Tor Tp Alkes 2013

7
KERANGKA ACUAN KERJA/ TERM OF REFERENCE (TOR) KEGIATAN DUKUNGAN MANAJAMEN DAN PELAKSANAAN TUGAS TEKNIS LAINNYA SEKRETARIAT DITJEN BINA UPAYA KESEHATAN SATUAN KERJA DINAS KABUPATEN BIREUEN TAHUN 2013 Kementrian Negara / Lembaga : Kesehatan Unit Eselon I : Direktorat Jenderal Bina Pelayanan Kesehatan Program : Pembinaan Upaya Kesehatan Hasil : - Tersedianya Alat Kesehatan Puskesmas Poned dan Puskesmas Rawatan Satker : Dinas Kesehatan Kabupaten Bireuen Kegiatan : Dukungan Manajamen Dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya Sekretariat Ditjen Bina Upaya Kesehatan. Indikator Kinerja Keluaran : 01. Jumlah Unit Pelaksana Teknis (UPT) Puskesmas dan Jaringannya yang ditingkatkan Sarana dan Prasarananya. 02. Peningkatan Jumlah Puskesmas Poned dan Rawat Inap yang terpenuhi Fasilitas Sarana dan Prasarana. Volume : 7 item 1. Latar Belakang a.Dasar Hukum

Transcript of Tor Tp Alkes 2013

Page 1: Tor Tp Alkes 2013

KERANGKA ACUAN KERJA/ TERM OF REFERENCE (TOR)KEGIATAN DUKUNGAN MANAJAMEN DAN PELAKSANAAN

TUGAS TEKNIS LAINNYA SEKRETARIAT DITJEN BINA UPAYA KESEHATAN SATUAN

KERJA DINAS KABUPATEN BIREUEN TAHUN 2013

Kementrian Negara / Lembaga

: Kesehatan

Unit Eselon I : Direktorat Jenderal Bina Pelayanan Kesehatan

Program : Pembinaan Upaya KesehatanHasil : - Tersedianya Alat Kesehatan

Puskesmas Poned dan Puskesmas Rawatan

Satker : Dinas Kesehatan Kabupaten BireuenKegiatan : Dukungan Manajamen Dan

Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya Sekretariat Ditjen Bina Upaya Kesehatan.

Indikator Kinerja Keluaran

: 01. Jumlah Unit Pelaksana Teknis (UPT) Puskesmas dan Jaringannya yang ditingkatkan Sarana dan Prasarananya.

02. Peningkatan Jumlah Puskesmas Poned dan Rawat Inap yang terpenuhi Fasilitas Sarana dan Prasarana.

Volume : 7 item

1. Latar Belakanga. Dasar Hukum

1). Undang – Undang No. 17 tahun 2003 tentang Keuangan Negara2). Undang – Undang Nomor 27 Tahun 2009 tentang MPR,DPR,DPD dan DPRD 3). Undang – undang Nomor 22 Tahun 2011 Tentang APBN Tahun Anggaran 2012

Page 2: Tor Tp Alkes 2013

4). Undang – undang Nomor 4 Tahun 2012 Tentang Perubahan Atas Undang – Undang No.22 tahun 2011 tentang APBN Tahun 2012

b. Gambaran Umum KegiatanDalam rangka peningkatan mutu pelayanan kesehatan pada puskesmas PONED dan Puskesmas Rawatan serta jaringannya sangat didukung oleh ketersediaan sarana kesehatan yang memadai antara lain peralatan poned, tempat tidur pasien, kelengkapan peralatan laboratorium, peralatan gigi, kulkas vaksin/ could chain dan sterilisator juga merupakan kebutuhan puskesmas yang sangat mendesak. Kegiatan pengadaan alat-alat kesehatan puskesmas poned dan rawat inap ini sangatlah dibutuhkan mengingat puskesmas merupakan salah satu pusat pelayanan kesehatan dasar di kecamatan yang dekat aksesnya dengan masyarakat. Pengadaan alat kesehatan ini disebabkan karena sampai saat ini Dinas Kesehatan terus melakukan upaya pembenahan seiring dengan terjadinya penambahan status puskesmas dari rawatan menjadi poned dan dari non rawatan menjadi rawatan.Untuk mendukung pelaksanaan kegiatan pengadaan alat-alat kesehatan, TOR ini dilampirkan format justifikasi alat-alat kesehatan sesuai rencana.Berdasarkan pertimbangan hal-hal tersebut di atas, maka perlu dilakukan kegiatan pengadaan alat-alat kesehatan sebagai fasilitas penunjang pelayanan kesehatan dasar terutama puskesmas Poned dan Rawat Inap.

c. Batasan KegiatanKegiatan Dukungan Manajamen Dan Pelaksanaan Tugas Teknis Lainnya Sekretariat Ditjen Bina Upaya Kesehatan di Dinas Kesehatan Kabupaten Bireuen ini berupa Pengadaan Alat-alat Kesehatan.

d. Indikator Kegiatan1). Jumlah Unit Pelaksana Teknis (UPT) Puskesmas di

wilayah kerja Dinas Kesehatan Kabupaten Bireuen yang ditingkatkan Sarana dan Prasarananya

