Intisari)

FOTO-FOTO: DOK /INTISARI

Hadiah Kejutan dan Iming-iming VoucherADA ADA ADA ADA ADA kalanya program diskon terkait dengan

musim penjualan dan stok barang. Misalnya

produk ritail pakaian yang umumnya didiskon

dua kali setahun, yaitu pertengahan tahun dan

akhir tahun. Di luar itu kadang digelar dengan

tema tertentu seperti Idul Fitri, tahun ajaran

baru, Imlek, atau Valentine.

“Bentuknya tidak selalu dengan potongan

harga. Bisa lucky dip (hadiah kejutan) atau

hadiah voucher pada jumlah pembelian

tertentu,” kata Joseph Landri, Group Head of

Investor Relations PT Mitra Adiperkasa Tbk,

perusahaan pemegang 85 merek internasional

di Indonesia. Beberapa merek di antaranya:

Marks & Spencer, Zara, Next, Massimo Dutti,

dsb.

Pemotongan harga, jelas Joseph, didasari

banyak pertimbangan. Seperti margin

keuntungan dari barang, ketersediaan stok di

pasaran, usia barang, adanya produk baru,

atau tema promosi pada saat tertentu.

Produsen juga harus berhitung cermat tentang

besaran angka potongan harga yang diberikan,

apakah 20%, 30%, atau mungkin 50%.

Tergantung kepada situasi bisnis pada saat itu

serta mempertimbangkan kondisi produk yang

akan diberi potongan harga.

Sebuah produk yang promosinya sudah

berjalan tapi ingin dipacu lagi penjualannya,

bisa diberi potongan harga atau bonus

tertentu.

Sementara produk yang sudah memasuki

akhir masa penjualan, sudah ketinggalan

mode, serta ukuran dan modelnya sudah tidak

lengkap, bisa dijual dengan diskon yang besar.

Apalagi kalau sudah akan masuk produk

penggantinya, stok harus segera dihabiskan.

Karena itu pembeli harap maklum.

Diskon umumnya hanya diberikan untuk

barang-barang lama, yang mungkin sudah

ketinggalan mode. Untuk produk-produk

baru, sering diistilahkan “new arrival”,

jangan bermimpi untuk mendapatkan

harga miring. “Hal ini penting untuk

menjaga positioning brand, sebagaimana

yang telah ditentukan pemilik merek,”

jelas Joseph.

Sebuah produk bisa saja tidak akan

dikenai diskon, jika ternyata respons

konsumen (dibaca: penjualan) dianggap

bagus.

Karena produsen tidak harus mengejar

target penjualan tertentu. Dari jangka

waktu penjualan, mereka yakin akan

mampu menghabiskan stok dan mendapat-

kan margin penjualan tertentu. Dalam

pengertian Kafi Kurnia, strategi pemoton-

gan harga sangat fleksibel dan terkait

dengan strategi penjualan yang lebih luas.

(Tjahjo Widyasmoro/Intisari)(Tjahjo Widyasmoro/Intisari)(Tjahjo Widyasmoro/Intisari)(Tjahjo Widyasmoro/Intisari)(Tjahjo Widyasmoro/Intisari)

Tribun Lampung

Page 22: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

22 SELASASELASASELASASELASASELASA

29 SEPTEMBER 2009

Seleb Flash

TAK PERNAH BERANTEM - PesinetronTommy Kurniawanmengaku sedangmenjalanihubungan denganwanita yang diakuisebagai kekasihnya.Selama 8 bulanpacaran, Tommyjarang bertengkardengan kekasihnyaitu. TommyKurniawan sudahmendapatkan sosokwanita idaman yangpintar, pengertian,beragama kuat danmau belajar jadiseseorang yang diinginkan pasangannya.Wanita beruntung ini bukan berprofesisebagai artis seperti Tommy, melainkanseorang mahasiswi hukum berusia 21 tahunyang sudah dikenalnya selama 7 tahun.Selama menjalani proses perkenalan danpendekatan, Tommy merasa cocok dengangadis pujaannya tersebut. “Pernah satu kalibertengkar karena saat itu komunikasinyalagi kurang bagus, dan kadang omonganorang di luar juga sering macam-macam, itubiasanya yang menjadi pemicupertengkaran,” tambahnya lagi. Di luarsemua itu, sang pacar tetap menjadi sosok

yang dikagumiTommy. “Dia sangatmengerti kalau akujarang ketemu diakarena sibukmasing-masing, diajuga melihat sayaapa adanya, bukandari kemapanansaya,” imbuh priayang mengakusering makan dikaki lima bersamasang pacar ini.(*)

KEHAMILAN TAKPENGARUHI

HUKUMAN- Kondisi hamil muda tak

Berjuang Rebut Hak AsuhDIVA pop Krisdayanti (KD)rupanya sudah ikhlas untukberpisah dengan musisi AnangHermansyah.Namunsebaliknya,biduan popasal MalangJawa Timur itutak rela hakasuh kedua anakmereka yakniTitania Aureli danAzriel AkbarNurhermansyah

jatuh ke tangan Anang.Karena itu, saat mendaftarkan

gugatan cerai ke PengadilanAgama Jakarta Selatan, Seninsiang (28/9), pelantun laguI’m Sorry Good Bye itu mulaiberjuang untuk merebut hakasuh tersebut dari musisi asal

APA rahasia kulit mulus NikitaWilly? Mungkin Anda mendugakalau pesinetron cantik itu hobiluluran pemulus kulit. Namunternyata bukan luluran yangmembuat kulitnya mulus tapipijatan.

Menurutnya, dengan seringdipijat, kulitnya, terutamabagian wajah, terhindar daristres dan awet muda selalu. “Akusuka ke tempat tempat pijat,sebulan sekali. Aku suka sekalitotok wajah. Paling senangdipijit-pijit di bagian wajah aku,”kata Nikita saat ditemui diStudio Persari, Jakarta Selatan,belum lama berselang.

Selain itu, pemain sinetronHabibi dan Habibah itu jugarajin olahraha agar tubuhnyatetap segar dan bugar. Takhanya itu, Nikita juga selaluberusaha mengonsumsimakanan sehat.

“Aku menghindari junk fooddan memilih makanan Indone-sia asli,” ungkapnya. Nikitamengaku resepnya tersebutmembuat dirinya lebih percayadiri dalam setiappenampilannya. Artis berdarahPadang ini sangat bersyukurdengan apa yang telahdimilikinya tersebut. Dia pun

SEHARI sebelum mendaftarkangugatan cerai, Krisdayanti (KD)sempat nongol di acara ulangtahun Ketua Umum PartaiKebangkitan Bangsa (PKB)Muhaimin Iskandar, Minggu(27/9) di rumah dinasnya dikawasan KuninganJakarta.Kehadirannya tentuuntuk menyanyi dan menghiburMuhaimin yang tengahmerayakan hari jadinya.

