Teknis Pengerjaan OON.pdf

3
TEKNIS PENGERJAAN OLIMPIADE ONLINE NASIONAL 1. Sebelum Olimpiade dimulai, peserta login di www.geschool.net menggunakan browser google chrome 2. Buka Agenda (klik logo geschool), klik agenda penyisihan tempat masing-masing (misalnya: PENYISIHAN SD KAB. SLEMAN) 3. Muncul halaman awal, ketika waktu countdown habis, klik tombol Mulai siswa Peserta OON terdapat badge “peserta olimpiade” di fotonya Jika foto profil anda belum terdapat badge “peserta olimpiade” silahkan hubungi panitia OON paling lambat 1 jam sebelum Olimpiade berlangsung. Apabila peserta baru melaporkan ketika olimpiade sudah dimulai, panitia tidak bertanggung jawab atas kesalahan tersebut Email : [email protected] TELP : (0274) 633181

description

teknis pengerjaan

Transcript of Teknis Pengerjaan OON.pdf

Page 1: Teknis Pengerjaan OON.pdf

TEKNIS PENGERJAAN OLIMPIADE ONLINE NASIONAL

1. Sebelum Olimpiade dimulai, peserta login di www.geschool.net menggunakan browser

google chrome

2. Buka Agenda (klik logo geschool), klik agenda penyisihan tempat masing-masing (misalnya: PENYISIHAN SD KAB. SLEMAN)

3. Muncul halaman awal, ketika waktu countdown habis, klik tombol Mulai

siswa Peserta OON terdapat badge “peserta olimpiade” di fotonya

Jika foto profil anda belum terdapat badge “peserta olimpiade” silahkan hubungi panitia OON paling lambat 1 jam sebelum Olimpiade berlangsung.

Apabila peserta baru melaporkan ketika olimpiade sudah dimulai, panitia tidak

bertanggung jawab atas kesalahan tersebut

Email : [email protected]

TELP : (0274) 633181

Page 2: Teknis Pengerjaan OON.pdf

4. Halaman Soal

tombol jawab soal

soal terjawab, tombol option berwarna abu-abu

untuk membatalan jawaban, klik tombol option abu-abu,

atau pilih jawaban lain

soal selanjutnya

waktu sisa

soal sebelumnya

Page 3: Teknis Pengerjaan OON.pdf

5. Halaman ketika waktu habis

ketika peserta selesai mengerjakan soal sebelum waktu habis, peserta dapat menutup tab

OON atau menunggu sampai waktu habis

ketika waktu habis peserta tidak bisa megerjakan soal lagi

6. Halaman Rangking

ranking akan muncul kurang lebih 20 menit setelah waktu habis

Rangking tim akan di publish di

www.geschool.net/oon setelah babak

penyisihan berakhir

klik tombol rangking untuk melihat rangking individu