TO V PADI ANAK

8
TO V PADI 1. An. Jarot usia 8 tahun dibawa ibunya ke IGD dengan keluhan demam sejak 5 hari yang lalu disertai batuk. Pada pemeriksaan fisik didapatkan selaput putih keabuan pada orofaring. Pada hasil swab tenggorok didapatkan hasil basil halus, gram (+), granula pada kedua kutub. Komplikasi apa yang mungkin terjadi pada anak tersebut? a. Obstruksi jalan nafas b. Gangguan gagal ginjal akut c. Infeksi kelenjar ludah d. Striktur esophagus e. Spasme trakea 2. Apakah mikroorganisme yang menyebabkan kelainan tersebut? a. Mycobacterium tuberculosis b. Corynebacterium diphteriae c. Haemofilus influenza d. Pseudomonas aeurogenosa e. Klebsiella pneumonia 3. An.Deni, 6 tahun, dibawa ke puskesmas, karena tampak kurus. Kulit tampak kering, tipis, mengkilat, yang secara histologis akan terlihat adanya atrofi lapisan basalis epidermis disertai hiperkeratosis. Apakah sebutan untuk kelainan tersebut? a. Acrodermatitis enteropathica b. Crazy pavement c. Mozaic skin d. Dermatitis seboroik e. Infantil pellagra 4. Bayi intan, berusia 32 jam dibawa ke puskesmas denga keluhan tampak kuning sejak lahir. Bayi lahir cukup bulan dari seorang ibu dengan HIV nonreaktif pada perinatal, streptokokus grup B negatif, hepatitis B negatif. Pada pemeriksaan fisik anak terlihat kuning di dada. Pemeriksaan darah ibu O+ dan ayah B+. Apakah penyebab kuning yang paling mungkin? a. Sepsis b. Breast feeding jaundice c. Breast milk jaundice d. Inkompabilitas ABO e. Atresia biliaris 5. By.Renata, berusia 32 jam, dibawa ke puskesmas dengan keluhan tampak kuning. Bayi lahir cukup bulan dari seorang ibu dengan

description

anak

Transcript of TO V PADI ANAK

TO V PADI1. An. Jarot usia 8 tahun dibawa ibunya ke IGD dengan keluhan demam sejak 5 hari yang lalu disertai batuk. Pada pemeriksaan fisik didapatkan selaput putih keabuan pada orofaring. Pada hasil swab tenggorok didapatkan hasil basil halus, gram (+), granula pada kedua kutub. Komplikasi apa yang mungkin terjadi pada anak tersebut?a. Obstruksi jalan nafasb. Gangguan gagal ginjal akutc. Infeksi kelenjar ludahd. Striktur esophaguse. Spasme trakea2. Apakah mikroorganisme yang menyebabkan kelainan tersebut?a. Mycobacterium tuberculosisb. Corynebacterium diphteriaec. Haemofilus influenzad. Pseudomonas aeurogenosae. Klebsiella pneumonia3. An.Deni, 6 tahun, dibawa ke puskesmas, karena tampak kurus. Kulit tampak kering, tipis, mengkilat, yang secara histologis akan terlihat adanya atrofi lapisan basalis epidermis disertai hiperkeratosis. Apakah sebutan untuk kelainan tersebut?a. Acrodermatitis enteropathicab. Crazy pavementc. Mozaic skind. Dermatitis seboroike. Infantil pellagra4. Bayi intan, berusia 32 jam dibawa ke puskesmas denga keluhan tampak kuning sejak lahir. Bayi lahir cukup bulan dari seorang ibu dengan HIV nonreaktif pada perinatal, streptokokus grup B negatif, hepatitis B negatif. Pada pemeriksaan fisik anak terlihat kuning di dada. Pemeriksaan darah ibu O+ dan ayah B+. Apakah penyebab kuning yang paling mungkin?a. Sepsisb. Breast feeding jaundicec. Breast milk jaundiced. Inkompabilitas ABOe. Atresia biliaris5. By.Renata, berusia 32 jam, dibawa ke puskesmas dengan keluhan tampak kuning. Bayi lahir cukup bulan dari