KD menyanyikan 6 lagu. Saatmenyanyikan lagu MenghitungHari, ibu 2 anak itu sempatberhenti di tengah-tengah lagudan curhat. Ia menceritakanmasa-masa indah dirinya jatuhcinta pada pandangan pertama.

Biarpun bibirnya takmenyebut nama AnangHermansyah, tentu yang diamaksud memang jatuh cinta

Jember yang sudahmenikahinya selama 13 tahunterakhir.

“Setuju atau tidak, titikberatnya masalah anak. KDmenuntut hak penuh orang tuauntuk mengasuh keduanya,Aurel dan Azriel,” tegas kuasahukum KD, Harry S. Marpaung,di Pengadilan Agama JakartaSelatan, Senin (28/9) siang.Sayangnya, Sang Diva yangsudah ditunggu-tunggukehadirannya, ternyata takjuga menampakkan batanghidungnya. Namunpengacaranya menegaskanbahwa KD tak mau ribut-ributsoal harta gono-gini, karenayang sangat diinginkan KDadalah membelai kedua anakbiologisnya.

Tuntutan KD mengasuhpenuh anaknya jelas bertolakbelakang dengan kesepakatansebelumnya dengan Anang.Sebelumnya terjadikesepakatan antara KD - Anangyang menyebutkan, hak asuh

di tangan Anang, namun KDtetap bebas menjenguk danmenyayangi anak-anak mereka.

Belakangan, KD memintakompromi, paling tidak adapembagian waktu antara dia danAnang untuk mengasuh duaanak mereka. “Namun untukpembagian waktu anak-anak,baru akan dijawab setelahpembuktian. Sekarang tidak

etis. Tunggu sampai revisikesepakatan sudah ada,” jelasHarry.

Karena KD - Anang sama-samasepakat berpisah, tampaknyaproses perceraian penyanyi danmusisi bakal berjalan mulus.Proses mediasi yang biasanyadimaksudkan untuk mencarikemungkinan rujuk,diperkirakan bakal dilewatibegitu saja. “Yang pasti,prosesnya mungkin akandipercepat, dan bisa saja hanyasekali sidang karena adakesepakatan dari kedua belahpihak,” papar kuasa hukumHarry Marpaung.

Kesepakatan tertulis berceraiAnang-KD konon sudah dibuatsejak 19 Agustus lalu. Keduapihak memang sengajamenunggu usai Idul Fitri untukmemproses perceraian merekadengan tujuan menghormatibulan Ramadhan. Sidang ceraiKD-Anang Hermansyah bakaldigelar Kamis, 8 Oktober 2009mendatang di PengadilanAgama Jakarta Selatan.

“Yanti pernah ngomong samasaya, dia akan datang di sidangperdananya. Soalnya ini kanurusan yang sangat pentingsetelah berumah tangga selama13 tahun lamanya,” katapengacara KD lainnya, ElsieLontoh yang dikonfirmasisecara terpisah.(PersdaNetwork/esy)

Terharu KenangMasa-masa Indah

kepada Anang. Namun KDsecara jujur mengaku sedih,kemesraan itu berlalu begitucepat, tinggal kenangan.

“Dua belas tahun lalu sayamenyanyikan lagu ini untukorang lain, sekarang lagu inibuat saya sendiri,” ujarnyadengan mata berkaca-kaca dirumah dinas Muhaimin Iskandaryang juga Wakil Ketua DPR di JlDenpasar Blok C3 No. 5,Kuningan, Jakarta Selatan.Biduan cantik itu

kembali bernyanyi danmemukau tuan rumah sertaundangan yang hadir. KDkembali emosional ketikamelantunkan lagu Mencintaimu.“Ini untuk orang-orang yangsaling jatuh cinta,” tuturnyasebelum menyanyi denganwajah sendu.(esy)

Krisdayanti

membuat Sheila Marcia Joseph mendapatkeringanan hukuman. Sheila tetap harusdibui untuk menjalankan sisa hukumansebanyak lima bulan lagi. “Kehamilan tidakakan berpengaruh sama sekali terhadap masapotongan hukuman. Sheilla harus tetapmenjalani hukuman sama dengan yang lain,”jelas Ketua Kejaksaan Negeri Jakarta UtaraAndar Perdana, yang ditemui di KejaksaanNegeri Jakarta Utara, Jalan Engganu No 1,Jakarta Utara, Senin (28/9). Menurut Andar,yang memengaruhi pengurangan masahukuman adalah karena tahananberkelakuan baik. “Soal kehamilan tidakdiatur undang-undang,” bebernya. Artis yanghamil tanpa suami itu diharuskan menjalanimasa hukuman lima bulan. Setelahmenjalankan lima bulan, dia bebas.(*)

HADIAH CELANA DALAM - Biasanyahadiah dapatmembuatseseorang menjadisenang danbahagia. NamunPenyanyi NatalieImbruglia justrukesal saat dihadiahicelana dalam.Hadiah celanadalam itu Nataliedapatkan dari parafansnya. Ia kesalkarena merasaterhina dengankelakuan para fans.Ia menganggap

para fans menilainya kesepian semenjakcerai dengan sang suami Daniel Johns.“Aku mendapatkan boxer di panggung. Itumengerikan,” ujar Natalie yang dikutipFemale First, Senin (28/9). Semenjakbercerai, Natalie memang mengaku takutuntuk kembali berkencan. Namun di balikitu, ia juga merasa lebih percaya diri.“Menjadi single di usia 34 tahun bukanmasalah. Perceraian memangmenyedihkan, tapi sekarang akumenikmati hidupku. Aku lebih percayadiri,” ujarnya lagi.(*)

FOTO/KAPANLAGI

Tommy Kurniawan

FOTO/KAPANLAGI

Sheila Marcia

FOTO/AP

Natalie Imbruglia

Nikita Willy

Kulit Muluskarena Dipijat

bertekad untuk menjaganyadengan baik.

Aktris film Bestfriend danMarried By Accident sengajamengurangi menu makananberlemak tinggi seperti goreng-gorengan dan daging. Ia jugaenggan menjamah minumanberalkohol. “Aku sayangiginjalku dengan menjauhialkohol dan makanan berlemak,“ tuturnya.

Ketika ada waktu senggang dirumah, Nikita lebih sukamenghabiskannya buat tidurlelap sekalian ‘membayar’ utangtidur selama dia larut dalamsyuting berbagai sinetron daniklan. “Aku anggap kurangtidur itu sebagai utang.Kalau pas ada waktusantai, mendingantidur daripadabengong, “tandasnya.

