tiker tape.docx

9
http://mustofaabihamid.blogspot.com/2011/04/stopwatch-dan-ticker- timer.html Penggunaan Ticker Timer Untuk Percobaan Gerak Lurus (M–2) A. Tujuan 1. Mengetahui cara mengukur kecepatan dan percepatan. 2. Membedakan antara GLB dan GLBB. B. Landasan Teori /teori dasar Gerak lurus adalah gerak suatu obyek yang lintasannya berupa garis lurus.Dapat pula jenis gerak ini disebut sebagai suatu translasi beraturan.Pada rentang waktu yang sama terjadi perpindahan yang besarnya sama.Gerak lurus dapat dikelompokan menjadi gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan yang di bedakan dengan ada dan tidaknya percepatan. 1. Gerak Lurus Beraturan Gerak lurus beraturan (GLB) adalah gerak lurus suatu obyek,dimana dalam gerak ini kecepatannya tetap atau tanpa percepatan,sehingga jarak yang ditempuh dalam gerak lurus beraturan adalah kelajuan kali waktu,dengan persamaan : s = v . t Keterangan: s = jarak tempuh (m) v = kecepatan (m/s) t = waktu (s) 2. Gerak Lurus Berubah Beraturan Gerak lurus berubah beraturan (GLBB) adalah gerak lurus suatu obyek,dimana kecepatannya berubah terhadap waktu akibat adanya percepatan yang tetap.Akibat adanya percepatan rumus jarak yang ditempuh tidak lagi linier melainkan kuadratik,dengan persamaan: Keterangan: v o = kecepatan mula-mula (m/s) a = percepatan (m/s 2 )

Transcript of tiker tape.docx

http://mustofaabihamid.blogspot.com/2011/04/stopwatch-dan-ticker-timer.htmlPenggunaan Ticker Timer Untuk Percobaan Gerak Lurus(M2)A. Tujuan1. Mengetahui cara mengukur kecepatan dan percepatan.2. Membedakan antara GLB dan GLBB.B. Landasan Teori /teori dasar Gerak lurus adalah gerak suatu obyek yang lintasannya berupa garis lurus.Dapat pulajenis gerak ini disebut sebagai suatu translasi beraturan.Pada rentang waktu yang sama terjadiperpindahan yang besarnya sama.Gerak lurus dapat dikelompokan menjadi gerak lurusberaturandangeraklurus berubahberaturanyangdi bedakandenganadadantidaknyapercepatan.1. Gerak Lurus BeraturanGerak lurus beraturan GLB! adalah gerak lurus suatu obyek"dimana dalam gerak inikecepatannya tetap atau tanpa percepatan"sehingga jarak yang ditempuh dalam gerak lurusberaturan adalah kelajuan kali waktu"dengan persamaan #s $ v . t%eterangan#s $ jarak tempuh m!& $ kecepatan m's!t $ waktu s!2. Gerak Lurus Berubah BeraturanGerak lurus berubah beraturan GLBB! adalah gerak lurus suatu obyek"dimanakecepatannyaberubahterhadapwaktuakibatadanyapercepatanyangtetap.(kibatadanyapercepatan rumus jarak yang ditempuh tidak lagi linier melainkan kuadratik"denganpersamaan#

%eterangan#&o $ kecepatan mula)mula m's!a $ percepatan m's2!t $ waktu s!s $ jarak tempuh'perpindahan m! Tickertimer adalahalat yangber*ungsi unntukmerekamperubahankecepatanpadasuatubenda.Pada saat ini dilengkapi dengan pita yang dapat merekam perubahan kecepatan suatubenda.+asil rekaman alat ini dapat terlihat berupa titik yang memiliki jarak antara titik satudengan yang lainnya.. Pemba!asan Tugas Penda!u"uanPertan#aan1.,oba jelaskan"apakah yang dimaksud dengan perpindahan"jarak"kecepatan dan percepatan -2. (pa perbedaan antara kecepatan dan kelajuan ./. ,oba jelaskan apa yang dimaksud dengan kecepatan rata)rata dan kecepatan sesaat -$a%aban &1.) Perpindahan adalah perubahan kedudukan suatu benda dalam selang waktu tertentu.)0arak dide*inisikan sebagai panjang lintasan yang ditempuh oleh suatu bendadalam selang waktu tertentu)%ecepatanadalah besaran yang bergantung pada arah)Percepatan adalah sebagai hasil bagi antara perubahan kecepatan benda 12! dengan selang waktu berlangssungnya perubahan keceptan tersebut1t!2.Perbedaan kecepatan dan %elajuan%ecepatan Besaran yang bergantung pada arah sedangkan kelajuan tidak bergantung pada arah.%ecepatan termasuk besaran &ector sedangkan kelajuan scalar%elajuan selalu bernilai positi*(lat pengukur kecepatan &elositometer sedangkan alat pengukur kelajuan spidometer/.)%ecepatan rata)rata yaitu hasil bagiantaraperpindahan dengan selang waktu.) %ecepatan sesaat yaitu limit kecepatan rata)ratauntuk selang waktu yang sangat kecil 2$lim 1s 1t 31'. A"at dan Ba!an4o 4ama (lat jumlah 4o 4ama Bahan jumlah12/56789:1311Penggaris Logam 133 cm!;el PresiasiPenyambung rel%aki relMeja optic%ereta dinamika trolly!Balok bertingkatontal sebagai waktu!.g. Menghubungkan titik)titik bagian berates pita ketik.h. Mengamati bentuk gra*ik yang diperoleh.i.Melakukan percobaan yang sama dengan merubah jarak meja optik dari trolly menjadi 53cm"73 cm"dan 93 cm.