seorang ibu dengan dengan HIV nonreaktif pada perinatal, streptokokus grup B negatif, hepatitis B negatif. Pada pemeriksaan fisik anak terlihat kuning di dada. Pemeriksaan golongan darah ibu rhesus+ dan bayi rhesus+. Apakah pemeriksaan laboratorium yang paling mungkin diperlukan?a. Tes coombsb. Waktu perdarahanc. Waktu koagulasid. Jumlah trombosite. Jumlah leukosit6. An.Sandi, 10 tahun, datang dengan keluhan kencing seperti air cucian daging. Keluhan juga disertai bengkak pada bawah mata dan tungkai. Dari hasil pemeriksaan fisik, didapatkan tekanan darah: 130/60 mmHg, nadi:86x/m. pemeriksaan lab: eritrosit 5 lpb, protein: +1. Apa mekanisme yang mendasari terjadinya kelainan tersebut?a. Reaksi kompleks imunb. Reaksi autoimunc. Reaksi antigen antibodid. Reaksi tipe cepate. Reaksi tipe lambat7. An.Ahmad, usia 3 tahun dibawa orang tuanya ke puskesmas untuk disunat. Orang tua pasien memperhatikan saat anaknya BAK tampak air kencing keluar dari lubang yang terletak tepat diantara batang penis dan kantung kemaluan. Apa diagnosis pasien ini?a. Hipospadia b. Epispadiac. Fimosisd. Parafimosise. Varikokel8. An.Johan, 6 tahun, demma 7 hari. Demam naik turun dan cenderung naik pada sore hari. Nafsu makan berkurang, nyeri perut hilang timbul, tidak bisa BAB, lidah kotor +. Pemeriksaan lab didapatkan leukopeni dan tubeks +. Diet yang disarankan?a. Lunak, rendah seratb. Lunak, rendah proteinc. Lunak, rendah lemakd. Lunak, rendah karbohidrate. Lunak, rendah kalori9. By.Sheila, usia 3 minggu diantar ibunya dengan keluhan kuning sejak 1 minggu yll. Keluhan disertai dengan BAB warna dempul. Riwayat bayi lahir spontan di RS, segera menangis, berat lahir 3400 gr. Pemeriksaan fisik, keadaan umum alert, sklera ikterik, badan ikterik, hepar teraba 2 cm bawah arcus costa dan lien tidak teraba. Pada hasil lab didapatkan bilirubin total 11 gr%, bilirubin direk 10,2gr%, bilirubin indirek 0,8gr%. Apakah diagnosisnya?a. Hepatitis Bb. Hepatitis neonatalc. Hepatitis neonatal idiopatikd. Atresia bilier tipe embrionale. Atresia bilier tipe perinatal10. An.Cica, 8 tahun diantar ibunya ke tempat puskesmas dengan keluhan mata kuning sejak 1 minggu. Pasien juga mengeluh mudah lelah, nafsu makan berkurang, badan terasa pegal pegal, mual dan terkadang muntah, sakit kepala, perut bagian kanan atas tidak nyaman, dan kencing berwarna seperti teh pekat. Disekolah pasien, ada 2 temannya yang menderita sakit serupa. Pasien selama ini sering jajan di luar depan sekolah. Dari pemeriksaan didapatkan sklera ikterik (+/+), hepar teraba 2 cm BAC, lien tak teraba. Hasil pemeriksaan serologi apa yang ditemukan?a. HbsAg +b. Anti Hbs +c. HbeAg +d. IgM HAV +e. IgM anti Hbc +11. An. Toto, 1 tahun datang diantar ibunya dengan keluhan batuk, pilek 2 hari, dan demam tinggi. Menurut keterangan ibu, seluruh anggota keluarga sedang batuk dan pilek. Semalam pasien sesak, kurang mau makan dan minum. Pemeriksaan fisik didapatkan RR:50x/m, T:38 C, nafas cuping hidung, retraksi intercostals dan subcostal, wheezing dan ronkhi basah kasar. Gambaran radiologi nya adalah?a. Perselubungan homogeny pada lobus kanan atasb. Bercak infiltrat patchy pada kedua lapang paruc. Gambaran hiperlusen avaskular pada rongga dada kanand. Pendataran