Masih adasatu rahasiaawet bugar dancantik. Nikitatak mau terlalustres berat biarpunsedang dilanda banyakmasalah.

Belum lama ini, dara manis inipernah kena musibah yaknimobilnya dibobol maling,kerugian ditaksir mencapaiangka ratusan juta rupiah. Tapi,dara kelahiran Jakarta, 29 Juni

1994, tak malu larut dalamkesedihan mendalam. Saatitu, Nikita malahmemberikan doa-doaterbaik untuk si maling.

“Mudah-mudahanuangnya bisa berguna.Kalau mau masuk surga

serahin diri ke polisi,”tuturnya. Seperti

diketahui, belum lamaberselang Mobil Nissan

Serenamilik

Nikitadibobol

maling. Kacabagian kemudidipecah,speedometer,layar tevedatar di dalammobil dansejumlahkomponensenilai

ratusan jutarupiah digasak

maling. (PersdaNetwork/vvn)

FOTO/KAPANLAGI

Eko Patrio

Jalani Gemblengan Calon LegislatorMULAI Senin kemarin (28/9), komedianEko Patrio bersama 14 artis dari total 560orang Anggota DPR dan DPD periode 2009-2014 menjalani masa-masapenggemblengan (masa orentasi)sebagai legislator-legislator Senayanbaru. Eko untuk sementara harus cutidari segala kegiatan hiburan mulai 28September sampai 1 Oktober demimasa penggemblengan itu sebelumakhirnya dilantik pada 1 Oktober2009. Sebagian menyebutpembekalan tersebutdengan sebutan karantinayang dilangsungkan selaindi Hotel JW Marriot, jugadi Hotel Borobudur.

“Saya sendiri enggaktahu, ini tuh dikarantinaatau bukan? Sebenarnyaini lebih kepada tertib

administrasi. Lebih sosialisasi.Karena nanti setelah pelantikan ada

sosialisasi lagi. Ini bukan karantina, menurutsaya. Kan kalau karantina tuh imejnya

gimana ya? Kesannya kayak Idol atauMiss universe gitu yang enggak bisamelakukan aktivitas apa-apa. Inimungkin lebih ke tertib

administrasi,” papar Eko saat ditemuiPersda di Hotel JW Marriot, Senin

(28/9).Mengenakan kemeja putihbergaris hitam, artis asal NganjukJawa Timur itu mengungkapkanperasaannya yang biasa-biasa sajamenjalani proses administrasi yangmengharuskan dia dan paraanggota DPR dan DPD lainnyatinggal di satu hotel.

Pria bernama lengkap EkoIndro Purnomo ini mengaku

bukan masalah senang atau tidak senangdirinya kini menjadi salah seorang anggotadewan. Begitupun halnya bukan pulamasalah syukur-mensyukuri. Namun semuaitu lebih kepada amanat yang bagi Ekomerupakan beban sekaligus tanggung jawabbesar yang harus diembannya.

“Kalau ada orang yang tanya, ada syukuranapa atau gimana. Justru saya bilang, sayatentunya lebih banyak berdoa. Daripadahura-hura atau apa walaupun denganperjuangan yang cukup tinggi, dengan‘musuh’ atau lawan yang berjumlah sekitar12 ribu yang semuanya memiliki maksudyang sama untuk menjadi anggota dewan.

Karena semua ingin melakukan yangterbaik, tapi semua kan ada pemenang?Tentunya, ada yang terpilih,” ungkap priakelahiran Kurung Lor, Tanjung Anom,Nganjuk, Jawa Timur, 30 Desember 1970.(Persda Network/dic)

HINGGA HINGGA HINGGA HINGGA HINGGA saat ini, rekor angka

penjualan album Thriller milik

almarhum Michael Jackson

belum ada yang bisa menandin-

gi. Album yang dirilis pada 1982

itu tetap dinobatkan sebagai

album terlaris sepanjang masa.

Namun di balik catatan sejarah

itu, mencuat kabar menarik

yang belum banyak diketahui

banyak orang. Ternyata Raja

Musik Pop yang wafat pada 25

Juni 2009 lalu itu justru sangat

membenci album tersebut.

Bahkan Michael menyebut dari

puluhan album yang pernah dia

rilis ke pasaran, ia paling

merasa gagal di album Thriller.

Michael bahkan berencana

untuk tak menyelesaikan album

tersebut karena menurutnya

‘Thriller’ sangatlah jelek hasil

rekamannya. Penyanyi kulit

hitam yang berubah warna kulit

menjadi putih itu sempat

Pernah Membenci Album Thriller

PERSDA NETWORK/DICKY

menangis karena mengira suara

rekaman album tersebut bakal

mengecewakan penggemarnya.

“Ketika mendengarkan

seluruh album, ada tangis. Saya

menangis seperti bayi. Saya

berlalu dari ruangan dan

mengatakan ‘Kami tak akan

merilis album ini’,” ujar Michael

lewat rekaman wawancara yang

belum sempat dirilis harian

World yang kemudian dilansir

oleh situs Contactmusic, Senin

(28/9). Namun sesuatu

mengubah cara pandang

Michael terhadap album

tersebut. Kala itu Michael

mengunjungi sebuah taman

bermain anak-anak. Tiba-tiba ia

sangat ingin memperdengarkan

album tersebut kepada seluruh

dunia.

Tak percuma, akhirnya album

itu laris sebanyak 100 juta kopi

di seluruh dunia. Album

fenomenal tersebut memuat

karya Michael seperti ‘Baby Be

Mine’, ‘The Girls is Mine yang

dikerjakannya bersama Paul

McCartney, ‘Beat It’, ‘Billie

Jeans’ dan banyak lagi. Tahun

2001, album tersebut dirilis

ulang dengan edisi spesial.

Disertai wawancara dari

produser Quincy Jones dan

orang-orang yang membantu

album tersebut.

Dalam catatan sejarah,

kemunculan album ini dianggap

sebagai puncak karir Jackson.

Album kedua ini bertahan di 10

besar Billboard 200 selama 80

minggu berturut-turut. Tujuh lagu

dari album ini secara bersa-

maan masuk dalam sepuluh

besar Billboard Hot-100, tiga di

antaranya “Billie Jean,” “Beat

It,” dan “Wanna Be Startin’

Somethin’.” Periode ini adalah

periode yang luar biasa

menguntungkan bagi Jackson.

Melalui pengacaranya John

Branca, Jackson berhasil

mendapatkan royalti tertinggi

dalam industri musik, sekitar 2

dolar AS per album.(Persda(Persda(Persda(Persda(Persda

Network/abs)Network/abs)Network/abs)Network/abs)Network/abs)

FOTO/AP

Michael Jackson

PERSDA NETWORK/ISMANTO

Tribun Lampung

Page 23: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

23SELASASELASASELASASELASASELASA

29 SEPTEMBER 2009Sport hot news

Button Bisa Juara

Minggu DepanAlonso Pasti ke Ferrari

Safina Tumbang di Laga Perdana

KENDATIgagal bersinardi paruh kedua

musim balapan Formula One(F1), Jenson Button, masihkokoh di posisi pertamaklasemen. Pembalap tim BrawnGP itu bahkan berpeluangmerebut gelar juara di GPJepang, Minggu (4/10).

