Tips agar tata rias pernikahan awet

1
Tips Agar Tata Rias Pernikahan Awet Saat pernikahan di Bali atau tempat lain, make up mempelain wanita harus dapat bertahan dari mulai pemberkatan, resepsi hingga Bali wedding photography. Dalam mengaplikasikan make up, banyak mempelain yang memutuskan menyewa make up artis sedangkan sisanya memutuskan menggunakan keahlian sendiri, teman atau keluarga. Dalam hal membuat make up agar tetap awet hingga acara Bali wedding photography yang sering dilakukan setelah resepsi, ada beberapa hal yang harus diperhatikan: 1. Lakukan make up sesudah rambut Anda ditata rapi. Saat menata rambut, dandanan yang sudah diaplikasikan akan rusak jadi lebih baik selesaikan rambut Anda terlebih dahulu baru make up. 2. Pertebal pegunaan blush on (pemerah pipi) daripada yang biasanya. Pada saat foto blush on yang tipis tidak akan kelihatan apalagi bila Bali wedding photography dilakukan malam hari. 3. Bawa lipstik saat pemberkatan, resepsi dan Bali wedding photography. Lipstik lama kelamaan akan pudar jadi ada baiknya membawa lipstick agar bisa diaplikasikan lagi. Bila tidak bisa membawa lipstick sendiri, minta bantuan pengiring panganting atau keluarga. 4. Bila perlu bawa peralatan make up lain selain lipstick karena Anda tidak tahu apa yang akan terjadi. 5. Gunakan make up seal spray. Dengan alat ini, make up akan bertahan lebih lama. Semoga berguna –hm-

description

Tips agar tata rias pernikahan awet

Transcript of Tips agar tata rias pernikahan awet

Page 1: Tips agar tata rias pernikahan awet

Tips Agar Tata Rias Pernikahan Awet

Saat pernikahan di Bali atau tempat lain, make up mempelain wanita harus dapat bertahan dari mulai

pemberkatan, resepsi hingga Bali wedding photography. Dalam mengaplikasikan make up, banyak

mempelain yang memutuskan menyewa make up artis sedangkan sisanya memutuskan menggunakan

keahlian sendiri, teman atau keluarga.

Dalam hal membuat make up agar tetap awet hingga acara Bali wedding photography yang sering

dilakukan setelah resepsi, ada beberapa hal yang harus diperhatikan:

1. Lakukan make up sesudah rambut Anda ditata rapi. Saat menata rambut, dandanan yang sudah

diaplikasikan akan rusak jadi lebih baik selesaikan rambut Anda terlebih dahulu baru make up.

2. Pertebal pegunaan blush on (pemerah pipi) daripada yang biasanya. Pada saat foto blush on

yang tipis tidak akan kelihatan apalagi bila Bali wedding photography dilakukan malam hari.

3. Bawa lipstik saat pemberkatan, resepsi dan Bali wedding photography. Lipstik lama kelamaan

akan pudar jadi ada baiknya membawa lipstick agar bisa diaplikasikan lagi. Bila tidak bisa

membawa lipstick sendiri, minta bantuan pengiring panganting atau keluarga.

4. Bila perlu bawa peralatan make up lain selain lipstick karena Anda tidak tahu apa yang akan

terjadi.

5. Gunakan make up seal spray. Dengan alat ini, make up akan bertahan lebih lama.

Semoga berguna –hm-