diafragmae. Streaky infiltrate diseluruh lapang paru disertai hiperinflasi dada12. An.Samuel, 8 tahun datang dengan penurunan kesadaran. Menurut ibunya, 3 bulan yll pasien mudah cape dan BAK sering. Pemeriksaan pasien dalam keadaan koma, TD:80/60 mmHg, N:130x/m. GDS 310. Diagnosis pasien diatas adalah..a. Insulin dependent diabetes mellitusb. Non-insulin dependent diabetes mellitusc. Monogenic diabetesd. Obesitase. Hipotiroid13. An.Jordan, 2 tahun, dengan demam tinggi datang setelah kejang 10 menit. Sebelumnya anka dalam satu hari ini sudah kejang sebanyak 2 kali, diantara kejang anak sadar. Saat ini anak belum bisa berjalan. Terapi rumatan yang paling tepat?a. Asam valproat selama 1 tahun bebas kejangb. Asam valproat selama 2 tahun bebas kejangc. fenitoin rumatand. fenobarbital rumatane. Diazepam saat kejang14. An.Robert, 3 tahun datang dibawa ibunya dengan keluhan bintik-bintik kemerahan pada tungkai bawah sejak 3 hari yll. Riwayat mimisan, lebam, dan trauma sebekumnya disangkal. Kaka laki-laki pasien diketahui memiliki keluhan serupa. Pada pemeriksaan fisik, tidak didapatkan konjungtiva anemis, sklera ikterik, dan organomegali. Pada pemeriksaa, didapatkan petekie pada palatum mole dan multiple ekimosis superficial pada ekstremitas. Manakah pemeriksaan penunjang yang mengalami kelainan pada kasus diatas?a. Trombositopenia, PT normal, APTT normalb. Trombositopenia, PT normal, APTT memanjangc. Trombosit normal, PT normal, APPT memanjangd. Trombosit normal, PT memanjang, APTT normale. Trombositopenia, PT memanjang, APTT memanjang15. An.Budi, 12 tahun, datang dengan keluhan benjolan di leher kiri. Baru diketahui oleh ibunya 1 minggu. 6 minggu sebelumnya mengeluh nyeri menelan dan demam. Keluhan batuk berdahak dan keringat malam (-). PF: benjolan diameter 1,5cm, kenyal, dan mobile. Pemeriksaan paling tepat saat ini adalah?a. Tes mantouxb. Biopsi jarum halusc. Ro thoraxd. Pemeriksaan darah lengkape. Sitologi sputum16. An.Yudi, berumur 1 hari sesak nafas dibawa bidan ke IGD. Riwayat lahir prematur dengan persalinan normal dengan BB 1750 gr. Pemeriksaan footo thoraks: tampak bercak granuler halus pada kedua paru dengan air bronchogram (+). Apakah penyebab pada kasus ini?a. Pembentukan sawar udara darah tidak sempurnab. Polus alveolar tidak terbentukc. Gangguan pembentukan sel pneumatosit tipe 1d. Gangguan pembentukan sel debue. Gangguan pembentukan surfaktan (makrofag alveolus)17. An. Kurdi, 6 bulan datang ke RS, riwayat menetek terputus-putus, sejak lahir bibir biru, asianotik. Pada pemeriksaan fisik didapatkan peningkatan JVP dan pembesaran hepar. Dokter akan memberikan terapi untuk menurunkan preload jantung. Terapi apa yang tepat?a. Captoprilb. Dopaminc. Dobutamind. Digoxine. Furosemid18. By.Radit, usia 10 minggu, datang dibawa oleh ibunya dengan keluhan pembesaran pada leher. riwayat kehamilan cukup bulan dan penyakit selama kehamilan disangkal. Pasien tampak lesu, hipotonia, jaundice, dan makroglosia. Pemeriksaan lab menunjukkan TSH serum meningkat dan free T4 menurun. Kemungkinan obat yang dikonsumsi ibu saat hamil yang bisa menyebabkan kelainan di atas adalah..a. Kortikosteroidb. Propanololc. Propiurasild. Tiroksine. Parasetamo19. By.Astor, 