Pada GP Singapura, Minggu(27/9), Button hanyamenempati posisi lima.Adapun posisi pertamamenjadi milik pembalapMcLaren, Lewis Hamilton.

Meski gagal finish menjadiyang tercepat atau meraihpodium, Button tetap dapatmenjaga jarak dengan RubensBarrichello di klasemenpembalap.

Jarak antara Button danBarrichello di klasemensementara kini terpaut 15 poin.Itu berarti pautan poin diantara kedua pembalapBrawnGP itu bertambah satupoin dibanding sebelum GPSingapura.

Saat ini Button mengoleksi84 poin, Barrichello 69,sedangkan Sebastian Vettelyang berada di posisi ketigamengantongi 59 poin.

■ Syaratnya, Unggul Lima Poin dari Barrichello di GP Jepang

KLASEMEN SEMENTKLASEMEN SEMENTKLASEMEN SEMENTKLASEMEN SEMENTKLASEMEN SEMENTARA PEMBALAPARA PEMBALAPARA PEMBALAPARA PEMBALAPARA PEMBALAP

1. Jenson Button -Brawn GP84

2. Rubens Barrichello-Brawn GP 6 9

3. Sebastian Vettel-Red Bull 5 9

4. Mark Webber-Red Bull 51,5

5. Kimi Raikkonen-Ferrari 4 0

6. Lewis Hamilton-McLaren 3 7

7. Nico Rosberg-Williams 30,5

8. Fernando Alonso-Renault 2 6

9. Timo Glock-Toyota 2 4

10.Jarno Trulli- Toyota 22,5

K L A S E M E NK L A S E M E NK L A S E M E NK L A S E M E NK L A S E M E N

SEMENTSEMENTSEMENTSEMENTSEMENTARA KONSARA KONSARA KONSARA KONSARA KONSTRTRTRTRTRUKTUKTUKTUKTUKTOROROROROR

1. Brawn GP Formula One Team 153

2. Red Bull Racing 110,5

3. Scuderia Ferrari Marlboro 6 2

4. Vodafone McLaren Mercedes 5 9

5. Panasonic Toyota Racing 46,5

6. AT&T Williams 30,5

7. ING Renault F1 Team 2 6

8. BMW Sauber F1 Team 2 1

9. Force India F1 Team 13

10. Scuderia Toro Rosso 5

JADWAL SISAJADWAL SISAJADWAL SISAJADWAL SISAJADWAL SISA

Minggu (04/10) Suzuka Jepang

Minggu (18/10) Sao Paulo Brasil

Minggu (01/11) Abu Dhabi Uni Emirat Arab

Tak Sesali Penolakan Sistem Medali

“Saya senang berhasilmendapat posisi kelima, yangberarti mendapat empat poindan menjauhkan satu poindari Rubens dan hanyakehilangan satu poin dariSebastian Vettel,” kata Buttondikutip Auto Sport.

“Saya selanjutnya akanmenuju Jepang dengan sangatpositif,” tambah pembalap asalInggris itu, yang mengaku siapmenaklukkan kombinasi sirkuitdan tikungan berkecepatantinggi Suzuka.

Dengan tiga balapan tersisadi musim 2009, Button bisasaja menerima mahkotakejuaraan di Sirkuit Suzuka,tempat penyelenggaraan GPJepang, dengan syarat diaharus mengungguli Barrichellodengan torehan lima poin.

Ketua Tim F1 McLaren,Martin Whitmarsh, yakingelar juara dunia sudahdigenggam Button. Posisikelima pada GP Singapuramembuat Button di atas anginketika menghadapi GPJepang, pekan ini.

Whitmarsh menilai posisiButton sudah aman. Meskimenganggap kejuaraan tahunini tidak begitu seru, tapi

Whitmarsh menegaskan juaradunia musim ini sudah bisadipastikan milik Button.

“Saya pikir dia melakukantugas dengan baik dansatu hal yang bisadikatakan, saya tidakberpikir secara matematissudah selesai, tapisepertinya dia sudahmendapatkan gelar juara,yang merupakan hasilfantastis,” paparWhitmarsh dilansir AutoSport.

Namun demikian,peluang Vettel pun tetapterbuka. Salah satu jagoanRed Bull Racing itu harusbisa meraih sedikitnyakeunggulan enam angkadari Button di GP Jepangjika masih ingin bersaingmenjadi juara dunia F1.

Namun setelah itu Vettelharus memenangkan duasisa balapan dan berharapButton tidak meraih poinsama sekali.

Di atas kertas, Buttonmemang sangat berpeluangmenjadi juara baru F1,namun kemampuanBarrichello dan Vettel tidakdapat diabaikan. Khusus

bagi Barrichello, adanya GPBrasil di seri tersisa dapatmenjadi motivasi tersendiri.(Persda Network/mba)

KANDIDAT terkuat juaradunia Formula One (F1)tahun ini, Jenson Button,tidak menyesali keputusanFormula 1 yang menolakusulan sistem medali “winertakes all” pada musim ini.Padahal, jika sistem medaliitu diterapkan pada musimini, maka ia sudah pastidinyatakan menjadi juaradunia.

Berdasarkan perhitungandengan sistem medali, makaenam kemenangan yangdicapainya sudah tidakmungkin lagi dikejar parapesaingnya. Beda dengansistem poin seperti sekarang.Ia masih mungkin dikejaroleh pesaingnya dalammerebut gelar juara.

Menurut perhitungansistem medali itu, seorang

pembalap dinyatakan sebagaijuara dunia bila mengantongilebih banyak kemenanganatau mendapat medali emas.Dalam hal ini, sang juaraditentukan dengan caramengumpulkan medali emasterbanyak.

Sistem yang merupakanide dari CEO F1 BernieEcclestone itu disebutkanbahwa tiga pembalappemenang lomba akanmendapat medali emas,perak, dan perunggusekaligus memperoleh nilai10, delapan, dan enam.

Sementara pembalap yangmasuk urutan empat kebawah tidak mendapatkannilai apa pun. Namun posisimereka akan diperhitungkandalam penghitunganperingkat secara keseluruhan.

Nah, jika sistem medali F1itu diberlakukan, Buttonsudah pasti dinyatakan juaradengan mendapat enammedali emas, Sebasrian Vettel(2), Lewis Hamilton (2),Rubens Barrichello (2), MarkWebber (1), dan KimiRaikkonen (1).