Page 3: Tor Tp Alkes 2013

2). Peningkatan Jumlah puskesmas poned dan rawat inap yang terpenuhi Fasilitas Sarana dan Prasarana

e. Keluaran/ OutputAlat-alat kesehatan puskesmas Poned dan Rawat Inap

2. Alasan Dilaksanakan Kegiatan

a. Maksud dan Kegiatan Maksud pelaksanaan kegiatan ini adalah bahwa Dinas Kesehatan Kabupaten Bireuen merupakan salah satu Instansi Teknis Kesehatan yang bertanggung jawab terhadap ketersediaan peralatan kesehatan yang sampai saat ini masih kekurangan peralatan terutama untuk puskesmas Poned dan Rawat Inap. Dengan diadakannya kegiatan ini diharapkan pelayanan kesehatan dapat ditingkatkan dalam upaya menjalankan program pemerintah dibidang kesehatan sehingga dapat menekan angka kesakitan dan kematian di Kabupaten Bireuen.

Kegiatan yang dilaksanakan pada tahun 2013 ini adalah Pengadaan Alat-alat Kesehatan pada pelayanan kesehatan dasar (puskesmas) dengan status Poned dan Rawat Inap.

b. Tujuan KegiatanKegiatan pengadaan alat-alat kesehatan ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan akan penyediaan alat-alat kesehatan yang memadai meliputi:1). Alat Poned2). Alat Gawat Darurat3). Dental KIT4). Alat Laboratorium5). Could Chain6). Sterilisator7). Tempat tidur dan Nakas Pasien

3. Cara Pelaksanaan Kegiatana. Metode Pelaksanaan

Metode pelaksanaan kegiatan ini adalah Lelang Umum dengan menggunakan LPSE

b. Tahapan Kegiatan

Page 4: Tor Tp Alkes 2013

1). Pengumuman2). Pendaftaran dan pengambilan dokumen pengadaan3). Pemberian penjelasan4). Pemasukan dokumen penawaran5). Pembukaan dokumen penawaran6). Evaluasi Penawaran7). Evaluasi Kualifikasi8). Pembuktian Kualifikasi9). Pembuatan Berita Acara Hasil Pelelangan10). Penetapan Pemenang11). Pengumuman Pemenang12). Sanggahan13). Sanggahan Banding (Apabila Diperlukan)14). Penunjukkan penyedia barang/jasa.

4. Tempat Pelaksanaan Kegiatan Dinas Kesehatan Bireuen, Jalan Banda Aceh-Medan Km 126 desa Blang Cot Tunong Kecamatan Jeumpa Kabupaten Bireuen.

5. Pelaksanaan dan Penanggungjawab Kegiatana. Penerima Manfaat

Masyarakat Pengguna Jasa Pelayanan Kesehatan Dasar di Kecamatan Wilayah Kabupaten Bireuen.

b. Pelaksana Kegiatan1) Pengguna Anggaran / Kuasa Pengguna Anggaran 1

Orang2) Pejabat Pembuat Komitmen 1 Orang3) Penguji Tagihan/Penandatangan SPM 1 Orang4) Bendahara Pengeluaran 1 Orang5) Staf Pengelola Kegiatan 3 Orang6) Panitia Pengadaan Barang dan Jasa 7 Orang7) Panitia Penerima Hasil Pekerjaan 7 Orang8) TIM Sistem Akuntansi Instansi 3 Orang

c. Penanggung Jawab KegiatanKepala Dinas Kesehatan Bireuen

6. Jadwal Kegiatana. Waktu Pelaksanaan Kegiatan

Page 5: Tor Tp Alkes 2013

Pelaksanaan Kegiatan ini direncanakan pada Bulan April sampai dengan Desember 2013

b. Matriks Pelaksanaan Kegiatan Pengadaan Alat Kesehatan

No

KegiatanBulan

Peb

Mar

Apr

Mei

Jun

JulAgs

Sep

Okt

Nov

Des

1.Telaahan RKA-KL APBN 2013

2.Pembuatan RKA-KL APBN 2013

3.Pelaksanaan Kegiatan Lelang

4.Pelaksanaan Kegiatan Fisik

5.Monitoring dan Evaluasi

6. Pelaporan

7.Penerima Hasil Kegiatan

8.Pembayaran Hasil Kegiatan

7. BiayaPerkiraan total biaya untuk pelaksanaan kegiatan pengadaan alat-alat kesehatan Puskesmas Poned dan Rawat Inap sesuai dengan Pagu anggaran APBN Kementerian Kesehatan sebesar Rp. 3.998.726.000,- (Tiga milyar sembilan ratus sembilan puluh delapan ribu tujuh ratus dua puluh enam ribu rupiah ). Rincian lebih lanjut atas biaya tersebut disajikan tersendiri dalam Rincian Anggaran dan Biaya.

Bireuen, 06 Maret 2013Penanggung Jawab Kegiatan

dr. YURIZALNIP. 19670709 200003 1 002