6 bulan dibawa ibunya ke puskesmas untuk mendapatkan imunisasi. Pada saat pemeriksaan ternyata bayi tersebut tidak dapat menegakkan kepala. Indikator tumbuh kembang apakah yang mengalami ketertinggalan?a. Motorik kasarb. Motorik halusc. Kognitifd. Emosionale. Personal sosial20. An.Jason, 9 tahun, dibawa ke IGD karena keluhan mencret-mencret sebanyak 6 kali, kadang disertai darah. Keluhan ini disertai perut kembung dan sering buang angin. Pada pemeriksaan makroskopis didapatkan feses bau busuk, berlemak, dan berlendir. Pada mikroskopis didapatkan kista inti 4 dengan axostyle. Diagnosis kasus diatas adalah..a. Amoebiasisb. Shigelosisc. Schistomiasisd. Giardiasise. Toksoplasmosis21. An.Raihan, 10 tahun, datang dibawa ibunya ke Igd RS dengan keluahn berak-berak encer disertai darah sejak 2 hari yll. Keluhan disertai demam yang tidak terlalu tinggi. Pada pemeriksaan feses, ditemukan entamoeba hystolitica. Apa penatalaksanaan yang paling tepat?a. Ampicillinb. Amoksilinc. Azitromisind. Sefotaksim e. Metronidazole22. By. Indra, usia 20 hari datang dengan keluha BAK yang sedikit dan air kencing yang berbau busuk. Bayi sering mengalami demam. Ibunya jarang mengganti popok dan bayi sering mengalami ruam popok. Pada pemeriksaan tanda vital didapatkan suhu 38c. diagnosis apa yang tepat untuk kasus diatas?a. Sepsisb. Uretritis akutc. Pielonefritis akutd. Glomerulonefritis akute. Batu saluran kemih23. An.Ahmad usia 8 tahun mengeluh diare sudah 5 kali seperti air cucian beras. Penyebab dari diare tersebut adalah..a. E. colib. S. Tiphyc. V. Cholerad. Shigellae. Pseudomonas sp.24. A.Ridwan, berusia 5 tahun datang ke RS dibawa ibunya dengan keluhan nyeri saat BAK. Pasien pernah mengalami keluhan serupa sebelumnya dan dikatakan infeksi saluran kencing. Keluhan disertai BAK berwarna merah. Pada pemeriksaan didapatkan nyeri tekan supra pubik. Terapi yang tepat untuk pasien tersebut adalah..a. Ciprofloxacinb. Ceftriaxonc. Cotrimoxazoled. Chloramphenicole. Metronidazole25. By.Talita, 2 bulan, dibawa ibunya ke RS dengan keluhan diare cair sejak 1 hari yll. Bayi terlihat pucat dan dehidrasi, namun tidak ada tanda-tanda kesakitan. Pada feses tidak ada lendir maupun darah. Pada pemeriksaan feses ditemukan adanya bakteri gram (-) dan pada penanaman kultur agar darah Mac Conkey didapatkan pertumbuhan bakteri baik, koloni bundar, halus, dan memfermentasi glukosa. Apa penyebab mikroorganisme yang paling mungkin pada kasus diatas?a. Enteropatogenic E.coli (EPEC)b. Enterotoxin E.Coli (ETEC)c. Enterohemoragic E.coli (EHEC)d. Enteroinvasive E.coli (EIEC)e. Enteroagregative E.coli (EAEC)26. An. Ade, 17 tahun, datang dengan keluhan sesak sejak 1 minggu SMRS. Sesak memberat dengan aktivitas dan pada saat berbaring pasien memiliki riwayat demam berulang kali dan nyeri sendi yang berpindah pindah. Pada pemeriksaan fisik tanda vital dbn, terdapat murmur mid diastolik pada apeks grade III/VI. Apa diagnosis yang paling tepat?a. Pneumonia komunitib. Demam reumatik akutc. Penyakit jantung rematikd. Artritis rheumatoide. Poliartritis 27. Apa jenis tatalaksana yang sebaiknya diberikan untuk kasus diatas?a. Profilaksis primerb. Profilaksis sekunderc. Profilaksis tersierd. Kuratife. rehabilitatif