“Sistem medali dengansistem pemenang semua seribalapan adalah suatu ideyang tidak biasa dalam F1,sekarang ini yang tepatmenurut saya adalah dengantetap menggunakan sistempoin, jadi bisa tetap adapersaingan menjadi juaradunia, dan itu yang inginsaya menangkan,” kataButton pada Autosport.

Pendapat pro dengansistem poin tetapdiberlakukan juga datangdari CEO Brawn GP Nick fry.Ia senang karena persainganuntuk merebut gelar juaradengan sistem sekarang inimasih terus berlangsung.

“Balapan seri terakhir akanjauh lebih menyenangkan.Saya pikir tepat untukmelanjutkan sistem sepertibiasa, saya pribadi tidakyakin. Tidak yakin kalaumeniru sistem dari luarseperti di Olimpiade adalahsesuatu hal yang tepatdilakukan. Saya tidak senangdengan sistem baru itu,”katanya.(Persda Network/mba)

Venus Berambisi Dominasi Dunia

Pesta Sambut O’Neal

KEPASTIAN Fernando Alonsomenyeberang ke Ferrari sudah didepan mata. Tim Kuda Jingkrak itubahkan bisa mengumumkankepindahan Alonso jelang GPJepang akhir pekan ini.

Saat ini beberapa pengacarasedang bekerja keras untukmelengkapi detail pelepasanpemnbalap Ferrari, KimiRaikkonen, yang kemungkinanakan kembali ke McLarenMercedes.

Tim yang bermarkas diMaranello itu siapmengumumkan skuadnya untukmusim depan secepat mungkinseperti yang dikatakan oleh ketuatim Stefano Domenicali di GPSingapura.

“Saya rasa secepatnya setelahkami siap kami akan memberitahu Anda. Kami tidak inginmenunggu terlalu lama,” ujarDomenicali dikutip Auto Sport.

Ketika ditanya tentangkemungkinan pengumuman itudikeluarkan sebelum GP Jepang,Domenicali berkata, “Itu sebuahkemungkinan tetapi kami tidakmenjamin hal itu.”

Isyarat kepindahan Alonso keFerrari datang dari direktur

sementara Renault, Jean-FrancoisCaubet. Menurutnya,kemungkinan besar pembalap 28tahun itu tidak akan bertahanbersama pabrikan asal Perancistersebut pada akhir musim ini.

“Saya pikir Fernando akanberpisah dengan Renault danRenault akan kehilanganFernando. Namun, Renault akantetap menjadi bagiankeluarganya. Kami akanmerindukannya, begitu jugadengan dia akan merindukankami,” jelas Caubet kepada TF1.

Sementara Alonso mengakusudah membuat keputusan.Namun mantan juara dunia F1itu belum mau buka kartu.

“Podium ini tidak mengubahapa-apa. Saya sudah membuatkeputusan dan kami segeramengumumkan keputusan ini,”kata pembalap Spanyol yangmenempati posisi ketiga di GPSingapura ini.

Alonso pernah merasakan gelarjuara dunia bersam Renault pada2005 dan 2006 silam, sebelumakhirnya sempat meninggalkantim itu ke McLaren-Mercedes dankembali lagi di musim 2008.(Persda Network/mba)

PETENIS putri nomor satudunia, Dinara Safina, taklukdi tangan petenis mungilasal Taiwan Chang Kai-chen7-6 (5) 4-6 7-5 padapertandingan pertamanyaajang turnamen Pan PacifikOpen, Senin (28/9).

Di pertandingan melawanpetenis putri berperingkat131 dunia itu, ia harusberjuang habis-habisan sejakawal pertandingan. Di setpertama ia sempat unggul 6-5 namun kemudian Changbalik unggul dan menangmelalui tiebreak.

“Ini momen yang tidakmudah, saya banyakkesempatan di set ketiga tapisaya membuangnya,” kataSafina usai pertandingan.

Hasil ini diakuinya sangat

VENUS William denganpercaya diri dan harapan besarmengungkapkan sebuahambisi di tahun 2010 nanti.Ada satu rencana sederhanayang ingin diraihnya.

Rencana itu adalah ia ingintampil menjadi petenis putriyang mampu mendominasidunia dengan merebut semuagelar juara tenis.

“Saya sudah tahu apa yangsaya ingin raih di 2010, sudahjelas saya ingin memenangkansemua turnamen tenis,” kataVenus seperti dikutip Reuters.

Prestasi terbaik Venus padatahun 2009 ini adalah saat iatampil di di Wimbledon. Tapidi final ia akhirnya takluk dariadiknya sendiri, SerenaWilliam.

Di Australia Terbuka, Venusjuga terhempas bahkan sejak

masih di babak kualifikasi.Setelah itu di Perancis Terbukadan di US Open, Venus lagi-lagi tersingkir. “Sangatmenyenangkan buat saya jikasaya menjadi peraih semuapiala,” kata Venus.

Pada tahun ini menurutnyamasih ada kesempatan duasampai tiga turnamen sisayang akan dia ikuti. “Setelahitu saya istirahat,” katanya.

Venus kini tampil ajangturnamen tenis Pan PacificOpen. Venus berencanaistirahat di akhir tahun untukpersiapan merebut semua gelargelar tahun depan.

Pada tahun 2009 sendiriada tiga petenis yang berhasilmemperoleh piala Grand Slamtunggal putri. Serena berhasilmeraih dua, sementaraKuznetsova dan Kim Clijsters

masing-masing meraih satupiala.

Venus memprediksikesuksesan Duet Williamantara dirinya bersamaadiknya Serena William masihakan terus berlanjut dikejuaraaan tenis putri dunia.“Kami telah dilatih sepanjanghidup kami untukmengerjakan apa yangseharusnya dikerjakan,”katanya.

Menurutnya antara dirinyadengan adiknya telahdianugerahi bakat tenis luarbiasa dan keduanya memilikisikap pantang menyerah.

“Kami suka menang dankami benci kekalahan, kamimerasa kombinasi yang baikuntuk tetap berada dipuncak,” pungkasnya. (PersdaNetwork/mba)

mengecewakannya. “Sayatidak bisa bermain denganpermainan yang seharusnyasaya mainkan. Saya tidakbisa memaksanya keluar dariirama dan gayapermainannya,” katanya.

Petenis Rusia yang jugamerupakan juara bertahan diturnamen ini melanjutkanprestasi buruknya di ajangWTA.

Pada turnamen berhadian2 juta dolar (19,2 miliar),Chang Kai-chen meraihkemenangan hebat dariSafina dalam pertandinganyang berlangsung dua jam44 menit.

Meski baru di babakkualifikasi, ini merupakankemenangan terbesarsepanjang karier tenisnya.

“Saya melompat-lompatnaik turun saat akhirpertandingan. Pikiran sayamemikirkan ibu saya yangtidak menyaksikan langsungpertandingan tapimemantau live-score-nya diinternet. Sayamembayangkan apa yangada dalam bayangan ibusaya,” kata Chang.

Sebelumnya di babakpertama ia menang daripetenis Estonia Kaia Kanepidengan kemenangan straigtset 6-3, 6-3.

Babak ketiga, Chang akanmenghadapi petenisArgentina, Gisela Dulko,yang lolos setelahmengalahkan petenisHungaria, Agnes Szavay 6-3,6-0. (Persda Network/mba)

SHAQUILLE O’Neal mendapatkansambutan pesta terakhir sebelum iamemulai pemusatan latihan basketNBA di Cleveland Cavaliers.Kedatangan O’Neal yang dijual dariPhoenix Sun ke Cleveland Cavaliersmendapat sambutan meriah.

Dalam pesta penyambutan ituO’Neal tiba pukul 11:15 malam waktusetempat dengan menggunakan mobilsports. Para penggemarnyamenyambutnya dengan berbagaispanduk dan pakaian basket. Beberapamengelukannya dari pinggir trotoar.

Hadir pula bintang-bintang olahragaseperti mantan pemain AmericanFootball Cleveland Browns BernieKosar, petinju Kelly Pavlik, peraihmedali emas Olimpiade DominiqueMoceanu dan mantan pemain CavsAustin Carr.

O’Neal mengaku mendapatkankesan pertama yang indah di kotaCleveland itu. “Ini kota yang indah.

Bakal banyak hiburan di sini, semuaada di sini. Brown ada di sini, danLeBron juga di sini, sekarang saya adadi sini,” kata O’Neal di AP.

Pemain berusia 37 tahun ini telahdiakuisisi oleh Cavaliers sejak Juni.Sesaat setelah kalah dari Orlando.

Sementara itu pada acarapenyambutan Kosar bahkan sempatmengaitkan mengenai kedatanganShaq dapat digunakan oleh Browns,yang baru saja menderita kekalahan.

Dengan senjata ampuh kehadiranpemain sekelas O’Neal maka peluangtim untuk menang dan balas dendambisa terwujud. Ia sempat bercandakalau dulu tim berseragam coklat itukalah 0-3 maka dengan adanya O’Nealbisa berbalik menjadi 34-3.

“Saya tahu dia hebat di area tembak,Saya yakin dia (Shaq) akan menjadipemain hebat. Saya inginmengumpankan bola buatnya,” kataKosar.

Kosar kemudian menjelaskan betapaberuntungnya Cavaliers dapatmendatangkan bintang yang akanmenopang klub yang musim lalumenjadi finalis turnamen NBA diWilayah Timur.

“Kami beruntung pemilik Cavsmembuat Cleveland berada diperingkat atas dan Shaq akan

membuat kami semakin bertambahkuat,” kata Kosar.

Pasangan Shaq dan James diyakinibisa membawa tim basket kebanggaanKota Cleveland Ohio ini bisa meraihgelar juara NBA. Cleveland sendirisudah haus akan gelar juara NBA. “Iniadalah tahun kami,” katanya. (PersdaNetwork/mba)

Sutil Denda Rp 192 JutaPEMBALAPPEMBALAPPEMBALAPPEMBALAPPEMBALAP tim Force India, Adrian Sutil dijatuhi denda

20.000 dollar AS atau sekitar Rp 192 juta karena menabrak

pebalap BMW Sauber, Nick Heidfeld di ajang GP F1

Singapura, Minggu (27/9).

Sutil menabrak Heidfeld saat lap ke 19. Saat itu mobil Sutil

melintir setelah menyentuh mobil pebalap Toro Rosso, Jaime

Alguersuari. Pebalap asal Jerman ini berusaha

mengembalikan mobilnya ke jalur namun hidung mobilnya

justru menabrak rekan senegaranya, Nick Heidfeld.

Peristiwa ini langsung menghentikan usaha Heidfeld

melanjutkan lomba. Sementara Sutil yang sempat

memperbaiki mobilnya, kemudian harus keluar karena

mengalami masalah dengan rem.

“Saya tidak melihat kedatangannya dan tidak dapat

menghindarinya,” kata Sutil usai lomba.”Saya meminta maaf,

namun itulah kecelakaan dalam lomba.”

Heidfeld sendiri sangat kecewa tentunya. Kecelakaan ini

sekaligus mengakhiri catatan bagus yang ditorehkannya

dengan mampu menyelesaikan 42 lomba.

“Bagi saya ini murni kesalahan Adrian Sutil. Ia berusaha

kembali ke trek, namun menabrak mobil saya. Ia tidak boleh

melakukannya,” ungkapnya.

“Meski saya tidak berpeluang menang, namun tentunya

mengecewakan gagal finis karena kecelakaan seperti ini.”

katanya. (Kompas.com)(Kompas.com)(Kompas.com)(Kompas.com)(Kompas.com)

MELAJU - Pembalap Brawn GP,Jenson Button, melaju dilintasan Sirkuit Marina BayCity, Singapura, pada GPSingapura, Minggu (27/9).Button makin dekat dengangelar juara F1.

Dinara Safina AP PHOTO

Fernando Alonso AP PHOTO

Shaquille O’Neal AP PHOTO

AP PHOTO

Jenson Button AP PHOTO

Tribun Lampung

Page 24: TRIBUN LAMPUNG - 29 SEPTEMBER 2009

c m y k

c m y k

24 SELASASELASASELASASELASASELASA

29 SEPTEMBER 2009

KHLOE Kadarshian, adikkandung bintang cantikHollywood Kim KadarshianSenin (28/9) kemarinmengakhiri status lajangnyadengan menikahi bintangbasket Lamar Odom.

Acara pesta pernikahannyasendiri kabarnya berlangsungdi Bel Air Estate denganiringan musik Irving Azoffdan dihadiri sekitar 250undangan saja.

Kim menjadi orang palingsibuk membantu persiapanpernikahan sang adik. Apalagikalau bukan kesibukanmenyiapkan tetek-bengekperlengkapan pernikahan.Kim terlibat langsung dalammenyiapkan gaun pengantinsang adik yang dipesankhusus ke butik gaunpengantin di Los Angeles, AS.Gaun itu Kim ambil Jumat(25/9) pekan lalu bersamaseorang petugas periaspengantin dengan sebuahmobil.

Khloe, 25, sendiri selama inijuga dikenal sebagai aktris,mengikuti jejak sang kakak.Dia kini tampil di ajang realityshow televisi di Amerika.Sementara, calon suaminyaLamar Odom baru dia kenalsatu bulan lalu. Kemarinmalam, Kim terlihat hadir diacara undangan makanmalam merayakan pernikahansang adik. Kim tampil dengandandanan cantik. Diamengenakan gaun asimetris

Enggan AdaProsesi DansaACARA ACARA ACARA ACARA ACARA makan malam sendiridimulai sejak pukul 19.30waktu setempat. Khloe dankekasihnya Lamar

Odom datang denganmengendarai sebuah LandRover. Menurut Khloe, sepertidia tulis sendiri di situsresminya, pesta pernikahannyadengan Lamar Odom sudah diapersiapkan sejak Minggu. Ayahtirinya, Bruce Jenner,mengatakan, untuk pestanyaini Khloe enggan mengenakangaun pengantin tradisionalkhas Amerika. Dia jugamenolak ada prosesi dansa diawal acara. Khloe sendirimembenarkan, bahwapertemuannya dengan LamarOdom sampai merekamemutuskan menikahberlangsung sangat singkat.“Aku ketemu dia hanyabeberapa minggu kemarin. Diapria hebat,” cetus Khloe. Khloedan Lamar bertemu 27Agustus lalu di sebuah pesta diHollywood.

Sebagai kakak, selainmenyiapkan gaun pengantinuntuk pernikahan sang adik,Kim Kadarshian juga memesanperhiasan di sebuah butikperhiasan di Los Angeles. Dimata Kim, Khloe dan Lamaradalah pasangan yang serasi.“Buktinya mereka terlihatbegitu bahagia. Lamar selalubisa membuat Khloetertawa.(fin)(fin)(fin)(fin)(fin)

Super Sibuk

karena Adik

Menikah

warna grey berpola denganpotongan bahu sedikitterbuka.

Acara makan malam inisendiri digelar di RestoranLobster di kawasan elit SantaMonica, Los Angeles, Califor-nia. Terlihat hadir puladiantara para undanganadalah adik kandung Kimlainnya, Kourney, 30, yangtengah hamil. Dia datangbersama kekasihnya yangpemain basket di LA Lakers,Scott Disick.

Scott mengaku bahagiadengan pernikahan Khloe.Menurutnya, pernikahanadalah cerminan saling

bertautnya rasa saling percayadiantara pasangan. KepadaTMZ, Scott menuturkan,“Cinta itu gila. Orang bisa sajatiba-tiba cerai setelah merekamenjalani kehidupan rumahtangga 18 tahun lamanya.”

Scott yang kini memiliki duaanak berharap hal itu takterjadi pada dirinya.

Di acara pesta makanmalam ini, ayah tiri Kim danKhloe, Bruce Jenner, didaulatuntuk tampil memberikansambutan untuk mengenangalmarhum ayah Kim danKhloe, RobertKadarshian.(Persda Network/fin)

DAILY MAIL

TAMPIL SEKSI - KimKadarshian dengan gaunasimetris warna abu-abu saatmenghadiri acara dinner diSanta Monica, Los Angeles,kemarin.

DAILY MAIL

GAUN PENGANTIN - Khloe Kadarshian dan kekasihnya LamarOdom (foto kiri), Kim bersama periasnya saat mengambil gaunpengantin pesanan di Los Angeles (foto kanan).

DAILY MAIL

GANTI PACAR - Katie Price bersama kekasih barunya Alex Reiddan keponakan (kiri) dan dua juniornya, Princess dan Harvey saatnonton film bareng di Leichester Square di pusat kota London,Jumat pekan lalu, (inzet) Dwight Yorke.

SAMPAI saat ini kita takpernah tahu dan hanya bisaberspekulasi bagaimanapelatih bertangan dinginArsene Wenger bisa membawaArsenal menjadi klub yangdisegani. Pelatih yang diberijulukan The Professorkelahiran Strasbourg, 22Oktober 1949 ini suksesmelatih Arsenal sejak 30September 1996. Dia dikenalakan kemampuannya melihatpotensi pemain mudaberbakat yang kurang terkenaldi kompetisi Eropa danmemolesnya menjadi pemainbintang.

Tapi percayakah Anda jikaSang Profesor ternyatamengasah ketajamanintuisinya dalam melatihpemain bola dari pub.

“Tak ada tempat mendidikkemampuan psikologis kitaselain di pub ketika Andamasih berusia lima atau enamtahun karena di sanalah Andaakan bisa bertemu denganbanyak orang dengan karakterberbeda-beda dan di sana pulaAnda bisa melihat denganmata kepala sendiri betapamereka bisa berubah menjadimanusia jahat. Anda bisamendengar cara merekabertutur seperti mendengarkalimat ‘kamu pembohong,’”ujar Arsene Wenger sepertidikutip The Spoiler.

“Dari pub pula, sejak usiadini Anda akan bisamendapatkan pengetahuantentang psikologi orang. Tidakbanyak anak-anak seusia limaatau enam tahun yang bisabergaul dengan kaum dewasadan tinggal di sebuah desakecil,” ujarnya. Darikehidupan pub itulah Arsenekemudian bisa belajar tentangtaktik dan trik memilih calonpemain yang menurutketajaman intuisinya kelakbisa dicetak menjadi pemainbintang. Dari pub pula,pelatih berkebangsaan Prancisini bisa menempatkan siapapemain yang pantasmemegang posisi sayap kiridan siapa yang layak masuktim.

Saat tampil berbicara dalamsebuah Konferensi TahunanAsosiasi Manajer Liga di UniEmirat Arab, Arsene Wengerjuga membeberkan bagaimanakeberhasilannya mengatasikeraguan saat dia meniti karirdi dunia bola sampaikemudian dia menjadi pelatihyang sangat disegani banyakkalangan..

“Saya memulainya saat usia33 tahun untuk menjadimanajer tim dan terkadangsaya diliputi keraguan bahwasaya tak akan bisa survive dibidang ini. Secara fisik, sayasebenarnya sakit,” cerita

Wenger.“Kunci untuk menjadi

seorang manajer hebat adalahmelawan kekecewaan.Bagaimana manajer bisamengatasi kegundahanhatinya sendiri ketika timnyakalah di sebuah pertandingan.Perasaan yang muncul diperistriwa seperti itu memangbisa menghancurkan,”imbuhnya.

“Untuk bisa bertahan danbertindak seperti seolah tidakterjadi apa-apa pada diriAnda butuh motivasi khusus.Dan, tugas kita sebagaimanajer adalah mengatasimunculnya kekecewaan. Andaharus bisa melakukannyakarena Anda tak akan pernahbisa memerima kekalahan.Kita harus berjuang kerasuntuk menunjukkan bahwakita tegar dan menunjukkankepada pihak lain seperti apadan siapa kita sejatinya,” ujarWenger.

Wenger masih punya tipslain untuk menjadi pelatihdan manajer tim sepakbolayang sukses seperti dirinya.“Anda harus punya motivasiyang muncul dari diri Andasendiri dan sebisa mungkinjauhi berada dalam zonanyaman. Pribadi-pribadi yangdikenal sukses selalu memilikimotivasi tinggi,” tegasnya.(Persda Network/fin)

Belajar dari Kehidupan Pub

AP PHOTO

Arsene Wenger

TERSINGKAP sudah apayang sebenarnya terjadi dalamhubungan asmara antaramodel Katie Price denganpesepakbola Inggris DwightYorke. Dwight mulai bersediamembuka diri tentangperkembangan terakhirhubungannya dengan modelcantik yang kerap tampilseronok itu.

Dwight menuturkan,hubungan asmaranya denganKatie kini sudah hancur leburdan sulit disatukan lagi.

Dia menyatakan inginmencekik leher mantan suamiKatie, Peter Andre. Dwightjuga mengaku dirinya telahberkali-kali menipu Katieselama 18 bulanhubungannya dengansupermodel itu meski Dwightmemilih menolak menjelaskantentang penipuan apa saja

yang pernah dia lakukanterhadap Katie.

Pengakuan blak-blakanmantan pemain ManchesterUnited itu muncul dalambuku terbaru tentangperjalanan karirnya berjudulBorn to Score. Di buku tersebut,Diwght banyak menceritakantentang momen-momenindahnya dengan Katie Price.Begitu juga tentang perjalanancintanya dengan Katie sampaikemudian membuahkan anakbernama Harvey dari rahimKatie.

Dwight mengaku dialangsung seketika bereaksiketika saya tahu Katie hamil.Dia mengaku tak inginhubungan asmaranya denganKatie sampai membuahkananak. Alasannya,hubungannya dengan Katiediwarnai penuh liku dan sarat

konflik.“Hubungan kami berdua

tak stabil. Saya rasa tak tepat(jika dia sampai hamil),”akunya.

Harvey kemudian lahirnamun, hubungan Katie danDwight sudah terlanjur putus.Alhasil, Harvey pun menjadianak tanpa ayah.

Katie sempat membuatacara pesta di London taklama setelah Harvey lahiruntuk merayakankelahirannya. Dwight sendirimengaku sangat prihatindengan gaya hidup mantankekasihnya itu. Karena, pestaitu dibuat sedemikian hingar-bingar dengan mengundangbanyak tamu dan minumsampai mabuk berat.Sementara, pada saat yangbersamaan, Harvey tengahtidur di lantai atas kediaman

Katie tempat pesta itu digelar.“Dia (Katie) bilang sangat

menginginkan anak itu, tapiapakah pas kalau denganstatusnya yang sudahmenjadi ibu masih menjalanigaya hidup seperti itu?” keluhDwight.

Dalam bukunya itu, Dwightjuga tak menampik diasebenarnya begitu mencintaiKatie. Menurutnya, tak adaperempuan yang begituspesial mewarnai hidupnyasehebat yang Katie berikankepadanya. Tapi, Katie pulayang menjadi perempuansatu-satunya yang kerapmembuatnya marah dankesal. “Dia tipe

wanita yang gampangmembuat saya marah,” sebutDwight.

Dwight sendiri sebenarnyapernah mencoba mengajak

Curhat Mantan PacarKatie baikan lagi denganmengajaknya berlibur bersamake pantai indah Barbados danTobago dengan mengajakserta Harvey. Selama liburanitu keduanya juga sempatbercinta. Bahkan, Dwightmengaku memberikan sebuahcincin mewahnya berhargajutaan rupiah kepada KatiePrice.

Cincin itu adalah cincintunangan. Mungkin saja Katiesuka dengan hadiah itu tapitidak dengan pria yangmemberikannya. Ketikamereka tiba di Tobago Dwightsempat melihat mood KatiePrice yang berubah jadimemburuk. Katie juga sempatmenyatakan penolakannyaketika ibu Dwight mencobamengajukan usul untukmerawat Harvey.(PersdaNetwork/fin)

Dikemas Mirip Reality Show“KA“KA“KA“KA“KATTTTTAAAAA-kata Jenner membuat siapa saja yang hadir malam itujadi terharu dan menitikkan air mata,” ujar seorang saksimata yang menyaksikan langsung acara makan malamtersebut seperti dikutip Radar Online.

Khloe, Kim dan Kourtney serta ibu kandungnya, KrisJenner terlihat sembab matanya karena terharu.

Acara pesta makan malam yang berlangsung sejak petangitu dihadiri oleh sekitar 50 undangan yang terdiri darikerabat dan teman dekat Khloe dan pasangannya. Pestanyasendiri dikemas unik, seolah menjadi sebuah acara realityshow yang disiarkan langsung di televisi.(fin)(fin)(fin)(fin)(fin)

MIRIPREALITYSHOW -KimKadarshian(kiri)bersamaKourtneymenjadibridesmaids dipernikahansang adikDAILY MAIL

NAMA LENGKAP: NAMA LENGKAP: NAMA LENGKAP: NAMA LENGKAP: NAMA LENGKAP: Arsène Wenger

TEMPTEMPTEMPTEMPTEMPAAAAAT DT DT DT DT DAN TAN TAN TAN TAN TANGGANGGANGGANGGANGGAL LAHIR: AL LAHIR: AL LAHIR: AL LAHIR: AL LAHIR: Strasbourgh,

Prancis, 22 Oktober 1949 (usia 59 tahun)

TINGGI BADAN: TINGGI BADAN: TINGGI BADAN: TINGGI BADAN: TINGGI BADAN: 5 kaki 7 inchi

KLKLKLKLKLUB YUB YUB YUB YUB YANG DIPEGANG DIPEGANG DIPEGANG DIPEGANG DIPEGANG SAAANG SAAANG SAAANG SAAANG SAAT INI: T INI: T INI: T INI: T INI: Arsenal

KLUB SENIORKLUB SENIORKLUB SENIORKLUB SENIORKLUB SENIOR

TAHUNTAHUNTAHUNTAHUNTAHUN K L U BK L U BK L U BK L U BK L U B TAMPIL (GOL)TAMPIL (GOL)TAMPIL (GOL)TAMPIL (GOL)TAMPIL (GOL)

1973-1975 FC Mulhouse 39 (7)

1975-1978 ASPV Strasbourgh 80 (20)

1978-1981 RC Strasbourgh (11 (0) [1]

KEPELAKEPELAKEPELAKEPELAKEPELATIHANTIHANTIHANTIHANTIHAN

1984-1987 AS Nancy

1987-1994 AS Monaco

1994-1996 Nagoya Grampus Eight

1997-sekarang Arsenal

F I N / W I K I

Tribun Lampung